Universitas Kristen Maranatha DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN……….i
PERNYATAAN HASIL KARYA PRIBADI………...…ii
KATA PENGANTAR………...iii
DAFTAR ISI………...…v
DAFTAR GAMBAR………vii
DAFTAR LAMPIRAN………...viii
ABSTRAK/ABSTRACT………..ix
BAB 1 PENDAHULUAN………...1
1.1 Latar Belakang Berkarya………..1
1.2 Pembatasan Masalah Penciptaan……….….2
1.3 Tujuan dan Manfaat Penciptaan………...2
1.4 Sistematika Penulisan………..2
BAB 2 LANDASAN PENCIPTAAN……….4
2.1 Gagasan Pemikiran………...4
2.2 Penafsiran Tema………...5
2.3 Gagasan Visual……….7
2.3.1 Batu………..9
2.3.2 Kayu………11
2.3.3 Pelangi……….13
Universitas Kristen Maranatha
BAB 3 PROSES BERKARYA ………16
3.1 Teknik dan Bahan………...16
3.2 Proses Kreasi………..17
BAB 4 ANALISIS KARYA ………...…..21
4.1 Deskripsi Judul Karya……….21
4.2 Gambar dan Deskripsi Karya………..…21
4.2.1 Metaform 1………..22
4.2.2 Metaform 2……….23
4.2.3 Metaform 3………..24
BAB 5 SIMPULAN………...26
DAFTAR PUSTAKA………27
Universitas Kristen Maranatha DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Bentuk dan sumber image……….7
Gambar 2.2 Alibi di antara kursi dan batu………..11
Gambar 2.3 Bidang amber dengan sisa-sisa emas pada latar hitam………...12
Gambar 2.4 Tiga batang terpecah bersisa emas………..13
Gambar 2.5 Tiga batang di atas segitiga……….13
Gambar 3.1 Grizzli……….….18
Gambar 3.2 E.Z Temsi………18
Gambar 3.3 Sketsa karya metaform #1………...18
Gambar 3.4 Batu……….19
Gambar 3.5 Kayu………19
Gambar 4.1 Metaform #1………22
Gambar 4.2 Metaform #2………23
Universitas Kristen Maranatha DAFTAR LAMPIRAN
LAMPIRAN 1 PROSES BERKARYA
LAMPIRAN 2 SKETSA KARYA TUGAS AKHIR LAMPIRAN 3 LEMBAR ASISTENSI
Universitas Kristen Maranatha ABSTRAK
Kehidupan merupakan sebuah proses, yaitu proses perubahan dari bentuk sederhana menuju kompleks dalam proses perubahan bentuk memerlukan proses adaptasi. Adaptasi yang baik akan menghasilkan keharmonisan. Dalam karya Tugas Akhir ini digambarkan melalui objek batu, kayu dan pelangi sebagai metafora dari keharmonisan.
Karakter batu yang keras, karakter kayu yang yang dapat lapuk, serta karakter pelangi yang menggambarkan keragaman warna dalam satu harmoni menjadi lingkungan tempat adaptasi. Objek utama yang digambarkan secara imajinatif tanpa merujuk pada kenyataan seutuhnya. Pesan yang ingin disampaikan pada karya ini bahwa kehidupan pada dasarnya merupakan sebuah proses adaptasi timbal balik antara lingkungan dengan objek untuk mencapai keharmonisan
Universitas Kristen Maranatha ABSTRACT
Life is an adaptation process of becoming from simple to a complex way. A
good adaptation will manifest harmony. Therefore i'd like to create a harmony in a
methaphor of rocks, wood, and rainbow.
A rough character of rocks, mouldy wood character, and rainbow character
create a variation of colors in one harmony. The main object drewn imaginatively as
a methaphor. The message in it is to become a reminder that life is actually a process
of adaptation between the environment and the object to reach balance.
keyword: metaphor, process, imagination, adaptation.
Universitas Kristen Maranatha BAB 1
PENDAHULUAN
1.1Latar Belakang Berkarya
“Meski waktu bukan berada ditangan kita dan terus berjalan, kita harus mengendalikan semuanya dengan cepat, bijak, dan tepat guna dengan tetap tidak melanggar peraturan dan biarkan semuanya berkembang. Meski dunia mengalami perubahan tetapi dengan sendirinya akan mencari keseimbangannya, karena pada hakikatnya dunia diciptakan seimbang.”(Across of Universe, Sony Pictures, 2008)
Latar belakang berkarya perupa karena ketertarikan pada sebuah proses. Dalam setiap proses terdapat sekian rangkaian tindakan, perbuatan yang akan menghasilkan sesuatu. Dalam berproses setidaknya ada usaha yang dilakukan untuk seseorang berubah menjadi lebih dewasa, menjadi lebih baik dari tahap ke tahap. Proses menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah “Sebuah runtutan perubahan atau peristiwa dalam sebuah perkembangan” (2003: 899 )
Universitas Kristen Maranatha manusia pasti menginginkan dalam proses perjalanan hidupnya menuju ke arah yang lebih baik, sejahtera, dan bahagia. Akan tetapi pada realitasnya pastilah ada rintangan yang akan dihadapi.
