• Tidak ada hasil yang ditemukan

~ S E L A M A T D A T A N G ~

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "~ S E L A M A T D A T A N G ~"

Copied!
41
0
0

Teks penuh

(1)

~

S E L A M A T D A T A N G ~

Para Pemegang Saham

&

Undangan dalam

Paparan Publik Tahunan

PT Benakat Integra, Tbk

12 Desember 2017

(2)

PENGURUS PERSEROAN

Wibowo Suseno Wirjawan

Komisaris Utama

Raymond Anthony Gerungan Michael Wong Andreas Kastono Ahadi Adhi Utomo Jusman Hermawan Chandra

Komisaris Independen

Winston Jusuf

(3)

AGENDA PAPARAN PUBLIK

PROFIL PERSEROAN

KINERJA OPERASIONAL

KINERJA KEUANGAN

(4)

Sebagai perusahaan yang

dinamis dan terus berpikir

kedepan sehingga mampu

mengoptimalkan nilai

sumber-sumber daya alam melalui

pengusahaan yang

bertanggung jawab, rekayasa

revolusioner dan proses-proses

peningkatan nilai secara inovatif,

serta memberikan kontribusi

dengan mewujudkan konservasi

energi dan kesadaran akan

kelestarian alam

.

1. Mengembangkan dan membentuk nilai jual dari proses dan rekayasa yang inovatif. 2. Mengoptimalkan nilai pemegang saham

melalui sinergi aset-aset strategis.

3. Memaksimalkan hasil dari setiap investasi melalui ide-ide cemerlang inovatif dan menguntungkan.

4. Melestarikan keberlangsungan sumber daya alam dan lingkungan hidup melalui proses produksi yang handal, aman, efektif dan efisien.

5. Meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui kerjasama dengan komunitas masyarakat.

MISI

VISI DAN MISI

(5)

Visi dan Misi Perseroan

PENGHARGAAN & SERTIFIKASI

ISO 9001-2008 Sertifikasi ISO 14001-2004 Sertifikasi OHSAS 18001-2007 Sertifikasi PROPER BIRU

Penghargaan KSO PEP BBP

PROPER BIRU

(6)

STRUKTUR ORGANISASI

(*)

(7)

PT ASTRINDO MAHAKARYA

INDONESIA (AMI) GRUP

(8)

KINERJA OPERASIONAL – AMI

• Perusahaan Infrastruktur Pertambangan Batubara

terintegrasi melalui Anak Perusahaan.

• Cakupan wilayah operasional saat ini adalah

Kalimantan Timur dan Kalimantan Selatan.

• Kegiatan usaha utama saat ini meliputi pengelolaan

pelabuhan khusus batubara, overland conveyor,

coal processing plant dan crusher.

• Memiliki kontrak jangka panjang.

• Kapasitas pengelolaan produksi batubara sebesar

lebih dari 70 juta ton per tahun.

(9)

SEKILAS

PT. Mitratama Perkasa (MP)

merupakan perusahaan yang

menyediakan jaringan layanan

batu bara terintegrasi, memiliki

dan menyewakan pelabuhan

batubara dan fasilitas crusher untuk kliennya.

• Perusahaan ini memiliki tujuan

untuk mengembangkan fasilitas infrastuktur batu bara sebagai berikut:

 Coal Processing and Handling  Coal Barging at Port Terminal

o Coal Storage o Coal Loading

• Perusahaan ini memiliki empat

aset yang semuanya telah

beroperasi penuh dan

menghasilkan pendapatan.

(10)

PT NUSA TAMBANG PRATAMA (NTP)

• PT. Nusa Tambang Pratama

(NTP) memiliki beberapa proyek

infrastruktur jaringan batubara

yang

saat

ini

sedang

dikembangkan untuk melayani

rencana

ekspansi

pertambangan

batu

bara

kliennya, KPC dan Arutmin.

• KPC dan Arutmin memerlukan

peningkatan infrastruktur untuk

mengurangi

berbagai

biaya

produksi

dan

untuk

memfasilitasi

peningkatan

produksi sampai dengan 100

juta ton per tahun selama 5

sampai 6 tahun

.

