• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISITEM INFORMASI PENAWARAN DAN PENJUALAN RUMAH BERBASIS WEB PADA PT. NIRWANA GEMILANG SKRIPSI NIA NOVIAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS DAN PERANCANGAN SISITEM INFORMASI PENAWARAN DAN PENJUALAN RUMAH BERBASIS WEB PADA PT. NIRWANA GEMILANG SKRIPSI NIA NOVIAN"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISITEM INFORMASI

PENAWARAN DAN PENJUALAN RUMAH BERBASIS WEB

PADA PT. NIRWANA GEMILANG

SKRIPSI

NIA NOVIAN

1310512049

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA

FAKULTAS ILMU KOMPUTER

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

2018

(2)

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISITEM INFORMASI

PENAWARAN DAN PENJUALAN RUMAH BERBASIS WEB

PADA PT. NIRWANA GEMILANG

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh

Gelar Sarjana Komputer

NIA NOVIAN

1310512049

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA

FAKULTAS ILMU KOMPUTER

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

2018

(3)
(4)
(5)
(6)

v

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI

PENAWARAN DAN PENJUALAN RUMAH BERBASIS WEB

Nia Novian

Abstrak

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sudah semakin cepat, diantaranya komputer dan internet. Saat ini internet dan komputer memegang peranan penting dalam mempermudah dalam menyelesaikan suatu pekerjaan, menyebabkan kebutuhan akan adanya sistem informasi yang lengkap guna mendorong manusia untuk melakukan suatu kegiatan agar dapat dijalankan. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk menganalisis dan merancang suatu sistem penjualan rumah pada PT.Nirwana Gemilang sehingga dapat membantu pihak-pihak yang terkait dalam proses pendataan terutama dalam proses penjualan rumah. Perancangan dilakukan dengan menggunakan metode RAD yang di dokumentasikan dengan UML (Unified Modelling Language). Kesimpulan dari analisis dan perancangan sistem ini dengan adanya website penjualan rumah pada PT.Nirwana Gemilang dapat digunakan sebagai sarana promosi penjualan yang dapat diakses dimanapun dan kapanpun , proses pembelian dapat dilakukan secara langsung tanpa harus datang ke kantor, sehingga konsumen tidak tebatas dengan jarak dan mempemudah pembayaran. Adapun saran yang dapat digunakan untuk mendukung sistem ini pengembang sistem lebih lanjut dengan menambahkan fungsi-fungsi lain sehingga akan terbentuk sebuah sistem terintegrasi yang lebih melibatkan banyak aspek dalam kegiatan operasional penjualan rumah.

(7)

vi

ANALYSIS AND DESIGN OF WEB-BASED SALES

INFORMATION SYSTEM

Nia Novian

Abstract

Development of science and technology is growing, such as computers and internet. Today internet and computers play an important role in company complete a job, cause the need for the existence of a complete information system in order to encourage humans to perform an activity in order to run. The purpose of the writing of this thesis is to analysis and design a system of home sales at company Nirwana Gemilang Hit so you can help the parties involved in the logging process, especially in the process of selling the house. The design is done by using the method documentation in Rapid Application Development (RAD) with Unified Modelling Language (UML). The conclusions of the analysis and the design of this system by the existence of the website on home sales company Nirwana Gemilang hit can be used as a means of sales promotion can be accessed wherever and whenever, the purchase process can be carried out directly without having to come into the Office, so that consumers are not limited by distance and simplify payment . As for suggestions that can be used to support the system developer systems further by adding other functions so that it will form a more integrated system involves many aspects of operational activities in the sales the House.

Keywords : Design, Information Systems, Purchasing Houses

(8)

vii

KATA PENGANTAR

Bismillahirahmaanirrahiim, Assalamualaikum Wr. Wb,

Syukur Alhamdulillah kepada Allah S.W.T sehingga saya mampu menyelesaikan tugas akhir ini yang berjudul “Analisis DanPerancangan Sistem Informasi Penawaran dan Penjualan Rumah Berbasis Web Pada PT.Nirwana Gemilang” dengan baik.. Untuk itu saya tidak lupa mengucapkan terimakasih kepada:

1. Allah SWT karena berkat ridho-Nya saya dapat menyelesaikan laporan ini 2. Kedua orang tua saya Ayah Ridwan dan Ibu Ida Murliana yang tidak

pernah berhenti memberikan doa dan semangat untuk saya.

