• Tidak ada hasil yang ditemukan

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Kedokteran Keluarga Minat Ilmu Biomedik

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "TESIS. Disusun Untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Kedokteran Keluarga Minat Ilmu Biomedik"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

i

PERBEDAAN EKSPRESI TUMOR NECROSIS FACTOR (TNF-

α)

DAN

MATRIX METALLOPROTEINASE-9 (MMP-9) PADA KETUBAN PECAH

DINI PERSALINAN PRETERM DAN PERSALINAN NORMAL

TESIS

Disusun Untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Kedokteran Keluarga

Minat Ilmu Biomedik

Diusun Oleh :

Predty Setyo Suratno

NIM: S500109041

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA 2014

(2)

commit to user

(3)

commit to user

(4)

commit to user

iv Nama : Predty Setyo Suratno

NIM : S500109041

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis berjudul “PERBEDAAN EKSPRESI TUMOR

NECROSIS FACTOR (TNF-α) DAN MATRIX METALLOPROTEINASE-9 (MMP-9) PADA

KETUBAN PECAH DINI PERSALINAN PRETERM DAN PERSALINAN NORMAL” adalah

betul – betul karya saya sendiri. Hal – hal yang bukan karya saya, dalam tesis ini tersebut diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka.

Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan tesis dan gelar yang saya peroleh dari tesis tersebut.

Surakarta, Januari 2014 Yang Membuat Pernyataan

Predty Setyo Suratno NIM: S500109041

(5)

commit to user

v

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWTyang telah melimpahkan

rahmat, taufik dan hidayah Nya sehingga saya dapat menyelesaikan tesis ini, yang disusun untuk memenuhi persyaratan dalam mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis I Obstetri dan Ginekologi di Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta serta untuk memenuhi persyaratan mencapai derajat Magister Kesehatan di Program Studi Magister Kesehatan Universitas Sebelas Maret Surakarta dengan judul :

“PERBEDAAN EKSPRESI TUMOR NECROSIS FACTOR (TNF-α) DAN MATRIX

METALLOPROTEINASE-9 (MMP-9) PADA KETUBAN PECAH DINI PERSALINAN PRETERM DAN PERSALINAN NORMAL”

Terimakasih yang tak terhingga dan penghargaan yang sebesar-besarnya saya

sampaikan kepada Dr. Sri Sulistyowati, dr., SpOG(K) sebagai pembimbing I yang dengan

penuh perhatian dan kesabaran telah memberikan dorongan, bimbingan, dan saran dalam proses penyelesaian tesis ini.

Terimakasih yang tak terhingga dan penghargaan yang sebesar-besarnya juga saya

sampaikan kepada Dr. Supriyadi Hari Respati, dr., SpOG sebagai pembimbing II yang

dengan penuh perhatian dan kesabaran telah memberikan dorongan, bimbingan, dan saran dalam proses penyelesaian tesis ini.

Terimakasih yang tak terhingga dan penghargaan yang sebesar-besarnya juga saya sampaikan kepada tim penguji, yang telah berkenan memberikan waktu dan tenaga dalam proses penyelesaian tesis ini.

Dengan selesainya tesis ini, perkenankanlah pada kesempatan ini saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya dan rasa hormat setinggi-tingginya kepada yang terhormat:

1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.Si., sebagai Rektor Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

2. Prof.Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS, sebagai Direktur Program Pascasarjana

Universitas Sebelas maret.

3. Dr. Hari Wujoso, dr.Sp.F, MM sebagaiKetua Program Studi Magister Kedokteran

Keluarga Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4. Prof. Dr. Zainal Arifin Adnan, dr., Sp.PD-KR., sebagai Dekan Fakultas

Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

(6)

commit to user

vi

6. Dr. Supriyadi Hari R, dr., SpOG., sebagai Ka. Bag SMF Obgin Fakultas

Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

7. Dr. Sri Sulistyowati, dr., SpOG (K)., sebagai KPS SMF Obgin Fakultas

Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

8. M. Adrianes Bachnas, dr., SpOG (K)., sebagai SPS SMF Obgin Fakultas

Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

9. Seluruh Staff PPDS I Bagian Obgin Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

Surakarta. Prof. Dr. JB Dalono, dr., SpOG(K)., Dr. Soetrisno, dr., SpOG(K)., Dr.

