• Tidak ada hasil yang ditemukan

STRATEGI BANK RAKYAT INDONESIA MEMASARKAN KREDIT MIKRO KEPADA UMKM (STUDI KASUS PT. BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR CABANG SLAMET RIYADI).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STRATEGI BANK RAKYAT INDONESIA MEMASARKAN KREDIT MIKRO KEPADA UMKM (STUDI KASUS PT. BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR CABANG SLAMET RIYADI)."

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

STRATEGI BANK RAKYAT INDONESIA MEMASARKAN

KREDIT MIKRO KEPADA UMKM

(STUDI KASUS PT. BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR

CABANG SLAMET RIYADI)

Tugas Akhir

Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai Gelar Ahli Madya

di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret

Jurusan/Program Studi

Keuangan Perbankan

Oleh :

SATRIO HAKIM PRAYOGO F3611093

(2)

ii ABSTRAK

STRATEGI BANK RAKYAT INDONESIA DALAM MEMASARKAN KREDIT MIKRO KEPADA UMKM DI WILAYAH SOLO (STUDI KASUS

BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR CABANG SLAMET RIYADI SURAKARTA)

SATRIO HAKIM PRAYOGO F36110693

Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan prosedur pelaksanaan pemberian kredit mikro pada BRI Kantor Cabang Slamet Riyadi, bagaimana strategi BRI Kantor Cabang Slamet Riyadi dalam memasarkan kredit mikro dan hambatannya dalam pelaksanaan pemasaran mikro.Penelitian ini merupakan penelitian empiris bersifat deskriptif. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder.Teknik pengumpulan data yang dipergunakan yaitu melalui wawancara, dan studi kepustakaan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pemberian kredit usaha rakyat pada BRI Kantor Cabang Slamet Riyadi melalui beberapa tahapan yaitu tahap permohonan, tahap pemeriksaan atau analisis kredit,pemberian putusan, dan tahap akad kredit/pencairan kredit. Strategi BRI Kantor Cabang Slamet Riyadi dalam memasarkan kredit mikro melalui beberapa cara seperti menambah jumlah Mobil Teras BRI untuk menjangkau daerah-daerah yang sulit dijangkau unit kerja konvensional maupun lewat promosi advetorial lewat media setempat.Kendala yang

timbul saat memasarkan kredit mikro lebih kepada nasabah yang memang nasabah mikro banyak dari golongan yang tingkat pendidikannya rendah sehingga saat pihak bank melakukan sosialiasi banyak calon nasabah yang tidak memahami prosedur ataupun ketentuan dari kredit mikro

(3)

ABSTRACT

THE STRATEGY OF BANK RAKYAT INDONESIA IN MARKETING OF MICRO CREDIT TO UMKM IN REGION SOLO (CASE RESEARCH BANK RAKYAT INDONESIA BRANCH OFFICE SLAMET RIYADI SURAKARTA

SATRIO HAKIM PRAYOGO F36110693

The goal of this observation is to describing the procedure of impelementation of credit micro distribution at Bank BRI Branch Office Slamet Riyadi, how the strategy of Bank BRI Branch Office Slamet Riyadi in marketing of micro credit and the obstruction in implementation of micro credit’s marketing. The observation form empirical observation descriptive characterical.The sort data which used primary data and secondary data. The technique of data’s accumulation using interview and research book. The result of observation showing that the implementation of giving people business credit progam pass through over several stage that is request stage, investigation stage or credit analysis, decision stage, and credit liquefaction stage. The strategy BRI Branch Office Slamet Riyadi in micro credit marketing pass through some ways like adding the BRI Teras Mobile amount to reach out the difficult place that cant reach with convencional work unit of BRI although using advertorial promotion via local media. The obstruction that appear when micro

credit’s marketing more in micro consumer that dominate of low education class

society so very difficult for them to understanding the sozialitation of account officer about procedure or certainty of micro credit.

(4)

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING

Tugas Akhir dengan judul :

"STRATEGI BANK RAKYAT INDONESIA DALAM MEMASARKAN

KREDIT MIKRO KEPADA UMKM DI WILAYAH SOLO ( STUDI KASUS

BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR CABANG SLAMET RIYADI"

Telah disetujui oleh Dosen Pembimbing untulc diujikan guna melengkapi tugas

akhir dan memenuhi syarat untulc memperoleh gelar Ahli Madya Program Dill

Keuangan Perbankan FEB UNS.

