• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Waktu Pengocokan Pada Uji Solvent Radiant Capacity (Src) Asam Laktat Dalam Gandum

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Waktu Pengocokan Pada Uji Solvent Radiant Capacity (Src) Asam Laktat Dalam Gandum"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

v

PENGARUH WAKTU PENGOCOKAN PADA UJI SOLVENT RADIANT CAPACITY (SRC) ASAM LAKTAT DALAM TEPUNG GANDUM

ABSTRAK

Telah dilakukan percobaan pengaruh waktu pengocokan pada uji solvent radiant capacity (SRC) asam laktat dalam tepung gandum. Dimana pada pengaruh waktu pengocokan dilakukan dengan cara pemusingan didalam alat sentrifugasi pada high protein, medium protein dan low protein yang dilakukan pada menit 5, 10, 15, 20. Hasil yang diperoleh pada high protein yaitu pada menit 5 diperoleh hasil 149,60%, pada menit 10 diperoleh hasil 149,38%, pada menit 15 diperoleh hasil 149,27% pada menit 20 diperoleh hasil 145,72%, sedangkan pada medium protein yaitu pada menit 5 diperoleh hasil 139,20%, pada menit 10 diperoleh hasil 139,24%, pada menit 15 diperoleh hasil 138,22%, pada menit 20 diperoleh hasil 131,75%, sedangkan pada low protein yaitu pada menit 5 diperoleh hasil 132,03%, pada menit 10 diperoleh hasil 130,05%, pada menit 15 diperoleh 127,74% dan pada menit 20 diperoleh hasil 126,50%. Maka dapat disimpulkan bahwa uji solvent radiant capacity (SRC) asam laktat dalam tepung gandum masih sesuai dengan standar mutu yang ditetapkan oleh perusahaan.

Kata kunci : uji solvent radiant capacity (SRC), pemusingan, high protein, medium protein, low protein.

(2)

vi

EFFECT ON THE TEST OF TIME agitation RADIANT SOLVENT CAPACITY (SRC) LACTIC ACID IN WHEAT FLOUR

ABSTRACT

Has conducted experiments on the effects of shaking a test solvent radiant

capacity (SRC) lactic acid in wheat flour. Where the effect of time shuffling is done by centrifugation in the centrifuge at high protein, moderate protein and low protein performed at 5 minutes, 10, 15, 20. The results obtained in the high protein is at 5 minutes results obtained 149.60% at minute 10 149.38% result, in the 15th minute result on 20 minutes 149.27% 145.72% result, while in the medium protein that is the result five minutes 139.20%, in the 10th minute result 139 , 24%, in the 15th minute result 138.22%, on 20 minutes the results obtained 131.75%, while in the low protein which is at 5 minutes results obtained 132.03%, in the 10th minute result 130.05%, on 15

minutes gained 127.74% and on 20 minutes the results obtained 126.50%. It can be concluded that testing radiant solvent capacity (SRC) lactic acid in wheat flour is still in accordance with the quality standards set by the company.

Keywords: test solvent radiant capacity (SRC), centrifugation, high protein, moderate protein, low protein.

Referensi

Dokumen terkait

Adapun tujuan dari diversifikasi hasil-hasil perikanan tangkap yang diperoleh nelayan desa Gisik Cemandi adalah meningkatkan ekonomi masyarakat nelayan,

Dari hasil hubungan antara kuat lentur dengan variasi luas penampang pipa pada dimensi benda uji menunjukan bahwa semakin besar dimensi pipa pada benda uji, maka kuat

Karakter berikutnya yang diuji adalah ikatan senyawa dengan protein plasma, hal ini dilakukan untuk sediaan yang akan diberikan secara intra-vena untuk mengetahui

Oleh karena defisiensi enzim glukosa 6 fosfat dehidrogenase dapat menyebabkan kurangnya pembentukan NADPH, maka defisiensi enzim tersebut juga berakibat tidak terbentuknya

Sekolah Menengah Kejuruan Mandala Bhakti di Surakarta merupakan sekolah berbasis kejuruan kesehatan yang hasil kelulusannya dipersiapkan bisa terjun ke dunia kerja

Data Flow Diagram ( DFD ) di atas merupakan diagram yang menyajikan aliran dari data dalam sistem yang ada di SMK-SPP Negeri Pelaihari yang dimulai dari admin login

Kesimpulan pengertian judul : asrama mahasiswa ITI adalah dengan menggunakan system Bersubsidi sebagian dengan pengelolaan dilakukan oleh YPTI untuk

Hasil penelitian menunjukkan semakin tinggi nilai rasa aman pada keuangan yang dimiliki contoh maka akan mengurangi pengeluaran pada proporsi pangan dan meningkatnya