• Tidak ada hasil yang ditemukan

lappenelitian melibatkan mhs politik penegakan ham 2013

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "lappenelitian melibatkan mhs politik penegakan ham 2013"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

4,

LAPOR.AN

PENELITIAN KELOMPOK

MELIBATI',\N

MAHASISWA

POLITIK

PENEGAI'AN

HAK

ASASI

MANUSIA

PADA

MASA

TRANSISI

DI INDONESIA

(Studi

atas Ferurnusan Undang-Undang Pengadilan

[Iak

Asasi

Manusia)

Oleh:

f)r.

Suharno,

M.Si,

Dr.

Samsuri,

ht.Ag.

Halili,

S.Pd.

Trirvidarko

Saptamto IIma

Nur Rizkia

Dibiayai oleh:

Direktorat Jenderal Penclidikan Tinggi. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, melalui

DIPA

Fakultas

ilmu

Sosial Universitas Negeri Yogyakarta tahun 2013,

dan beldasarkan koirtrak Nomor 9 4411JN34.14PL.12013, tanggal 1 Mei 2013, berdasarkan SK Dekan FIS Ltl"lY Nomor 95 tahun 2013, tanggal

29 Apd'l2013

FAKULTAS

ILMU

SOSIAL

(2)

ABSTRAK

Penelitian

ini

berlujuan

untuk:

1) mengungkap dan mengonstruksi dinarnika

politik

dalam

perumusan Undang-Undang Pengadilan

HAM,

2)

Menganalisis

implikasi dinamika

politik

tersebut terhadap

masa depan

politik

HAM

di Indonesia.

Penelitian

ini

merupakan

content

analysis/analisis konten/analisis

isi, dengan pendekatan

kualitatif-komparatif.

Sumber

data

yang

digunakan dalam penelitian

ini

adalah

jenis

paper, berupa dokumen-dokumen

primer

deklarasi dan dokumen sekunder seperti

buku

dan dokumen-dokumen

lain

yang memberikan data penunjang atas dokumen primer. Pengadaan data dilakukan dengan unitisasi

dan

pencatatan.

Unitisasi dilakukan

dengan penentuan

unit

referensi,

unit

sintaksis, dan

unit

tematik. Instrumen yang digunakan dalam penelitian

ini

adalah peneliti sendiri dengan bantuan chek

list

dan recording note. P engtjian keabsahan data menggunakan validitas semantik dan

prediktif.

Hasil

penelitian

ini

menunjukkan bahwa:

1)

Secara

substantil

perumusan Undang-Undang

Nomor

26

Tahun 2000

Tentang

Pengadilan

HAM

memuat beberapa kelemahan fundamental, antara

lain

adaptasi parsial tentang

yurisdiksi

Pengadilan

HAM

dari

Statuta Roma, hukum acara Pengadilan

HAM

yang secara

sengaja dikonstruksi

lemah

dengan

menempatkan

Komnas

HAM

hanya berwenang

di

tahap penyelidikan, sementara penyidikan oleh Kejaksaan Agung,

tanpa

regulasi

lebih

derivat

dan

detil

mengenai

hal itu,

penghilangan pedanggungjawaban

komando seperti

yang diatur dalam

Statuta

Roma,

dan sebagainya. Banyaknya kelemahan fundamental menunjukkan

bahwa

Undang-Undang

ini

hanyalah instmmen

politis

penyelenggara negara pada masa transisi. Rumusan

UU

HAM

yang

"tak

bertaring"

ini

menunjukkan kemenangan

elit

lama dalam ketegangan dan kontestasi

politik

dengan

elit politik

baru

era refotmasi.

Politisasi

juga

terjadi dalam

penanganan pelanggaran

HAM

berat

sebelum diundangkannya

UU

Pengadilan, yang menempatkan DPR

memiliki

kewenangan

mengusulkan,

sedangkan

Presiden

kewenangan

memutuskan

dalam

bentuk

Kepres.

2)

Dinamika

politik

demikian berimplikasi pada

dua

situasi

j angka panjang, yaitu pertama, penimbunan impunitas, dan kedua, krisis

nilai

HAM.

Kata Kunci:

Pengadilan

HAM,

Dinamika

Politik,

Impunitas, dan Krisis

Nilai

Referensi

Dokumen terkait

(k suatu skalar).. Dua vektor ini menentukan tepat sebuah bidang. Dari titik ujung vektor r dilukis garis-garis lurus yang sejajar dengan vektor-vektor a dan b, sehingga

Pasien dapat menyampaikan hasil kelainan pemeriksaan radiologis atau kelainan faal paru yang sudah ada.. Pemeriksaan

price ceiling upang makuha ang mamimili ng produktong hindi nila kayang bilhin sa presyo nito sa pamilihan o presyong ekilibriyo.. •

kinerja karyawan” diterima, dari variable pengawasan kerja diperoleh t hitung dengan nilai signifikansi lebih kecil dari probabilitas atau standar signifikansi. hal ini berarti H 2

Tujuan penelitian ini adalah mendapatkan karakteristik perubahan daya termal teras sebagai akibat perubahan laju aliran massa pendingin yang masuk ke teras reaktor dan

Tujuan penelitian ini adalah untuk menge- tahui apakah kepemilikan manajerial, kebijakan utang, dan kebijakan dividen dapat digunakan se- bagai mekanisme yang mengurangi konflik

Maka judul penelitian ini adalah : Membangun Jiwa Kewirausahaan Melalui Pelatihan Magang Kewirausahaan Di Kalangan Mahasiswa (Sebuah Model Pelatihan Kewirausahaan

KODE PROGRAM UNTUK