i
“TRE DISCORDES”
DALAM FANTASIA
KOLABORASI ARUMBA, KUARTET GESEK DAN
INSTRUMEN TIUP DALAM TIGA NUANSA
SKRIPSI
Diajukan sebagai salah satu syarat memperoleh gelar
Sarjana Musik
Disusun oleh : Anggia Anggun Rizky Putri
NIM : 852009019
PROGRAM STUDI SENI MUSIK FAKULTAS SENI PERTUNJUKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
ii Halaman Persetujuan Pembimbing
SKRIPSI
“TRE DISCORDES” DALAM FANTASIA
KOLABORASI ARUMBA, KUARTET GESEK, DAN INSTRUMEN TIUP
DALAM TIGA NUANSA
Disusun oleh :
ANGGIA ANGGUN RIZKY PUTRI NIM : 852009019
Telah disetujui oleh Pembimbing I
Poedji Soesila, S.Sn, M.A. 27 April 2015
Pembimbing II
iii Halaman Pengesahan
SKRIPSI
“TRE DISCORDES” DALAM FANTASIA
KOLABORASI ARUMBA, KUARTET GESEK, DAN INSTRUMEN TIUP
DALAM TIGA NUANSA
Dipersiapkan dan ditulis oleh : ANGGIA ANGGUN RIZKY PUTRI
NIM : 852009019
Susunan Panitia Penguji Penguji 1 : Juanita Theresia Adimurti, S.Sn.,
M.Pd.
Penguji 2 : Yudi Novrian Komalig, S.Sn.
Penguji 3 : Siswanto Tri Utomo, S.Sn.
Salatiga, 2015
FAKULTAS SENI PERTUNJUKAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
Dekan
iv Pernyataan Keaslian Karya
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Anggia Anggun Rizky Putri
NIM : 852009019
Program Studi : S-1 Seni Musik
Fakultas Seni Pertunjukan
Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga
menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tugas akhir
Judul : “TRE DISCORDES” DALAM FANTASIA,
KOLABORASI ARUMBA, KUARTET GESEK DAN INSTRUMEN TIUP DALAM TIGA NUANSA
Pembimbing : 1. Poedji Soesila, S.Sn., M.A. 2. Paulus Dwi Hananto, S.Sn., M.Sn. Tanggal diuji : 11 Mei 2015
benar-benar merupakan hasil karya saya.
Di dalam skripsi ini tidak terdapat sebagian atau seluruh gagasan orang lain yang saya salin atau tiru dalam bentuk rangkaian kalimat atau simbol tanpa mencantumkan sumber aslinya.
Apabila terbukti bahwa saya melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Seni Pertunjukan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang telah saya peroleh.
Salatiga, 13 Mei 2015
v ABSTRAKSI
Komposisi “TRE DISCORDES” DALAM FANTASIA, KOLABORASI ARUMBA, KUARTET GESEK DAN INSTRUMEN TIUP merupakan komposisi musik absolut yang memiliki bentuk tidak baku. Fantasia ini terdiri dari tiga bagian, yang menggambarkan keaneka-ragaman musik daerah khususnya Sunda, Irlandia, dan Persia. Tiap bagian akan menampilkan motif utama yang berfungsi memberikan gambaran tentang tiga nuansa musik daerah yang ditampilkan. Tiga nuansa tersebut akan dimainkan oleh instrumen yang berbeda-beda, sesuai dengan karakter nuansa tersebut.
Komposisi ini disusun untuk format ansambel musik yang terdiri dari Arumba (Alunan Rumpun Bambu) dalam komposisi ini angklung dan calung, fluit, kuartet gesek (biola, biola alto, dan cello), irish whistle, saksofon, gitar, dan perkusi. Penggunaan instrumen ini didasarkan atas karakter masing-masing instrumen yang sesuai untuk nuansa yang ingin ditampilkan.
Kata Kunci: Fantasia, Arumba, Sunda, Irlandia, dan Persia.