3. Bapak Dr. Ermatita, M.Kom. selaku Dekan Fakultas Ilmu Komputer 4. Ibu Anita Muliawati S.Kom,.M.TI selaku pembimbing utama.

5. Bapak Bambang Tri Wahyono S.Kom,.M.Si selaku Kepala program studi Sistem Informasi.

6. Abang Gilang Ginarsa S.E,Ali Apeto Milanov dan Kakak Ipar Nurma Anindita S.kom, Rifany Tasya S.E serta adik Isnanada R yang memberikan doa, dukungan, dan semangat yang tiada hentinya.

7. Orang Terdekat (Kekasih) Bripda Gilang Ramadhan yang tiada hentinya selalu mendukung dan memberikan semangat

8. Sahabat Ananda Poda dan CDMS squad (Amelia, Putri Astrini, Rita Yulianti) yang tiada hentinya selalu mendukung dan memberikan semangat

9. Sahabat saya Arif Firmanudin S.Kom, Achmad Husin S.Kom, Mochammad Iqbal S.Kom, dan teman-teman Sistem Informasi 2013. yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu yang selalu membantu dalam skripsi saya dan turut mendoakan saya.

Jakarta, 15 Desember 2017

(9)

viii

DAFTAR

ISI

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR ORISINALITAS ... ii

LEMBAR PERNYATAAN PUBLIKASI ... iii

PENGESAHAN ... iv

ABSTRAK ... v

ABSTRACT ... vi

PRAKATA ... vii

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR SIMBOL ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xvii

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 2

1.3 Batasan Masalah ... 2

1.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian ... 2

1.5 Luaran yang diharapkan ... 3

1.6 Sistematika Penulisan ... 3

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Konsep Dasar Sistem ... 5

2.1.1 Definisi Sistem ... 5

2.1.2 Definisi Informasi ... 5

2.1.3 Definisi Sistem Informasi ... 5

2.1.4 Definisi E-commeerce ... 6

2.1.5 Jenis E-commerce…. ... 6

2.2 Analisis Sistem ... 7

2.2.1 Definisi Analisis Sistem ... 7

2.2.2 Fungsi Analis Sistem ... 8

2.2.3 PIECES ... 8

2.2.4 Definisi Perancangan Sistem ... 10

2.2.5 Tahap Perancangan Sistem ... 10

2.2.6 Tujuan Perancangan Sistem ... 10

2.2.7 Fase RAD ... 10

2.2.8 Kelebihan dan Kekurangan RAD ... 12

2.3 Unified Modeling Language (UML) ... 13

2.3.1 Pengertian UML (Unified Modeling Language) ... 13

2.3.2 Use Case Diagram ... 13

2.3.3 Class Diagram ... 13

2.3.4 Activity Diagram ... 14

2.3.5 Sequence Diagram ... 14

2.3.6 Kelebihan Unified Modeling Language (UML) ... 14

(10)

ix

2.4 Bahasa Pemograman yang digunakan ... 15

2.4.1 Pengertian PHP (Hypertext Preprocessor) ... 15

2.4.2 Kelebihan PHP ... 15

2.4.3 Kekurangan PHP ... 16

2.5 Database yang digunakan ... 16

2.5.1 Pengertian MySQL ... 16

2.5.2 Kelebihan MySQL... 17

2.5.3 Kekurangan MySQL... 17

2.5.4 Review Penelitian ... 18

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Kerangka Pikir... 20

3.2 Tahapan Penelitian ... 21

3.2.1 Pengumpulan Data ... 21

3.2.2 Jenis dan Metode Pengumpulan Data ... 21

3.2.3 Identifikasi Masalah... 22

3.2.4 Analisis Sistem………... 22

3.2.5 Testing... 23

3.2.6 Dokumentasi... 23

3.3 Tempat dan Waktu Penelitian ... 23

3.4 Tahapan Kegiatan Penelitian... 23

3.5 Alat dan Bahan Penelitian ... 24

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Perencanaan Kebutuhan (Requirement Planning) ... 25

