• Tidak ada hasil yang ditemukan

Implementasi Metode Simple Additive Weighting dan Weighted Product Model Dalam Pemilihan Lembaga Bimbingan Belajar di Kota Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Implementasi Metode Simple Additive Weighting dan Weighted Product Model Dalam Pemilihan Lembaga Bimbingan Belajar di Kota Medan"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

IMPLEMENTASI METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING

DAN WEIGHTED PRODUCT MODEL DALAM PEMILIHAN

LEMBAGA BIMBINGAN BELAJAR DI KOTA MEDAN

SKRIPSI

M. PRISTIAN R.

101401064

PROGRAM STUDI S-1 ILMU KOMPUTER

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

PERSETUJUAN

Judul : IMPLEMENTASI METODE SIMPLE ADDITIVE

WEIGHTING DAN WEIGHTED PRODUCT MODEL DALAM PEMILIHAN LEMBAGA BIMBINGAN BELAJAR DI KOTA MEDAN

Kategori : SKRIPSI

Nama : M. PRISTIAN R.

Nomor Induk Mahasiswa : 101401064

Program Studi : S-1 ILMU KOMPUTER

Fakultas : ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Komisi Pembimbing :

Pembimbing II Pembimbing I

Dian Rachmawati, S.Si, M.Kom Dr. Poltak Sihombing, M.Kom NIP. 19830723 200912 2 004 NIP. 19620217 199103 1 001

Diketahui/disetujui oleh

Program Studi S-1 Ilmu Komputer Ketua,

(3)

PERNYATAAN

IMPLEMENTASI METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING DAN WEIGHTED PRODUCT MODEL DALAM PEMILIHAN LEMBAGA

BIMBINGAN BELAJAR DI KOTA MEDAN

SKRIPSI

Saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, September 2016

(4)

KATA PENGHARGAAN

Segala puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini tepat waktu sesuai dengan instruksi dan peraturan yang berlaku di Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi serta shalawat dan salam penulis hadiahkan kepada Nabi Besar Muhammad SAW.

Dalam penyusunan dan penulisan skripsi ini, penulis banyak mendapat bantuan, dukungan, dan bimbingan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa terima kasih dan penghargaan kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH, M.Hum selaku Rektor Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Prof. Dr. Opim Salim Sitompul, M.Sc sebagai Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi.

3. Bapak Dr. Poltak Sihombing, M.Kom sebagai Ketua Program Studi S1 Ilmu Komputer dan sekaligus sebagai Dosen Pembimbing I.

4. Ibu Dr. Maya Silvi Lydia, B.Sc, M.Sc selaku Sekretaris Program Studi Ilmu Komputer.

5. Ibu Dian Rachmawati, S.Si, M.Kom selaku Dosen Pembimbing II, yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran dalam membimbing, mengarahkan, memotivasi, menasehati, serta memberi semangat kepada penulis supaya dapat menyelesaikan skripsi ini.

6. Bapak M. Andri Budiman, S.T.,M.Comp.Sc.,M.E.M selaku Dosen Pembanding I. 7. Bapak Jos Timanta Tarigan, S.Kom., M.Sc selaku Dosen Pembanding II.

8. Seluruh staf pengajar dan pegawai Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi.

(5)

10. Partner yang penulis kasihi, Hari Rahman Nihe, Alfrid Iskandar, Suhaili Hamdi, Danny Rizky, Hengky, Bowo, Arep Try, Mego Suntoro, Andri Agassi, Ahmad Rasyidi, Dwi Rizky, Ali Huseini dan partner 2010 lainnya.

11. Sahabat saya yang selalu mendoakan, memotivasi, dan memberi support kepada saya Ilham Hakim, Ichwan, Bily, Abangda Helmi.

12. Orang yang spesial yang selalu memberi semangat kepada saya Fitri Aryani. 13. Teman-teman seminar hasil Hengky, Suhaili Hamdi, Abdul Rahman, Maslia,

Sengli, Siti Aisyah, Fanny, Nevo, Lili Anggraini yang sudah berjuang bersama saya untuk melewati seminar hasil ini.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih memiliki banyak kekurangan, baik dari segi teknik, tata penyajian ataupun dari segi tata bahasa. Oleh karena itu penulis bersedia menerima kritik dan saran dari pembaca dalam upaya perbaikan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis dan pembaca, khususnya rekan-rekan mahasiswa lainnya yang mengikuti perkuliahan di Universitas Sumatera Utara.