ABSTRACT
“TRE DISCORDES” DALAM FANTASIA, KOLABORASI ARUMBA, KUARTET GESEK DAN INSTRUMEN TIUP is an absolute musical composition which has a non-standard form. The Fantasia consist of three parts, which ilustrated diversity of folks music, especially Sundanese music, Irish, and Persian. In each section will shown the main motive which serves to provide an overview of the three nuances of the folks music. This three nuances will be represented by using different instrument, according to the character.
The composition composed for music ansamble consisting of Arumba (Alunan Rumpun Bambu); angklung and calung, flute, string quartet (violin, viola, and cello), irish whistle, saxophone, guitar and percussion. The used of this instrument is based on the character of each instrument according to the feel that want to describe.
vi
KATA PENGANTAR
Segala puji syukur, hormat dan kemuliaan bagi Sang Maha Kreatif, Tuhan Yesus Kristus atas keajaiban, talenta, anugerah, dan kasih karunia yang telah diberikan sehingga penyusunan tugas akhir ini dapat diselesaikan dengan baik. Tugas akhir ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Musik dari Fakultas Seni Pertunjukan Universitas Kristen Satya Wacana.
Penulisan tugas akhir ini tidak akan dapat terselesaikan tanpa dukungan dan bantuan dari berbagai pihak Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar–besarnya kepada:
1. Tuhan Yesus Kristus, untuk keajaiban-keajaiban yang terus dan selalu hadir dalam kehidupan penulis sampai saat ini.
2. Papa dan Mama, serta kakak-kakak terganteng: Aditya Budiarja dan Airlangga Setia Darma Putra atas cinta kasih, kesabaran serta dukungan dan kepercayaan yang luar biasa kepada penulis. I love you all!
3. Poedji Soesila, S.Sn., M.A. selaku pembimbing komposisi sehingga penulis dapat menyelesaikan komposisi tugas akhir ini dengan baik. Terimakasih untuk ilmu berharga yang diberikan kepada penulis.
4. Paulus Dwi Hananto, S.Sn., M.Sn. selaku pembimbing penulisan sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir ini dengan baik.
5. Danny Salim, S.T., MTSCM selaku Dekan Fakultas Seni Pertunjukan Universitas Kristen Satya Wacana.
6. Seluruh dosen dan staf Tata Usaha Fakultas Seni Pertunjukan UKSW, Mbak Lina, Bu Yahmi, Pak Muchson, Pak Ahmad, Mas Dodo, dan teman-teman
vii
7. Hana Dwi Herlina Irjayanti Kawab, sahabat, kakak, sekaligus saudara yang tidak pernah lelah memberikan semangat, mendampingi, menolong dan mendoakan penulis. Thanks for always being there for me!
8. Ayah Bibar Kawab, mamah Hetti Kawab, Trivina Edhikusuma Ningtyas Kawab dan mas Daniel Utama Pranatabudhi Kawab. Terimakasih untuk nama penulis yang selalu hadir dalam setiap doa dan dukungan bagi penulis.
9. Kak Eriyani Tenga Lunga, untuk pengalaman bermusik dalam paduan suara yang begitu luar biasa.
10.Teman-teman musisi sekaligus sahabat dan saudara bagi penulis: Candra,
Michael Bangguna, Christian ‘Cing’, Samgar, Yesa, Yogi, Jalu, Nanda, Prima, Kak Cus, Kak Vina, Theo, Adya ‘Gembul’, Anditya Sapan, Ray, Ipung.
Terima kasih untuk 09, Paracetamol, Sunday Morning dan band yang belum kita beri nama sekalipun. Terimakasih untuk setiap perjalanan bermusik yang sangat luar biasa!
11.Teman-teman strings: Mas Yayan, Mas Nano, Shendy, Kak Mario, Christopher, Imam, Kak Detta dan Gia. Terimakasih telah memainkan komposisi penulis dengan sangat indah.
12.Teman-teman angklung: Sarah, Ina, Azalia, Novi, Ribka, Daniel, Gerald, Dorus, dan Elya. Terimakasih untuk canda tawa dan usaha yang begitu keras selama berlatih angklung bersama-sama. Kalian hebat!