4.2 Profil Persuhaan ... 25

4.2.1 Sejarah PT.Nirwana Gemilang ... 25

4.2.2 Visi dan Misi PT.Nirwana Gemilang ... 25

4.2.3 Struktur Organisasi PT.Nirwana Gemilang ... 26

4.2.4 Tugas dan Fungsi Pokok ... 27

4.3 Sistem Informasi Pembayaran Pada PT.Niwana Gemilang ... 29

4.3.1 Dokumen Yang Digunakan ... 29

4.3.2 Analisis Prosedur Sistem Berjalan ... 30

4.4 Use Case Diagram Sistem Berjalan ... 31

4.4.1 Naratif Use Case Sistem Berjalan ... 33

4.4.2 Activity Diagram Sistem Berjalan ... 35

4.5 Analisis dan Permasalahan ... 39

4.5.1 Analisis Sistem ... 39

4.5.2 Analisis Permasalahan ... 39

4.6 Masalah Pokok ... 40

4.6.1 Masalah Sistem ... 40

4.6.2 Masalah Teknologi Pengolahan Data ... 40

4.7 Analisis Kebutuhan Informasi... 41

4.8 Rancangan Sistem Usulan... 41

4.8.1 Metode Pengembangaan ... 41

4.8.2 Teknologi yang digunakan ... 42

4.9 Sistem Usulan ... 42

(11)

x

4.9.2 Tujuan dan Sasaran ... 43

4.9.3 Rancanan Logik ... 44

4.9.4 Menidentifikasi Use Case ... 44

4.9.5 Use Case Diagam Usulan... 46

4.10 Activvity Diagram Usulan ... 57

4.11 Sequence Diagram ... 75 4.12 Class Diagram ... 85 4.13 Rancangan Database ... 86 4.14 Rancangan Menu ... 90 4.15 Rancangan Infrastruktur ... 92 4.16 Rancangan Antarmuka ... 93

4.17 Rancangan Dokumen Masukan dan Keluaran ... 96

4.18 Pengujian ... 97

4.19 Implementasi ... 97

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ... 100

5.2 Saran ... 100 DAFTAR PUSTAKA

(12)

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Tahapan Kegiatan ... 23

Tabel 4.1 Dokumen Masukan Sistem Berjalan ... 29

Tabel 4.2 Dokumen Keluaran Sistem Berjalan ... 29

Tabel 4.3 Dokumen Simpanan Sistem Berjalan ... 30

Tabel 4.4 Naratif Use Case Promosi ... 33

Tabel 4.5 Naratif Use Case DP dan Persyaratan ... 33

Tabel 4.6 Naratif Use Case Pengajuan Akad ... 34

Tabel 4.7 Naratif Use Case Kepemilikan Rumah ... 34

Tabel 4.8 Daftar Isilah Aktor atau Pelaku Sistem ... 44

Tabel 4.9 Daftar Istilah Use Case Pada Sistem ... 44

Tabel 4.10 Naratif Use Case Pendaftaran ... 46

Tabel 4.11 Naratif Use Case Login ... 47

Tabel 4.12 Naratif Use Case Bookin Rumah ... 47

Tabel 4.13 Naratif Use Case Pembayaran ... 48

Tabel 4.14 Naratif Use Case Konsumen Jual Rumah ... 48

Tabel 4.15 Naratif Use Case Admin Kelola Data Rumah ... 49

Tabel 4.16 Naratif Use Case Admin Melihat Data Booking Rumah ... 50

Tabel 4.17 Naratif Use Case Admin Konfirmasi Pembayaran ... 50

Tabel 4.18 Naratif Use Case Cetak Laporan Penjualan ... 51

Tabel 4.19 Rancangan Database Tabel Tipe Rumah ... 75

Tabel 4.20 Rancangan Database Tabel Pemesanan ... 75

Tabel 4.21 Rancangan Database Tabel User ... 75

Tabel 4.22 Rancangan Database Tabel Provinsi ... 76

Tabel 4.23 Rancangan Database Tabel Rumah ... 76

Tabel 4.24 Rancangan Database Tabel Bank ... 77

Tabel 4.25 Rancangan Database Tabel Syarat ... 77

(13)

