i
BENTUK KEKERASAN PADA FILM KARTUN DI TELEVISI
( ANALISIS ISI PADA SERIAL KARTUN DORAEMON )
SKRIPSI
Di ajukan Oleh : Luthfi Ardhi 05220084 - Audio Visual Ilmu Komunikasi Dosen Pembimbing : Drs. Joko Susilo, S.Sos, M.Si Drs. Abdullah Masmuh, M.SiJURUSAN ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
ii
iii
KATA PENGANTAR
Allhamdulillah, puji syukur kepada ALLOH SWT, sehingga pada akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Jurusan Ilmu Komunikasi pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang.
Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, baik dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi ini, sangatlah sulit bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. Untuk ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Orang tua (Ebes dan Ummi), Saudara kandung dan keluarga besar Muhammadiyah, yang telah memberikan bantuan dan dukungan yang telah diberikan baik berupa material maupun moril.
2. Bapak KH. Muhammad Ali Junaidi. Selaku wali, yang sudah memberikan dukungan material, doa dan moril.
3. Bapak Drs. Joko Susilo S.sos, M.Si dan Bapak Drs. Abdulah Masmuh M.Si, selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu, tenaga dan pikirannya di dalam mengarahkan penulis dalam penyusunan skripsi ini.
4. Ibu Dra.Frida Kusumastuti,M.Si selaku Ketua Jurusan Ilmu Komunikasi dan Dosen Wali yang telah memberikan dukungan kepada penulis selama kuliah dan dalam menyelesaikan skripsi ini.
5. Alm. Bapak Prof. Dr. H. Hamidi dan keluarga. Selaku kerabat dan dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu untuk konsultasi.
6. Stefani Ardhi, Mas Ade Sekeluarga, Bontex, Mirza, Twomen, Putra, Ari Betawi Sekeluarga , sahabat – sahabat penulis selama kuliah dan telah banyak membantu dalam pengerjaan skripsi dan mendukung penulis dalam pengerjaan skripsi.
iv 7. Semua Pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu disini.
Akhir kata, penulis berharap ALLOH SWT berkenan membalas segala kebaikan saudara – saudara semua. Semoga skripsi ini juga membawa manfaat bagi rekan – rekan semua.
Malang, 21 Agustus 2011
vi DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
LEMBAR PENGESAHAN ... ii
KATA PENGANTAR ... iii
LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ... v
ABSTRAKSI ... vi
DAFTAR ISI ... viii
DAFTAR TABEL ... x
DAFTAR GAMBAR ... xi
DAFTAR LAMPIRAN ... xii
BAB I. PENDAHULUAN ……….. 1
1.1. Latar Belakang Masalah ... 1
1.2. Rumusan Masalah ... 6
1.3. Tujuan Penelitian ... 6
1.4. Manfaat Penelitian ... 6
1.4.1. Manfaat Teoritis ... 6
1.4.2. Manfaat Praktis ... 7
1.5. Ruang Lingkup Penelitian ... 8
BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ………. 9
2.1 Komunikasi Massa ... 9
2.2 Media Elektronik (Televisi) ... 11
2.3 Program Acara ... 16
2.4 Program Anak – anak ... 17
2.5 Film Kartun ... 18
2.6 Adegan Kekerasaan ... 21
vii
BAB III. METODE PENELITIAN ……….………. 25
3.1 Paradigma Penelitian ... 25
3.2 Metode Penelitian ... 29
3.3 Unit Analisis ... 31
3.4 Satuan Ukur ... 32
3.5 Kategori Kekerasan ... 32
BAB IV. GAMBARAN OBYEK PENELITIAN ………. 35
4.1 Film Kartun Serial Doraemon ... 35
4.2.1. Tokoh – Tokoh Utama Dalam Serial Doraemon ... 36
4.2.2. Tokoh – Tokoh Sampingan Dalam Serial Doraemon ... 40
4.2.3. Tokoh – Tokoh Keluarga Nobita ... 42
4.2 Peralatan Doraemon ... 43
4.3.1. Peralatan Yang Tetap ……….... 44
4.3.2. Peralatan Yang Jarang Di Pakai ……….... 45
4.3 Serial Yang Di Teliti .... ……… 47
4.4.1. Sinopsis Serangga Tujuh Bintik ……… 47
4.4.2. Sinopsis Sadel Rodeo ... 50
4.4.3. Sinopsis Sepatu Roda ... 52
4.4.4. Peralatan Tali Tambang Istimewa ... 53
BAB V. ANALISIS DAN INTERPRESTASI DATA ... 55
5.1. Representasi Kekerasaan .……….. 56
5.1.1. Representasi Kekerasan Verbal : Menghina / Mengejek.. 56
5.1.2. Representasi Kekerasan Verbal : Membentak ………….. 62
viii
5.1.4. Representasi Kekerasaan Verbal : Mengancam ………… 71
5.1.5. Representasi Kekerasaan Fisik : Menarik / menjambak ... 74
5.1.6. Representasi Kekerasaan Fisik : Memukul ……… 76
5.1.7. Representasi Kekerasaan Fisik:Mengambil Dengan Paksa. 79 5.1.8. Representasi Kekerasaan Fisik : Mendorong Hingga Jatuh. 81 BAB V. KESIMPULAN ... 83
6.1. Kesimpulan ... 83
6.2. Saran ... 86
DAFTAR PUSTAKA ... 83
ix DAFTAR TABEL
5.1. : Representasi Kekerasan Verbal : Menghina / Mengejek ……… 56
5.2. : Frekuensi Representasi Kekerasaan Verbal : Menghina / Mengejek ... 57
5.3. : Representasi Kekerasan Verbal : Membentak ……… 62
5.4. : Frekuensi Representasi Kekerasaan Verbal : Membentak ... 62
5.5. : Representasi Kekerasan Verbal : Mengadu domba ……… 68
5.6. : Frekuensi Representasi Kekerasaan Verbal : Mengadu domba ... 69
5.7. : Representasi Kekerasan Verbal : Mengancam ……… 71
5.8. : Frekuensi Representasi Kekerasaan Verbal : Mengancam ... 72
5.9. : Representasi Kekerasan Fisik : Menarik / menjambak ……….. 74
5.10. : Frekuensi Representasi Kekerasaan Fisik: Menarik / menjambak …….. 74
5.11. : Representasi Kekerasan Fisik : Memukul ……… 76
5.12. : Frekuensi Representasi Kekerasaan Fisik: Memukul ……….. 77
5.13. : Representasi Kekerasan Fisik : Mengambil Dengan Paksa ………. 79
5.14. : Frekuensi Representasi Kekerasaan Fisik:Mengambil Dengan Paksa …. 79 5.15. : Representasi Kekerasan Fisik : Mendorong Hingga Jatuh ……… 81
x DAFTAR GAMBAR
5.1. : Jaian mengejek Nobita ……….. 58
5.2. : Suneo mengejek Nobita ……… 58
5.3. : Doraemon mengejek Nobita ………. 59
5.4. : Suneo menertawai Nobita ………. 60
5.5. : Jaian mengejek Nobita yang terjatuh dari kuda ……… 60
5.6. : Suneo menghina Nobita, didepan teman – temannya ……….. 61
5.7. : Jaian membentak Nobita ……….. 63
5.8. : Jaian yang marah karena jatuh dan malu ditertawai Nobita ……….. 64
5.9. : Jaian membentak – bentak didepan rumah Nobita ……… 64
5.10.: Jaian Membentak didepan wajah Nobita ……….. 65
5.11.:Jaian menemukan Nobita, dan Jaian membentak ………. 65
5.12.:Pak Guru sedang memarahi Jaian, Suneo, Shizuka karena bersepatu roda Di jalanan dan Jaian menabrak Pak Guru ……… 66
5.13. :Pak Guru sedang memarahi Nobita, Shizuka dan Doraemon yang sedang bermain sepatu roda di jalan ……… 66
5.14. :Doraemon membentak Nobita ……….. 67
5.15. : Jaian membentak Nobita ……….. 67
5.16. : Suneo mengadu-domba Jaian dan Nobita ………. 70
5.17. : Jaian mengancam Nobita, untuk mengumpulkan orang seratus lebih ….. 73
5.18. : Jaian menarik kerah baju Nobita ……….. 75
5.19. : Jaian menarik paksa Nobita ………. 76
5.20. : Jaian memukul wajah Nobita ……… 78
5.21. : Jaian Marah dan menyerangkan pukulan pada Nobita ………. 78
5.22. : Saat Nobita lengah, Doraemon mengambil paksa Sadel Rodeo nya …… 80
xi DAFTAR LAMPIRAN
1. Transkrip Percakapan ………. 89
- Serangga Tujuh Bintik ……….. 89
- Sadel Rodeo ……….. 94
- Sepatu Roda ……….. 102
- Peralatan Tali Tambang Istimewa ……… 106
2. Lembar Koding ……… 113
- Serangga Tujuh Bintik ……….. 113
- Sadel Rodeo ……….. 115
- Sepatu Roda ……….. 117
xii DAFTAR PUSTAKA
Bungin , Burhan. (2001). Konstruksi Sosial Media Massa. Jakarta: PT. Kencana. D. Gunarsa, Singgih (1995). Psikologi Untuk Keluarga. Jakarta: PT. BPK Gunung
Mulia.
Efendy, Onong Uchjana. (2001). Ilmu Komunikasi teori dan praktek. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Fiske, Jhon. (2004). Cultural and communication studies. Yogyakarta: Jalasutra. Kekerasaan pada media. (20th edisi 7). (1993, Juni 3). Kompas.
htpp://www.kompas.com/kompas-cetak/0504/03/konsumen/1658011.htm Kekerasaan dalam serial kartun. (17th edisi 21). (2000, Agustus 5). Kompas.
htpp://www.kompas.com/kompas-cetak/0301/seri/jala18.htm. Kuswandi, Wawan. (1996). Komunikasi Massa. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Media dan kekerasaan. (15th edisi 10). (2006, Juni 13).
htpp://kunci.or.id/teks/04repz.htm.
Moleong, Lexy.J.(2005). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Nurudin (2008). Pengantar Komunikasi Massa. Jakarta: PT. Rajawali Pers. S. Susanto, Phil.Astrid (1982). Komunikasi Massa. Bandung: PT. Binacipta. (Seminar). Kekerasaan Terhadap Anak, Yogyakarta, 30 Oktober 2008.
xiii Wignjosoebroto, Soetandyo, Tindak kekerasaan terhadap perempuan: Adakah
Kondisi Sosial Budaya Kita Ikut Menyuburkannya? (Makalah). Dalam Seminar Masyarakat Menghadapi Tindak Kekerasan, Surabaya, 18 Oktober 1997.