• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penghindaran Pajak Penghasilan Melalui Transfer Pricing Dalam Perspektif Hukum Perpajakan Di Indonesia

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penghindaran Pajak Penghasilan Melalui Transfer Pricing Dalam Perspektif Hukum Perpajakan Di Indonesia"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

vi ABSTRAK

PENGHINDARAN PAJAK PENGHASILAN MELALUI TRANSFER PRICING DALAM PERSPEKTIF HUKUM PERPAJAKAN DI

INDONESIA

William AB* Mahmul SIregar**

Windha***

Perkembangan teknologi dan informasi telah turut memajukan dunia perdagangan. Tidak hanya perusahaan nasional, kini telah banyak muncul perusahaan multinasional. Tentu perusahaan-perusahaan multinasional tersebut merupakan wajib pajak yang dapat mendukung pemasukan nasional melalui pajak yang dibayarkan. Permasalahan dalam skripsi ini adalah bagaimana pengaturan hukum pajak penghasilan di Indonesia, bagaimana mekanisme penghindaran pajak melalui transfer pricing, bagaimana mekanisme penghindaran pajak melalui

transfer pricing.

Metode penelitian yang dipakai untuk menyusun skripsi ini adalah penelitian hukum normatif atau penelitian kepustakaan yaitu dengan mengumpulkan bahan-bahan dari buku, makalah, internet, jurnal, kamus, hasil tulisan ilmiah dan peraturan perundang- undangan yang erat kaitannya dengan maksud dan tujuan penyusunan karya ilmiah ini.

Peraturan perpajakan di Indonesia telah memuat beberapa pengaturan terkait penghindaran pajak, seperti pengaturan hubungan istimewa, prinsip kewajaran dan kelaziman usaha, dan sebagainya. Pengaturan-pengaturan tersebut merupakan langkah pemerintah dalam mengantisipasi upaya penghindaran pajak terutama melalui transfer pricing oleh wajib pajak. Namun, praktik penghindaran pajak yang kian hari kian berkembang metodenya tidak akan terantisipasi dengan baik bila peraturan yang ada tidak dikembangkan secara berkala. Dalam hal ini diharapkan pemerintah dapat terus mengembangkan peraturan terkait penghindaran pajak beserta sanksi yang mungkin dikenakan terhadap upaya penghindaran pajak oleh wajib pajak.

Kata Kunci : Penghindaran Pajak Penghasilan, Transfer Pricing, Hukum

Perpajakan

*) Mahasiswa Fakultas Hukum USU **) Dosen Pembimbing I

***) Dosen Pembimbing II

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan hasil belajar IPA dilihat dari penggunaan media konkret dengan

Implementasi sistem merupakan kelanjutan dari kegiatan perancangan sistem dan dapat dipandang sebagai usaha untuk mewujudkan sistem yang dirancang. Langkah-langkah dari

Sebuah prototipe sistem pengukur resistansi diusulkan untuk dapat mengukur dan menampilkan nilai resistansi resistor tetap dan didesain dibangun menggunakan 4 sub-sistem,

Panitia Pengadaan Barang/Jasa pada Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah akan melaksanakan Pelelangan Sederhana dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan pengadaan

Pejabat Pengadaan Barang / Jasa Bidang Sumber Daya Air Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM Kabupaten

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh pemberian kitosan terhadap berat badan dan kadar trigliserida plasma tikus Sprague-dawley yang diberi pakan asam lemak

H 4 : Perusahaan berafiliasi perusahaan asing (PMA) memiliki kualitas pengungkapan sukarela dalam laporan tahunan yang lebih tinggi daripada. perusahaan

Kalau metode  NPV dan  IRR   digunakan untuk menilai suatu usulan investasi yang sama, maka hasilnya umumnya akan sama, dalam arti bila  NPV   menyatakan usulan diterima