• Tidak ada hasil yang ditemukan

STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI RELIGIUS SISWA DI SMPN 2 NGANTRU TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung BAB VI PENUTUP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI RELIGIUS SISWA DI SMPN 2 NGANTRU TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung BAB VI PENUTUP"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

120

BAB VI

PENUTUP

A.

Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan secara teoritis maupun empiris dari hasil data penelitian tentang Strategi Guru Pendidikan Agama Islam dalam

Menanamkan Nilai-Nilai religius siswa di SMPN 2 Ngantru Tulungagung, maka penulis dapat memberikan kesimpulan sebagai berikut:

(1) Nilai-nilai religius yang ditanamkan yaitu: saling berjabat tangan,

berdo’a, membaca Juz ‘Amma, shalat dhuha, shalat dhuhur berjama’ah,

berjabat tangan, menjaga kebersihan, 5S (Senyum, Sapa, Salam, Sopan dan

Santun), kejujuran, PHBI. (2) Strategi guru pendidikan agama Islam dalam menanamkan nilai-nilai religius melalui pembiasaan siswa yaitu:

Membiasakan berdo’a, membiasakan Shalat dhuha, membiasakan Shalat

dhuhur berjama’ah, membiasakan 5S (senyum, sapa, salam, sopan dan

santun), membiasakan jaga kebersihan, membiasakan disiplin, membiasakan

jujur, Membiasakan berjabat tangan. (3) Strategi guru pendidikan agama Islam dalam menanamkan nilai-nilai religius melalui keteladanan siswa

yaitu: Mencontohkan berdo’a, mencontohkan Shalat dhuha, mencontohkan

Shalat dhuhur berjama’ah, mencontohkan 5S (senyum, sapa, salam, sopan

dan santun), mencontohkan jaga kebersihan, mencontohkan kedisiplinan,

(2)

121

B.

Saran

Berdasarkan hasil penelitian dan analisis ini peneliti memberikan

saran yang mungkin dapat berguna bagi orang lain, diantaranya: a. Bagi Guru

Hasil penelitian ini dapat digunakan oleh guru sebagai informasi

agar para guru untuk lebih meningkatkan pendidikan agama Islam selain dari pembelajaran secara teori tetapi juga dengan

pembiasaan-pembiasaan religius yang dilakukan disekolah. b. Bagi lembaga pendidikan

Hasil penelitian ini dapat digunakan untuk pengembangan lembaga pendidikan, khususnya di SMPN 2 Ngantru Tulungagung dalam menanamkan nilai-nilai religius agar dapat tercapainya visi, misi dan

Referensi

Dokumen terkait

6 Apabila situasi keamanan diwilayah tempat / lokasi kampanye tidak memungkinkan diselenggarakan kampanye, Polri setempat dapat mengusulkan kepada KPU, KPU Provinsi dan KPU

Indonesia Hak Asasi Manusia telah diatur juga di Undang-Undang dasar 1945, yaitu..

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri.. Yogyakarta

Dengan menganalisis masalah yang disajikan, siswa mampu menyelesaikan soal- soal yang terkait dengan luas dan keliling persegi panjangE. Setelah membaca teks siswa mampu siswa

[r]

Karena melihat dari fungsinya yaitu media massa merupakan sarana penyampaian pesan atau informasi kepada khalayak umum, oleh karenanya hubungan olahraga dan media massa

Sedangkan empat kelompok pengeluaran yang lain mengalami kenaikan nilai indeks yaitu : kelompok makanan jadi, minuman, rokok & tembakau 0,14 persen; kelompok sandang

[r]