• Tidak ada hasil yang ditemukan

PYP ELEMENTARY AL FIRDAUS MENUJU PEMBELAJARAN TATAP MUKA 100%

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PYP ELEMENTARY AL FIRDAUS MENUJU PEMBELAJARAN TATAP MUKA 100%"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PYP ELEMENTARY AL FIRDAUS

MENUJU PEMBELAJARAN

TATAP MUKA 100%

(2)

DASAR

(3)

• Menindaklanjuti Surat Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 05/KB/2021, Menteri Agama Nomor 1347 Tahun 2021, Menteri Kesehatan Nomor HK.01.08/Menkes/6678/2021, dan Menteri Dalam Negeri Nomor 443-5847 Tahun 2021 tentang Panduan Penyelenggaraan

Pembelajaran Di Masa Pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), diperlukan pedoman teknis dan panduan operasional Pembelajaran Tatap Muka Di Kota Surakarta pada masa pandemi COVID-19,

ketentuan pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dengan Penerapan Protokol Kesehatan.

Isi Surat Edaran Dinas Pendidikan Kota

Surakarta

(4)

RINCIAN KETENTUAN

pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dengan Penerapan Protokol

Kesehatan. 1. Satuan Pendidikan di wilayah Kota Surakarta wajib

memberikan pelayanan pembelajaran tatap muka,

mulai semester genap tahun pelajaran 2021/2022.

(5)

2. satuan pendidikan yang berada pada PPKM level 1 atau PPKM level 2

melaksanakan PTM dengan ketentuan:

Kategori A:

• satuan pendidikan dengan capaian vaksinasi dosis 2 pada pendidik dan tenaga kependidikan di atas 80%

(delapan puluh persen)

• capaian vaksinasi dosis 2 pada warga masyarakat lansia di atas 50% (capaian vaksinasi lansia kota Surakarta per tanggal 31 desember 2021 sejumlah 88%, sumber data:

laman surakarta.go.id) dan peserta didik sesuai

ketentuan peraturan perundang

(6)

• Setiap hari untuk setiap anak

• Jumlah peserta didik 100% dari kapasitas ruang kelas dengan ketentuan jarak antar siswa minimal 1 satu meter atau jumlah peserta didik 100% dengan

pengaturan jeda waktu dalam pembelajaran (sistem shift), pelaksanaan pembelajaran 100% dilaksanakan secara bertahap dimulai dari jenjang kelas tertinggi

• lama belajar paling banyak 6 (enam) jam pelajaran per hari, dengan ketentuan per jam pelajaran ditentukan oleh masing-masing satuan Pendidikan (1 JP= 35 menit)

• PTK yang belum divaksin dosis 2 melaksanakan pembelajaran dengan mekanisme PJJ.

2. satuan pendidikan yang berada pada PPKM level 1 atau PPKM

level 2 melaksanakan PTM dengan ketentuan:

(7)

• PYP ELEMENTARY AL FIRDAUS Akan melaksanakan Face to

face(F2F) learning atau Pembelajaran Tatap Muka (PTM) pada semester 2 tahun pelajaran 2021-2022

• Siswa 100% akan masuk setiap hari dari hari Senin s/d Jum’at

• Waktu lama belajar setiap hari sbb:

• Grade 1 – 2 dari jam 07.30 – 10.15 WIB

• Grade 3 – 6 dari jam 07.30 – 11.15 WIB

• Teknis masuk siswa full (bersama) bukan shift dengan pengaturan jarak antar tempat duduk 1 meter

• Sistem ini akan dilaksanakan setelah semua siswa

mendapatkan vaksin dosis ke-2 sesuai dengan arahan Bapak walikota surakarta

BERDASAR SURAT EDARAN DI ATAS

BESERTA KETENTUANNYA maka :

(8)

• Pemasangan Wastafel tambahan di lingkungan sekolah

• Pemasangan hand sanitizer di setiap ruangan kelas

• Pengaturan alur masuk dan keluar siswa termasuk orang tua pengantar dan penjemput

• Penataan meja kursi kelas dengan jarak setiap siswa 1 meter

• Penyemprotan Desinfektan setiap selesai pembelajaran

• Penegakkan penggunaan masker serta mengingatkan untuk jaga jarak serta mencuci tangan

• Pengawasan pada siswa dari Guru yang melakukan proses belajar mengajar di kelas

• Pemasangan alat scan temperature

• Menyediakan masker cadangan di tiap kelas

• Menyediakan ruang isolasi

PERSIAPAN YANG TELAH dan akan sekolah

persiapkan

(9)

• Jadwal vaksin SD Al Firdaus Dosis 1 utk kls 1,2,5 tgl 13 Jan 2022

• Jadwal Vaksin SD Al Firdaus Dosis 2 utk kls 3,4,6 tgl 18 Jan 2022

Time line Vaksin di

Elementary

(10)

• Belum ada Aktivitas Ekstrakurikuler, karena melibatkan orang luar dan jam tatap muka yang terbatas

• Belum ada Aktivitas makan (diperbolehkan membawa minum)

• Belum ada Istirahat di luar kelas

• Belum diperbolehkan untuk ke Kantin (selama Jam pembelajaran)

• Belum ada Aktivitas sholat duha atau sholat fardhu

Aktivitas routine yang belum bisa

dilaksanakan

(11)

Bentuk Kerjasama orang tua

• Mengantar dan menjemput Ananda tepat waktu

• Menyiapkan masker utama dan cadangan

• Membawakan Hand sanitizer pribadi

• Membawakan minum pribadi

• Melengkapi Ananda dengan peralatan sekolah pribadi lengkap

• Mengingatkan pada Ananda untuk berhati-hati dan selalu Prokes

• Melaporkan pada HRT jika Ananda ada keluhan sakit

• Melaporkan pada HRT jika Ananda baru pulang dari luar

kota

(12)

PTM 100% Akan Insha Allah akan

dilaksanakan pada Bulan Februari 2022

Mohon Doa dan Support orang tua agar rencana

kegiatan ini berjalan selamat aman lancar

(13)

Referensi

Dokumen terkait

(2) Jumlah penyertaan modal yang bersumber dari kegiatan MBR sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8 dalam hal realisasi hibah pemerintah pusat kepada pemerintah

4.2.2 Pengaruh Komposisi Bahan Dan Tekanan Terhadap Nilai Kalor Pengujian nilai kalor digunakan dengan alat bomb calorimeter yang tujuannya adalah untuk mengetahui besar energi

Jabatan dapat melihat surat masuk, mengelola disposisi surat masuk, membuat surat keluar dan surat keputusan, serta memberi hak akses delegasi kepada

Persiapan untuk konsumsi ini terbilang sangat matang entah itu dari saat ditanah air dalam bimbingan manasik haji dan umrah di Arab Saudi maupun Madinah. Persiapan untuk

Bagi Kabupaten/Kota yang termasuk PPKM Level 3 dan Level 2 pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat mengikuti Instruksi Mendagri Nomor 54 tahun 2021 tentang

Mahasiswa selama melaksanakan PPKM mencatat hasil yang diperoleh selama kegiatan berlangsung dan dituangkan dalam bentuk laporan hasil PPKM yang ditandatangani oleh kepala

Daerah yang sebelumnya memiliki status PPKM level 1-2 akan disamaratakan menjadi aturan PPKM level 3. Keputusan mengenai kebijakan akan ditetapkan selambat- lambatnya

KORANBERNAS.ID, SLEMAN -- Pembelajaran Tatap Muka (PTM) yang mulai dilaksanakan sejak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Yogyakarta turun level membuat