Supriyadi Hari R, dr., SpOG., Dr. Abkar Raden, dr., SpOG(K)., Rustam Sunaryo, dr., SpOG, Glondong Suprapto, dr., SpOG, Darto, dr., Sp.OG, Dr. Sri Sulistyowati, dr., SpOG(K)., A. Laqief, dr., SpOG(K)., Prof. Dr. KRMT. Tedja

D.O, dr., SpOG (K)., Tri Budi W, dr., SpOG (K)., Eriana Melianawati, dr.,

SpOG (K)., Heru Priyanto, dr., SpOG(K)., Wuryatno, dr., SpOG., Glondong Suprapto, dr., SpOG., Hermawan Udiyanto, dr., SpOG., Teguh Prakosa, dr., SpOG., Wisnu Prabowo, dr., SpOG., Affi Angelia R, dr., SpOG , Mkes., SpOG., Eric Edwin, dr., SpOG., Asih Anggraeni, dr., SpOG.

10.Semua rekan residen PPDS I Obgin Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

Surakarta yang banyak membantu pelaksanaan tesis ini.

11. Ayahanda Surat, SH. dan ibunda Sumarni, yang telah membesarkan saya, mengasuh

dan mendidik disiplin kepada saya dengan penuh kasih sayang dan kesabaran untuk memberikan dorongan, serta mendoakan kelancaran selesainya tesis ini.

12. Ayahanda Suhud dan ibunda Nurhayati, yang telah memberikan dorongan, serta

mendoakan kelancaran selesainya tesis ini

13. Istriku tersayang dr. Leni Yusanti M.Sc, Sp.THT-KL yang selalu menemani dan

memberikan dorongan semangat dalam menyelesaikan tesis ini.

14. Anakku tersayang, Fattan Ghaisan Nugraha yang menemani dan juga sebagai

motivasi saya untuk menyelesaikan tugas tesis ini.

15. Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu yang telah banyak

membantu saya dalam penyelesaian tesis ini.

Akhir kata semoga tesis ini bermanfaat bagi kemajuan ilmu pengetahuan, dan semoga Allah SWT melimpahkan rahmat dan karunia Nya kepada kita semua.

Amin.

(7)

commit to user vii DAFTAR ISI Hal HALAMAN JUDUL ... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PERNYATAAN ... iv KATA PENGANTAR ... v

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR GAMBAR ... x

DAFTAR TABEL... xi

DAFTAR SINGKATAN... xii

LAMPIRAN... xiv ABSTRAK... xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah ... 4 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Manfaat Penelitian ... 4 E. Keaslian Penelitian ... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kehamilan ... 6

B. Definisi... 7

1. Sebab – sebab terjadinya KPD ... 7

(8)

commit to user viii 3. Selaput ketuban... 9 4. Patofisiologis ... 11 C. KPD, TNF-α dan MMP-9... 16 D. Kerangka konsep ... 24 E. Hipotesis ... 26

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis penelitian ... 27

B. Rancangan penelitian... 27

C. Waktu dan lokasi penelitian ... 28

D. Subyek penelitian ... 28

E. Besar sampel ... 30

F. Variabel penelitian ... 31

G. Definisi operasional variabel ... 31

H. Instrumen dan pengambilan sampel ... 32

I. Imunohistokimia TNF-α dan MMP-9... 34

J. Pengolahan dan analisis data ... 35

BAB IV HASIL DAN ANALISIS DATA PENELITIAN A. Karakteristik subyek penelitian... 36

B. Ekspresi TNF-α di kulit ketuban pada KPD persalinan preterm dan persalinan normal... 37

C. Ekspresi MMP-9 di kulit ketuban pada KPD persalinan preterm dan persalinan normal... 40

(9)

commit to user

ix

BAB V PEMBAHASAN... 43 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan... 47

