• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah dan Kota : MAN KOTA KEDIRI 3/KEDIRI. Jenjang Pendidikan : MADRASAH ALIYAH (SMA)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah dan Kota : MAN KOTA KEDIRI 3/KEDIRI. Jenjang Pendidikan : MADRASAH ALIYAH (SMA)"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah dan Kota : MAN KOTA KEDIRI 3/KEDIRI

Nama Guru : ZITNI RACHMAWATI

Jenjang Pendidikan : MADRASAH ALIYAH (SMA)

Mata Pelajaran : BAHASA INGGRIS

Materi Pokok : PENGENALAN METODE PRESENTASI UNTUK

PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS SEM. 2

Kelas : X (SEPULUH)

Alokasi Waktu : 2 X 45 MENIT (tiap pertemuan) (8 – 9 X tatap muka) I. Standard Kompetensi:

MENDENGARKAN

7. Memahami makna teks percakapan transaksional dan interpersonal dalam konteks kehidupan sehari-hari.

8. Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan monolog yang berbentuk narrative, descriptive, dan news item sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari.

BERBICARA

9. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal dalam konteks kehidupan sehari-hari.

10. Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan monolog sederhana berbentuk narrative, descriptive dan news item dalam konteks kehidupan sehari-hari.

MEMBACA

11. Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan esei sederhana berbentuk narrative, descriptive dan news item dalam konteks kehidupan sehari-hari untuk mengakses ilmu pengetahuan.

MENULIS

12. Mengungkapkan makna dalam teks tulis fungsional pendek dan esei sederhana berbentuk narrative, descriptive dan news item dalam konteks kehidupan sehari-hari

II. Kompetensi Dasar

7.1. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get somethings done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: berterima kasih, memuji, mengucapkan selamat.

(2)

7.2.Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get somethings done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan rasa terkejut, menyataan rasa tak percaya, serta menerima undangan, tawaran dan ajakan.

8.1. Merespon makna dalam teks fungsional pendek (mis. pengumuman, iklan, undangan, petunjuk dll.) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari

8.2Merespon makna dalam teks monolog sederhana yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk; narrative, descriptive, dan news item

9.1 Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get something done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dengn menggunaan ragam bahasa lisan sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: berterima kasih, memuji, mengucapkan selamat.

9.2 Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get something done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dengn menggunaan ragam bahasa lisan sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan rasa terkejut, menyataan rasa tak percaya, serta menerima undangan, tawaran dan ajakan. 10.1 Mengungkapkan makna dalam teks lisan fungsional pendek (mis. pengumuman,

iklan, undangan, petunjuk dll.) resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa lisan sederhana dalam berbagai konteks kehidupan sehar-hari.

10.2 Merespon makna dalam teks monolog sederhana yang menggunakan ragam bahasa lisan populer secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative, descriptive dan news item

11.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek (mis. pengumuman, iklan, undangan, petunjuk dll.) resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa tulis sederhana dalam berbagai konteks kehidupan sehar-hari.

11.2 Merespon makna dan langka-langkah retorika dalam esei sederhana secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan dalam teks berbentuk: narrative, descriptive dan news item 12.1 Mengungkapkan makna dalam teks tulis fungsional pendek (mis. kartu ucapan,

(3)

12.2 Mengungkapkan makna dan langkah retorika dalam/esei sederhana secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative, descriptive dan news items III. Indikator

1. Siswa mengidentifikasi materi bahasa Inggris secara mandiri (reading activity) 2. Siswa membuat dan menghasilkan media pembelajaran bahasa inggris secara

mandiri (writing activity)

3. Siswa menyampaikan dan menjelaskan materi bahasa inggris dengan menggunakan bahasa lisan dan media pembelajaran yang telah mereka siapkan sebelumnya secara mandiri (speaking activity)

4. Siswa merespon tindak tutur yang disampaikan selama presetasi (listening activity) 5. Siswa merespon dan mengungkapkan makna dan langkah-langkah retorika dalam

reading, writing, speaking dan listening selama proses pra presentasi sampai dengan presentasi.

IV. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat mengidentifikasi materi bahasa Inggris secara mandiri (reading activity) 2. Siswa dapat membuat dan menghasilkan media pembelajaran bahasa inggris secara

mandiri (writing activity)

3. Siswa dapat menyampaikan dan menjelaskan materi bahasa inggris dengan menggunakan bahasa lisan dan media pembelajaran yang telah mereka siapkan sebelumnya secara mandiri (speaking activity)

4. Siswa dapat merespon tindak tutur yang disampaikan selama presetasi (listening activity)

5. Siswa dapat merespon dan mengungkapkan makna dan langkah-langkah retorika dalam reading, writing, speaking dan listening selama pra presentasi sampai dengan presentasi.

V. Materi Pembelajaran

Materi bahasa Inggris kelas X semester 2;

1. Reading material meliputi; narrative, descriptive dan news item,

2. Transactional dan Interpersonal text meliputi; ucapan terima kasih, memuji, mengucapkan selamat, rasa terkejut, tidak percaya, menerima undangan, tawaran aatau ajakan.

3. Language Focus meliputi; past tense, reported speech dan passive voice. 4. Undangan, iklan dan pengumuman.

VI. Strategi Pembelajaran

(4)

Kegiatan Awal Waktu 1. Guru menyiapkan peralatan (Laptop, LCD dan sound) yang digunakan

dalam KBM

2. Guru menyapa, menanyakan keadaan siswa dan mengabsen siswa 3. Guru meminta siswa menyanyikan lagu yang berjudul ”Hi you!” dan

”SMART”

4. Guru memberikan informasi tentang tujuan dan indikator keberhasilan kegiatan belajar

5. Guru membagi kelas menjadi 13-14 kelompok berdasarkan nilai raport bahasa inggris semester 1.

6. Guru meminta siswa untuk duduk dengan kelompok yang telah dibagi 7. Guru membagi materi presentasi bahasa inggris dengan mengundi. 8. Guru mengenalkan metode presentasi yang akan dilaksanakan dalam

proes KBM

9. Guru memberi contoh cara berpresentasi dengan menggunakan media pembelajaran (power poin) kepada siswa.

10. Guru menjelaskan aturan presentasi dan kriteria penilaiannya (lihat evaluasi)

11. Guru memberi kesempatan siswa bertanya tentang persiapan presentasi 12. Guru memberi kesempatan siswa mendiskusikan persiapan awal dan

pemahaman materi dengan anggota kelompok

13. Guru membacakan urutan kelompok yang akan presentasi pertama kali sampai dengan terakhir

14. Guru memberi waktu selama 2 minggu kepada siswa untuk pembuatan media pembelajaran 15. Guru menutup KBM 15 menit 15 menit 30 menit 30 menit Kegiatan Inti

1. Siswa mempersiapkan peralatan untuk presentasi

2. Siswa mempresentasikan materi bahasa inggris yang telah dipersiapkan;

a. membuka presentasi

b. menjelaskan materi bahasa inggris c. tanya jawab dengan audience

d. memberikan 10 soal latihan kepada audience dan membahasannya secara lisan 20 – 30 menit/ presentasi. Setiap pertemuan 2X presentasi

(5)

e. menutup presentasi

Kegiatan Akhir 1. Guru mengevaluasi kegiatan presentasi siswa

2. Guru menutup KBM dan meminta siswa menyanyikan lagu ”Bismillah” bersama-sama

30 menit

VII. Alat dan Bahan Pembelajaran 1. Laptop 3. LCD

2. Sound/ Speaker 4. Buku Lembar Kerja Siswa kelas X semester 2 VIII. Evaluasi

Penilaian kognitif

Indikatornya adalah siswa dapat membuat media pembelajran bahasa iggris Pedoman penilaian;

No. Aspek yang dinilai Total

1. Accuracy yang meliputi; kejelasan uraian materi dan pengembangan materi

50

2. Creative dan inovative 50

Total score 100 Ranah Psikomotor

Indikatornya adalah siswa dapat menjelaskan materi secara lisan

Ranah Afektif

Indikatornya adalah siswa dapat memberi respon dengan mengikuti kegiatan presentasi Kriteria Pengamatan Afektif secara individu

IX. Sumber Pembelajaran

1. Buku Bahasa Inggris Kreatif 4. Kamus Inonesia Inggris 2. Buku referensi yang digunakan siswa 5. BSNP

3. Buku panduan belajar Komputer (program power poin) Participation = 0 – 5 Total nilai (TN)

Attendance = 0 – 5 20 X 5 Punctuality = 0 – 5 =100 Activeness = 0 – 5

Kemampuan speaking secara individu meliputi Spelling Accuracy = 1 – 5 TN = 10 X 10 = Performance Fluency = 1 – 5 100

Referensi

Dokumen terkait

Many people are invited to this khanduri including imam , tengku, village staff, the head of regency, Indonesian legislative assembly, the head of district, the leader of

Kemajuan dan pencapaianyang dinikmati oleh negara kita hari ini merupakan proses pengukuhan dan pemantapankepada pekembangan sejarah yang berkesinambungan daripada peradaban

Jika nilai tukar Rupiah melemah atau menguat sebesar 5% dibandingkan dengan nilai tukar mata uang Dolar Amerika Serikat pada tanggal 31 Desember 2015 (dengan semua variabel

Hasil penelitian secara umum yaitu terdapat pengaruh model pembelajaran inkuiri terhadap kemampuan berpikir kritis dan keterampilan bermain bolabasket.. Kata kunci: Model

Pengaruh obat terhadap pembesaran gingiva merupakan masalah yang serius pada pasien yang diterapi dengan siklosporin.Berdasarkan penelitian- penelitian

Abstrak – Sistem informasi pendaftaran muzakki dan mustahik yang ada belum memiliki basis data yang terstruktur sehingga belum berjalan efektif dan efisien,

Hipotesis yang diajukan adalah ada hubungan positif antara prasangka gender yang negatif terhadap perempuan dengan kekerasan emosional dalam pacaran.. Semakin tinggi

1) Membuat keputusan investasi dan kredit. Informasi yang disajikan dalam laporan keuangan dapat digunakan sebagai dasar pertimbangan untuk membuat keputusan