Berdasarkan uraian di atas dapat dikatakan bahwa pada karya tugas akhir ini tema yang akan dibahas adalah mengenai sebuah proses perubahan dalam hidup.
1.2Pembatasan Masalah Penciptaan
Karya dibatasi pada bentuk objek imajinatif yang berproses dari bentuk sederhana menuju kompleks, dan adaptasi sebagai sebuah metafora keharmonisan dalam proses hidup. Latar belakang dibatasi pada objek lingkungan yang digambarkan natural. Media yang digunakan cat minyak di atas kanvas.
1.3Tujuan dan Manfaat Penciptaan
Tujuan yang ingin diungkapkan melalui Tugas Akhir ini adalah refleksi perenungan terhadap realita yang terjadi disekitar kita, terutama realita personal.
Perupa menampilkan karya yang mempresentasikan perubahan bentuk, dimana hal tersebut bermanfaat bagi para apresiator untuk lebih peka terhadap sebuah realita kehidupan sosial dengan cara yang diinginkan oleh perupa.
1.4 Sistematika Penulisan
Universitas Kristen Maranatha Bab II berisi mengenai pemaparan tentang gagasan pemikiran, penafsiran tema, gagasan visual, yang didukung oleh teori-teori sehingga dapat membantu dalam menghasilkan gagasan dalam berkarya.
Bab III berisi mengenai pemaparan proses dalam berkarya seperti teknik, bahan, serta proses kreasi dalam menciptakan karya.
Bab IV berisi mengenai deskripsi karya untuk memperoleh pemahaman dan pengertian yang tepat dari arti keseluruhan.
Universitas Kristen Maranatha BAB 5
SIMPULAN
Universitas Kristen Maranatha DAFTAR PUSTAKA
Buku
Cothey, Antony L, 1990, The Nature of Art, London dan New York:Routledge.
Damajanti, Ira M.Sn, 2006, Psikologi Seni, Bandung: PT Kiblat Buku Utama. Hidayat, Papang dan Widya Sawitar, 2005, Sosiologi dan Geografi 7, Jakarta: Widya Utama.
Snijders, Adelbert OFMCap, 2004, Antropologi Filsafat Manusia Paradoks dan Seruan, Yogyakarta: Kanisius.
Sumardjo, Jacob, 2006, Estetika Paradoks, Bandung: Sunan Ambu Press. Drs. Sumarwan, Dra. Sumartini dan Drs. Kusmayadi, 2003, IPA Biologi SLTP jilid 3, Jakarta: Penerbit Erlangga.
Supangat, Yuni, 2005, Sosiologi dan Geografi 8, Jakarta: Widya Utama. Tabrani, Primadi, 2000, Proses Kreasi, Bandung: ITB.
Disertasi
Yustiono, 2005, Intepretasi Karya Ahmad Sadali Dalam Konteks Modernitas dan Spiritualitas Islam Dengan Pendekatan Hermeneutik, Bandung.
Film
2008, Across The Universe, Sony Pictures.
Kamus
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 2003, Kamus Besar Bahasa Indonesia.
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan , 1990, Kamus Biologi.
Universitas Kristen Maranatha Majalah
Juni 2008, National Geographic Indonesia, Jakarta: Gramedia.
Novel
Hirata, Andrea, 2008, Laskar Pelangi, Yogyakarta:Bentang.
Thesis
Cahyana, Agus, 2003, Tema Kritik Sosial Perupa Bandung Periode 1990-2000 ( Kajian Hermeneutik Terhadap Tema-Tema Kritik Sosial Pada
Karya-Karya Tisna Sanjaya, Diyanto, Rahmat Jabaril, dan Nandang Gawe ),
Bandung.
Website
http://andyhanif.wordpress.com/
http://editorial_indicomic.blogspot.com/2004/07/komik-vs-animasi.html http://encarta.msn.com/encyclopedia_761571997_2/Perception_(psychology) .html#p15
http://id.wikipedia.org/wiki/Adaptasi
http://www.dephut.go.id/informasi/setjen/PUSSTAN/INFO_V02/VII_V02.ht m
http://yanuar.kutakutik.or.id/all-life/memahami-hidup-sebagai-proses/
http://prasetijo.wordpress.com/2008/01/28/adaptasi-dalam-anthropologi/#comment-50
http://contempartnow.files.wordpress.com/2007/02/diyanto_1_02.jpg