(11)

PENANGANAN AKTUAL BATUBARA AMI

MP (PT Mitratama Pratama)

NTP (PT Nusa Tambang Pratama)

 Penanganan aktual batubara AMI dari Januari hingga mid Desember 2017 sebesar

77,32 juta ton, dimana penanganan aktual MP sebesar 19,28 juta ton dan NTP sebesar

58,04 juta ton.

0 10 20 30 40 50 60

MP (Million Tons) NTP (Millions Tons)

19.28

58.04

(12)

TARGET AMI 2018

Berkomitmen

untuk

memberikan

pelayanan

terbaik dengan

standar tinggi

Mendapatkan

persetujuan

Rencana Kerja

dan Anggaran

Belanja (RKAB)

tepat waktu

Mengembangkan

program

Corporate Social

Responsibility

(13)

PROYEKSI PENANGANAN BATUBARA AMI

Minimum kapasitas penanganan batubara AMI ke depannya, yakni dari tahun 2018 hingga 2021 (berakhirnya CCOW), telah ditentukan terlebih dahulu. Dengan ini, kapasitas penanganan batubara rata-rata sebesar 34 juta ton per tahun di MP dan 52 juta ton per tahun di NTP.

AMI (PT Astrindo Mahakarya Indonesia) MP (PT Mitratama Pratama)

(14)

KENDALA – MITIGASI AMI

Kendala

• Penurunan harga

batubara yang

berdampak pada

strategi

pemeliharaan dan

perencanaan

Mitigasi

• Penerapan kebijakan

efisiensi

• Peningkatan

koordinasi dengan

Klien terkait

perkembangan

penetapan RKAB oleh

Pemerintah

(15)

KEGIATAN HSE – AMI

Pengambilan

data

pemantauan

Lingkungan

Program

Pembersihan TPS

LB3 Port

Program inspeksi

di Workshop

Port, settling

pond, stockpile

Monitoring

lingkungan (air,

udara, tanah,

emisi) oleh

konsultan

Program latihan

rutin tim

Emergency

Response Team

Program

Pengapuran di

settling pond

Penilaian

Jaminan

reklamasi oleh

ESDM

Penilaian

pengelolaan

Lingkungan

(PROPER)

Tindak lanjut dari

program-program

lingkungan

(16)

KEGIATAN CSR – AMI

• Melakukan penanaman di areal reklamasi

dalam memperingati hari lingkungan hidup

Lingkungan

• Memberikan sumbangan dana kurban di Site

Bengalon

• Memberikan sumbangan dana kurban di Site

Arutmin

Sosial

• Mengadakan kegiatan dalam memperingati

bulan K3 (Kesehatan & Keselamatan Kerja)

Keselamatan

Kerja

(17)

PT INDELBERG OIL INDONESIA (IOI)

GRUP

Minyak & Gas Bumi

(18)

WILAYAH OPERASIONAL KSO PEP IMP

Lapangan Benakat Barat berjarak 60 km dari

kota Prabumulih, Provinsi Sumatera Selatan,

IOI memiliki Kerjasama Operasi (KSO) dengan Pertamina EP (PEP) lewat

entitas Anak, Indelberg Makmur Petroleum (IMP) untuk area lapangan

Benakat Barat, Prabumulih.

(19)

KINERJA OPERASIONAL KSO PEP IMP

25

36

48

48

47

51

51

52

38

28

26

30

41

38

260

598

866

814

730

631

700

746

504

415 439 439

754

668

0 200 400 600 800 1000

Jun-16 Jul-16 Agu-16 Sep-16 Okt-16 Nov-16 Dec-16 Jan-17 Feb-17 Mar-17 Apr-17 Mei-17 Jun-17 Jul-17

Production Performance

(20)

KENDALA & MITIGASI KSO PEP IMP

Kendala Development Drilling

• Penurunan harga ICP sejak Agustus tahun

2014,

menyebabkan

pemboran

menjadi

belum ekonomis untuk dilakukan kembali

Kendala Workover, Reaktifasi &

Stimulasi

• Penurunan ICP selain berdampak kepada

keekonomian sumur pengembangan, juga

berdampak terhadap Keekonomian

pekerjaan Workover, Reaktifasi & Stimulasi

Kendala Aktifasi Sumur

• Belum terlaksananya seluruh pengaktifan

kembali sumur produksi

Mitigasi Development Drilling

• Renegosiasi

Kontrak

Drilling

dan

supportingnya terkait penurunan ICP.