B. Saran... 47

(10)

commit to user

x

DAFTAR GAMBAR

Hal

Gambar 1. Mekanisme beberapa proses patologis yangdapat

menyebabkan persalinan preterm ... 12

Gambar 2. Mekanisme cellular dan biochemical persalianan

preterm karena infeksi intrauterin ... 13

Gambar 3. Mekanisme stress dapat memacu timbulnya persalinan .... 14

Gambar 4. Mekanisme biochemical persalinan preterm ... 15

Gambar 5. Mekanisme biochemical persalinan preterm ... 15

Gambar 6. Skematis gambaran struktur membran janin aterm,

MMP 9, TIMP ... 22

Gambar 7. Mekanisme TNF-α dalam memberi sinyal

di membran amnion ... 23

Gambar 8. Ekspresi TNF-α di kulit ketuban pada KPD

persalinan preterm dan persalinan normal... 38

Gambar 9. Grafik distribusi rerata ekspresi TNF-α... 39

Gambar 10. Ekspresi MMP-9 di kulit ketuban pada KPD

persalinan preterm dan persalinan normal... 40

(11)

commit to user

xi

DAFTAR TABEL

1. Tabel 1. Karakteristik subyek penelitian ... 36

2. Tabel 2. Distribusi rerata ekspresi TNF-α pada KPD

persalinan preterm dan persalinan normal ... 38

3. Tabel 3. Distribusi rerata ekspresi MMP-9 pada KPD

(12)

commit to user

xii

DAFTAR SINGKATAN

ACTH : Adrenocorticotropin AKB : Angka kematian Bayi AKI : Angka kematian Ibu

AFI : Amniotic fluid index

BBLR : Berat badan lahir rendah CAPs : Contraction associated proteins COX2 : Cyclooxygenase-2

CPD : Cefalo Pelvik Disproportion

CRH : Corticotropin Releasing Hormone

DHEA : Dehidroepiandrosterone E1 : E receptor type 1 E3 : E receptor type 3

EMMPRIN : Extracellular Matrix Metalloprotein Inducer

FADD : Fas-associated death domain

FGF : Fibroblast Growth Factor

FP : Prostaglandin F receptor

IFN : Interferon

IL : Interleukin

IRT : Ibu Rumah Tangga

ISK : Infeksi saluran Kencing

KPD : Ketuban pecah dini

MMP-9 : Matrix Metalloproteinases -9

MΦ : Macrophages

NΦ : Neutrophils

P4 : Progesteron 4

PAF : Platelet activing factor

PG : Prostaglandin

PGDH : Prostaglandin dehydrogenase PGHS : Prostaglandin dehydrogenase PGE2 : Prostaglandin E 2

PTL : Preterm Labor

PR-B : Progesterone reseptor type B

(13)

commit to user

xiii

PMN : Poli Morpho Nuklear

PPROM : Preterm prelabor rupture of the membranes

SDKI : Survei Demografi Kesehatan Indonesia

RSUD : Rumah Sakit Umum Daerah

SDKI : Survei Demografi Kesehatan Indonesia

SPSS : Statistic Product and Service Solution

sTNF : soluble TNF

TIMP : Tissue Inhibitors of Metalloproteinases

TNF-α : Tumor Necrosis Factor

TNF-R : Reseptor TNF

TRADD : TNF receptor-associated death domain

TRAF : TNF Reseptor Asociated factor

UK : Umur kehamilan

USG : Ultra Sonographi

VT : Vaginal Toucher

(14)

commit to user

xiv

LAMPIRAN

hal

Lampiran 1. Surat Pernyataan Persetujuan Mengikuti Penelitian ... 51

Lampiran 2. Lembar Ethical Clearance / Kelaikan Etik... 52

Lampiran 3. Data Penelitian... 53

Lampiran 4. Data Karakteristik... 54

Lampiran 5. T-Test ... 56

(15)

commit to user

xv

PERBEDAAN EKSPRESI TUMOR NECROSIS FACTOR (TNF-

α)

DAN

MATRIX METALLOPROTEINASE-9 (MMP-9) PADA KETUBAN PECAH

DINI PERSALINAN PRETERM DAN PERSALINAN NORMAL

Predty Setyo S, 2014. Dr. Sri Sulistyowati, dr, SpOG (K), Dr. Supriyadi Hari Respati, dr, SpOG. Program Studi Kedokteran Keluarga, Program Pasca Sarjana, Universitas Sebelas Maret Surakarta

Abstrak

Latar Belakang : Ketuban pecah dini adalah pecahnya ketuban sebelum waktunya

tanpa disertai tanda-tanda inpartu. TNF-α berpengaruh dalam perubahan servik dan kulit

ketuban sehingga dapat menyebabkan gangguan pada matrix metaloproteinase (MMPs) termasuk MMP-9 sehingga dapat menyebabkan terjadinya pecahnya ketuban.

Tujuan : Untuk mengetahui perbedaan ekspresi TNF-α dan MMP-9 di kulit ketuban

pada KPD persalinan preterm dan persalinan normal.

Metode Penelitian : Observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. 36

sampel dibagi dalam 2 kelompok yaitu 18 sampel kelompok KPD persalinan preterm dan 18 sampel kelompok persalinan normal. Kedua kelompok tersebut dilakukan pemeriksaan TNF-α dan MMP-9 pada kulit ketuban dengan imunohistokimia dan dilakukan analisis statistik dengan uji t.

Hasil : Ekspresi TNF-α di kulit ketuban pada KPD persalinan preterm 82.1,

dibandingkan dengan persalinan normal 40.2, didapatkam p=0.000 (p <0.05). Ekspresi MMP-9 di kulit ketuban pada KPD persalinan preterm 78.3, dibandingkan dengan persalinan normal 46.6, didapatkan p=0.001 (p < 0.05).

Kesimpulan : Terdapat perbedaan ekspresi TNF-α dan MMP-9 di kulit ketuban pada

KPD persalinan preterm dan persalinan normal, yaitu pada persalinan preterm dengan KPD

kadar TNF-α dan MMP-9 lebih tinggi.

(16)

commit to user

xvi

THE DIFFERENCES BETWEEN TUMOR NECROSIS FACTOR (TNF-α) AND

MATRIX METALLOPROTEINASE-9 (MMP-9) EXPRESION ON PREMATURE RUPTUR OF MEMBRANE IN PRETERM LABOR AND NORMAL LABOR

Predty Setyo S, 2014. Dr. Sri Sulistyowati, dr, SpOG (K), Dr. Supriyadi Hari Respati, dr, SpOG. Post Graduate Program of Sebelas Maret University, Surakarta

ABSTRACT

Background: Premature Rupture of Membrane (PROM) is a rupture of the membranes

in the absence of signs of labor. TNF-α plays the role in membranes and cervical changes

that may cause disruption of MMPs such as MMP-9, causing rupture of the membranes.

Objective: To investigate the difference between TNF-α and MMP-9 expression of the

membranes in PROM with preterm and normal labor setting.

Method: This is an analytic observational study with cross sectional approach. This study enrolled 36 women who were divided into 2 groups, which are PROM with preterm labor setting (n = 18) and normal labor setting (n = 18). We did the immunohistochemistry

examination of TNF-α and MMP-9 in the membranes of all samples from both groups. The

statistical analysis was conducted by t-test.

Results: The expression of TNF-α of the membranes was 82,1 in PROM with preterm

labor group, whereas it was 40,2 in normal labor group, p = 0,000 (p <0,05). The expression of MMP-9 of the membranes was 78,3 in PROM with preterm labor group, whereas it was 46,6 in normal labor group, p = 0,001 (p <0,05).

Conclusion: There was difference in the expression of TNF-α and MMP-9 of the

membranes between PROM with preterm labor group and normal labor group, where the expression was higher in PROM with preterm labor group.

Referensi

Dokumen terkait

Puji dan syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat, dan hidayah- Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian yang berjudul : “ Pengembangan

Puji dan syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat, dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian yang berjudul “Pengembangan Modul

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis dengan judul : PENGARUH KONSELING KELUARGA TERINTEGRATIF (EKLEKTIK) PADA KEBERFUNGSIAN KELUARGA, DERAJAT DEPRESI DAN

Sugiarto, SpPD, FINASIM selaku Pembimbing II dan Ketua Program Studi PPDS I Interna, yang telah membimbing dan memberikan pengarahan dalam penyusunan tesis ini, serta

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya, akhirnya penulis dapat menyelesaikan tesis dengan judul “Pengaruh Kepemimpinan Transformasional

Rasa syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas rahmat dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis yang berjudul “Pengembangan Model

AA Subiyanto, MS, selaku Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga yang telah memberikan kesempatan dan bimbingan kepada penulis untuk mengikuti program

Tesis yang berjudul “ANALISIS TOLERANSI, EFEKTIVITAS, DAN EFEK SAMPING FORMULA ASAM AMINO DIBANDINGKAN DENGAN FORMULA PREMATUR STANDAR PADA BAYI BERAT LAHIR SANGAT