• Tidak ada hasil yang ditemukan

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Alumni Sekolah Berbasis Website Menggunakan Framework CodeIgniter: Studi Kasus SMA Kristen Purwodadi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Alumni Sekolah Berbasis Website Menggunakan Framework CodeIgniter: Studi Kasus SMA Kristen Purwodadi"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Alumni Sekolah

Berbasis Website Menggunakan

Framework CodeIgniter

(Studi Kasus: SMA Kristen Purwodadi)

1)Tikka Prabowo Ardy Priambodo 2) Christine Dewi

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana

Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50711, Indonesia

Email: 1)[email protected], 2)[email protected]

Abstract

Alumni is a valuable asset that should be developed as early as possible. Christian high school

alumni data management that still uses a written document, resulting in a data management has yet to be done quickly and still often goes wrong and hard to updated, therefore surveyors laid out System of Data processing School Alumni Information Based Website that is expected with this information system can help schools and alumni data management can generate the information needed by the school in managing human resources that come from school alumni as well as the relationship with alumni of the school for the better , then in the study designed a Data Processing System-based Alumni website either using CodeIgniter Framework with technology Dompdf and Email notifications. Based on the research that has been done, then it can be inferred that the existence of Data Processing System on this Alumni because it can make things easier in the search data, search for information, print data and as assessment Accreditation each year.

Keywords: Alumni Data, Framework, CodeIgniter, Dompdf, Email Notification.

Abstrak

Alumni merupakan aset berharga yang harus dikembangkan sedini mungkin. Pada SMA Kristen pengelolaan data alumni yang masih menggunakan dokumen tertulis, mengakibatkan pengelolaan data belum dapat dilakukan dengan cepat dan masih sering terjadi kesalahan serta sulit untuk diperbarui, maka dari itu dirancanglah Sistem Informasi Pengolahan Data Alumni Sekolah Berbasis Website yang diharapkan dengan sistem informasi ini dapat membantu pengelolaan data alumni sekolah dan dapat menghasilkan informasi yang dibutuhkan oleh sekolah dalam mengelola sumber daya manusia yang berasal dari alumni sekolah serta hubungan sekolah dengan alumni menjadi lebih baik, maka dalam penelitian ini dirancang sebuah Sistem Pengolahan Data Alumni berbasis website menggunkan Framework CodeIgniter dengan teknologi Dompdf dan Email notifikasi. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa dengan adanya Sistem Pengolahan Data Alumni ini karena dapat mempermudah dalam pencarian data alumni, mencari informasi, mencetak data dan sebagai penilaian Akreditasi setiap tahunnya. Kata Kunci : Data Alumni, FrameworkCodeIgniter, Dompdf,Email Notifikasi.

1) Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Teknik Informatika, Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian ini membuktikan bahwa tidak ada hubungan positif yang signifikan antara dukungan sosial teman sebaya dengan prestasi belajar pada siswa SMA

Algoritma Base 64 pada sistem konsultasi online SMA Kristen Purwodadi dalam bahasa pemrograman PHP menggunakan framework CodeIgniter dan tidak membahas dampak

Gereja Kristen Muria Indonesia (GKMI) Pecangaan masih menggunakan cara konvensional dalam melakukan penyimpanan dan pengelolaan data jemaat. Sistem Informasi GKMI berbasis

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) sebagai sebuah perguruan tinggi swasta tentu saja juga menggunakan strategi promosi khusus untuk bersaing dengan universitas

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Jl. Pura Barutama is in charge of handling to build new buildings or renovation of buildings. Memo process request

Oleh karena itu tujuan penelitian ini adalah merancang dan membangun sebuah Sistem Infromasi Pengolahan Data Nilai Siswa Berbasis web dan SMS Gateway dengan

Oleh karena itu DPPKAD (Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah) kabupaten Halmahera Utara harus lebih memperhatikan teknologi yang berhubungan

Fakultas Teknologi Informasi merupakan salah satu Fakultas di Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga yang baru saja memiliki gedung perkuliahan terpadu, berlokasi di