• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pemberian Kompos Ternak Babi dengan Dosis yang Berbeda Terhadap Produktivitas Hijauan Ruzi (Brachiaria Ruziziensis)dengan Interval Pemotongan yang Berbeda

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pemberian Kompos Ternak Babi dengan Dosis yang Berbeda Terhadap Produktivitas Hijauan Ruzi (Brachiaria Ruziziensis)dengan Interval Pemotongan yang Berbeda"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

SURYANI NABABAN, 2016: Pemberian Kompos Ternak Babi Dengan Dosis

Berbeda Terhadap Produksi Hijauan Ruzi (Brachiaria Ruziziensis). Dibimbing olehSAYEDUMAR dan NURZAINAHGINTING

Pemanfaatan kompos ternak babi sebagai pupuk organik diharapkan dapat membantu masyarakat karena bernilai ekonomis, disamping itu kualitas dan kandungan unsur hara pupuk organik ini baik. Penelitian dillaksanakan dilahan Loka Penelitian Kambing Potong Sei Putih, Kecamatan Galang Lubuk Pakam Sumatera Utara, pada bulanSeptember 2015 - Januari 2016 menggunakan Rancangan Split Plot Design dengan petak utama adalah interval pemotongan (40 hari, 50 hari, dan 60 hari) dan sebagai anak petak, pemberian jenis pupuk kompos ternak babi (P0= kontrol, P1= 2,25 kg feses kompos ternak babi, P2= 4,5 kg kompos ternak babi, P3= 6,75 kg kompos ternak babi) adalah anak petak. Parameter penelitian adalah Tinggi Tanaman, Produksi Bahan Segar, Jumlah Anakan.

.

Hasil penelitian menunjukan bahwa pemotongan interval 60 hari lebih tinggi hasil untuk parameter produksi bahan segar yaitu pada perlakuan A3P3 dibanding dengan interval pemotongan 50 hari (A2P2) dan interval pemotongan 40 hari (A1P1). Pemberian pupuk organik kompos ternak babimemiliki efek yang signifikan (P=˂0,01), dapat meningkatkan parameter tinggi tanaman dan jumlah anakan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pemanfaatan fermentasi feses babi dapat meningkatkan produksi hijauan makanan ternak, dimana dosis pupuk 6,75 kg/petak menunjukkan produksi bahan segar dan tinggi tanaman Brachiaria

Ruziziensisyang baik.

Kata kunci:Rumput ruzi (Brachiaria Ruziziensis), fermentasi feses babi,

produktivitas.

(2)

ii

ABSTRACT

SURYANI NABABAN, 2016: Giving Compost Factor Livestock Pigs With

Different Doses Of Forage Production Ruzi (Brachiaria ruziziensis). Supervised by SAYED UMAR and NURZAINAH GINTING.

Use of compost as organic fertilizer pigs are expected to help the community because of economic value, in addition to its quality and nutrient content as organic fertilizer. The study was conducted is Sei Putih Goat Research Station subdistrict Galang Lubukpakam North Sumatra, in September 2015-January 2016 using the design of split plot design with the main plot interval cuts (40 days, 50 days, and 60 days) and delivery of this type of fertilizer (P0 = control, P1 = 2.25 kg pig feces compost, P2 = 4.5 kg of compost pigs, P3 = 6.75 kg of compost pig) is a subplot. Parameter research is High Plant, Production of Fresh, Number of Tillers.

The results showed that the cutting interval of 60 days caused higher results for the production parameters, namely the fresh ingredients on A3P3 treatment compared with 50 days cutting interval (A2P2) and cutting interval of 40 days (A1P1). Organic fertilizer compost pigs have a significant effect (P =

˂0,01), increase parameter plant height and number of tillers. The conclusion of this study is the use of pig manure fermentation can increase the production of green fodder, which the fertilizer dose of 6.75 kg / plot shows the best production of fresh ingredients and high crop Brachiaria ruziziensis good.

Keywords: Ruzi Grass (Brachiaria ruziziensis), fermentation of pig feces, productivity.

Referensi

Dokumen terkait

anak yang terampil dalam matematika cepat memahami konsep waktu, anak – anak yang cerdas secara matematis senang melihat pola dalam informasi mereka dan dapat mengingat

Adapun tujuan yang akan dicapai adalah : Mengetahui arsitektur dan konfigurasi dari sistem jaringan GPRS, mengetahui klasifikasi dari kelas GPRS, mengetahui kelebihan dan kebaikan

(2) Rencana struktur ruang kota sebagaimana dimaksud pada ayat (1) digambarkan dalam Peta Rencana Struktur Ruang Wilayah Kota Padang Tahun 2010-2030 dengan skala peta 1 : 25.000

[r]

[r]

Dalam melakukan uji coba penulis mengkonfigurasikan Samba dengan menggunakan tampilan text (konsole) untuk memudahkan pembaca dalam mengkonfigurasikan Samba sehingga Samba

[r]

Dimuat di Surat Kabar Harian Sumatera Ekspres, 8 April 2011 Page 5 seperti ini, pembatasan hak-hak politik kerabat kepala daerah merupakan langkah awal pemenuhan