PEMBAHASAN SBMPTN 2016 TKPA
BAHASA INGGRIS (KODE NASKAH : 338)
Pembahas : Sudarso, S.Pd.
76.Jawaban : E
Pembahasan : Bacaan tersebut terutama membicarakan tentang hubungan antara gangguan tidur dan penggunaan media social.
77.Jawaban : B
Pembahasan : evidence = proof (bukti)
fact (fakta), symptom (gejala), indicator (penunjuk), sign (tanda).
78.Jawaban : A
Pembahasan : Dijelaskan dalam kalimat terakhir bacaan (Participants who spent the most total time on social media throughout the day had twice the risk… twice = double (dua kali
lipat)).
79.Jawaban : B
Pembahasan : O e urre t issues a out the use of ICT is how it is integrated into the curriculum (salah satu isu terki i te ta g pe ggu aa ICT adalah agai a a ICT diintegrasikan ke dalam kurikulum).
Pernyataan tersebut dimaksudkan untuk menjelaskan alasan memasukan ICT dalam dokumen kurikulum.
80.Jawaban : E
PEMBAHASAN SBMPTN 2016 TKPA
BAHASA INGGRIS (KODE NASKAH : 338)
Pembahas : Sudarso, S.Pd.
81.Jawaban : A
Pembahasan : Asumsi penulis tentang program-program pendidikan guru adalah bahwa program-program tersebut telah mengenalkan ilmu pengetahuan yang bisa diterima tentang bagaimana menggunakan ICT.
82.Jawaban : E
Pembahasan : Program-program pendidikan guru tentang ICT yang paling efektif diilustrasikan dalam baris 17-20 bacaan (paragraf terakhir).
83.Jawaban : D
Pembahasan : Paragraf 3 mengimplikasikan bahwa tumbuhan – tumbuhan kecil kurang bermanfaat terhadap kelestarian hutan (large trees … are more effective ≈ smaller trees are less beneficial).
84.Jawaban : A
Pembahasan : Buru g-burung dan amalia-mamalia besar melakukan penyebaran hampir
se ua iji dari ta a a er iji esar.
Dengan kata lain dapat diuraika : Bi ata g-binatang besar memberikan bantuan yang
di utuhka ta a a er iji esar u tuk e ye arka iji ya.
85.Jawaban : B
Pembahasan : Pernyataan pada pilihan (B) jelas menyimpang dari topik bacaan.
86.Jawaban : B
Pembahasan : Dalam menyajikan ide-ide ya, pe ulis e ulai de ga e ye utka suatu masalah pe ti g .
87.Jawaban : D
Pembahasan : Dari bacaan tersebut dapat disimpulkan bahwa penulis menunjukkan sikap
kepedulianya(concern) terhadap penggunaan minyak kayu teh.
88.Jawaban : B
Pembahasan : Paragraf terakhir menjelaskan tentang pentingnya konsultasi kepada dokter jika mau menggunakan produk alternatif. Maka, paragraf berikutnya kemungkinan membicarakan tentang bahaya yang mungkin terjadi berkaitan dengan perawatan yang tidak konvesional.
89.Jawaban : C
Pembahasan : Dinyatakan dalam kalimat pertama paragraf tiga.
90.Jawaban : D