• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Sejarah Bina Sarana Informatika Yayasan Bina Sarana informatika didirikan oleh Alm.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Sejarah Bina Sarana Informatika Yayasan Bina Sarana informatika didirikan oleh Alm."

Copied!
37
0
0

Teks penuh

(1)

BAB IV

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1. Gambaran Umum BSI

4.1.1. Sejarah Bina Sarana Informatika4841

Yayasan Bina Sarana informatika didirikan oleh Alm. Bapak Mayjen Purnawirawan H.R. Harsoyo. Pada tanggal 3 Maret 1988.

Keyakinan yang menyertai berdirinya yayasan Bina sarana Informatika adalah, bahwa mengisi kemerdekaan merupakan tang ung jawab rakyat, terutama yang merasa mencintai tanah air dan bangsanya. Tanggung jawab tersebut kemudian memanggil Pahlawan-pahlawan baru, untuk melanjutkan pengorbanan kesuma bangsa dalam memperjuangkan dan mempertahankan kemerdekaan dengan berusaha menerangi kebodohan dan kemelaratan itu.

Merasa mendapat panggilan tugas, maka tujuan didirikannya Bina Sarana Informatika awalnya adalah “ikut serta mencerdaskan kehidupan bangsa, menyediakan lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat luas pada umumnya, dan mengembangkan pendidikan computer baik formal maupun non formal yang terjangkau bagi masyarakat luas”.

(2)

tanggal 3 Maret 1988 didirikan lembaga pendidikan Komputer Bina Sarana Informatika (LPK BSI) di Depok. Lembaga pendidikan ini bertujuan mendidik tenaga-tenaga terampil atau profesional di bidang computer, untuk memenuhi kebutuhan SDM dalam pembangunan nasional.

4.1.2. Visi dan Misi BSI Visi BSI

Mewujudkan akademi unggulan dan bermutu di bidang teknologi informasi dengan biaya terjangkau serta menjawab tantangan masa depan.

Misi BSI

1. Menerapkan sistem pembelajaran yang memanfaatkan teknologi informasi terkini.

2. Menerapkan kurikulum berbasis kompetensi yang memadukan teori dan praktek ke arah vokasi.

3. Membentuk lulusan yang memiliki integritas etika, moral, spiritual dan berjiwa entrepreneurship.

4. Menghasilkan tenaga ahli dibidang TI yang terampil, bertanggungjawab & mampu menjawab tantangan masa depan.

(3)

4.1.3. Struktur Organisasi BSI

Ketua Yayasan BSI : H.Herman P. Harsoyo

Kepala Divisi SDM-BSI : Efriadi Salim Divisi Promosi dan Publikasi : Sigit Swasono Kepala Divisi Informasi dan publikasi : Surachman N.P.T

(4)

M.Kom

4.1.4 Alamat Instansi & Logo BSI

Bina Sarana Informatika Jl. Dewi Sartika No 77, Cawang

Jakarta Timur Telepon: 80888569

Fax: 8005723 Email: www.bsi.ac.id 4.2. Gambaran Umum Iklan BSI versi Barack Obama

Iklan ini bercerita tentang kunjungan Obama ke Sekolah Dasar dimana dulu Obama sempat menimba Ilmu disana SDN Menteng 01 Jakarta. Obama disambut hangat oleh Kepala Sekolah dan siswa-siswi 45, Menteng 01. Disana digambarkan bagaimana antusiasnya sekolah itu menyambut kedatangan Obama dengan

(5)

memperlihatkan prestasi sekolah dan beberapa kegiatan Sekolah yang diabadikan dimading. Kunjungan itu diakhiri dengan pernyataan tokoh Obama yang bertutur "dulu saya sekolah disini, kalau kuliah BSI aja.." (Dengan lafal american).