13.Sahabat seperjuangan angkatan 2009, baik yang sudah lulus maupun yang akan lulus, terima kasih untuk kenangan indah, kebersamaan serta dukungan untuk penulis. Sukses untuk kalian dimanapun kalian berada, God Bless You!
14.Semua pihak yang sudah banyak membantu penulis dari awal kuliah hingga selesai, namun tidak dapat dituliskan satu-persatu.
Salatiga, Mei 2015
viii DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... ii
HALAMAN PENGESAHAN ... iii
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA ... iv
ABSTRAKSI ... v
ABSTRACT ... v
KATA PENGANTAR ... vi
DAFTAR ISI ... viii
DAFTAR TABEL ... xi
DAFTAR GAMBAR ... xii
BAB I PENDAHULUAN ... 1
A. Latar Belakang Masalah ... 1
B. Rumusan Masalah ... 3
C. Tujuan Penelitian ... 3
D. Manfaat Penelitian ... 3
E. Batasan Masalah ... 4
F. Batasan Istilah ... 4
G. Metode Penelitian ... 4
BAB II LANDASAN TEORI A. Fantasia ... 6
B. Musik Sunda ... 7
1. Pengertian Angklung ... 7
2. Sejarah Angklung ... 7
3. Perkembangan Angklung ... 8
4. Jenis-jenis Angklung ... 9
5. Calung ... 10
C. Kuartet Gesek ... 10
1. Violin ... 10
ix
1. Musik Irlandia Secara Umum ... 15
2. Musik Instrumental Irlandia ... 15
3. Tangga Nada Musik Irlandia ... 17
4. Alat Musik Irlandia Secara Umum ... 17
5. Irish Whistle ... 17
F. Musik Persia ... 18
1. Musik Persia Secara Umum ... 18
2. Sistem Modal ... 19
3. Alat Musik Persia ... 20
G. Perkusi ... 20
1. Pengertian Perkusi ... 20
2. Simbal ... 20
3. Hi-Hat ... 20
4. Floor Tom ... 20
5. Tom-tom Etnik ... 21
H. Gitar ... 21
I. Rencana Komposisi ... 21
BAB III ANALISIS KARYA ... 23
x
xi
DAFTAR TABEL
xii
DAFTAR GAMBAR
GAMBAR 2.1 Angklung Melodis ...9
GAMBAR 2.2 Angklung Pengiring ...9
GAMBAR 2.3 Calung ...10
GAMBAR 2.4 Variasi Ukuran Biola ...12
GAMBAR 2.5 Instrumen Gesek ...13
GAMBAR 2.6 Irish Whistle in D ...19
GAMBAR 3.1 Melodi utama nuansa Sunda ...24
GAMBAR 3.2 Melodi utama nuansa Irlandia ...25
GAMBAR 3.3 Melodi utama nuansa Persia ...25
GAMBAR 3.4 Pengembangan tema dan jembatan nuansa dalam bagian A.1 ...26
GAMBAR 3.5 Birama 26 – 32 Pengenalan motif dan irama Irlandia ...27
GAMBAR 3.6 Birama 34 – 41 Nuansa Irlandia dengan iringan gitar ...28
GAMBAR 3.7 Birama 50 – 57 Motif kedua nuansa Irlandia ...29
GAMBAR 3.8 Pola irama perkusi Irlandia ...29
GAMBAR 3.9 Irama Persia ... 30
GAMBAR 3.10 Cuplikan motif Persia yang dimainkan calung ...31
GAMBAR 3.11 Cuplikan motif Persia yang dimainkan fluit ...31
GAMBAR 3.12 Cuplikan motif Persia yang dimainkan angklung...31
GAMBAR 3.13 Birama 112-114 motif melodi Persia yang dimainkan fluit ....32
GAMBAR 3.14 Motif irlandia yang dimainkan saksofon dan irish whistle...32
GAMBAR 3.15 Suasana keruh ketika instrumen bersama-sama memainkan nuansa masing-masing ...34