• Tidak ada hasil yang ditemukan

STUDI EVALUASI KINERJA BAGIAN JALINAN JALAN DAN SIMPANG EMPAT BERSINYAL (Studi Kasus Jl.Veteran-Jl.Bandung Taman Makam Pahlawan Kota Malang)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "STUDI EVALUASI KINERJA BAGIAN JALINAN JALAN DAN SIMPANG EMPAT BERSINYAL (Studi Kasus Jl.Veteran-Jl.Bandung Taman Makam Pahlawan Kota Malang)"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

STUDI EVALUASI KINERJA

BAGIAN JALINAN JALAN DAN SIMPANG EMPAT BERSINYAL (Studi Kasus Jl.Veteran-Jl.Bandung Taman Makam Pahlawan Kota Malang)

TUGAS AKHIR

Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Akademik

Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Teknik

Oleh :

AHYAR ABDULLAH 09520090

FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2016

(2)
(3)
(4)

SURAT PERNYATAAN Yang Bertanda Yang Dibawah Ini :

Nama : Ahyar Abdullah NIM : 09520090 Jurusan : Teknik Sipil Fakultas : Teknik

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG Dengan ini menyatakan dengan ini sebenar-benarnya bahwa :

1. Tugas akhir dengan judul :

Studi Evaluasi Kinerja Bagian Jalinan Jalan Dan Simpang Empat Bersinyal (Studi Kasus Jl.Veteran-Jl.Bandung Taman Makam Pahlawan Kota Malang) adalah hasil karya saya sendiri, dan dalam naskah Tugas Akhir ini tidak terdapat karya ilmiah yang perna diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademi di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak terdapat karya atau pendapat yang perna ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, baik sebagian maupun keseluruhan, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan dan daftar pustaka.

2. Apabila ternyata di dalam naskah Tugas Akhir ini dapat dibuktikan terdapat unsure-unsur PLAGIASI, saya bersedia Tugas Akhir ini DIGUGURKAN dan GELAR AKADEMI YANG TELAH SAYA PEROLEH DIBATALKAN Serta diproses dengan ketentuan yang berlaku.

3. Tugas Akhir ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan HAK BEBAS NON EKSLUSIF

Demikian penyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan sebagaimana semestinya.

Malang, 9 Januari 2016 Yang Menyatakan

(5)

Persembahan

Dengan Rahmad Allah SWT, Walau semuanya terlambat. Tulisan kecil ini ku persembahkan, untuk ayah yang disurga.

Dan untuk ibu yang menjadi sosok yang amat luar biasa. Keluarga besar dibima yang selalu memberi kasih sayang dan do’a. Untuk wanita yang selalu setia mendukungku (Nurnaningsih). Untuk adik-adik sepupuku yang tak dapat aku sebutkan satu persatu. Dan sahabat-sahabat terbaik Malang, Surabaya dan Bima. Kerukunan keluarga sape malang (KKSM), selalu memberi semangat.

(6)

i

KATA PENGANTAR

Syukur kehadirat Allah SWT, dengan rahmat dan ridho-Nya penyusun dapat menyelesaikan skripsi degan judul “Studi Evaluasi Kinerja Bagian Jalinan Jalan Dan Simpang Empat Bersinyal (Studi Kasus Jl.Veteran-Jl.Bandung Taman Makam Pahlawan Kota Malang)”dengan baik dan lancar.

Skripsi ini disusun untuk melengkapi syarat guna meraih gelar kesarjanaan pada Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Malang, disamping menambah wawasan dan pengetahuan serta membantu menyelesaikan masalah dalam bidang transportasi. Adapun alasan untuk mengevaluasi kinerja bagian jalinan jalan dan simpang empat bersinyal Jl.Veteran – Jl. Bandung dan sekitarnya yaitu, kawasan ini adalah akses yang terpenting kota Malang , dan merupakan penghubung pusat kota Mlang dan kota Batu, sekaligus akses angkutan umum Kota Malang, sehingga operasional simpang empat bersinyal Jl.Veteran – Jl. Bandung berpotensial sebagai titik permasalahan lalu-lintas.

Skripsi ini disusun berdasarkan hasil survey tentang seberapa besar pengaruh kinerja bagian jalinan jalan dan simpang empat bersinyal Jl.Veteran –Jl.Bandung. Dalam penyusunan skripsi ini, penyusun hanya mengevaluasi. Untuk pelaksanaan hasil evaluasi tergantung kepada pihak pengelola.

Beberapa kendala yang penyusun hadapi dalam menyelesaikan skripsi ini, diantaranya terbatasnya tenaga, sarana dan prasarana. Akan tetapi dari semua itu dapat diatasi berkat kerja sama dan bantuan dari berbagai pihak.

Penyusunan skripsi ini dapat selesai dengan baik tidak lepas dari dukungan dan bantuan dari berbagai pihak, antara lain:

(7)

ii

1. Ir.ROFIKATUL KARIMA, MT selaku Ketua Jurusan Teknik Sipil UMM 2. Ir. Andi Saiful.A, MT, selaku Dosen Pembimbing I Skripsi.

3. Ir. Khoirul Abadi, MT, selaku Dosen Pembimbing II Skripsi. 4. Dr.Ir. Samin, MT, selaku Dosen Penguji I Skripsi

4. Ir. Ode Rijaja. GW, MT, selaku Dosen Penguji II Skripsi

5. Seluruh dosen dan karyawan di lingkungan Fakultas Teknik UMM

6. Rekan-rekan mahasiswa Jurusan Teknik Sipil UMM khususnya team survey angkatan ’09.

7. Dan semua pihak yang tidak dapat penyusun sebutkan satu-persatu.

Atas semua bantuan dan dukungannya, pada kesempatan ini penyusun mengucapkan banyak terima kasih. Sebagai manusia biasa tidak akan pernah luput dari kesalahan. Demikian juga skripsi ini, masih banyak yang harus disempurnakan. Oleh karena itu dengan besar hati penyusun menerima kritik dan saran yang membangun untuk kesempurnaan skripsi ini.

Besar harapan penyusun agar skripsi yang sederhana ini dapat bermanfaat bagi semua pihak khususnya bagi penulis dan pembaca pada umumnya, serta menambah pengembangan ilmu teknik sipil.

Malang, Januari 2016

(8)

iii DAFTAR ISI KATA PENGANTAR………..…i ABSTRAK……….………..……ii DAFTAR ISI………...…iii DAFTAR TABEL………....…...vi DAFTAR GAMBAR………...vii

DEFINISI DAN ISTILAH……….…....…vii

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang………..………1 1.2. Identifikasi Masalah………..………4 1.3. Rumusan Masalah………...…..4 1.4. Batasan Masalah………...…….4 1.5. Tujuan.………...……...4 1.6. Manfaat Studi………...…...5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Jalan………..……….…….…..………..6

2.2. Fasilitas Putaran Balik…………..………...…..6

2.3. Bagian Jalinan Jalan….………...………..7

2.4. Tipe-Tipe Bagian Jalinan..………...……..7

2.5. Kapasitas Bagian Jalinan Jalan….………....8

2.6 Kinerja Bagian Jalinan Tunggal………...…………10

2.7 Simpang……….. ….……….………...……12

(9)

iv

2.9 Kapasitas Persimpangan Bersinyal...………...14

2.10 Kinerja Simpang Bersinyal………...……..14

BAB III METODOLOGI 3.1. Lokasi Studi……….………...….30

3.2. Tahapan Studi………...…...31

3.3. Pengumpulan Data..……… ………...32

3.4. Evaluasi Kinerja Bagian Jalinan Tunggal...………..………..34

3.5. Evaluasi Kinerja Simpang Empat Bersinyal………...34

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN 4.1. Presentasi Data………….………...………....36

4.1.1. Geometrik Jalinan Tunggal dan Simpang Empat Bersinyal….….….…....36

4.1.2. Potongan Melintang Jalan……….…...37

4.1.3 Bagian Jalinan Tunggal………...………....38

4.1.4. Simpang Empat Bersinyal………....………40

4.1.5 Jumlah Penduduk………...………...44

4.2. Evaluasi Kinerja……...………44

4.2.1Kinerja Bagian Jalinan Tunggal……….44

4.2.2 Kinerja Simpang Empat Bersinyal……...……….…..50

BAB. V PENUTUP Kesimpulan……….…………..…..……….….65 DAFTAR PUSTAKA………...……….

(10)

v

DAFTAR TABEL

Tabel.2.1 Faktor Variebal, Untuk Kapasitas Bagian Jalinan Tunggal.…...8

Tabel.2.2 Tipe Lingkungan Jalan Untuk Bagian Jalinan Tunggal...9

Tabel.2.3 Faktor Penyesuaian Lingkungan Jalan (FRSU) Untuk Bagian Jalinan Tunggal ……...10

Tabel.2.4 Faktor Penyesuaian Ukuran Kota (FCS) Untuk Bagian Jalinan Tunggal...10

Tabel.2.5 Nilai Konversi smp Untuk Bagian Jalinan Tunggal ……...……...10

Tabel.2.6. Nilai Konversi smp Untuk Simpang Bersinyal…...………..15

Tabel.2.7. Waktu Antara Hijau Untuk Simpang Bersinyal…...………..15

Tabel 2.8. Tipe Lingkungan Jalan Untuk Simpang Bersinyal...18

Tabel.2.9 Faktor Penyesuaian Lingkungan Jalan (FRSU) Untuk Simpang Bersinyal...19

Tabel.2.10 Faktor Penyesuaian Ukuran Kota (FCS) Untuk Simpang Bersinyal....19

Tabel.2.9. Faktor Bobot Kejadian Hambatan Samping Simpang Bersinyal...…27

Tabel.4.1. Data Geometrik jalan………...…...…….………..38

Tabel.4.2. Volume Arus Lalu-lintas Menjalin Maksimum Jl. Veteran……...40

Tabel.4.3. Waktu Siklus Operasional Lampu April 2014…...………40

Tabel.4.4. Waktu Siklus Operasional Lampu Desember 2014…...…….……40

Tabel.4.5. Volume Kendaraan Maksimum Simpang Empat Bersinyal April...42

Tabel.4.6. Volume Kendaraan Maksimum Simpang Bersinyal Desember...42

(11)

vi

Tabel.4.8. Parameter Geometrik Bagian Jalinan Jl. Veteran..………...45 Tabel.4.9. Kapasitas Bagian Jalinan Jalan Veteran...………...47 Tabel.4.10. Kinerja Bagian Jalinan Jalan Veteran………...49 Tabel.4.11. Arus Jenuh Dan Arus Simpang Kritis Simpang Bersinyal April…....53 Tabel.4.12. Derajat Kejenuhan Dan Panjang Antrian Simpang Bersinyal April...55 Tabel.4.13. Kendaraan Terhenti Dan Tundaan Simpang Bersinyal April 2014....57 Tabel.4.14. Arus Jenuh Dan Arus Kritis Simpang Bersinyal Desember...60 Tabel.4.15. Derajat Kejenuhan, Panjang Antrian Simpang Bersinyal Desember..62 Tabel.4.18. Kendaraan Terhenti Dan Tundaan Simpang Bersinyal Desember...64

(12)

vii

DAFTAR GAMBAR

Gambar.2.1. Faktor Penyesuai Kelandaian (FG) Untuk Simpang Bersinyal...20

Gambar.2.2. Faktor Penyesuaian Penyesuai Pengaruh Parkir Untuk Simpang Bersinyal ...20

Gambar.2.3 Faktor Penyesuaian Belok Kanan Untuk Simpang Bersinyal ..…….21

Gambar.2.4. Faktor Penyesuaian Belok Kiri Untuk Simpang Bersinyal ...…...21

Gambar.2.5. Perhitungan Jumlah Antrian (NQmax) Untuk Simpang Bersinyal...27

Gambar.3.1. Lokasi Studi Dalam Kota Malang……….……...30

Gambar.3.2. Diagram Alir Studi...……….31

Gambar.3.3. Pergerakan Kendaraan Pada Bagian Jalinan Tunggal dan Simpang Empat Bersinyal April 2014...34

Gambar 3.4. Pergerakan Kendaraan Pada Simpang Empat Bersinyal Desember 2014...35

Gambar.4.1. Gemetrik Jalinan Jl. Veteran dan Simpang Empat Bersinyal Jl. Veteran-Jl. Bandung .………...…….36

Gambar.4.2. Potongan Melintang Pendekat Utara……..…...………37

Gambar.4.3. Potongan Melintang Pendekat Selatan...………37

Gambar.4.4. Potongan Melintang Pendekat Timur……...………...37

Gambar.4.5. Potongan Melintang Pendekat Barat………...………...37

Gambar.4.6. Volume Kendaraan Menjalin Pada Jl. Veteran Pada April ...39

Gambar.4.7. Volume Arus Lalu-lintas Simpang Empat Bersinyal Pada April...43

(13)

viii Daftar Pustaka

Undang-Undang Republik Indonesia No. 22. 2009 tentang Prasarana dan Lalu-lintas Jalan.

Undang-Undang Republik Indonesia No. 38. Tahun 2004 tentang Jalan.

Pemerintah Kota Malang, 2013. Malang Dalam Angka 2013. http://pemkot-malang.go.id diakses pada tanggal 28 April 2014 pukul 15.30 WIB.

Peraturan Pemerintah no.34 tahun 2004 Tentang Prasarana Jalan dan Lalu-lintas Jalan.

Direktorat Jendaral Bina Marga, 1997. Manual Kapasitas Jalan Indonesia. (MKJI), Jakarta: Direktorat Bina Jalan Kota.

Abadi, Khoirul. 2001. Studi Fenomena Fasilitas Putaran Balik (u-turn) (Studi Kasus Di Jalan Soekarno Hatta-Kota Malang): Tesis, ITS, Surabaya.

Alamsyah, Alik Ansyori, 2005. Rekayasa Lalu-lintas. Malang: UMM Press.

Marlok, Edwar K, 1978. Pengantar Teknik dan Perencanaan Transportasi: Terjemahan Ir. Johan Kelana Putra Himin. 1995. Jakarta: Penerbit Erlangga. Oglesby, Clasrson H. Dan Hick, R Gary, 1982. Teknik Jalan Raya: Terjemahan Ir.

Purwo Serianto. 1999. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Tamin, Ofyar Z. 2000. Perencanaan dan Permodelan Transportasi edisi kedua: Penerbit ITB.

Referensi

Dokumen terkait

Perlu adanya perhatian yang serius yaitu pengaturan lalu lintas, maupun kondisi geometrik dan lingkungan pada simpang empat bersinyal Telukan Grogol Sukoharjo agar

Simpang empat Jalan Jenderal Ahmad Yani – Jalan Hasanudin – Jalan Osa Maliki – Jalan Veteran di kota Salatiga sampai saat ini masih mengalami masalah kemacetan dan tundaan,

Veteran di Kota Yogyakarta berdasarkan MKJI 1997 diperoleh hasil perhitungan yang disajikan dalam Tabel 6.1.. Hasil Perhitungan Pada Kondisi Eksisting pada Simpang

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus di Simpang Tiga Jl. Pangeran Antasari di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan). Yohanes Setya Jatmiko, NPM 05.02.12190,

Tugas akhir ini saya tulis dengan judul EVALUASI KINERJA SIMPANG EMPAT BERSINYAL KOTA MALANG (Studi Kasus: Jln S. Raya Panji Suroso – Jln. Laksda Adi Sucipto) untuk memenuhi

Studi ini mengkaji dan merencana pembangunan proyek Taman Makam Pahlawan yang terletak di kabupaten Katingan Ibukota Kasongan meliputi perencanaan dari aspek studi

Dari hasil analisis kinerja simpang bersinyal lima tahun yang akan datang menunjukkan tingkat kinerja simpang pada tahun 2017 sampai dengan 2018 masih normal, dimana

Kinerja Simpang Empat Tak Bersinyal Berdasarkan Derajat Kejenuhan Pada Jalan Raya Mabes Hankam–Jalan Raya Setu, Jakarta ….. Evaluasi Kinerja Simpang Tiga Tak Bersinyal Studi Kasus :