• Tidak ada hasil yang ditemukan

Gali Potensi Belajar, Aktifkan Kecerdasan Anda potensi kecerdasan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Gali Potensi Belajar, Aktifkan Kecerdasan Anda potensi kecerdasan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Gali Potensi Belajar, Aktifkan Kecerdasan Anda!

Ternyata, kecerdasan bisa diaktifkan. Dalam teori multiple intelligent, ada delapan kecerdasan ganda yang bisa digunakan untuk menjelaskan potensi belajar Anda. Setiap kecerdasan tersebut, dapat memberikan manfaat bagi Anda. Apa saja delapan kecerdasan itu? 

1. Kecerdasan Verbal/Linguistik

Kecerdasan verbal adalah kecerdasan yang melibatkan kemampuan untuk berbicara dan

menulis. Anda dapat mengaktifkan kecerdasan ini dengan mencoba mempelajari kata-kata baru setiap harinya. Caranya dengan membaca, mendengarkan berita di radio, melibatkan diri dalam perdebatan, dan berpartisipasi secara aktif dalam diskusi kelas.

2. Kecerdasan Logikal/Matematika

Kecerdasan logikal ini melibatkan angka-angka dan penalaran. Anda dapat mengaktifkan kecerdasan ini dengan sering menyelesaikan perhitungan, mempelajari berbagai rumus, dan memecahkan teka-teki.

3. Kecerdasan Visual/Spasial

Kecerdasan visual/spasial melibatkan proses berpikir dalam bentuk lukisan atau gambar. Anda bisa mengaktifkan kecerdasan ini dengan menganalisis alat bantu visual dalam teks buku dengan memetakan pikiran dalam sebuah gambar, diagram/ bagan.

4. Kecerdasan Tubuh/Kinestetik

Kecerdasan tubuh/kinestetik melibatkan gerakan tubuh dan penanganan masalah. Kecerdasan ini dapat diaktifkan dengan menggunakan ketrampilan motorik Anda secara teratur. Contohnya, melakukan berbagai latihan olahraga, jogging, dan secara langsung aktif dalam berbagai

kegiatan. Anda juga bisa mengaktifkan kecerdasan ini dengan mengerjakan tugas Anda di

(2)

Gali Potensi Belajar, Aktifkan Kecerdasan Anda!

komputer.

5. Kecerdasan Musikal

Kecerdasan musikal melibatkan kemampuan bermusik seperti irama dan nada. Aktifkanlah kecerdasan tipe ini dengan sering mendengarkan musik, memainkan alat musik, atau bernyanyi.

6. Kecerdasan Interpersonal

Kecerdasan interpersonal melibatkan respons dalam hal suasana hati, motivasi, dan kebutuhan orang lain. Hal ini mengarah pada membangun suatu hubungan baik dengan orang lain dan menikmati pergaulan dengan orang lain. Anda dapat mengaktifkan kecerdasan ini dengan sering berpartisipasi dalam kegiatan diskusi, debat pendapat, atau aktif dalam

kegiatan-kegiatan sosial.

7. Kecerdasan Intrapersonal

Kecerdasan intrapersonal mencakup harga diri, penghargaan terhadap diri sendiri, dan

kesadaran diri. Kecerdasan tipe ini dapat diaktifkan dengan menguji secara kritis kekuatan dan kelemahan Anda.

8. Kecerdasan Natural

Kecerdasan natural adalah kecerdasan yang dapat menghargai dan memahami kondisi alam. Anda dapat mengaktifkan kecerdasan ini dengan menjelajahi kondisi alam, yaitu dengan

berkemah atau dengan mendaki gunung. Hal itu dapat membantu Anda memahami lingkungan alam.

Dengan mengaktifkan delapan kecerdasan di atas, Anda akan terbantu dalam menemukan bakat yang terpendam. Tak perlu menguasai seluruh kecerdasan itu, tetapi temukankan kecerdasan yang paling Anda kuasai dan hubungkanlah dengan sesuatu yang ingin Anda pelajari.

 

 

Referensi

Dokumen terkait

Sistem Pendukung Keputusan bisa menjadi solusi alternatif untuk menyelesaikan permasalahan yang telah diuraikan sebelumnya, karena dengan adanya sistem pendukung

Sukatamsi ( 1995 : 24 ) merinci teknik dasar sepakbola adalah semua gerakan tanpa bola maupun dengan bola yang diperlukan dalam bermain sepakbola. Jadi teknik dasar bermain

Iwan Ridwan selaku Kepala Departemen SDM (Sumber Daya Manusia) di Koperasi Serba Usaha Persada Madani masalah yang sering timbul yaitu kepala SDM kesulitan dalam

To understand Amir’s familial guilt, first I will discuss Baba’s affair which created shame to Ali’s family, second is Baba’s irresponsibility by disowning Hassan, and last is

Sehubungan dengan dilaksanakannya proses evaluasi dokumen penawaran dan dokumen kualifikasi, Kami selaku Panitia Pengadaan Barang dan Jasa APBD-P T. A 2013 Dinas Bina Marga

Penataan Produk tombol penataan produk, maka akan muncul ruangan yang sudah siap untuk menata produk food dan non food. [ ]

Salah satu teknik yang ada pada bimbingan kelompok ini adalah teknik simulasi.”Teknik simulasi dapat dikatakan gabungan antara teknik bermain peranan dan teknik diskusi”

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perilaku pekerja Home Industry batu bata dalam pencegahan penyakit ISPA di Dusun Kelingan Desa Glonggong Dolopo