Mitigasi Workover, Reaktifasi &

Stimulasi

• Renegosiasi pengadaan kontrak Rig untuk

pekerjaan workover dan reaktifasi

• Renegosiasi pengadaan Kontrak Cementing,

pompaan & stimulasi.

Mitigasi Aktifasi Sumur

• Mempercepat perbaikan / pengadaan Rig

Well service

(21)

Target KSO PEP IMP

Melanjutkan cost restructuring, rehire selected

labor, equipment and continue to fix cable

Aktivasi Sumur:

1st: 48 PU Wells & ESP Wells to achieve

878 bopd

2nd: target remaining wells 9 ESP and 15

PU wells to achieve > 1,300 bopd

Melakukan Production Enhancement:

Optimasi, stimulasi, workover dan Pilot

EOR

(22)
(23)

KEGIATAN HSE KSO PEP IMP

Internal HSE Audit Resertifikasi Integrated Management System Mempertahakan PROPER BIRU 2015 Program Pelatihan Tanggap Darurat Internal & Eksternal HSE Training

HSE

(24)

CSR- KSO PEP IMP

Pemberian

pinjaman

unit

excavator kepada Desa Benakat

dan

Talang

Mandung

untuk

perbaikan

akses

jalan

desa

Benakat.

(25)

PT MEGA ABADI JAYATAMA (MAJ)

GRUP

Pertambangan Batu Bara dan Infrastruktur Pertambangan

(26)

• Pada penghujung tahun 2014, Perseroan melakukan penyertaan saham

pada Mega Abadi Jayatama (MAJ).

• MAJ, adalah perusahaan yang memiliki 50% kepemilikan tidak langsung

atas

PT

Putra

Hulu

Lematang

(PHL)

yang

memiliki

Ijin

Usaha

Pertambangan Produksi atas 1.186 Ha dan lahan Pelabuhan dengan luas

lahan 100Ha.

SEKILAS MAJ

(27)

PT PUTRA HULU LEMATANG (PHL)

Aktivitas Infrastruktur

Penambangan antara lain :

• Pembuatan workshop diarea PIT • Penambahan Sign pada area

tambang

• Perapihan area penumpukan Overburden ( Mandala Dump )

(28)

•114.678.14

MT

Coal

Production

•341.374.80

MT

Overburden

Removal

(29)

KENDALA – MITIGASI DAN TARGET

OPERASIONAL PHL

Kendala-kendala dan mitigasinya tahun 2017

Kendala kendala dalam kegiatan penambangan PT. Putra Hulu Lematang

selama tahun 2017 ini umumnya adalah keterbatasan kemampuan angkut

batubara ke pelabuhan, dikarenakan kegiatan pengangkutan batubara masih

menggunakan jalan umum. Sehingga angkutan batubara pun dibatasi oleh

pemerintah daerah, oleh karena itu pula target produksi penambangan

disesuaikan dengan kemampuan angkut disetiap bulannya.

Target operasi tahun 2018

Target

operasi

produksi

ditahun

2018,

direncanakan

melanjutkan

pengembangan blok penambangan di wilayah utara IUP PT. Putra Hulu

Lematang yang saat ini sedang dilakukan kegiatan eksplorasi. Dimana blok

penambangan saat ini yaitu Blok Selatan ditargetkan akan selesai ditambang

pada bulan Februari 2018, sesuai dengan mine scheduling yang telah dibuat

dengan sisa cadangan tertambang + 35.000 MT.

(30)

PT PUTRA HULU LEMATANG

Pelabuhan Batu Bara PT PHL dipersiapkan untuk dapat menampung batubara dari PHL Lahat dan juga dari tambang2 batubara lain di daerah Lahat dan Muara Enim. Selain dapat dipergunakan untuk melakukan loading batubara, Pelabuhan PHL juga dapat

melakukan loading ataupun unloading batu pecah untuk memenuhi kebutuhan pembangunan di daerah Lahat, Muara Enim dan Banyuasin.

