• Tidak ada hasil yang ditemukan

Evaluasi Proses Perakitan Produk Spring Bed Untuk Mendapatkan Rancangan Alternatif dengan Nilai Tambah Yang Lebih Tinggi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Evaluasi Proses Perakitan Produk Spring Bed Untuk Mendapatkan Rancangan Alternatif dengan Nilai Tambah Yang Lebih Tinggi"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Desain yang sederhana akan meningkatkan efisiensi dan menurunkan waktu dan biaya produksi. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan rancangan alternatif produk spring bed yang lebih sederhana agar dapat menurunkan waktu produksi dan biaya yang lebih efisien dengan jumlah komponen yang lebih sedikit. Desain produk awal terdiri dari 74 komponen yang seharusnya dapat dikurangi sehingga waktu perakitan dapat menjadi lebih cepat. Penelitian ini dimaksudkan untuk mendapatkan rancangan alternatif produk spring bed 5 kaki dengan menggunakan konsep integrasi metode Kano, QFD (Quality Function Deployment) dan DFMA (Design for Manufacture and Assembly). DFMA adalah metode yang berfokus pada perkembangan rancangan yang paling sederhana. Penelitian ini diawali dengan identifikasi pada desain awal produk dengan menggunakan QFD. Penggunaan metode quality function deployment didapatkan dua part kritis dengan tingkat kepentingan paling tinggi. Kedua part kritis tersebut digunakan sebagai input dalam metode DFMA. Penelitian dengan metode DFMA diawali dengan metode stopwatch time study untuk mengetahui waktu perakitan. Selanjutnya dilakukan perbaikan rancangan dengan mengurangi penggunaan fasteners. Metode DFMA menghasilkan menunjukkan bahwa perbaikan terhadap desain spring bed 5 kaki mengalami penghematan waktu perakitan sebesar 15,056 menit/unit produk, peningkatan efisiensi desain sebesar 2,44%, peningkatan jumlah produksi sebesar 0,86 unit/hari. dan penghematan biaya perakitan sebesar Rp 2839,786/unit produk spring bed 5 kaki.

Kata kunci: DFMA, Quality Function Deployment, AHP, Spring Bed 5 kaki,

Efisiensi.

Referensi

Dokumen terkait

Website ini dibuat dengan menggunakan pemrograman PHP dan MySQL, sehingga memberikan kemudahan bagi server untuk mengolah data dan informasi baru dengan cepat serta

Bagi peserta lelang yang berkeberatan atas penetapan pemenang pelelangan ini sesuai ketentuan dalam Perpres 54/ 2010, diberi kesempatan untuk mengajukan sanggahan

Setelah dilakukan perancangan aplikasi homepage tutorial, maka dapat dilakukan publikasi yang maksudnya adalah untuk menampilkan ke halaman explorer yang dapat dilihat pada browser

Kesehatan tubuh manusia saat ini termasuk kategori mahal, apalagi jika tidak tahu organ tubuh sendiri dan bagaimana cara perawatannya.Oleh karena itu, penulis membahas tentang

Noor Rochman Hadjam Sofia Mubarika Sofia Retnowati Sri Endarini Suhardjo Sutaryo Yati Soenarto Laksono Trisnantoro Mia Urbano. Penyunting Pelaksana :

Untuk dapat membuat game Othello menggunakan Borland Delphi 7.0 dan OpenGL, perlu dipahami terlebih dahulu mengenai dasar dasar pemrograman Computer Graphics, Borland Delphi 7.0,

1 Pada era pasca modern ini, misi perpustakaan sekolah harus sudah beralih dari I penyediaan sumber pembelajaran (seperti buku, majalah jurnal dll) dan fasilitas

Menurut wawancara penulis dengan pihak manajemen Radio Metta, dalam sebuah stasiun radio yang mengambil segmen keluarga seperti Radio Metta FM ini sangat sulit