• Tidak ada hasil yang ditemukan

1.2.3.2. Gemar Menggambar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "1.2.3.2. Gemar Menggambar"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) KURIKULUM 2013

Satuan Pendidikan : SDN 1 Karanganyar Kelas / Semester : 1 / I

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR Muatan: Bahasa Indonesia

No Kompetensi Dasar No Indikator

3.2 Mengemukakan kegiatan persiapan menulis permulaan (cara duduk, cara memegang pensil, cara meletakkan buku, jarak antara mata dan buku, pemilihan tempat dengan cahaya yang terang) yang benar secara lisan

3.2.1

3.2.2

Menunjukkan gambar cara memegang pensil yang tepat saat menulis

Menunjukkan gambar cara meletakkan buku yang tepat saat menulis

4.2 Mempraktikkan kegiatan persiapan menulis permulaan (cara duduk, cara memegang pensil, cara meletakkan buku, jarak antara mata dan buku, gerakan tangan atas-bawah, kiri-kanan, latihan pelenturan gerakan tangan dengan gerakan menulis di udara/pasir/meja, melemaskan jari tangan dengan mewarnai, menjiplak, memegang pensil yang tepat saat menulis

(2)

lingkaran, dan bentuk huruf di tempat bercahaya terang) dengan benar

Muatan: PJOK

No Kompetensi Dasar No Indikator

3.2 Memahami gerak dasar non-lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisional

3.2.1 Menjelaskan prosedur gerakan menarik tanpa berpindah tempat keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisional

4.2.1 Mempraktikkan prosedur gerakan menarik tanpa berpindah tempat gerakan menarik tanpa berpindah tempat sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisional dengan tepat.

2. Dengan arahan dari guru, siswa mampu mempraktikkan prosedur gerakan menarik tanpa berpindah tempat sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau tradisioanl dengan benar.

3. Dengan kegiatan persiapan menulis, siswa mampu menunjukkan gambar cara memegang pensil yang tepat saat menulis dengan disiplin.

4. Dengan kegiatan mencocokkan gambar persiapan menulis, siswa mampu menunjukkan gambar cara meletakkan buku yang tepat saat menulis.

5. Dengan kegiatan membuat garis, siswa mampu mendemonstrasikan cara memegang pensil yang tepat saat menulis, dengan tepat.

6. Dengan kegiatan membuat garis, siswa mampu mendemonstrasikan cara meletakkan buku yang tepat saat menulis, dengan disiplin.

(3)

 Cara memegang pensil yang tepat saat menulis  Cara meletakkan buku yang tepat saat menulis

 Gerakan menarik tanpa berpindah tempat sesuai dengan konsep tubuh, ruang,

Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

2. Guru memberikan salam kemudian siswa menjawab salam .

3. Siswa menyanyikan lagu nasional

4. Siswa di kondisikan oleh guru agar tertib. 5. Salah satu siswa memimpin berdoa.

6. Siswa merespon guru saat mengecek kehadirannya dengan rasa peduli.

7. Guru bertanya kepada siswa apakah sudah mengerjakan tugas dirumah apa belum?

8. Siswa memperhatikan guru saat menyampaikan pembelajaran yang akan di bahas

9. Siswa mendengarkan tujuan yang disampaikan guru. 10. Siswa mendengarkan motivasi dari guru dengan

cermat, yaitu agar siswa semangat dalam mengikuti pembelajaran karena pentingnya kegiatan yang akan di laksanakan.

11. Guru mengaitkan pembelajaran yang kemarin dengan pembelajaran yang akan di pelajari.

(4)

1. Guru memulai pelajaran dengan mengajak siswa ke luar kelas menuju halaman sekolah/lapangan olahraga sekolah.

2. Siswa mengamati gambar gerakan menarik tanpa berpindah tempat yang akan dipelajari hari ini 3. Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk

menanyakan hal-hal yang ingin diketahui berdasarkan gambar yang sudah ditampilkan.

B. Ayo Mencoba

1. Siswa menyimak penjelasan guru karena mereka akan melakukan latihan gerakan menarik tanpa berpindah tempat.

2. Sebelum memulai latihan siswa melakukan gerakan pemanasan mengikuti instruksi guru.

3. Setelah pemanasan, guru menjelaskan apa manfaat melakukan gerakan menarik. Lalu guru mencontohkan bagaimana melakukan gerakan sikap menarik, sebagai berikut.

 Guru dapat meminta salah satu siswa maju ke depan untuk menjadi pasangan dalam mempraktikkan.

 Guru dan siswa yang bersedia maju ke depan mengambil aba-aba untuk mulai melakukan gerakan menarik.

 Membuka kaki cukup lebar, kaki kiri berada di depan dan kaki kanan berada di belakang, bungkukkan sedikit badan. Lalu tangan kanan keduanya berpegangan seperti berjabat tangan.  Masih dalam posisi berpegangan tangan,

lakukan gerakan saling tarik. Usahakan tidak berpindah tempat.

(5)

Kegiatan Penutup

1. Sebagai penutup siswa diminta melakukan refleksi kegiatan yang sudah mereka lakukan sepanjang hari ini.

2. Guru menyimpulkan pemebelajaran hari ini

3. Siswa diajaka berdoa untuk mengakhiri pembelajaran

15 menit

G. PENILAIAN

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

1. Penilaian Pembelajaran

a. Contoh Lembar Observasi Sikap Spiritual

Nama : ………..

Kelas/Sem : ………..

Pelaksanaan pengamatan : ………..

b. Contoh Lembar Observasi Sikap Sosial

Nama : ………..

Kelas/Sem : ………..

Pelaksanaan pengamatan : ………..

(6)

2. Penilaian Pengetahuan

 Tes lisan tentang prosedur melakukan gerak non-lokomotor, menarik tanpa berpindah tempat

 Tes lisan tentang cara meletakkan buku dan memegang pensil saat akan menulis

 Latihan soal tertulis di buku teks.

3. Penilaian Keterampilan

(7)

b. Mempraktikkan cara meletakkan buku dengan tepat

c. Mempraktikkan cara memegang pensil dengan tepat

H. SUMBER DAN MEDIA

(8)

 Gambar gerak menarik tanpa berpindah tempat  Gambar posisi buku saat akan menulis

 Gambar cara memegang pensil yang tepat untuk menulis.

Catatan Guru

1. Masalah :………. 2. Ide Baru :……….. 3. Momen Spesial :………….

Mengetahui, Kepala Sekolah

Wagimin, S.Pd

NIP. 19640301 198702 1 003

Karanganyar, ...

Guru Kelas 1

Sri Lestari, S.Pd.SD

NIP. 19720215 200701 2 009

Soal Latihan

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan teliti dan benar! 1. Siti dan teman-teman bermain di .... sekolah.

(9)

Kunci jawaban

1. Halaman 2. Gembira 3. Tarik menarik 4. Kanan

5. Menggergaji

Pedoman penilaian : PJOK KD 3.2 (Soal nomor 1-5)

~~ Jika jawaban benar, skor = 1 ~~ Skor maksimal = 1 x 5 = 5

Referensi

Dokumen terkait

Baik ruang UKS maupun sekretariat PMR selesai bertugas atau jika tidak dipergunakan, harus ditutup dan dikunci kembali. Khusus ruang Sekretariat juga dapat di pergunakan untuk

Menegur dan memberikan sanksi terhadap siswa yang melanggar tata tertib madrasah Memberi surat izin pulang/tidak kepada siswa sebelum waktu keluar

Keindahan akses adalah penyediaan jasa lokasi, jam kerja, Aparat dan melakukan akses dengan mudah sesudah kepada penyediaan jasa beserta Aparat dan statusnya.Salah satu

DETIL DATA D2 BELUM MASUK D3 TAHUN 2016 GELOMBANG 201602 PT Pengusul (PTU): AKADEMI BAHASA ASING NASIONAL JAKARTA.. Halaman: 1 Tampilkan

Sesuai dengan jadwal lelang pada tahapan Evaluasi Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi maka dengan ini diundang kepada Saudara untuk hadir dengan membawa

Data D2 yang tidak masuk pada D3 Serdos Gelombang 201602 ini akan dicek kembali pada database di PDPT untuk penyusunan data D3 Serdos selanjutnya.. PT dapat mengusulkan dosen yang

Sehubungan telah dilakukan Evaluasi Dokumen Kualifikasi, maka sesuai dengan jadwal LPSE akan dilakukan Pembuktian Kualifikasi yang akan dilaksanakan pada : Hari/Tanggal : Kamis,

Memperhatikan ketentuan-ketentuan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor : 54 Tahun 2010 dan perubahannya Nomor : 70 Tahun 2012 Tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah,