• Tidak ada hasil yang ditemukan

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Event Organizer Berbasis Website Menggunakan Framework CodeIgniter: Studi Kasus PT. Munji Organizer Semarang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Event Organizer Berbasis Website Menggunakan Framework CodeIgniter: Studi Kasus PT. Munji Organizer Semarang"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Event

Organizer Berbasis Website Menggunakan

Framework CodeIgniter

(Studi Kasus: PT. Munji Organizer Semarang)

1)

Fahrudin Prasetyo, 2) Nina Setiyawati

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50711, Indonesia

Email: 1)672013226@student.uksw.edu, 2)nina.setiyawati@staff.uksw.edu Abstract

PT. Munji Organizer Semarang is a company engaged in the field of event organizer. Event organizer or the EO is the provider of an activity or event organiser in the form of services, to help the customer in order to effectuate the desired event and performed with professional so that the result is more optimal than when done alone. The problems faced by Munji Organizer is not yet booking data processing and terorganisirnya pencatatannya still use the book search sehinggga archive any data takes a relatively long time. Research on system design method using the method Prototype Model, because in making the system conducted an intensive communication with users of the application. Based on the problem then the surveyors laid out the website booking information system website-based event organizer using the Codeigniter Framework, and the Framework can make the expected Bootsrap team Munji in data management or financial reservations. Information systems for customers, ease in booking the services of Munji EO because it can be done online anywhere without having to come into the Office marketing Munji Organizer.Keywords: Event Organizer, Website Ordering Information System, Codeigniter Framework, Bootsrap Framework.

Abstrak

PT. Munji Organizer Semarang adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa event organizer. Event organizer atau EO adalah pengelola suatu kegiatan atau pengorganisir acara berupa jasa, untuk membantu pelanggan agar dapat menyelenggarakan acara yang diinginkan dan dilakukan dengan professional sehingga hasilnya lebih optimal daripada bila dikerjakan sendiri. Permasalahan yang dihadapi oleh Munji Organizer adalah belum terorganisirnya pengolahan data pemesanan dan pencatatannya masih menggunakan buku arsip sehinggga pencarian data

pun membutuhkan waktu yang relatif lama

.

Metode

perancangan sistem pada penelitian ini menggunakan metode

Prototype Model

,

karena dalam pembuatan sistem dilakukan komunikasi yang intensif dengan

pengguna aplikasi

.

Berdasarkan masalah yang ada maka dirancanglah website sistem informasi pemesanan event organizer berbasis website menggunakan Framework Codeigniter, dan Framework Bootsrap yang diharapkan dapat mempermudah tim Munji dalam pengelolaan data pemesanan maupun keuangan. Bagi pelanggan, sistem informasi mempermudah dalam melakukan pemesanan jasa Munji EO karena dapat dilakukan secara

online dimanapun tanpa harus datang ke kantor pemasaran Munji Organizer.

Kata Kunci: Event Organizer, Website Sistem Informasi Pemesanan, Framework Codeigniter, Framework Bootsrap.

1)

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Teknik Infotmatika, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

2)

(2)

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Hasil penelitian ini hampir sama dengan penelitian di Denmark pada 22 subjek sehat umur 30-55 tahun yang terdiri dari 9 laki- laki dan 13 perempuan menunjukkan bahwa

PP 74/2001 (pasal 1 angka 1) : ‘ bahan berbahaya dan beracun yang selanjutnya disingkat dengan B3 adalah bahan yang karena sifat dan atau konsentrasinya dan atau jumlahnya, baik

Hasil uji Independent T-Test pada perbedaan kecemasan responden yang diberikan Emotional Freedom Technique (EFT) dengan yang tidak diberikan Emotional Freedom

Di masa saat ini peran teknologi web di bidang jasa akan sangat dibutuhkan khususnya pada perusahaan Halaman Belakang (Halbel) dikarenakan dalam kegiatan bisnis yang dilakukan

Moreover, knowledge of the factors that determine product quality, including health aspects and shelf life, is needed.. Our emphasis is on

Data dalam penelitian ini berwujud kata, frase, dan kalimat yang terdapat dalam iklan rumah di situs online (www.olx.co.id). Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini

Pada kegiatan pembelajaran siklus I menggunakan Reciprocal Teaching diperoleh rata-rata skor keterampilan berbicara Bahasa Prancis pada post-test I meningkat sebesar