• Tidak ada hasil yang ditemukan

STATUS HUKUM ANAK MELALUI TEST DEOXYRIBO NUCLEIC ACID (DNA) TERHADAP PENYANGKALAN SAHNYA ANAK BERDASARKAN HUKUM POSITIF DI INDONESIA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STATUS HUKUM ANAK MELALUI TEST DEOXYRIBO NUCLEIC ACID (DNA) TERHADAP PENYANGKALAN SAHNYA ANAK BERDASARKAN HUKUM POSITIF DI INDONESIA."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

STATUS HUKUM ANAK MELALUI TEST DEOXYRIBO NUCLEIC ACID (DNA) TERHADAP PENYANGKALAN SAHNYA ANAK

BERDASARKAN HUKUM POSITIF DI INDONESIA

ABSTRAK

Penulisan hukum yang berjudul status hukum anak melalui test

Deoxyribo Nucleic Acid (DNA) terhadap penyangkalan sahnya anak

berdasarkan hukum positif di Indonesia bertujuan untuk mengetahui bagaimana status hukum terhadap penyangkalan anak dan konsep penemuan hukum alat bukti tes Deoxyribo Nucleic Acid (DNA) dalam proses pembuktian di Indonesia, Anak sebagai hasil dari suatu perkawinan, merupakan bagian yang sangat penting kedudukannya dalam keluarga, maka orang tua mempunyai kewajiban penuh untuk memelihara dan mendidik anak–anaknya dengan sebaik–baiknya hingga dewasa, dapat berdiri sendiri atau telah menikah.

Penulisan hukum ini termasuk penelitian hukum normatif dengan menggunakan data sekunder baik yang berupa bahan hukum primer, bahan hukum sekunder, dan bahan hukum tersier. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan cara dokumentasi data sekunder yang berbentuk peraturan perundang-undangan, artikel maupun dokumen lain yang kemudian dikategorisasikan menurut pengelompokannya yang tepat.Dalam penulisan hukum ini digunakan teknik studi pustaka untuk mengumpulkan dan menyusun data yang diperlukan.

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, diperoleh bahwa konsep penemuan hukum terhadap alat bukti tes Deoxyribo Nucleic

Acid (DNA) dilakukan dengan menggunakan metode penemuan hukum

yang telah ada sebelumnya yakni metode argumentum per analogium (analogi) dan metode eksposisi verbal deskripsi. Alat bukti tes

Deoxyribo Nucleic menurut hukum positif belum di atur baik dalam

Referensi

Dokumen terkait

SUTAEDI: “PENGARUH KEGIATAN EKSTRA KURIKULER KEAGAMAAN TERHADAP PERILAKU KESEHARIAN MURID SEKOLAH DASAR (SD) NEGERI SUKARASA KECAMATAN DARMA KABUPATEN

Terdapat tujuh variabel dari faktor pengetahuan, lima variabel dari faktor keterampilan, empat variabel dari faktor konsep diri, dua variabel dari karakteristik pribadi dan

Maka hal yang harus di lakukan adalah mencari informasi sebanyak mungkin mengenai profil perusahaan tersebut bisa melalui media search engine, yellowpages, forum atau referensi

Pada dasarnya, pengakuan anak bisa dilakukan baik oleh ibu maupun bapak, tetapi karena berdasarkan Pasal 43 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan

[r]

Berdasarkan nilai tersebut terlihat bahwa penambahan tepung ampas rumput laut mampu meningkatkan kadar serat makanan pada produk cookies sebanyak 6x dari nilai serat

Pada tahun 2000, kelembaban relatif cukup stabil tinggi (>85%) sepanjang tahun dan hal ini menyebabkan turgiditas tanaman relatif stabil di atas 82%, yang di- sebabkan oleh

1) Anggota wajib memberikan perlindungan terhadap karya cipta yang berupa desain produk industri yang baru atau asli. Anggota dapat menentukan bahwa suatu desain industri tidak