• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Pengaruh Konflik Peran Ganda, Pengembangan Karir dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kinerja Karyawan Wanita di. PT. TELKOM Regional 1 Sumatera

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Pengaruh Konflik Peran Ganda, Pengembangan Karir dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kinerja Karyawan Wanita di. PT. TELKOM Regional 1 Sumatera"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH KONFLIK PERAN GANDA PENGEMBANGAN KARIR DAN KECERDASAN EMOSIONALKINERJA KARYAWAN

YANG SUDAH BERUMAH TANGGA PADA PT. TELKOM REGIONAL 1 SUMATERA

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Analisis Pengaruh Konflik Peran Ganda, Pengembangan Karir dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kinerja Karyawan Yang Sudah Berumah Tangga pada PT. Telkom Regional 1 Sumatera.. Populasi penelitian ini berjumlah 54 orang karyawan pada PT. Telkom Regional 1 Sumatera.. Sampel dalam penelitian ini menggunakan nonprobability sampling atau metode sampling jenuh yang terdiri dari 54 orang PT. Telkom Regional 1 Sumatera. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dan teknik analisis statistik. Metode pengumpulan data melalui wawancara, daftar pertanyan, dan studi dokumentasi. Alasan peneliti melakukan penelitian ini dikarenakan adanya fenomena di PT. Telkom Regional 1 Sumateradimanaada nya penurunan kinerja dari karyawan, terjadinya masalah kesulitan untuk menyeimbangkan waktu antara urusan keluarga dan urusan pekerjaan sehingga timbulah konflik pada karyawan, lalu karyawan yang merasa kurangnya arahan dan bimbingan terhadap pekerjaan yang dilakukan, dan masalah mayoritas karyawan yang tiak memiliki inisatif dalam bekerja atau mengambil keputusan.

Menunjukkan bahwa variabel bebas (konflik peran ganda, pengembangan karir, dan kecerdasan emosional) secara serempak adalah signifikan terhadap variabel terikat (kinerja karyawan). pada PT. Telkom Regional 1 Sumatera. Uji parsial menunjukkan bahwa bahwa variabel konflik peran ganda berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Telkom Regional 1 Sumatera, dan variabel pengembangan karir dan Kecerdasan Emosional masing-masing berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerjakaryawan pada PT. Telkom Regional 1 Sumatera. Pengembangan karir adalah variabel yang paling dominan mempengaruhi variabel kinerja karyawan PT. Telkom Regional 1 Sumatera

Kata Kunci : Konflik Peran Ganda, Pengembangan Karir, Kecerdasan Emosional, Kinerja

(2)

ABSTRACT

ANALYSIS OF EFFECT DUAL ROLE CONFLICT CAREER DEVELOPMENT

AND EMOTIONAL INTELLIGENCE PERFORMANCE OF EMPLOYEES IN. TELKOMREGIONAL 1 SUMATRA

The purpose of this study was to determine the Dual Role Conflict Impact Analysis, Career Development and Emotional Intelligence on Employee Performance who are already married at. Telkom Sumatra Regional 1 .. population of this research are 54 employees at PT.Telkom Sumatra Regional 1 .. The sample in this study using nonprobability sampling or saturated sampling method that consists of 54 PT. Telkom Regional 1 Sumatra. Data analysis technique used is descriptive analysis techniques and statistical analysis techniques. Data were collected through interviews, the question, and documentation study. The reason researchers conducted this study because of the phenomenon in PT. Telkom Regional 1 Sumatra, where there is his decline in performance of the employee, the problem difficult to balance time between family affairs and employment matters so conflict on employees, then employees feel a lack of direction and guidance to the work performed, and the problem of the majority of employees who armpits have initiative in the work or making decisions.

Indicate that the independent variables (dual role conflict, career development, and emotional intelligence) simultaneously is significant on the dependent variable (performance of employees). PT. Telkom Regional 1 Sumatra. Partial test showed that the dual role that the conflict variable and no significant negative effect on the performance of employees of PT. Telkom Regional 1 Sumatra, and variable career development and Emotional Intelligence respective positive and significant effect on the performance of employees at PT. Telkom Regional 1 Sumatra. Career development is the most dominant variable affecting the variable performance of employees of PT. Telkom Regional 1 Sumatera. Keyword: Dual Role Conflic, Career Development, Emotional Intellegence,

Performance

Referensi

Dokumen terkait

NOMOR : MTs. Madiun Tahun Anggaran 2012 yang ditetapkan dengan Keputusan Kepala MTsN Kembangsawit Kab. Madiun Nomor : MTs.13.19.25/KS.0L.\/192^/2012, tanggal B Mei 2012 telah

[r]

Diberit ahukan bahwa set el ah diadakan penel it ian ol eh Kel ompok Kerj a (Pokj a) Lel ang Fisik Pembangunan Gedung Area St udent Cent er di MAN Insan Cendekia Jambi menurut ket

merupakan menu yang memanfaatkan teknologi Augmented Reality berfungsi untuk menampilkan objek tiga dimensi bangun ruang yang sudah terdaftar dalam sistem, dengan cara

[r]

[r]

Dalam mengembangkan good university governance hal yang tidak dapat. dihindarkan adalah bagaimana PTAIN mampu mengembangkan

Melakukan bimbingan dan fasilitasi bagi lembaga untuk mendapatkan pemahaman mengenai ketentuan kondisi peralatan pembelajaran yang seharusnya dipenuhi, serta membantu