Surakarta, 17November 2014

iii

(5)

LEMBAR PENGESAHAN

STRATEGI BANK RAKYAT INDONESIA MEMASARKAN

KREDIT MIKRO KEPADA UMKM (STUDI KASUS BANK

RAKYAT INDONESIA KANTQR CABANG SLAMET RIVADI)

Telah diperiksa dan disetujui sebagai salah satu syarat untuk mem.,t'roleh gelar

ahli diploma pada Fakultas Ekonomi & Bisnis Univenitas Negeri Sebelas Maret

Surakarta

Oleh :

SATRIO HAKIM PRAYOGO

F3611093

Surakarta, OS Februari 2015

Disetujui dan disahkan oleh :

Penguji I

(6)
(7)

M O T T O

“It is better to sit alone than in company with the bad, and it is better

still to sit with the good than alone. It is better to speak to a seeker of

knowledge than to remain silent, but silence is better than idle words.”

(8)

-8

PERSEMBAHAN

Karya tulis ini kupersembahkan untuk :

(9)

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah hirobill alamin

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia –

Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan Tugas Akhir dengan baik

yang berjudul : “STRATEGI BANK RAKYAT INDONESIA DALAM

MEMASARKAN KREDIT MIKRO KEPADA UMKM DI WILAYAH SOLO

(STUDI KASUS BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR CABANG SLAMET

RIYADI)”.

Tugas Akhir ini dibuat sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Ahli Madya

Keuangan dan Perbankan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penyusunan tugas

akhir ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak, untuk itu tidak lupa penulis

mengucapkan terima kasih kepada:

1. Dr. Wisnu Untoro, MS. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Sebelas

memberi bimbingan dan pengarahan.

4. Malik Cahyadin SE, M.Si, selaku Dosen Pembimbing Akademis.

5. Bapak Amus Syukuri, selaku Pimpinan Cabang BRI Kanca Slamet Riyadi yang

telah memberikan izin magang.

6. Bapak Andi, selaku Asisten Manajer Bisnis Mikro yang telah memberikan

informasi, pengumpulan data dan bimbingannya pada proses penulisan tugas

(10)

1 0

8. Kedua orangtua penulis yang menjadi semangat utama dalam mengerjakan tugas

akhir.

9. Sahabat-sahabat hebatku Pananda Nograha, Nandika Ayu, Romi Rangga, Raras,

Nanette, Vika, Dhea, Winny, Erik Pahala Kencana yang telah memberi penulis

pengalaman pertemanan yang hebat selama 3 (tiga) tahun ini.

10.Teman–teman D3 Keuangan dan Perbankan 2011 terima kasih atas segala

persahabatan yang telah diberikan.

11.Semua pihak yang telah memberi bantuan kepada penulis sehingga penulisan

tugas akhir ini dapat terselesaikan.

Penulis menyadari sepenuhnya atas segala kekurangan dalam penulisan Tugas

Akhir ini, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Penulis

mengharapkan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi pihak – pihak yang

membutuhkan.

Surakarta, 27 Januari 2015

(11)

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ... ii

ABSTRACT……….. iii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... iv

LEMBAR PENGESAHAN……….. v

SURAT PENGESAHAN TUGAS AKHIR………. vi

MOTTO ... vii

PERSEMBAHAN... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

(12)

xii

1. Sejarah PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk ... 22

2. Visi dan misi PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk .. 24

3. Produk PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kancab Slamet Riyadi ... 25

B. Pembahasan masalah ... 30

1. Alur Pemberian Kredit Mikro Bank BRI Kancab Slamet Riyadi ... 30

2. Strategi Bank BRI Kancab Slamet Riyadi ... 36

(13)

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Halaman

(14)

14

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Halaman

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Lembar Monitoring Magang Kerja

Lampiran 2. Surat Keterangan Magang

Lampiran 3. Laporan Kegiatan Harian

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini fokus kepada peran DPRD Jawa Barat dalam memperjuangkan kepentingan publik. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi peran

3D printing is called as additive manufacturing technology where a three dimensional object is created by laying down successive layers of material.. It is also known as rapid

 Pertanggungjawaban perjalanan peserta, yang meliputi tiket, boarding pass, airport tax, dsb harus sesuai dengan nama yang bersangkutan dan dipastikan nama yang

 Mencari informasi tentang hubungan Gereja dan dunia sebelum dan sesudah konsili Vatikan II di internet resmi Gereja Katolik atau dalam buku dokumen Gereja (misalnya Gaudium

lisan dan tulisan dari para pihak yang melakukan jual beli jus cacing sebagai.. obat, serta buku-buku yang membahas tentang

Tanpa hams menghubungkannya dengan tuntutan keterbukaan dan transparansi dengan bidang politik, hukum, dan ekonomi, atau juga tanpa hams menyiasatinya dari keniscayaan global

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang berjudul “Sistem Informasi Geografis Pemilihan Lahan Tembakau di Kabupaten Jember Berbasis Web Menggunakan Metode

bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 105 Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Petunjuk Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa dan