• Tidak ada hasil yang ditemukan

User Education Di Perpustakaan Braille BPBI Abiyoso Bandung.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "User Education Di Perpustakaan Braille BPBI Abiyoso Bandung."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami kegiatan

orientasi perpustakaan pada Perpustakaan Braille BPBI “Abiyoso”. Kegiatan orientasi perpustakaan adalah kegiatan pendidikan pemakai dalam pengenalan perpustakaan. kegiatan ini diberikan kepada pemustaka tunanetra. Ada beberapa tahap dalam kegiatan orientasi yaitu tahap perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan. Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah metode studi kasus, dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Perpustakaan Braille

BPBI “Abiyoso” melakukan kegiatan orientasi pada pemustaka tunanetra, sehingga pemustaka dapat menggunakan perpustakaan dengan baik dan benar sesuai dengan kebutuhan pemustaka.

Kata Kunci : Pendidikan pemakai, Orientasi Perpustakaan, Perpustakaan khusus, Pemustaka khusus

Skripsi M ahasiswa U niversitas Padjadjaran

Feriyan Perdana Putra - U ser Education Di Perpustakaan … Program Studi I lmu I nformasi dan Perpustakaan

Fakultas I lmu K omunikasi © 2012 http:/ / pustaka.unpad.ac.id

(2)

ii ABSTRACT

This research aims to identify and understand the orientation activities on

Library of Braille BPBI “Abiyoso”. Library orientation activities are educational

activities of introduction for library users. This Activity given to visually impaired users. There are several stages in the orientation activities, planning, organizing, implementing, and monitoring. The method which used on this research is case study, the data collection techniques are interviews, observations and literature. The results showed that the Library of Braille BPBI “Abiyoso” conduct orientation activity on visually impaired users, so users can use the library properly that appropriate with the user’s requirements.

Keywords : User education, Library orientation, Special libraries, Special user Skripsi M ahasiswa U niversitas Padjadjaran

Feriyan Perdana Putra - U ser Education Di Perpustakaan … Program Studi I lmu I nformasi dan Perpustakaan

Fakultas I lmu K omunikasi © 2012 http:/ / pustaka.unpad.ac.id

Referensi

Dokumen terkait

Program utama dari aplikasi pengujian ini terdiri dari 1 buah form dengan 5 modul, yaitu modul Input Anggota Himpunan, modul Input Hasil Operasi Biner, modul Uji Struktur Aljabar

Sedangkan Pengeluaran Sekunder meliputi: (a) Bantuan untuk orang yang belajar agama di Madinah; (b) Hiburan untuk para delegasi keagamaan; (c) Hiburan untuk para utusan suku dan

Pada hari ini Selasa tanggal sembilan bulan Juni tahun dua ribu lima belas, mulai pukul 14.00 sampai dengan 15.00 Waktu server, Pokja I (satu) Unit Layanan Pengadaan

Analisa Tingkat Kepuasan Konsumen Berdasarkan Kualitas Pelayanan Pada Rumah Sakit Umum Kabupaten Karanganyar, Surakarta. Skripsi .Fakultas Ekonomi Program

Dalam membincangkan mengenai Lembah Bujang, maka aspek pelancongan haruslah di beri keutamaan kerana terdapat pelbagai keistimewaan di Lembah Bujang yang menjadi nilai

Berdasarkan hasil penelitian dan kesimpulan, berikut ini beberapa saran untuk menurunkan keinginan keluar melalui kompensasi dan kepuasan kerja yaitu meningkatkan

Penelitian yang lebih akurat seperti yang dilakukan oleh Filho dkk, Progression of chronic kidney disease: ambulatory experience in Santarém ± Pará, dengan menggunakan

Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informasi dan Dinas Pekerjaan Umum Kota Bukittinggi telah berusaha melakukan proses implementasi dalam perda tersebut sesuai dengan