• Tidak ada hasil yang ditemukan

FORMULIR RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MATA KULIAH STRUKTUR BAJA I KODE MATA KULIAH TS4207 PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "FORMULIR RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MATA KULIAH STRUKTUR BAJA I KODE MATA KULIAH TS4207 PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

YAYASAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM (YLPI) RIAU

UNIVERSITAS ISLAM RIAU

FAKULTAS TEKNIK

Jalan Kaharuddin Nasution No. 113 P. Marpoyan Pekanbaru Riau Indonesia – Kode Pos: 28284 Telp. +62 761 674674 Fax. +62 761 674834 Website: www.uir.ac.id Email: info@uir.ac.id

FORMULIR RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH STRUKTUR BAJA I KODE MATA KULIAH TS4207

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS ISLAM RIAU

(2)

Nama Mata Kuliah Struktur Baja I

Kode Mata Kuliah / SKS TS4207

Semester / Program Studi Genap / Teknik Sipil

Status Mata Kuliah Wajib

Dosen Pengampu Ir. H. Arhan Wanim, MT

Prasyarat

Proses Penanggung Jawab

Tanggal

Nama Jabatan Tanda Tangan

Perumusan

Ir. H. Arhan Wanim, MT Dosen 15 Juni 2021

Pemeriksaan Tim Bidang Keahlian

Persetujuan Harmiyati, ST., MSi Ka. Prodi

Penetapan Dr. Mursyidah.,M.Sc WD 1

Pengendalian Dr. Apriyan Dinata,M.Env Ka.UPM

(3)

ISI RPS :

DOKUMEN :

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

KODE DOKUMEN :

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) TANGGAL DIKELUARKAN

TANGGAL REVISI

1 Nama Mata Kuliah : Struktur Baja I

2 Kode Mata Kuliah : TS4207

3 Semester : Genap

4 Bobot (sks) : 2 SKS

5 Dosen Pengampu : Ir. H. Arhan Wanim, MT

6 Capaian Pembelajaran Lulusan : A. Sikap : (diambil dari Capaian Pembelajaran Lulusan yang ditetapkan oleh Prodi)

B. Pengetahuan : (diambil dari Capaian Pembelajaran Lulusan yang ditetapkan oleh Prodi) C. Keterampilan Umum : (diambil dari Capaian Pembelajaran Lulusan yang ditetapkan oleh

Prodi)

D. Keterampilan Khusus : (diambil dari Capaian Pembelajaran Lulusan yang ditetapkan oleh Prodi)

7 Capaian Pembelajaran Matakuliah : Setelah menyelesaikan mata kuliah ini dalam satu semester, mahasiswa diharapkan : 1. Mampu menjelaskan karakteristik dan dasar perencanaan struktur baja serta

perhitungannya

2. Mampu menghitung, merancang dan mengevaluasi perencanaan batang tarik

3. Mampu menghitung, merancang dan mengevaluasi perencanaan batang tekan

(4)

4. Mampu menghitung, merancang dan mengevaluasi perencanaan batang lentur 5. Mampu menghitung, merancang dan mengevaluasi sambungan baja

8 Bahan Kajian : a. Pengenalan struktur baja

b. Batang tarik

c. Sambungan dan alat penyambung d. Batang tekan

e. Karakteristik balok baja yang menerima berbagai beban

8. Rencana Kegiatan Perkuliahan Minggu

ke-

Kemampuan Akhir Yang Diharapkan

Bahan Kajian Strategi / Metode Pembelajaran

Alokasi Waktu

Pengalaman Belajar Mahasiswa

Kriteria (Indikator)

Capaian

Instrumen Penilaian / Assessment

Bobot Penilaian

(%)

Pustaka/Literatur

9 10 11 12 14 15 16 17 18 19

1 Mampu

memahami penggunaan bahan baja pada struktur secara efektif, ekonomis dan kuat.

- Defenisi dari baja struktur - Proses pembuatan

baja struktur - Karakterisik baja

dan tegangan- tegangan baja struktur

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

2 Mampu

memahami baja profil untuk struktur

- Pemakaian macam- macam profil untuk struktur

berdasarkan

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

(5)

sesuai

standard yang digunakan,

standard Jerman dan Amerika - Peraturan-

peraturan yang umum digunakan pada perencanaan struktur baja

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

3 Mampu

mengenali jenis-jenis batang baja pada struktur

- Kriteria perencanaan struktur baja - Kekuatan

penampang dengan cara elastis

- kekakuan batang, stabilitas batang dan tegangan- tegangan yang dipakai

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

4 Mampu

merencanakan batang tarik dan

memahami dasar-dasar dan syarat- syarat batang tarik yang dipakai.

- Pemahaman tentang batang tarik

- Penentuan luas penampang batang, batasan-batasan tegangan yang diizinkan untuk batang tarik

- Perencanaan batang tarik

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google Classroom, Belajar Mandiri dengan Video Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

5 Mampu - Macam-macam alat • Sistem 2x50 Kebenaran - Kehadiran 1,2

(6)

merencanakan sambungan dengan berbagai alat penyambung

penyambung - Uraian pemakaian

alat penyambung dari paku keling - Syarat-syarat

pemakaian paku keling

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

menit analisis dan

perhitungan - Responisasi

6 Mampu

memahami sambungan kolom dan balok

- Alat penyambung baut hitam dan baut bermutu tinggi

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

7 Mampu

memahami sambungan kolom dan pondasi

- Alat-alat

penyambung yang dapat dipakai - Beban-beban yang

diperhitungkan

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50 menit

Kebenaran analisis dan perhitungan

- Kehadiran - Responisasi

1,2

8 Ujian Tengah Semester

(7)

9 Mampu

merencanakan batang tekan secara elastis dan

memahami batang tekan yang

menerima beban besar

- Pemahaman tentang batang tekan

- Kemampuan batang tekan menerima gaya tekan

- Jenis-jenis batang tekan pada berbagai struktur

- Pemakaian profil susun dan jenis- jenisnya

- Sumbu

utama/symetri,sum bu bahan dan sumbu bebas bahan

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

10 Mampu memahami batang tekan pada rangka bidang

- Batang tepi berupa batang tekan yang menyajikan tentang tekuk pada bidang - Batang tekan pada

bidang diagonal dan vertikal

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

11 Mampu memahami dan

merencanakan balok terhadap tekuk dan

- Pengaruh tegangan geser akibat torsi pada penampang - Torsi yang terjadi

pada penampang I, C dan T

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

(8)

puntir lateral

(KIP) - Pemahaman terhadap pusat geser, aliran geser, pada flew dan web - Menentukan

tegangan torsi pada profil

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

12 Mampu memahami lendutan balok akibat momen dan gaya lintang

- Sebab dan akibat lendutan

- Lendutan menurut lastiqkano

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

13 Mampu memahami tentang kolom yang

menerima momen lentur + gaya normal

- Lentur pada satu sumbu kolom

bergoyang dan tidak bergoyang

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

14 Mampu

merencanakan hubungan

- Penentuan tebal pelat dasar dan unsur-unsur

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet,

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi

(9)

kolom dan

pondasi sambungan kolom

dan pondasi Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

15 Mampu memahami slab base dan gusseted base

- Uraian tentang tipe- tipe dasar kolom yang tanpa pelat buhul (slab base) dan pakai pelat buhul (Gusseted base)

• Sistem

Daring/Syncronize (Google Meet, Zoom)

•ASyincronize (Google

Classroom, Belajar Mandiri dengan Video

Pembelajaran, Tugas)

2x50

menit Kebenaran

analisis dan perhitungan

- Kehadiran

- Responisasi 1,2

16 Ujian Akhir Semester

20. Kriteria Evaluasi Pembelajaran

No Komponen Penilaian Bobot

1 Partisipasi Kelas 15%

2 Kuis -

3 Pekerjaan Rumah 25%

4 UTS 30%

5 UAS 30%

(10)

Total Bobot 100%

21. Peringkat Nilai

Rentang Skor Nilai

>80 A

75 < x ≤ 80

A-

70 < x ≤ 75

B+

60 < x ≤ 70

B

55 < x ≤ 60

B-

50 < x ≤ 55

C+

40 < x ≤ 50

C

35 < x ≤ 40

C-

30 < x ≤ 35

D

< 30 E

22. Referensi Buku Wajib:

1. Konstruksi Baja, Ir. Oentoeng, 2004 Buku Tambahan:

2. Diktat Konstruksi Baja, Ir. Gunawan T & Ir. Margaret. S

Catatan :

1. Minggu untuk melaksanakan ujian termasuk dalam 16 kali pertemuan

2. Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester dilaksanakan pada minggu 8 dan minggu 16

3. Minggu efektif tatap muka sebanyak 16 kali pertemuan

(11)

Penilaian :

Nilai Mid Semester (30%) + Nilai Semester (30%) + Nilai Tugas (25%) + Nilai Kuis (0%) + Nilai Proses (15%)

Nilai Proses: keaktifan (15%), menjawab (0%)

Referensi

Dokumen terkait

Sebagai simpul utama kawasan yaitu Kota Rumbia, pusat pelayanan berada di Kelurahan Kasipute Fungsi pusat pelayanan ini sebagai permukiman yang ditandai dengan

Warna adalah salah satu bagian dari parameter sensori yang penting, karena merupakan sifat sensoris yang pertama kali dilihat oleh konsumen.Warna merupakan faktor

Setelah dilakukan analisa terhadap 180 sampel, disimpulkan bahwa status gizi mempunyai pengaruh yang sangat kuat terhadap kejadian infeksi saluran pernafasan akut (ISPA) pada

Pelatihan ini bertujuan 1) Memperluas aplikasi teoritis dari kajian Psikologi Perkembangan dan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) pada aktivitas pembelajaran di

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kerjasama Negara dan GMIT –melalui Yupenkris- pada konteks pendidikan dalam hal penempatan guru PNS yang

Artinya kini sudah umum diterima pendapat bahwa bagi seorang dosen mempunyai pekerjaan yang tetap dengan penghasilan yang wajar tidak lagi dilihat semata-mata sebagai

Pengoperasian suatu waduk yang berfungsi memenuhi kebutuhan air rumah tangga dan industri didasarkan pada kebutuhan minimum air yang harus dipenuhi (daerah hilir waduk), sehingga

pada 15 Juni 2015 pukul 10.33 WIB.. menyatakan ketidakmampuan pemerintahan Sudan untuk menyelesaikan konflik di negaranya, sehingga mempersilahkan kegiatan AU untuk melakukan