• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Clo2 Strenght Terhadap Brighness Pulp Di Menara Khlorin Dioksida Pada Unit Bleaching Plant Di PT. Toba Pulp Lestari, Tbk Porsea

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Pengaruh Clo2 Strenght Terhadap Brighness Pulp Di Menara Khlorin Dioksida Pada Unit Bleaching Plant Di PT. Toba Pulp Lestari, Tbk Porsea"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH ClO2 STRENGHT TERHADAP BRIGHNESS PULP DI MENARA KHLORIN DIOKSIDA PADA UNIT BLEACHING PLANT

DI PT. TOBA PULP LESTARI, Tbk PORSEA

TUGAS AKHIR

APRI SUSIANTO TIOPAN SITORUS 112401023

PROGRAM STUDI D3 KIMIA DEPARTEMEN KIMIA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

PENGARUH ClO2 STRENGHT TERHADAP BRIGHNESS PULP DI MENARA KHLORIN DIOKSIDA PADA UNIT BLEACHING PLANT

DI PT. TOBA PULP LESTARI, Tbk PORSEA

TUGAS AKHIR

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Ahli Madya

APRI SUSIANTO TIOPAN SITORUS 112401023

PROGRAM STUDI D3 KIMIA DEPARTEMEN KIMIA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

ABSTRAK

Pengaruh ClO2 strenght terhadap brightness pulp di menara khlorin dioksida pada

unit bleaching plant adalah pemutihan tahap pertama, bermula dari pulp berwarna coklat menjadi putih dengan pemakaian ClO2. Pemutihan dilakukan dengan dua kali

pencampuran pada pulp antara ClO2 flow 1 dan 2 dalam liter per menit dengan

konsistensi pulp sebesar 5%. Hasil pembahasan yang diperoleh bahwa pengaruh ClO2

strenght untuk pemberian yang tidak seragam, nilai (rate) semakin bertambah akan

berpengaruh terhadap peningkatan angka derajat kecerahan pulp. Dalam penentuan garis persamaan regresi diperoleh, hubungan Y = 6.5 + 0.001(60) pada brightness

(4)

ABSTRACT

Effect of ClO2 strenght to pulp brightness in tower of chlorine dioxide at unit of

bleaching plant is whitening of first phase, begining from brown pulp become to turn white with usage ClO2 flow 1 and 2 in liter per minute with consistency of pulp equal

5%. Result of obtained solution that effect of ClO2 strenght for gift which not

(5)

PENGHARGAAN

Puji dan Syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan kasih setiaNya penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik.

Dengan menyusun Tugas Akhir ini, merupakan syarat menuntaskan dan melengkapi program Diploma III Kimia Industri Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam di Universitas Sumatera Utara.

Penulis telah menyadari sepenuhnya ada banyak terdapat kesalahan dalam karya ilmiah ini, terutama untuk penyusunan dan pengertian kata. Maka kiranya pembaca memaklumi Tugas Akhir ini dan diharapkan membangun kritik dan saran untuk Tugas Akhir ini.

Dalam Penulisan Tugas Akhir ini, penulis mendapatkan banyak dukungan moral dan materi dari orang-orang di sekeliling penulis selaku orang tua, dosen dan kerabat-kerabat penulis sendiri, maka dari itu penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada:

1. Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesehatan dan panjang umur buat penulis untuk menyelesaiakan tugas akhir ini.

2. Kedua Orangtua saya tercinta dan tersayang, Bapak S. Sitorus dan Mamak S. Saragih serta Sista-sista tersayang, Martha Nani Leanna Sitorus, Tiur Niida Sitorus, juga adikku tercinta Reyna Chrismonica Sitorus dan Rizky Christiano Sitorus serta keluarga-keluarga ku yang juga selalu memberikan dorongan semangat dan motivasi kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

3. Ibu Dr. Rumondang Bulan, MS selaku ketua Departemen Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sumatera Utara. 4. Ibu Dra. Emma Zaidar, M.Si selaku Ketua Program Studi D3 Kimia

Industri, jurusan Kimia, Universitas Sumatera Utara.

5. Bapak Dr. Sutarman, M.Sc selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

6. Bapak Dr. Saharman Gea, M.Sc selaku Dosen Pembimbing yang bersedia meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini.

(6)

8. Terkhusus buat teman-teman seperjuangan dan sependeritaan Adolf Napitupulu, Ricardo Napitu, Hermanto Simanjuntak, Yongki Panjaitan, Tioful Hutasoit, Manogari Panjaitan, dan Simson Tampubolon yang selama ini mengisi hari-hari kuliah yang penuh suka dan duka.

9. Buat teman-teman PKL seperjuangan, Adolf Napitupulu, Darson Buulolo, Dendius, Yohana Sitanggang, Wynda Simangunsong, Elisabeth Sipayung, Eva Tarigan, Vitri Sihombing, dan Hernita Saragih yang selama memberi semangat buat penulis.