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Fase RAD ... 11

Gambar 3.1 Tahapan Penelitian ... 20

Gambar 4.1 Struktur Organisasi PT.Nirwana Gemilang ... 26

Gambar 4.2 Use Case Sistem Berjalan Proses Promosi ... 31

Gambar 4.3 Use Case Sistem Berjalan Prosese DP dan Persyaratan... 31

Gambar 4.4 Use Case Sistem Berjalan Proses Pengajuan Akad ... 32

Gambar 4.5 Use Case Sistem Berjalan Proses Kepemilikan Rumah ... 32

Gambar 4.6 Activity Sistem Berjalan Proses Promosi ... 35

Gambar 4.7 Activity Sistem Berjalan Proses DP ... 36

Gambar 4.8 Activity Sistem Berjalan Proses Pengajuan Akad ... 37

Gambar 4.9 Activity Sistem Berjalan Proses Kepemilikan Rumah ... 38

Gambar 4.10 Use Case Usulan Konsep Konsumen ... 46

Gambar 4.11 Use Case Usulan Konsep Admin ... 49

Gambar 4.12 Activity Diagram Usulan Pendaftaran Konsumen... 52

Gambar 4.13 Activity Diagram Usulan Login Konsumen ... 53

Gambar 4.14 Activity Diagram Usulan Konsumen Bookingg Rumah ... 54

Gambar 4.15 Activity Diagram Usulan Konsumen Melihat Data Rumah .. 55

Gambar 4.16 Activity Diagram Usulan Konsumen Melakukan Pembayaran 56 Gambar 4.17 Activity Diagram Usulan Admin Login ... 58

Gambar 4.18 Activity Diagram Usulan Kelola Data Rumah ... 59

Gambar 4.19 Activity Diagram Usulan Admin Melihat Data Booking... 60

Gambar 4.20 Activity Diagram Usulan Admin Melihat Berkas ... 61

Gambar 4.21 Activity Diagram Usulan Kelola Data Pembayaran ... 62

Gambar 4.22 Activity Diagram Usulan Admin Cetak Laporan ... 63

Gambar 4.23 Sequence Diagram Pendaftaran Konsumen ... 64

Gambar 4.24 Sequence Diagram Login Konsumen ... 65

(14)

xiii

Gambar 4.26 Sequence Diagram Booking ... 67

Gambar 4.27 Sequence Diagram Pembayaran ... 68

Gambar 4.28 Sequence Diagram Admin Login ... 69

Gambar 4.29 Sequence Diagram Admin Kelola Rumah ... 70

Gambar 4.30 Sequence Diagram Admin Melihat Data Booking ... 71

Gambar 4.31 Sequence Diagram Admin Kelola Pembayaran ... 72

Gambar 4.32 Sequence Diagram Admin Cetak Laporan ... 73

Gambar 4.33 Class Diagram ... 74

Gambar 4.34 Struktur Rancangan Menu Halaman Utama ... 78

Gambar 4.35 Struktur Rancangan Menu Konsumen ... 79

Gambar 4.36 Struktur Rancangan Menu Admin ... 79

Gambar 4.37 Infrastruktur ... 80

Gambar 4.38 Halaman Menu Utama ... 81

Gambar 4.39 Halaman Menu Konsumen Melihat Rumah ... 82

Gambar 4.40 Halaman Menu Konsumen Login ... 82

(15)

xiv

DAFTAR SIMBOL

A. Simbol Flowchart

No. Nama Simbol Penjelasan

1. Terminator

Simbol terminator (Mulai/selesai) merupakan tanda bahwa sistem akan dijalankan atau berakhir

2. Proses

Simbol yang digunakan untuk melakukan pemrosesan data baik oleh user maupun komputer (sistem)

3. Verifikasi

Simbol yang digunakan untuk memutuskan apakah valid atau tidak validnya suatu kejadian.

4. Data

Simbol yang digunakan untuk mendeskripsikan data yang digunakan. Laporan : Simbol yang digunakan untuk menggambarkan laporan.

5 Garis Alir Simbol garis alir atau flow line merupakan arah aliran program

A. Use Case Diagram

NO GAMBAR NAMA KETERANGAN

1 Actor

Menspesifikasikan himpuan peran yang pengguna mainkan ketika berinteraksi dengan use case.