Medan, September 2016 Penulis,

(6)

ABSTRAK

Dalam menentukan bimbingan belajar yang ada di kota Medan menjadi suatu masalah untuk siswa-siswa dalam menentukan pilihan ketika kita ingin melaksanakan bimbingan belajar. Berdasarkan kriteria yang telah ditentukan antara lain, Biaya, Fasilitas, Jumlah Pertemuan, Jumlah Lulus Ke PTN, dan Jumlah Pengajar. Sistem ini mengimplementasikan metode Simple Additive Weighting (SAW) dan Weighted Product Model (WPM), di mana dengan metode SAW masalah yang kompleks dapat

dengan mudah disederhanakan sehingga mempercepat proses keputusan, metode WPM merupakan metode dengan cara perkalian untuk menghubungkan rating atribut, dimana rating setiap atribut harus dipangkatkan dulu dengan bobot atribut yang bersangkutan. Hasil perhitungan kedua metode akan dibandingan dengan data dari setiap masing-masing lembaga bimbingan belajar di kota Medan. Berdasarkan metode Simple Additive Weighting Ganesha Operation (GO) terpilih sebagai bimbingan

belajar terbaik. Sedangkan metode Weighted Product Model Quantum yang terpilih menjadi bimbingan belajar terbaik.

Kata Kunci: Sistem pendukung keputusan, Simple Additive Weighting, Weighted Product Model, Lembaga Bimbingan belajar.

(7)

IMPLEMENTATION OF SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING AND WEIGHTED PRODUCT MODEL METHOD ELECTION IN LEARNING

COURSE IN MEDAN CITY ABSTRACT

In determining the learning guidance in Medan becomes a problem for the students to make a choice when they want to carry out the learning guidance. Based on the criteria that have been chosen such as fees, facilities, number of meeting, number of students who passed into universities, and the number of teachers. This system uses Simple Additive Weigthing method (SAW) and Weighted Product Model (WPM), in which by using the SAW method, the complex problems can easily be simplified so that it can speed up the decision process, while WPM is a method by means of multiplication to connect rating attributes, where each attribute rating should be raised first with the corresponding attribute weights. The result of the two calculation method will be compared with data from each individual tutoring agencies in Medan. Based on the result of studies by using Simple Additive Weighting method, Ganesha Operation (GO) was selected as the best learning guidance. Whereas by using the Weighted Product Model method, the Quantum selected as the best learning guidance.

(8)

DAFTAR ISI

Persetujuan i

Pernyataan ii

Kata Penghargaan iii

Abstrak v

Abstract vi

Daftar Isi vii

Daftar Tabel ix

Daftar Gambar x

Daftar Lampiran xi

Bab 1 Pendahuluan

1.1Latar Belakang 1

1.2Rumusan Masalah 2

1.3Batasan Masalah 2

1.4Tujuan Penelitian 3

1.5Manfaat Penelitian 3

1.6Metodologi Peneltian 3

1.7Sistemeatika penulisan 4

Bab 2 Landasan Teori

2.1 Sistem Pendukung Keputusan 6

Bab 3 Analisis dan Perancangan Sistem

3.1 Analisis Sistem 18

3.1.1 Analisis Masalah 18

3.1.2 Analisis Kebutuhan Sistem 19

3.1.2.1 Persyaratan Fungsional 19

3.1.2.2 Persyaratan Non Fungsional 20

3.2 Pemodelan Visual Menggunakan Unified Modeling Language (UML) 20

3.2.1 Identifikasi Use Case Diagram 20

3.2.2 Identifikasi Activity Diagram 22

3.2.3 Identifikasi Sequence Diagram 23

3.3 Flowchart 26

3.4 Perancangan Antarmuka Aplikasi 27

(9)

Bab 4 Implementasi dan Pengujian Sistem

4.1 Implementasi Sistem 31

4.1.2 Implementasi Metode Simple Additive Weighting 31 4.1.3 Implementasi Metode Weighted Product Model 31

4.3. Antarmuka Sistem 34

4.3.1 Tampilan Input Data 34

4.3.2 Tampilan Menu Perhitungan dengan SAW 35 4.3.3 Tampilan Menu Perhitungan dengan WPM 36

4.4.2 Tampilan Menu Tentang 37

4.4 Pengujian Sistem 38

Bab 5 Kesimpulan dan Saran

5.1 Kesimpulan 42

5.2 Saran 42

(10)