10.Teman seluruh D3 Kimia 011 terkhusus teman Kimia Industri yang memberi semangat dan pengalaman yang menyenangkan buat penulis. 11.Buat teman-teman seperjuangan di kost Dolomite Camp yang selama ini

membantu memberikan semangat buat penulis untuk menyelesaikan tugas akhir ini.

12.Untuk Bapak dan Ibu Dosen Yang memberi sumbangsih ilmu pengetahuan dan teori pendidikan selama kuliah.

Penulis menyadari bahwa tugas akhir ini belum sempurna, maka penulis ingin sekali menerima kritk dan saran yang membangun untuk mencapai kesempurnaan dari tugas akhir ini dan penulis berharap kiranya tugas akhir ini dapat berguna bagi pembaca.

Medan, Juni 2014

(7)

DAFTAR ISI

2.2 Penggolongan Pohon 6

2.2.1 Kayu Daun Lebar 6

2.4 Penelitian Komponen Kayu 9 2.4.1 Zat-zat Makromolekul 9

2.5 Analisis Kayu 9

2.5.1 Metoda Delignifikasi 9

2.6 Pembuatan Pulp 10

(8)

2.6.2 Pembuatan Pulp Dengan Semi-Kimia 11 2.6.3 Pembuatan Pulp Dengan Proses Kraft 11 2.7 Proses Pembuatan Pulp Di PT. Toba Pulp Lestari, Tbk 12

2.7.2.1 Persiapan Kayu 12

2.7.2.2 Pemasakan (Digester) 13 2.7.2.3 Pengisian Chip (Chip Filling) 13 2.7.2.4 Prehydrolisis 13 2.7.2.5 Chip Liquor 14 2.7.2.6 Tahap Pemasakan 14

2.7.2.7 Blow Tank 15

2.8 Washing And Screening 15

2.9 Proses Pemutihan Pulp (Bleaching) 16

2.10 Pengelantangan 16

2.10.1 Kimia Dasar Pemutihan 16

2.10.2 Teori Pemutihan 17

2.10.3 Pengelantangan Dalam Suasana Asam 17 2.11 Tahapan Proses Pemutihan 19 2.11.1 DO (Tahap Khlorin Dioksida Pertama) 20 2.11.2 EOP (Tahap Ekstraksi Peroksida) 20 2.11.3 D1 (Tahap Khlorin Dioksida Kedua) 21 2.11.4 EP2 (Tahap Ekstraksi Peroksida Kedua) 21

2.12 Pulp Machine 21

2.13 Khlorin Dioksida 22 2.13.1 Reaksi Khlorin Dengan Lignin 22

2.13.2 Ringkasan Tahap Khlorin Dioksida 23 2.14 Pemampatan Dan Pencairan Khlor 23 BAB 3. METODE PERCOBAAN

3.1 Alat Dan Bahan 24

3.1.1 Peralatan 24

3.1.2 Bahan 24

3.2 Prosedur 25

3.2.1 Penentuan Brightness 25 3.2.2 Prosedur Penentuan ClO2 Dalam Gram Per Liter 26

BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil 27

4.1.1 Perhitungan 29

(9)

5.1 Kesimpulan 38

5.2 Saran 39

(10)

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 4.1 Pengaruh waktu Pemberian ClO2 Secara Seragam 28

Tabel 4.2 Pengaruh waktu Pemberian ClO2 Secara Tidak Seragam 28

Referensi

Dokumen terkait

[r]

[r]

Kelompok Kerja Pengadaan Jasa Konsultansi Pekerjaan Jalan dan Jembatan. Provinsi Jawa Tengah Dana APBD Tahun

Kegiatan Peningkatan Sarana Prasarana Panti-Panti Sosial Pemda Jawa Tengah Pekerjaan Rehab Fisik Unit Resos Margo Mukti Rembang. JB: Modal JP:

Kelompok Kerja Pengadaan Jasa Konsultansi Pekerjaan Jalan dan Jembatan Provinsi Jawa Tengah pada Dinas Bina Marga Provinsi Jawa Tengah Dana APBD Tahun Anggaran 2015

Kelompok Kerja Pengadaan Jasa Konsultansi Pekerjaan Jalan dan Jembatan Provinsi Jawa Tengah pada Dinas Bina Marga Provinsi Jawa Tengah Dana APBD Tahun Anggaran

Pemerintah Kota Surabaya dalam melaksanakan pembangunan selalu diawali dengan proses perencanaan pembangunan seperti yang diamanatkan dalam Undang- Undang Nomor 32 Tahun 2004

Perancangan jaringan komputer ini dibuat suatu jaringan komputer yang luas (Wide Area Network), yang menggunakan alternatif media transmisi yang efisien dan efektif sehingga dapat