Nama Iklan : "Sekolah"

Genre : Iklan Drama Komedi

Waktu Tayang : Iklan ini ditayangkan setiap BSI menghadapi tahun ajaran baru/saat mau penerimaan Mahasiswa. Dalam 1 tahun biasanya ada dua periode Januari – Maret dan Juni-September.42

Cast :

1. Gatot Dwi Nugroho sebagai Obama 2. Ian Mchenna sebagai Bodyguard 1 3. Samuel Salih sebagai bodyguard 2

4. Nicholas avtar danda sebagai bodyguard 3 5. Kavis Ainswovth sebagai bodyguard 4

6. Supporting talent sebagai kepala sekolah, guru dan siswa siswi sdn menteng 01

Sutradara :Taufik Wahyu Utomo Creative : Surya Herawan Produser : Abdul aziz

42

(6)

Berdasarkan identitas responden, maka dapat dijelaskan dalam beberapa kriteria, yaitu : Jenis Kelamin, Usia, Pendidikan dan Jenis Pekerjaan. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat tabel berikut ini :

Tabel 4.3.1. Jenis Kelamin

n=83 Jenis Kelamin Responden %

Laki-laki 29 34,93

Perempuan 54 65,07

Total 83 100 Sumber pertanyaan no.1

berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.3.1, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 54 responden atau 65,52 % adalah responden wanita. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak berdasarkan jenis kelamin adalah responden wanita.

(7)

Tabel 4.3.2. Usia n=83 Usia Responden % 10– 20 Tahun 38 45,78 21 – 30 Tahun 45 54,21 Total 83 100 Sumber pertanyaan no.2

Tabel 4.3.3. Jenis Kegiatan n=83 Pekerjaan Responden % Pelajar / Mahasiswa 53 63,85 Karyawan-Mahasiswa 30 36,14 Total 83 100 Sumber pertanyaan no.3

4.4. Opini Kepercayaan Khalayak Terhadap Tayangan Iklan BSI versi Barack Obama

Setelah mengetahui identitas responden dibagian I berikut ini diuraikan pembahasan hasil penelitian di bagian II mengenai opini mahasiswa BSI Cengkareng Jakarta Barat pada tayangan iklan BSI versi Barack Obama. berikut ini penulis akan

(8)

Jakarta Barat pada tayangan, iklan BSI versi Barack Obama dengan hasil sebagai berikut :

Tabel 4.4.1

Opini responden terhadap tema cerita iklan BSI versi Barack Obama, dapat memberikan informasi.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 54 65,06

Ragu-ragu 16 19,27

Tidak 13 15,66

Total 83 100

Sumber pertanyaan no.4

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.1, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 54 responden atau 65,06% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, memberi informasi. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, memberikan informasi.

(9)

Tabel 4.4.2.

Opini responden terhadap tema klan BSI versi Barack Obama bersifat mendidik.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 50 60.24

Ragu-ragu 19 22,90

Tidak 14 16,86

Total 83 100

Sumber Pertanyaan no. 5

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.2, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 50 responden atau 60,24% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, bersifat mendidik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama bersifat mendidik..

(10)

Opini responden terhadap tema iklan BSI versi Barack Obama, bersifat lucu. n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 55 66,26

Ragu-ragu 9 10,84

Tidak 19 22,90

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 6

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.3, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 55 responden atau 66,26% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama,bersifat lucu. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama bersifat lucu.

(11)

Tabel 4.4.4.

Opini responden terhadap tema cerita iklan BSI versi Barack Obama, menghibur.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 49 59,03

Ragu-ragu 14 16,87

Tidak 20 24,10

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 7

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.4, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 49 responden atau 59,03% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, menghibur. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, menghibur

(12)

Opini responden terhadap Karakter tokoh dalam iklan BSI versi Barack Obama, bersikap teladan

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 49 59,03

Ragu-ragu 18 21,68

Tidak 16 19,27

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 8

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.5, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 49 responden atau 59,03% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, bersifat teladan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, bersifat teladan.

(13)

Tabel 4.4.6.

Opini responden terhadap Karakter tokoh dalam iklan BSI versi Barack Obama, bertingkah jenaka

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 31 37,34

Ragu-ragu 22 26,50

Tidak 30 36,14

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 9

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.6, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 31 responden atau 37,34% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, bertingkah jenaka. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, bertingkah jenaka.