2 Dependency

Hubungan dimana perubahan yang terjadi pada suatu elemen mandiri (independent) akan mempengaruhi elemen yang bergantung padanya elemen yang tidak mandiri (independent).

(16)

xv 3 Generalization

Hubungan dimana objek anak (descendent) berbagi perilaku dan struktur data dari objek yang ada di atasnya objek induk (ancestor).

4 Include Menspesifikasikan bahwa use case sumber secara eksplisit.

5 Extend

Menspesifikasikan bahwa use case target memperluas perilaku dari use case sumber pada suatu titik yang diberikan.

6 Association Apa yang menghubungkan antara objek satu dengan objek lainnya.

7 System Menspesifikasikan paket yang menampilkan sistem secara terbatas.

8 Use Case

Deskripsi dari urutan aksi-aksi yang ditampilkan sistem yang menghasilkan suatu hasil yang terukur bagi suatu aktor

9 Collaboration

Interaksi aturan-aturan dan elemen lain yang bekerja sama untuk menyediakan prilaku yang lebih besar dari jumlah dan elemen-elemennya (sinergi).

10 Note

Elemen fisik yang eksis saat aplikasi dijalankan dan mencerminkan suatu sumber daya komputasi

(17)

xvi

NO GAMBAR NAMA KETERANGAN

1 Actifity

Memperlihatkan bagaimana masing-masing kelas antarmuka saling berinteraksi satu sama lain

2 Action

State dari sistem yang mencerminkan eksekusi dari suatu aksi

3 Initial Node Bagaimana objek dibentuk atau diawali.

4 Actifity Final Node

Bagaimana objek dibentuk dan dihancurkan

5 Fork Node Satu aliran yang pada tahap tertentu berubah menjadi beberapa aliran

6 Decision Node Upaya untuk menghindari asosiasi dengan lebih dari 2 objek.

(18)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Form Pemesanan

Lampiran 2 Dokumen Ketersediaan Rumah Lampiran 3 Kwitansi Pembayaran

Lampiran 4 Laporan Pemesanan Rumah Lampiran 5 Daftar Booking Konsumen Lampiran 6 Daftar Harga Rumah

Lampiran 7 Monitoring Data Konsumen Lampiran 8 Form Login

Lampiran 9 Form New Account Lampiran 10 Form Aminities Lampiran 11 Form Cities Lampiran 12 Form Distance Lampiran 13 Form Home Slider Lampiran 14 Form Purpose Lampiran 15 Form Type

Lampiran 16 Form Post Property

Lampiran 17 Form Informasi Perusahaan Lampiran 18 Laporan Data Pembelian

Referensi

Dokumen terkait

Perpanjangan pengamatan ini berarti peneliti kembali ke lapangan, melakukan pengamatan wawancara lagi dengan sumber data yang pernah ditemui maupun yang baru. Perpanjangan

Abstrak : Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut:1) Untuk mengetahui kemampuan motorik kasar anak usia 4-5 tahun sebelum penerapan kegiatan Permainan tradisional

Di salah satu blog yang saya sukai, psikologi.com banyak menceritakan persoalan kemanusiaan dan pengembangan diri yang pada hakekatnya berat tetapi dengan

Yusuf al-Qaradhawi mengatakan, “Apabila terdapat sarana lain yang lebih mampu mewujudkan tujuan hadis dan lebih terhindar dari kemungkinan keliru, kesalahan dan

Belajar menerima (ekspositori) yang bermakna yaitu materi pelajaran yang telah tersusun secara logis disampaikan kepada siswa sampai bentuk akhir, kemudian

[3.12] Menimbang bahwa para Pemohon mendalilkan Undang- Undang a quo telah mempersulit dan memperberat untuk mendirikan dan membentuk partai baru, karena sebelum perubahan

Kesimpulan yang didapatkan dari penelitian mengenai Hubungan Substrat Dominan dengan Kelimpahan Gastropoda pada Hutan Mangrove Kulonprogo, Yogyakarta adalah tekstur

Dikarenakan beban yang terjadi merupakan beban gempa yang memiliki bentuk acak maka penyelesaian persamaan dinamis Integral Duhamel untuk struktur menara air