• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH EDUKASI PERSIAPAN PERSALINAN AMAN TERHADAP RENCANA PEMILIHAN PENOLONG DAN TEMPAT PERSALINAN PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MELONG TENGAH.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH EDUKASI PERSIAPAN PERSALINAN AMAN TERHADAP RENCANA PEMILIHAN PENOLONG DAN TEMPAT PERSALINAN PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MELONG TENGAH."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

v

ABSTRAK

Salah satu upaya menurunkan angka kematian ibu adalah melakukan persalinan aman. Edukasi dimaksudkan untuk mengubah pemahaman individu, kelompok, masyarakat agar berperilaku sehat dan memanfaatkan fasilitas kesehatan yang ada. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh edukasi persiapan persalinan aman terhadap rencana pemilihan penolong dan tempat persalinan pada ibu hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Melong Tengah. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi experiment dengan rancangan nonrandomized pretest and posttest control group design. Sampel diambil dengan teknik purposive sampling sebanyak 32 responden (16 orang kelompok intervensi dan 16 orang kelompok kontrol). Pada kelompok intervensi diberikan edukasi persiapan persalinan aman, sedangkan kelompok kontrol sebelumnya sudah pernah terpapar informasi. Data yang diambil diperoleh dari kuesioner dan wawancara. Hasil penelitian didapatkan pada posttest kelompok kontrol, 6.25% memilih paraji, 6.25% memilih bersalin di rumah, sedangkan pada kelompok intervensi tidak ada yang memilih paraji dan bersalin di rumah pada posttest. Hasil uji statistik dengan fisher exact test didapatkan p=0.05 untuk pemilihan penolong persalinan dan p=0.0003 untuk tempat persalinan yang berarti memiliki pengaruh bermakna. Kesimpulan penelitian ini edukasi persiapan persalinan aman memiliki pengaruh bermakna terhadap rencana pemilihan penolong dan tempat persalinan pada ibu hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Melong Tengah. Sehingga diharapkan tenaga kesehatan dapat terus memberikan edukasi yang intensif dan menjangkau seluruh ibu hamil.

Referensi

Dokumen terkait

ketika mendapat keuntungan lebih dari transaksi yang dilakukan. Penambahan harga tersebut diberikan kepada nelayan setelah proses. pembongkaran dan penjualan ikan

Melalui pengembangan sistem informasi berbasis web diharapkan dapat mempermudah pihak RSKIA Permata Bunda dalam input data pasien, proses pengolahan data pasien,

Implementasi Vigenere Chiper pada bahasa pemrograman C++ dapat dibuat dengan tiga cara yaitu dengan menggunakan rumus, kedua menggunakan array.. dua dimensi, dan

Pelatihan TFK adalah satu bentuk pengabdian yang dilakukan perguruan tinggi untuk menjembatani semua disiplin ilmu STEM melalui Engineering Design Process (EDP)

Jadi bisa disimpulkan bahwa Sistem Informasi Akuntansi merupakan sub sistem dari sistem informasi manajemen yang menyediakan informasi akuntansi dan keuangan, yang bertujuan

Setelah pengolahan TKP selesai dilaksanakan, maka dilakukan pengecekan tehadap personil, perlengkapan dan segala hal yang diketahui, ditemukan dan dilakukan di TKP, dan untuk

Merupakan produk pembiayaan untuk masyarakat yang menggunakan valuta rupiah, pembiayaan ini diperuntukan bagi karyawan tetap pada sebuah perusahaan yang

Pada bulan Februari dan Maret 1947 di Malang, S M Kartosuwiryo ditunjuk sebagai salah seorang dari lima anggota Masyumi dalam komite Eksekutif, yang terdiri dari 47 anggota