DAFTAR TABEL

Hal

Tabel 1.1 Nilai Contoh SAW 13

Tabel 1.2 Hasil Normalisasi 13

Tabel 1.3 Data Tempat Lembaga Bimbingan Belajar Di Kota Medan 16

Tabel 1.4 Pemberian Bobot 16

Tabel 3.1 Use Case Proses Pemilihan Lembaga Bimbingan Belajar Di Kota

Medan Dengan Metode SAW 21

Tabel 3.2 Use Case proses Pemilihan Lembaga Bimbingan Belajar Di Kota

Medan Dengan Metode WPM 21

Tabel 4.1 Sampel Data Lembaga Bimbingan Belajar Di Kota Medan Periode

2015/2016 32

Tabel 4.2 Nilai Bobot Kriteria 33

Tabel 4.3 Pemangkatan Nilai Kriteria Alternatif Dengan Bobot Kriteria 33

(11)

DAFTAR GAMBAR

Hal Gambar 1.1 Arsitektur Sistem Pendukung Keputusan 7 Gambar 1.2 Flowchart Metode Simple Additive Weighting 12 Gambar 1.3 Flowchart Metode Weighted Product Model 15 Gambar 3.1 Diagram Ishikawa Analisis Masalah Sistem 19 Gambar 3.2 Use Case Diagram Sistem Pendukung Keputusan Perhitungan

Pemilihan Lembaga Bimbingan Belajar Di Kota Medan 20 Gambar 3.3 Activity Diagram Untuk Proses Perhitungan Dengan Metode

Simple Additive Weighting 22

Gambar 3.4 Activity Diagram Untuk Proses Perhitungan Dengan Metode

Weighted Product Model 23

Gambar 3.5 Sequence Diagram Untuk Proses Perhitungan Dengan Metode

Simple Additive Weighting 24

Gambar 3.6 Sequence Diagram Untuk Proses Perhitungan Dengan Metode

Weighted Product Model 25

Gambar 3.7 Flowchart Sistem Pendukung Keputusan Dalam Pemilihan

Lembaga Bimbingan Belajar Di Kota Medan 26

Gambar 3.8 Antarmuka Input Data 27

Gambar 3.9 Antarmuka Perhitungan Kedua Metode 29

Gambar 4.1 Tampilan Menu Input Data 35

Gambar 4.2 Tampilan Menu Perhitungan Dengan SAW 36 Gambar 4.3 Tampilan Menu Perhitungan Dengan WPM 37

Gambar 4.4 Tampilan Menu Tentang 38

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Listing Program A-1

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di Wilayah Kerja Puskesmas Sewon 2 Bantul Yogyakarta tahun 2011 dapat disimpulkan bahwa Pemberian buah apel tidak berpengaruh

Contemporary Engineering Sciences is international journal that presents high quality peer-reviewed papers and reviews in all branches of engineering sciences and related

Berkenan dengan hal di atas maka Peraturan Daerah Kabupaten Daerah Tingkat II Sumbawa Nomor 12 Tahun 1997 tentang Retribusi Penggantian Biaya Cetak Kartu

Huria Kristen Batak Protestan yang disingkat HKBP adalah persekutuan orang Kristen dari suku Batak bangsa Indonesia di seluruh Indonesia dan di seluruh dunia

Dengan demikian metode deskriftif ini sesuai dengan masalah yang ingin diteliti penulis yaitu mengenai faktor penyebab perilaku menyimpang siswa di SMP Negeri

Huria Kristen Batak Protestan yang disingkat HKBP adalah persekutuan orang Kristen dari suku Batak bangsa Indonesia di seluruh Indonesia dan di seluruh dunia

Hal ini terindikasi melalui beberapa hal, pertama adanya pasal-pasal pada UU MD3 dan UU P3 yang diajukan DPD untuk diuji konstitusionalitasnya dengan pasal pada UUD 1945 yang

PROGRAM STUDI ARSITEKTUR, FAKULTAS ARSITEKTUR DAN DESAIN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA..