• Tidak ada hasil yang ditemukan

S BIO 1103644 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S BIO 1103644 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Herlin Nur Fitri, 2015

KEANEKARAGAMAN DAN KELIMPAHAN KUPU-KUPU (LEPIDOPTERA) DI KAWASAN HUTAN PANTAI LEUWEUNG SANCANG KECAMATAN CIBALONG KABUPATEN GARUT

Universitas Pendidikan Indonesia | \.upi.edu perpustakaan.upi.edu

Abstrak

Kupu-kupu merupakan salah satu serangga yang sering dipelajari dan dalam

beberapa dekade ini pengetahuan tentang kupu-kupu cukup berkembang.

Leuweung Sancang merupakan salah satu cagar alam yang dilindungi yang terletak di provinsi Jawa Barat. Telah dilakukan penelitian mengenai kupu-kupu di kawasan cagar alam Hutan Pantai Leuweung Sancang kecamatan Cibalong, Kabupaten Garut yang bertujuan untuk mengidentifikasi keanekaragaman dan kelimpahannya. Metode sampling yang digunakan adalah line-transect yang dibagi ke dalam 3 linetransect. Data yang didapat berupa jenis kupu-kupu dan jumlah setiap individu kupu-kupu. Digunakan indeks keanekaragaman Shannon-Wienner (H’) dan indeks kemerataan jenis (E’) untuk menghitung keanekaragaman dan kemerataan kupu-kupu di kawasan hutan pantai tersebut. Hasil pengamatan menunjukkan total kupu-kupu yang tercatat di kawasan hutan pantai Leuweung Sancang adalah 401 individu yang terdiri dari 52 jenis yang berasal dari 6 suku yaitu suku Hesperiidae, Lycaenidae, Nymphalidae, Papilionidae, Pieridae dan Riodinidae. Jumlah tertinggi ditemukan di daerah luar hutan pantai (49 jenis), daerah tengah hutan pantai (15 jenis) dan daerah dalam hutan pantai (8 jenis). Vegetasi tumbuhan pada ketiga area pengamatan berbeda, sehingga jumlah jenis kupu-kupu yang ditemukan pada setiap area pengamatan juga berbeda. Nilai keanekaragaman jenis di seluruh kawasan Hutan Pantai Leuweung Sancang yaitu 3,5565, nilai keanekaragaman tersebut tergolong tinggi. Nilai kemerataan jenis di seluruh kawasan Hutan Pantai Leuweung Sancang yaitu 0,8971

dapat dikatakan kemerataan kupu-kupu di Hutan

Pantai Leuweung Sancang tersebar secara merata artinya tidak ada individu yang

mendominasi.

(2)

Herlin Nur Fitri, 2015

KEANEKARAGAMAN DAN KELIMPAHAN KUPU-KUPU (LEPIDOPTERA) DI KAWASAN HUTAN PANTAI LEUWEUNG SANCANG KECAMATAN CIBALONG KABUPATEN GARUT

Universitas Pendidikan Indonesia | \.upi.edu perpustakaan.upi.edu ABSTRACT

Referensi

Dokumen terkait

Beberapa tipe spora Gigaspora yang diperoleh dari hutan pantai Cagar Alam Leuweung Sancang. Hubungan antara persentase kolonisasi dengan tingkat salinitas tanah (diwakili

STRUKTUR VEGETASI DAN KEANEKARAGAMAN TUMBUHAN PANTAI DI HUTAN PANTAI LEUWEUNG SANCANG, KECAMATAN CIBALONG, KABUPATEN GARUT.. Universitas Pendidikan Indonesia |

Struktur vegetasi dan keanekaragaman tumbuhan pantai di hutan pantai Leuweung Sancang belum teridentifikasi melalui beberapa penelitian yang telah dilakukan di

Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah fungi yang terdapat pada serasah daun hutan pantai dan hutan mangrove Leuweung Sancang Garut.. Sampel yang

Identifikasi dan Karakterisasi Fungi daati Serasah Daun di Kawasan Hutan Leuweung Sancang Garut.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu BAB III

Identifikasi dan Karakterisasi Fungi daati Serasah Daun di Kawasan Hutan Leuweung Sancang Garut.. Universitas Pendidikan Indonesia |

Ditemukan sebanyak 67 jenis kupu-kupu di seluruh kawasan Gunung Galunggung terbagi menjadi 5 suku yaitu Hesperiidae, Papilionidae, Nymphalidae, dengan indeks keanekaragaman

STRUKTUR KOMUNITAS PLANKTON DI PERAIRAN HUTAN MANGROVE SUNGAI CIKOLOMBERAN, LEUWEUNG SANCANG.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu