• Tidak ada hasil yang ditemukan

1a silabi dasar gerak senam

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "1a silabi dasar gerak senam"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

SILABUS MK DASAR GERAK SENAM

No.SIL/IOF 202/ Revisi : 00 Tgl. 1 Agt 09 Hal 3 dari 3

Semester 1 - 24 X Pertemuan

Fakultas

: Ilmu Keolahragaan

Program Studi

: PGSD Penjas

Matakuliah

: Dasar Gerak Senam

Kode MK

: 2 sks/IOF 202

Semester

: Ganjil (I)

Kelas

: PGSD Penjas Kelas A, B dan C 2009

Dosen

: F. Suharjana, M.Pd.

Heri Purwanto, M.Pd.

I. DESKRIPSI MATAKULIAH

Dasar Gerak Senam merupakan matakuliah praktek keprodian dengan kode IOF 202. Matakuliah ini meliputi

pembelajaran dan penguasaan materi keterampilan gerak dasar senam antara lain senam pembentukan tanpa

alat dan dengan alat, senam artistik lantai

(floor exercises)

, serta senam perkakas. Materi tersebut disampaikan

melalui beberapa metode pembelajaran yang tepat, antara lain demonstrasi, tugas, komando,

drill

, dan

pemberian tugas. Bobot matakuliah ini adalah 2 (dua) SKS dan bersifat wajib tempuh bagi calon sarjana S1

PGSD Penjas.

II. STANDAR KOMPETENSI MATAKULIAH

Mahasiswa memahami dan mampu menguasai keterampilan dasar gerak senam pembentukan tanpa alat dan

dengan alat, senam artistik lantai

(floor exercises)

, serta senam perkakas.

III. RENCANA KEGIATAN

Dibuat Oleh : Diperiksa Oleh :

TIM PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri

Yogyakarta KAJUR POR

TM Kompetensi Dasar Materi Pokok Strategi Sumber Bahan

1-2 Senam pembentukan tanpa alat

1. Aktivitas pemanasan 2. Latihan normalisasi 3. Latihan

keseimbanhan 4. Latihan kelentukan 5. Latihan kekuatan 6. Latihan ketangkasan 7. Aktivitas pendinginan

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

Buku 1,9

2-6 Senam pembentukan dengan alat

1. Senam pembentukan dengan alat bola 2. Senam pembentukan

dengan alat tongkat 3. Senam pembentukan

dengan alat balok 4. Senam pembentukan

dengan alat tali

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

Buku 1, 7, 9

7-20 Senam artistik lantai

(floor exercises)

1. Sikap lilin

2. Split

3. Kayang

4. Head Balance

5. Handstand

6. Guling depan 7. Guling belakang 8. Loncat harimau 9. Meroda

10.Macam-macam kip

11.Stutes

(Back extention)

12.Round off

13.Handspring

14.Rangkaian

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

Buku 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

21-24

Senam artistik

perkakas

1.

2.

Loncat jongkok Loncat kangkang

3.

Guling depan di atas peti lompat

4.

Kip di atas peti lompat

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

(2)

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

SILABUS MK DASAR GERAK SENAM

No.SIL/IOF 202/ Revisi : 00 Tgl. 1 Agt 09 Hal 3 dari 3

Semester 1 - 24 X Pertemuan

Dibuat Oleh : Diperiksa Oleh :

TIM PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri

Yogyakarta KAJUR POR

IV. SUMBER BAHAN

1. Agus Mahendra, M.A. (2001).

Pembelajaran Senam di Sekolah Dasar

. Jakarta: Ditjen Dikdasmen.

2. Iain Adams dan Rahantoknam, B.E. (1988).

Senam Suatu Pendekatan

Pemahaman

. Jakarta: Ditjen

Dikdasmen.

3. Panggabean dan Imam Hidayat. (1979).

Senam dan Metodik Untuk SGO

. Jakarta: Sinar Hudaya.

4. Ismail Umarella. (1984).

Senam dan Metodik

. Jakarta: Proyek Pembinaan SGO.

5. Karl-Heinz Zschocke. (2007).

International Gymnastics Federation Code of

Point

. German: FIG.

6. Linda Jean Carpenter. (1985).

Gymnastics for Girl and Women

. New York: Parker Pubishing Company, Inc.

7. Sayuti Shyahara, DR. (2005).

Pembelajaran Senam dan Aktivitas Ritmik

. Jakarta: Ditjen Dikdasmen.

8. Sho Fukushima & Wrio Russell. (1980).

Mens Gymnastics

. London and Boston: Fager &nFaber.

9. Sumanto dan Sukiyo. (1991).

Senam.

Jakarta: Ditjen Dikti.

V. EVALUASI

TM Kompetensi Dasar Materi Pokok Strategi Sumber Bahan

1-2 Senam pembentukan tanpa alat

1. Aktivitas pemanasan 2. Latihan normalisasi 3. Latihan

keseimbanhan 4. Latihan kelentukan 5. Latihan kekuatan 6. Latihan ketangkasan 7. Aktivitas pendinginan

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

Buku 1,9

2-6 Senam pembentukan dengan alat

1. Senam pembentukan dengan alat bola 2. Senam pembentukan

dengan alat tongkat 3. Senam pembentukan

dengan alat balok 4. Senam pembentukan

dengan alat tali

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

Buku 1, 7, 9

7-20 Senam artistik lantai

(floor exercises)

1. Sikap lilin

2. Split

3. Kayang

4. Head Balance

5. Handstand

6. Guling depan 7. Guling belakang 8. Loncat harimau 9. Meroda

10.Macam-macam kip

11.Stutes

(Back extention)

12.Round off

13.Handspring

14.Rangkaian

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

Buku 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

21-24

Senam artistik

perkakas

1.

2.

Loncat jongkok Loncat kangkang

3.

Guling depan di atas peti lompat

4.

Kip di atas peti lompat

Demonstrasi Tugas Diskusi

Drill

Ceramah

Buku 1, 3

No Komponen Evaluasi Bobot (%)

1 Partisipasi dan kesungguhan 20

2 Presensi 10

3 Tugas terstruktur 10

4 Keterampilan 60

Referensi

Dokumen terkait

The results of the fatty acid enrichment kinetics in the nauplii when feeding emulsions ICES 50 and ICES 30 are shown in Fig.. The time course changes represented

Pada saat pembuktian kualifikasi, Calon Penyedia diharuskan : 1) dihadiri oleh direktur atau kuasa direktur yang namanya tercantum dalam akta atau akta perubahan, 2) membawa

s’informer sur un emploi du temps passe (découvrir le document sonore).. exprimer le doute ou la

Indikator Ketercapaian: Mahasiswa terampil menjelaskan tema-tema objek wisata di wilayah Propinsi DIY dan sekitarnya dalam bahasa Jerman sesuai dengan kaidah bahasa dan

2) Asli SKA dan Referensi Pengalaman Tenaga Ahli (sebagai dasar penilaian Evaluasi Teknis) serta Asli/Legalisir Ijasah Personil Tenaga Ahli. Kelengkapan Dokumen

Mengumumkan Rencana Umum Pengadaan Barang/Jasa untuk Pelaksanaan Kegiatan Tahun Anggaran 2013, seperti tersebut dibawah

Data D2 yang tidak masuk pada D3 Serdos Gelombang 201601 ini akan dicek kembali pada database di PDPT untuk penyusunan data D3 Serdos sel anjutnya.. PT dapat m engusulkan dosen

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi sebagian syarat memperoleh gelar sarjana pendidikan Departemen Pendidikan Sejarah Fakultas. Pendidikan Ilmu