• Tidak ada hasil yang ditemukan

kd tasik 1007927 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "kd tasik 1007927 Abstract"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Dede Sutiawati (2014) “Meningkatkan Pemahaman Siswa tentang Pengurangan Pecahan dengan Menggunakan Pendekatan Matematika Realistik (PMR)” (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas VI SDN. Negla Kec. Bojongasih Kab. Tasikmalaya). Kesulitan belajar matematika pada siswa berhubungan dengan kemampuan belajar yang kurang sempurna. Kekurangan tersebut dapat terungkap dari penyelesaian persoalan matematika yang tidak tuntas atau tuntas tetapi salah. Ketidaktuntasan tersebut dapat diduga karena kesalahan penggunaan konsep dan prinsip dalam menyelesaikan persoalan matematika yang diperlukan. Konsep dan prinsip matematika dapat pula dihubungkan pada kemampuan siswa tersebut dari segi koneksi matematikanya. Tujuan Penelitian ini untuk meningkatkan pemahaman siswa tentang pengurangan pecahan dengan menggunakan pendekatan realistik. RME atau pendekatan matematika realistik adalah pendekatan pembelajaran yang menggunakan masalah sehari- hari sebagai sumber inspirasi dalam pembentukan konsep dan mengaplikasikan konsep- konsep tersebut atau bisa dikatakan suatu pembelajaran matematika yang berdasarkan pada hal- hal nyata atau real bagi siswa dan mengacu pada konstruktivis sosial. Model tindakan penelitian yang digunakan adalah model Kemmis dan Mc.Taggart. Hasil dari tindakan penelitian : Perencanaan pembelajaran siklus I rata-rata 73.2 kategori baik, siklus II rata-rata 83.4 kategori sangat baik. Kemampuan guru dalam pembelajaran siklus I rata-rata 67.6 kategori baik, siklus II rata-rata 83.5 kategori sangat baik. Aktivitas siswa Siklus I rata-rata 75 kategori baik, Siklus II rata-rata 77 kategori sangat baik. Hasil belajar siswa siklus I sebesar 63.5% kategori sangat baik, Siklus II 81.7% kategori sangat baik, sehingga pendekatan realistik dapat meningkatkan pemahaman siswa tentang pengurangan pecahan.

Referensi

Dokumen terkait

Hanif Amali Rivai (2001) menyatakan kepuasan kerja juga dihubungkan secara negatif dengan keluarnya (turnover) karyawan. Faktor lain misalnya kondisi pasar

Berbeda dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Haryuningtyas dan Subekti pada nyamuk di Kalimantan Selatan didapat juga hasil yang negatif untuk pool nyamuk

Pada tabel 7 berikut merupakan contoh pengecekan term pada dataset reply yang digunakan pada penelitian ini untuk mendeteksi spam atau bukan spam. Alur proses

kelebihan di banding proses pelapisan permukaan lainnya, antara lain ukuran dan bahan yang akan dilapisi tidak terbatas, distorsi panas yang terjadi kecil sehingga bias

Hasil penelitian menunjukkan tanaman perlakuan kolkisin berbeda nyata dengan kontrol pada karakter warna biji, tinggi tanaman, jumlah daun, panjang daun, lebar

62 Hikmah diturunkannya secara gradual adalah untuk menguatkan atau meneguhkan hati Rasulullah saw, tarbiyah bagi umat Islam dari segi keilmuan dan pengamalan,

SPECIAL COLLECTION INTER LIBRARY LOAN (NON-USM) MEDIA COLLECTION COLLECTION FINES CATEGORY OPEN SHELF PUSAT ISLAM LIBRARY DISTANCE EDUCATION COLLECTION ACADEMIC STAFF/ ADMIN 25

Oleh karena itu, untuk mencapai tujuan proyek dari segi waktu maka dilakukan percepatan waktu pelaksanaan dengan menggunakan metode cost slope dan Time Cost Trade Off