• +/- 25,55 km dari

jalan propinsi

Sumatera Selatan

Jalan pelabuhan

• 100 ha

Luas lahan

PELABUHAN PHL

(31)

PT PUTRA HULU LEMATANG

AKTIVITAS

Saat ini jalan pelabuhan sepanjang +/- 25,55 km telah jadi (termasuk jembatan beton serta jembatan baja) dan juga pengurukan pelabuhan seluas 5 ha telah dilakukan. Tahap awal pembangunan Pelabuhan PHL adalah seluas +/- 5 ha dimana diperuntukkan untuk pembuatan stockpile dan juga 1 buah jetty manual. Saat ini yang sedang dilakukan adalah pemeliharaan dan perbaikan jalan dan pelabuhan dimana dipersiapkan nantinya agar hasil produksi Batubara yang dihasilkan pada aktivitas tambang akan dipasarkan di Pelabuhan ini.

TARGET

Kedepannya pembangunan Pelabuhan PHL akan dilengkapi dengan tambahan 2 buah jetty conveyor, perluasan stockpile dan pembangunan sarana serta fasilitas pelabuhan lainnya.

Dengan kapasitas produksi sebagai berikut :

 Jetty manual dapat melakukan loading 1 tongkang dengan kapasitas muatan 7.500 MT dalam waktu 1 hari.

 Jetty conveyor yang sudah dilengkapi dengan crusher dengan kapasitas 1.000 MT / jam, dapat melakukan loading 2 tongkang dalam 1 hari.

(32)

KEGIATAN CSR – PHL

PHL senantiasa berpartisipasi dalam kegiatan pendidikan, sosial

kemasyarakatan dan keagamaan, seperti:

a.

Program PKL dan tugas akhir,

b.

Bantuan ke masyarakat,

c.

Bakti Sosial dan perbaikan sarana, dan

d.

Perayaan hari keagamaan.

(33)
(34)
(35)

KEGIATAN HSE – PHL

Kegiatan Safety Talk PHL selalu rutin dilaksanakan setiap minggu di hari senin,

sedangkan kegiatan P5M dilaksanakan setiap hari diawal gilir kerja dimasing masing

divisi guna terus menjaga dan meningkatkan kedisiplinan terhadap kesadaran HSE

(36)

KINERJA KEUANGAN

KONSOLIDASIAN

PT BENAKAT INTEGRA Tbk

(PERSEROAN)

30 September 2017

(37)

 Pendapatan Perseroan naik dari USD1,51 juta di Q3 2016 menjadi USD2,70 juta di Q3 2017 karena

meningkatnya pendapatan dari Segmen Pertambangan dan Segmen Penjualan Minyak Mentah Entitas Anak

Perseroan.

 Beban Pokok Pendapatan meningkat dari USD1,39 juta di Q3 2016 menjadi USD 9,96 juta di Q3 2017 karena beban amortisasi, beban sewa, beban royalti juga meningkat seiring dengan meningkatnya produksi dan

pendapatan Perseroan.

*Dalam jutaan USD

2.00 4.00 6.00 8.00 10.00 12.00 14.00 Y 2015 Y 2016 Q3 2016 Q3 2017 9.67 2.30 1.51 2.70 12.86 8.13 1.39 9.96

Pendapatan dan Beban Pokok Pendapatan

Pendapatan BPP

KINERJA KEUANGAN KONSOLIDASIAN

PERSEROAN

(38)

*Dalam jutaan USD 10.00 20.00 30.00 40.00 50.00 60.00 70.00 80.00 90.00 100.00 76.19 89.44 64.80 91.71 52.25 66.85 54.84 52.92

Bagian Laba Ventura Bersama dan Beban Keuangan

Bagian laba dari ventura bersama Beban keuangan

 Bagian laba dari entitas ventura bersama setelah pajak, meningkat sebesar 42% dari USD64,80 juta di Q3 2016 menjadi USD91,71 juta di Q3 2017 seiring

dengan meningkatnya jumlah penanganan volume batubara pelanggan Perseroan

 Sementara itu, beban keuangan menurun dari USD54,84 juta di Q3 2016 menjadi USD52,92 juta di Q3 2017 seiring dengan

pelunasan sebagian hutang jangka pendek Perseroan

KINERJA KEUANGAN KONSOLIDASIAN

PERSEROAN

(39)

*Dalam jutaan USD 0.12 (7.26) (1.87) (3.89) 1.24 32.33 (10.00) (5.00) 5.00 10.00 15.00 20.00 25.00 30.00 35.00 Q3 2016 Q3 2017

Profitabilitas dan EBITDA

Rugi operasi EBITDA

Laba (rugi) bersih

Secara keseluruhan sampai dengan Q3 2017 dibandingkan dengan Q3 2016, kinerja Perseroan mulai mengalami perbaikan:

 Meskipun Perseroan mencatat rugi operasi dari Segmen Pertambangan dan dari Segmen Minyak dan Gas yang berpengaruh pada negatif EBITDA, tetapi

 Laba (Rugi) bersih Perseroan

membaik dari sebesar USD1,24 juta di Q3 2016 menjadi USD32,33 juta di Q3 2017 yang ditopang oleh kinerja dari Entitas Ventura Bersama dimana Laba dari Bagian Entitas Ventura Bersama meningkat sekitar 42% sampai dengan Q3 2017.

KINERJA KEUANGAN KONSOLIDASIAN

PERSEROAN

(40)

*Dalam jutaan USD 200 400 600 800 1,000 1,200 1,400 1,279 981 298 1,367 1,038 330

Posisi Keuangan

Y 2016 Q3 2017

Posisi Keuangan Perseroan di Q3 2017 dibandingkan dengan YE 2016 sebagai berikut:

 Total Aset meningkat dari USD1,27 miliar di YE 2016 menjadi USD1,37 miliar di Q3 2017 terutama karena

meningkatnya piutang

pelanggan dan investasi pada ventura bersama.

 Total Liabilitas turun sedikit dari USD1,038 miliar di YE 2016 menjadi USD981 juta di Q3 2017 seiring dengan

penurunan hutang pajak dan hutang jangka pendek

Perseroan.

 Total Ekuitas meningkat dari USD298 juta di YE 2016 menjadi USD330 juta di Q3 2017 seiring dengan perolehan laba positif Perseroan sampai

KINERJA KEUANGAN KONSOLIDASIAN

PERSEROAN

(41)

TERIMA KASIH

Referensi

Dokumen terkait

Seorang wanita, usia 50 tahun, datang ke puskesmas dengan keluhan kaki tidak dapat berjalan sejak 3 minggu yang lalu. Riwayat sebelumnya pasien sering keputihan berbau

Melalui penerapan sistem data warehouse dapat memberikan dampak positif bagi perusahaan, diantaranya proses analisis ataupun pengelolaan informasi berdasarkan data

Pancasila sebagai dasar filsafat hukum Indonesia merupakan rujukan untuk menyelesaikan permasalahan negara dan tertib hukum Indonesia. 86 Pendidikan yang berdasarkan

Diantara pemikirannya adalah mengenai konsep falah, hayyah thayyibah, dan tantangan ekonomi umat Islam, kebijakan moneter, lembaga keuangan syariah yang lebih ditekankan kepada

Mahasiswa mengajukan permohonan pindah ke PT lain sesuai dengan formulir yang telah disediakan di Biro Adminstrasi Akademik UMK, yang ditujukan kepada Rektor

Keamanan, keindahan dan peningkatan perekonomian masyarakat serta memudahkan mengakses desa lain P1 B Kondisi Jalan Desa Dsn.Rejosari menuju Kedawung Desa Sraten Makadam yang akan

Beliau mengungkapkan bahwa bayi prematur sangat rentan mengalami penyakit karena organ tubuh mereka yang belum berfungsi secara sempurna, seperti kendala saat

Sedangkan wordlist adalah daftar kat-kata yang mungkin digunakan sebagai kata kunci dalam pencarian dokumen, dengan demikian maka tentu jumlah kata yang termasuk dalam wordlist