• Tidak ada hasil yang ditemukan

Implementasi Sistem Keamanan Data Menggunakan Steganografi Teknik Pemetaan Titik Hitam Dengan Pencarian Sekuensial Dan Rabin Cryptosystem

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Implementasi Sistem Keamanan Data Menggunakan Steganografi Teknik Pemetaan Titik Hitam Dengan Pencarian Sekuensial Dan Rabin Cryptosystem"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vi

ABSTRAK

Metode steganografi First of File (FOF) dan End of File (EOF) dengan media citra menghasilkan stego-image yang memiliki gradasi warna hitam pada bagian atas atau bawah dari suatu citra dan ukuran dimensi stego-image lebih besar dibandingkan dengan ukuran dimensi cover-image. Walaupun dapat menyembunyikan pesan, namun stego-image yang berbeda dengan cover-image dapat mengundang kecurigaan pihak ketiga. Untuk meningkatkan keamanan pesan, maka dalam penelitian ini digunakan metode steganografi teknik pemetaan titik hitam dengan pencarian sekuensial. Ide dasarnya adalah menyembunyikan gradasi warna hitam pada metode FOF/EOF ke dalam pixel berwarna hitam pada citra dan ukuran dimensi citra yang tidak bertambah. Algoritma Rabin Cryptosystem dalam penelitian ini digunakan untuk mengacak pesan agar sulit untuk dibaca sebelum disisip ke dalam citra sehingga keamanan pesan menjadi meningkat. Pada proses dekripsi pesan, digunakan metode autodekrip untuk mempermudah dalam menentukan hasil dekripsi yang benar dari keempat hasil dekripsi algoritma Rabin. Metode steganografi pada penelitian ini memenuhi aspek recovery dan cukup untuk memenuhi aspek imperceptibility.

Kata Kunci: Steganografi, Kriptografi, Pemetaan Titik Hitam, Pencarian Sekuensial, Rabin Cryptosystem, Miller-Rabin, Keamanan Data, Pesan Teks.

(2)

vii

IMPLEMENTATION OF DATA SECURITY SYSTEM USING STEGANOGRAPHY OF BLACK PIXELS MAPPING

WITH SEQUENTIAL SEARCH TECHNIQUE AND RABIN CRYPTOSYSTEM

ABSTRACT

First of File (FOF) and End of File (EOF) steganography with images as cover media produces stego-images whose black colour gradation at the top or bottom of the image and the size of stego-image’s dimension is bigger than the size of the cover-image’s dimension. Even though it is able to hide the message, but the stego-image from FOF/EOF steganography is different from the cover-image and may arouse suspicion to the third party. In order to improve the security of a message, then the method used in this study is steganography of black pixels mapping with sequential search techniques. The basic idea is to hide the black colour gradation in FOF/EOF method into the black pixels in the image and the image dimensions remain static. Rabin Cryptosystem algorithm in this study is used to scramble the message so that it is difficult to be read before it is inserted into the image, which eventually will improve the security of the message. Autodecrypt method is used to simplify the message decryption process, which is used to determine the correct decryption result of the four outcomes from Rabin decryption algorithm. In this research, steganographic methods fulfills the whole recovery aspect and sufficient enough in covering imperceptibility aspects.

Keywords: Steganography, Cryptography, Black Pixels Mapping, Sequential Search, Rabin Cryptosystem, Miller-Rabin, Data Security, Text Message.

Referensi

Dokumen terkait

Tarif UKT Program Diploma dan Sarjana sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 huruf b, mengikuti ketentuan Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi

Although weaknesses and problems are still present in data processing and management, the rise of airborne oblique systems will foster a variety of

Paket pengadaan ini terbuka untuk penyedia yang teregistrasi pada Layanan Pengadaan Secara Elektronik ( LPSE ) dan memenuhi persyaratan SBU Bidang Arsitektur yang

Banten Tahun Anggaran 2012 yang telah memasuki tahap Evaluasi Dokumen Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi untuk pekerjaan dimaksud, untuk itu kami Pokja ULP Pekerjaan

PENGUM UM AN PEM ENANG LELANG TAHAP-XXI UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) KABUPATEN KLATEN. POKJA PENGADAAN PEKERJAAN KONSTRUKSI

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan oleh Pokja Pengadaan Barang II Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Klaten Nomor :.. Paket Pekerjaan (terlampir), Daftar

Sekretariat : Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Klaten Jalan Sulawesi No. Unit Layanan Pengadaan

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan oleh Pokja Pengadaan Barang II Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Klaten Nomor :.. Paket Pekerjaan (terlampir), Daftar