(14)

Opini responden terhadap Akting masing-masing pemain dalam iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan baik.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 49 59,03

Ragu-ragu 22 26,50

Tidak 12 14,45

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 10

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.7, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 50 responden atau 60,24% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan baik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan baik.

(15)

Tabel 4.4.8.

Opini responden terhadap Akting masing-masing pemain dalam iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan meyakinkan..

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 32 38.55

Ragu-ragu 30 36.14

Tidak 21 25.30

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 11

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.8, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 32 responden atau 38,55% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan meyakinkan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan meyakinkan.

(16)

Opini responden terhadap Akting masing-masing pemain dalam iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan lucu.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 38 45,78

Ragu-ragu 23 34,93

Tidak 22 26,50

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 12

Berdasarkan hasil dari jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.4.9, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 38 responden atau 45,78% percaya bahwa tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, percaya tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan lucu. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang percaya bahwa tema cerita Iklan BSI versi Barack Obama, diperankan dengan lucu.

(17)

Tabel 4.4.10.

Tabel Akumulasi Opini Kepercayaan

F = 83 x 9 =747

No Penilaian Frekuensi Persentase

1 Opini Positif 407 54,48

2 Opini Netral 173 23,15

3 Opini Negatif 167 22,35

Jumlah 747 100

4.5. Opini Khalayak Terhadap Nilai-nilai yang terkandung dalam iklan BSI versi Barack Obama

Berikut ini penulis akan menguraikan hasil penelitian mengenai opini mahasiswa BSI Cengkareng Jakarta Barat terhadap nilai-nilai yang terkandung pada tayangan iklan BSI versi Barack Obama dengan hasil sebagai berikut :

(18)

Opini responden tentang tema cerita dalam iklan BSI versi Barack Obama, menggugah emosi.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 12 14,45

Ragu-ragu 8 9,63

Tidak 63 75.90

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 13

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.1, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 63 responden atau 75,90 % tidak setuju bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama dapat menggugah emosi. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang tidak setuju bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama tidak terkandung nilai-nilai yang menggugah emosi.

(19)

Tabel 4.5.2.

Opini responden tentang tema cerita dalam iklan BSI versi Barack Obama, menarik perhatian

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 57 68,67

Ragu-ragu 10 12,04

Tidak 16 19,27

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 14

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.2, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 57 responden atau 68,67 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama dapat menarik perhatian Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang berpendapat bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama terkandung nilai-nilai yang menarik perhatian.

(20)

Opini responden tentang karakter tokoh dalam iklan BSI versi Barack Obama, memberikan teladan.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 44 53,01

Ragu-ragu 21 24,09

Tidak 18 21,68

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 15

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.3, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 44 responden atau 53,01 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama memberikan teladan Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang berpendapat bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama terkandung nilai-nilai yang memberikan teladan.

(21)

Tabel 4.5.4.

Opini responden tentang nilai-nilai yang terkandung dalam Bahasa yang digunakan dalam iklan BSI versi Barack Obama mengandung unsur

baik

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 64 77,10

Ragu-ragu 16 19,27

Tidak 3 3.61

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 16

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.4, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 64 responden atau 77,10 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama dalam bahasa yang digunakan mengandung unsur baik Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang berpendapat bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama terkandung nilai-nilai unsur baik.

(22)

Opini responden terhadap Dialog dalam iklan BSI versi Barack Obama,, sopan dan lemah lembut

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 60 72,28

Ragu-ragu 18 21,68

Tidak 5 6,02

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 17

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.5, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 60 responden atau 72,28 % berpendapat bahwa tema cerita dalam dialog iklan BSI versi Barack Obama yang digunakan sopan dan lemah lembut, Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang berpendapat bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama terkandung nilai-nilai sopan dan lemah lembut.

(23)

Tabel 4.5.6.

Opini responden tentang karakter tokoh dalam iklan BSI versi Barack Obama sangat lucu

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 46 55,42

Ragu-ragu 22 26,50

Tidak 15 18,07

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 18

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.6, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 46 responden atau 55,42 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama dalam karakter tokoh sangat lucu. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang berpendapat bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama terkandung nilai-nilai sangat lucu.

(24)

Opini responden tentang Alur cerita dalam iklan BSI versi Barack Obama menghibur.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 48 57,83

Ragu-ragu 19 22,89

Tidak 16 19,27

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 19

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.7, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 48 responden atau 57,83 % berpendapat bahwa alur cerita iklan BSI versi Barack Obama menghibur. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang berpendapat bahwa alur cerita iklan BSI versi Barack Obama terkandung nilai-nilai menghibur.

(25)

Tabel 4.5.8.

Opini responden tentang Tema cerita dalam iklan BSI versi Barack Obama, mendidik.

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 49 59,03

Ragu-ragu 20 24,09

Tidak 14 16,86

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 20

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.5.8, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 49 responden atau 59,03 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama mendidik Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang berpendapat bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama terkandung nilai-nilai mendidik.

(26)

Tabel Akumulasi Opini Nilai-nilai iklan BSI versi Barack Obama

F = 83 x 8 =664

No Penilaian Frekuensi Persentase

1 Opini Positif 380 57,22

2 Opini Netral 134 20,18

3 Opini Negatif 150 22,59

Jumlah 664 100

4.6. Opini Pengharapan Khalayak Terhadap Tayangan Iklan BSI versi Barack Obama.

Berikut ini penulis akan menguraikan hasil penelitian mengenai harapan opini mahasiswa BSI Cengkareng Jakarta Barat terhadap pada tayangan Iklan BSI versi Barack Obama, dengan hasil sebagai berikut :

Tabel 4.6.1.

Opini responden terhadap tema cerita dalam iklan BSI versi Barack Obama, memberi keyakinan dalam pendidikan.

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

(27)

Ragu-ragu 14 16,86

Tidak 16 19,27

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 21

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.6.1, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 53 responden atau 63,85 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama memberi keyakinan dalam pendididkan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang mengharapkan bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama memberi keyakinan dalam pendidikan.

(28)

Opini responden terhadap karakter tokoh dalam iklan BSI versi Barack Obama memberikan hiburan.

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 50 60,24

Ragu-ragu 15 18,07

Tidak 18 21,68

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 22

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.6.2, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 50 responden atau 60,24 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama memberikan hiburan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang mengharapkan bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama memberikan hiburan

(29)

Tabel 4.6.3.

Opini responden terhadap karakter tokoh dalam iklan BSI versi Barack Obama meyakinkan.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 34 40,96

Ragu-ragu 22 26,50

Tidak 27 32,53

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 23

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.6.2, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 34 responden atau 40,24 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama meyakinkan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang mengharapkan bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama meyakinkan.

(30)

Opini responden terhadap Dialog dalam tokoh iklan BSI versi Barack Obama membuat lebih bersosialisasi.

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 59 71.08

Ragu-ragu 13 15,66

Tidak 11 13,25

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 24

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.6.4, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 59 responden atau 71,08 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama membuat lebih bersosialisasi. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang mengharapkan bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama membuat lebih bersosialisasi.

(31)

Tabel 4.6.5.

Opini responden Bahasa yang digunakan dalam iklan BSI versi Barack Obama menarik perhatian.

n=83

Pilihan Jawaban Responden %

Ya 51 61,44

Ragu-ragu 18 21.68

Tidak 14 16,86

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 25

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.6.5, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 51 responden atau 61,44 % berpendapat bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama menariik perhatian. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang mengharapkan bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama dapat menarik perhatian

(32)

Opini responden Bahasa yang digunakan dalam iklan BSI versi Barack Obama menggugah emosi.

n=83 Pilihan Jawaban Responden %

Ya 13 15,66

Ragu-ragu 20 24,09

Tidak 50 60,24

Total 83 100

Sumber pertanyaan no. 26

Berdasarkan hasil jawaban dari 83 responden yang menjadi sampel atau yang tertera pada tabel 4.6.6, maka dapat diuraikan bahwa sebanyak 50 responden atau 60,24 % tidak setuju bahwa tema cerita iklan BSI versi Barack Obama menggugah emosi. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak adalah responden yang tidak setuju bahwa tema iklan BSI versi Barack Obama dapat mengharapkan menggugah emosi.

