• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB II Petunjuk Pengoperasian

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "BAB II Petunjuk Pengoperasian"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

BAB II

PETUNJUK PENGOPERASIAN IDE BORLAND C++

IDE merupakan singkatan dari Integrated Development Environtment, merupakan lembar kerja terpadu untuk pengembangan program. IDE dari Borland C++ dapat digunakan untuk:

 Menulis naskah program

 Mengkompilasi program (compile)

 Melakukan pengujian program (debugging)

 Mengaitkan object dan library ke program (linking)

 Menjalankan program (running)

Untuk mengaktifkan aplikasi Borland C++ ver 5.02 dapat dilakukan dengan : klik tombol start  pilih all programs  Borland C++ 5.02  klik Borland C++

Gambar 2.1. Layar Pembuka Borland C++

IDE pada Borland C++ terbagi menjadi empat bagian, yaitu: a. Menu Utama (Menubar)

Menu utama terdiri dari: file, edit, search, vies, project, script, tool, debug, options, window, dan help

b. Jendela Text Edit

(2)

c. Jendela Message

Tempat untuk menampilkan pesan-pesan pada proses kompilasi dan link program

d. Baris Status

Baris di mana menampilkan keterangan-keterangan pada saat anda mengaktifkan menu bar dan sub menu

Gambar 2.2. IDE Borland C++ ver. 5.02

File editor merupakan file program yang dapat di-compile, dan dijalankan untuk menampilkan hasilnya serta mempunyai ekstensi .CPP. Cara mengaktifkannya:

(3)

Gambar 2.3. Jendela Text Edit

Setelah selesai mengetikkan naskah program yang baru pada jendela Text Edit, maka selanjutnya disimpan dengan cara:

a. Klik Menu File  Save b. Menekan Hotkey Ctrl + KS

Selanjutnya tampil jendela Save As, seperti di bawah ini:

(4)

Pada Borland C++ 5.02 terdapat tiga cara menyimpan file editor, di antaranya yaitu:

Save Digunakan untuk menyimpan File Program pada jendela yang sedang aktif ke dalam disk.

Save As Digunakan untuk menyimpan File Program pada jendela yang sedang aktif ke dalam disk dengan nama file yang berbeda. Hotkey yang ada bisa digunakan untuk menyimpan dengan menekan tombol CTRL + KS

Save All Digunakan untuk menyimpan semua File Program pada jendela yang sedang aktif ke dalam disk.

Proses compile merupakan suatu proses menterjemahkan program dari bahasa manusia ke dalam bahasa yang dimengerti oleh komputer, yaitu bahasa mesin. Caranya adalah:

a. Klik Menu Project  Compile b. Menekan Hotkey Alt + F9

(5)

Gambar 2.5. Kotak Dialog Compile

Proses menjalankan atau running program merupakan suatu proses menterjemahkan program, melakukan proses linking, dan melakukan proses making atau membuat file eksekusi (.exe) dan sekaligus menjalankan program.

Langkah yang dapat Anda ikuti untuk menjalankan program adalah : 1. Klik Menu Debug  Run

2. Klik icon ,atau

3. Menekan Hotkey Ctrl + F9

Selanjutnya tampil Dialog Run, seperti di bawah ini:

Gambar 2.6 Kotak Dialog Run

Setelah proses menterjemahkan program, proses linking, selanjutnya tampil hasil seperti gambar 2.7 dibawah ini:

(6)

Gambar 2.7 Contoh Hasil Keluaran Program

Membuka atau manggil file editor yang sudah pernah dibuat, Anda bisa ikuti beberapa langkah berikut :

1. Klik Menu File  Open

(7)

Gambar 2.8 Jendela Open

Untuk mencetak file program pada jendela yang sedang aktif, Anda bisa ikuti beberapa langkah dibawah ini :

1. Klik Menu File  Print

Selanjutnya tampil jendela Print Option, seperti di bawah ini:

Gambar 2.9 Jendela Print Option MENCETAK FILE EDITOR

(8)

Untuk keluar dari aplikasi Borland C++ 5.02, dengan cara : 1. Klik Menu File  Exit

Jika program Anda belum disimpan maka akan menampilkan kotak dialog konfirmasi, seperti tampak pada contoh dibawah ini :

Gambar

Gambar 2.1. Layar Pembuka Borland C++
Gambar 2.2. IDE Borland C++ ver. 5.02
Gambar 2.3. Jendela Text Edit
Gambar 2.6 Kotak Dialog Run
+4

Referensi

Dokumen terkait

ITPC LAGOS | PELUANG PRODUK ALAT SUNTIK DI PASAR NIGERIA Page 16 Selain dari dua negara di atas ada beberapa negara Eropa yang juga menyuplai produk tersebut ke Nigeria, akan

UJUNG JAYA, MM  JL SUKAHARJA NO.3  CIBINGBIN  JAWA BARAT  CHINTUNG I, TO  PASAR CIBINONG BLOK B 23‐24  CIBINONG  JAWA BARAT  YOUNG, TK 

Dapat disimpulkan bahwa variabel Pengaruh Iklan Layanan Masyarakat Versi “Stop Sebar Berita Hoax” di Radio OZ Jakarta Terhadap Perilaku Pendengar Media Sosial

Sudah saatnya UU Darurat tersebut direvisi atau di tinjau ulang kembali karena sudah tidak sesuai lagi dengan perkembangan zaman jika memang hendak menjerat Airsoft Gun

Produk “ MISTERI” dengan bahan baku tepung gandum dan ikan teri akan ditawarkan kepada masyarakat umum di kota Semarang selaku konsumen dengan harga yang mudah

Untuk melihat perbandingan penggunaan fisik antara input luar (eksternal) dan input dalam (internal) dalam aktivitas usahatani di lahan usaha dan di lahan pekarangan yang

Terkait dengan pengelolaan air limbah tersebut di wilayah Kabupaten Kaur, diperlukan beberapa bentuk pengelolaan yang dimanivestasikan dalam bentuk kegiatan

Sebagai gambaran dapat dikemukakan bahwa wilayah pesisir Indonesia yang panjangnya mencapai 95.181 km, dengan luas laut teritorialnya kurang lebih 3,1 juta Km 2 ,