• Tidak ada hasil yang ditemukan

revitalisasi kecintaan pada profesi guru

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "revitalisasi kecintaan pada profesi guru"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA, Fakultas MIPA, Universitas Negeri Yogyakarta, 18 Mei 2013

REVITALISASI KECINTAAN PADA PROFESI GURU DALAM MEWUJUDKAN GURU YANG PROFESIONAL

Amir Fatah, M.Pd

Jurusan Pendidikan Teknik Otomotif FT UNY

ABSTRAK. Profesi guru adalah profesi yang tidak terlalu banyak menuntut persyaratankhusus seperti militer, kepolisian atau profesi yang lain. Karena itu, banyak individuyang tidak dapat meraih cita-cita awalnya memilih berprofesi sebagai guru. Dengankata lain, profesi guru yang ditekuni tersebut bukanlah profesi yang dicita-citakan ataudicintai sejak awal. Latar belakang semacam ini dapat saja menjadi penyebab kinerjaguru tidak maksimal, terbukti dibeberapa hasil penelitian kinerja guru semakin lamasemakin menurun, mekipun pemerintah telah banyak melakukan upaya pembinaanbahkan peningkatan pendapatan melalui pemberian tunjangan profesi pendidik.

Kondisi ini tentu perlu penanganan secara serius, mengingat pendidik adalah komponenyang sangat menentukan keberhasilan dalam meningkatkan kualitas pendidikan. Olehkarena itu, revitalisasi kecintaan pada profesi guru menjadi mutlak dilakukan,mengingat tugas guru yang semakin komplek. Guru tidak hanya melaksanakan kegiatanrutinitas mengajar atau menyampaikan materi pelajaran tetapi juga harus mampumenemukan cara-cara terbaru dalam melaksanakan proses belajar mengajar yang efektifdan efisien.

Revitalisasi kecintaan pada profesi merupakan upaya untuk menumbuhkan kembalikecintaan pada profesi yang sempat mengalami kemunduran. Dengan kembalinya rasacinta tersebut maka diharapkan dapat mewujudkan profesi guru sebagai tenagaprofessional yang mampu meningkatkan kualitas sumber daya manusia.

Kata kunci : Revitalisasi, Kecintaan, Profesi, Guru, Profesional

Referensi

Dokumen terkait

pengarahan dan pengawasan usaha--usaha usaha para anggota organisasi dan penggunaan para anggota organisasi dan penggunaan para anggota organisasi dan penggunaan para anggota

Hasil produksi yang ingi dicapai harus dapat berlaku, bila ditinjau dari segi kemampuan proses dan keinginan atau kebutuhan konsumen yang ingin dicapai dari

Buku ajar yang dikembangkan telah memenuhi unsur kebutuhan pembelajaran, khususnya pada pembelajaran tematik dengan pendekatan tematik

Bentuk dari default adalah optional dan jika tidak digunakan, maka tidak ada perintah-perintah di penyeleksian switch yang akan diproses jika pembandingan semua konstanta

1. Dalam setiap jabatan perlu ada peraturan dan ketenatuan yang memberi petunjuk sehubungan dengan pendirian, sikap, kelakuan.. 449 dan perbuatan serta moralnya dalam

Hasil penelitian Setyorini (2011) bahwa pengalaman auditor dengan moderasi pemahaman terhadap sistem informasi terhadap kualitas audit berpengaruh positif. Berdasarkan

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai maksimum butiran, nilai rata- rata pada kombinasi gradasi, dan nilai pengaruh sifat marshal dengan mengkombinasikan penambahan abu

Suatu nilai ini menjadi pegangan bagi seseorang yang dalam hal ini adalah siswa atau peserta didik, nilai ini nantinya akan diinternalisasikan, dipelihara dalam proses