(33)

Tabel 4.6.7.

Tabel Akumulasi Opini Pengharapan

F = 83 x 6 =498

No Penilaian Frekuensi Persentase

1 Opini Positif 260 52,20

2 Opini Netral 102 20,48

3 Opini Negatif 136 27,30

Jumlah 498 100

Tabel 4.7.

Tabel Akumulasi Opini

F = 83 x 23 =1909 No Penilaian Frekuensi Persentase

1 Opini Positif 1047 54,84

2 Opini Netral 409 21,42

3 Opini Negatif 453 23,72

Jumlah 1909 100

Berdasarkan dari tabel diatas, dapat diketahui bahwa jumlah 83 responden yang memberikan Opini pada tayangan iklan BSI versi barack Obama sebanyak 54,84 % responden memberikan jawaban positif pada tayangan iklan BSI versi Barack Obama

(34)

Manajemen informatika Bina Sarana Informatika (AMIK BSI) Cengkareng Jakarta Barat pada tayangan iklan BSI versi Barack Obama menunjukan Opini Positif. 4.8. Analisis dan Pembahasan

Analisis data adalah proses penyederhanaan data ke dalam bentuk yang mudah dibaca dan diinterpretasikan. Karena metode yang akan digunakan adalah metode survey dengan pendekatan kuantitatif, artinya setelah semua data dihimpun dan disusun secara sistematis, cermat dan kemudian dipelajari dan dianalisis secara deskriptif, hanya memaparkan situasi atau peristiwa dan tidak mencari atau menjelaskan hubungan serta tidak menguji hipotesis atau membuat prediksi.

Maka pada penelitian ini, analisa dapat dilakukan setelah data-data yang dibutuhkan telah terkumpul dan kemudian diolah melalui tahap-tahap :

1. Data diolah dari jawaban para responden yang telah masuk, setelah kuesioner dibagikan dan ditunggu jawabannya (dikumpulkan di tempat penelitian berlangsung).

2. Menyederhanakan data dalam bentuk tabel terlebih dahulu dengan membuat

coding book dan coding sheet, hal ini dilakukan untuk memudahkan

pembuatan tabel tunggal.

3. Dari jawaban para responden kemudian data dianalisa kedalam tabel frekuensi data secara kuantitatif yang bersifat deskriptif. 43

43 Op.Cit, Jalaludin Rahmat Hal . 30.

(35)

Komunikasi massa adalah komunikasi yang menggunakan media massa, dan televisi merupakan bagian dari media komunikasi massa hingga saat ini terus menarik banyak perhatian masyarakat dengan berbagai kelebihan dan kekurangan. Televisi merupakan media yang digunakan untuk menyampaikan pesan (informasi) setiap harinya yang dimanfaatkan oleh banyak khalayak. Dan komunikasi massa digambarkan oleh Melvin L. DeFleur dan Dennis adalah suatu proses dalam mana komunikator-komunikator menggunakan media untuk menyebarkan pesan-pesan secara luas, dan secara terus-menerus yang dimana menciptakan makna-makna yang diharapkan dapat mempengaruhi khalayak yang besar dan berbeda-beda dengan melalui berbagai cara. DeFleur menggambarkan sumber (source), pemancar (transmitter), penerima (receiver), dan sasaran (destination) sebagai fase-fase terpisah dalam proses komunikasi. Setelah mengkaji ulang peneliti dapat melihat bahwa proses komunikasi yang teleh dijelaskan sebelumnya menjelaskan bahwa dengan cara gaya tertentu menciptakan makna terhadap suatu peristiwa sehingga dapat mempengaruhi khalayak.

Berkaitan dengan judul yang peneliti lakukan bahwa penjelasan pada paragraf yang diatas bahwa model teori Stimulus Organisme Response (Rangsangan Tanggapan), atau yang lebih peneliti ketahui dengan sebutan model S-R. Kaitan antara teori ini dengan penelitian, peneliti mengenai opini mahasiswa BSI Cengkareng Jakarta Barat terhadap tayangan iklan BSI versi Barack Obama adalah karena model teori menjelaskan tentang pengaruh atau rangsangan yang terjadi pada pihak penerima, pada dasarnya merupakan suatu reaksi tertentu dari stimulus

(36)

apa pengaruh tersebut terjadi tergantung pada isi dan penyajian stimulus yang nantinya akan menimbulkan pendapat dari pihak penerima.

Di dalam penelitian ini yang membahas opini khalayak terhadap iklan BSI versi Barack Obama dibagi menjadi tiga bagian, yaitu kepercayaan responden terhadap iklan BSI versi Barack Obama, nilai-nilai yang terkandung dalam iklan BSI versi Barack Obama dan pengharapan terhadap iklan BSI versi Barack Obama.

Yang pertama akan dibahas, kepercayaan responden terhadap Iklan BSI versi Barack Obama, di dalam bagian ini penulis mengajukan pertanyaan tentang tema cerita, karakter tokoh dan akting masing- masing pemain. Dari hasil jawaban 54,48 % responden menganggap tema cerita, karakter tokoh dan akting masing-masing pemain positif.

Yang kedua adalah nilai-nilai yang terkandung dalam Iklan BSI versi Barack Obama, peneliti mengajukan pertanyaan tentang tema cerita, karakter tokoh, dan dialog yang digunakna dalam Iklan BSI versi Barack Obama. Dari hasil jawaban 57,22 % responden, menyatakan tema cerita, karakter tokoh, karakter tokoh dan dialog dalam Iklan BSI versi Barack Obama mengandung nilai-nilai yang positif.

Yang terakhir peneliti menanyakan tentang pengharapan responden terhadap Iklan BSI versi Barack Obama tentang tema dan alur cerita, karakter tokoh, bahasa daerah dan dialog, dari hasil jawaban 52.20 % responden berharap positif terhadap tayangan Iklan BSI versi Barack Obama Dari tabel akumulasi opini dapat disimpulkan bahwa mayoritas responden menilai tayangan Iklan BSI versi Barack

(37)

Obama positif, hal ini berdasarkan jawaban para responden sebanyak 54,84 % menilai tayangan iklan BSI versi Barack Obama positif, 21,42 % responden netral dan 23,72 % responden merespon negatif.

Gambar

Tabel 4.3.3.  Jenis Kegiatan  n=83  Pekerjaan Responden  %  Pelajar / Mahasiswa  53  63,85  Karyawan-Mahasiswa 30  36,14  Total 83  100  Sumber pertanyaan no.3
Tabel Akumulasi Opini Nilai-nilai iklan BSI versi Barack Obama
Tabel Akumulasi Opini Pengharapan

Referensi

Dokumen terkait

Tinggi badan membanntu atlet dalam menjangkau bola melakukan smash dalam permainan bolavoli dan merupakan faktor yang mempengaruhi kemampuan atlet dalam melakukan blok,

Berdasarkan ciri-ciri uang di atas, maka dilakukan penelitian untuk memeriksa keaslian uang kertas melalui aplikasi yang akan dibuat dengan sistem pengenalan uang

Berdasarkan pandangan ini paradigma yang berkembang adalah mitigasi dimana fokus penanggulangan bencana diarahkan pada kesiapan masyarakat dalam menghadapi bahaya

Dugaan subdivisi genetik pada populasi ikan ini juga didukung oleh data frekuensi ha- plotipe; frekuensi dua jenis haplotipe yang pa- ling sering muncul (ABA dan ABB), pada po-

Jumlah luka pada tanaman yang memiliki ketahanan horizontal lebih sedikit daripada varietas yang rentan pada kondisi yang sama dan diinokulasi dengan jumlah spora

DESKRIPSI UNIT : Unit kompetensi ini berhubungan dengan pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan dalam mengembangkan strategi komunikasi pada

47 Tahun 1997 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional dapat menjadi dasar kebijaksanaan dalam upaya menjaga pemanfaatan dan pengelolaan danau dan waduk yang tetap

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh jenis tumbuhan paku- pakuan (Pteridophyta) yang terdapat diarea bekas tambang batu bara PT AKT kelurahan muara tuhup