• Tidak ada hasil yang ditemukan

Karya Ilmiah DIdik Arwinsyah Pancake Dur

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Karya Ilmiah DIdik Arwinsyah Pancake Dur"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i AJANG KREATIFITAS DAN APRESIASI

JUDUL KEGIATAN

ASAP CAIR MURNI DAN BERSIH : APLIKASI PEMANFAATAN TEMPURUNG KELAPA SEBAGAI BAHAN PENGAWET YANG AMAN

DAN PRAKTIS

BIDANG KEGIATAN

KI- GT

Diusulkan oleh:

Didik Arwinsyah No Mhs : 06/198326/PA/11284

UNIVERSITAS GADJAH MADA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

(2)

ii ASAP CAIR MURNI DAN BERSIH : APLIKASI PEMANFAATAN TEMPURUNG KELAPA SEBAGAI BAHAN PENGAWET YANG AMAN

DAN PRAKTIS

Didik Arwinsyah 06/198326/PA/11284

ABSTRAK

Dengan meningkatnya produksi arang aktif yang menggunakan bahan dasar tempurung kelapa maka mengakibatkan terjadinya pencemaran udara karena adanya penguraian senyawa-senyawa kimia dari tempurung kelapa pada proses pirolisis. Pada proses pirolisis juga dihasilkan asap cair tar dan gas-gas yang tidak terembunkan sehingga dapat menyebabkan gangguan pencemaran pada lingkungan. Asap cair yang merupakan hasil samping dari industri arang aktif, mempunyai nilai ekonomis yang tinggi. Asap cair diperoleh dari pengembunan asap hasil penguraian senyawa-senyawa organik yang terdapat dalam tempurung kelapa pada waktu proses pirolisis. Penggunaan asap cair terutama dikaitkan dengan sifat-sifat fungsional asap cair, diantaranya adalah sebagai antioksidan, antibakteri, anti jamur dan potensinya dalam pembentukan warna coklat pada produk. Asap cair dapat diaplikasikan pada bahan pangan karena dapat berperan dalam pengawetan bahan pangan.

Asap cair mengandung berbagai senyawa yang terbentuk karena terjadinya pirolisis tiga komponen kayu yaitu selulosa, hemiselulosa, dan lignin. Lebih dari 400 senyawa kimia dalam asap telah berhasil diidentifikasi, komponen-komponen tersebut meliputi asam yang dapat mempengaruhi citarasa, pH dan umur simpan produk asapan.

Asap cair murni dan bersih memberikan kadar tar yang kecil sehingga aplikasi dalam pengawetan dapat lebih praktis dan aman. Pemurnian asap cair dilakukan dengan adsorpsi zeolit.

Kata kunci : asap cair, Pprolisis

Referensi

Dokumen terkait

Pada proses pirolisis tempurung kelapa dengan menggunakan alat pirolisis juga dihasilkan produk lain selain asap cair, yaitu berupa gas-gas yang mudah terbakar, destilat berupa

Hasil pengujian komponen organik dengan GC-MS menun- jukkan bahwa kelompok senyawa volatil yang terkandung di dalam asap cair kasar dari tempurung kelapa hibrida yaitu 23

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan senyawa – senyawa kimia yang ada dalam asap cair grade 3 dari bahan baku tempurung kelapa, tongkol jagung

1. Asap cair merupakan alternatif baru dalam menanggulangi dampak penggunaan formalin. Selain dapat mengurangi limbah tempurung kelapa, asap cair juga bisa digunakan

Saya menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi dengan judul : PEMBUATAN ASAP CAIR DARI TEMPURUNG DAN SABUT KELAPA SECARA PIROLISIS SERTA FRAKSINASINYA DENGAN EKSTRAKSI

Proses pirolisis untuk pembuatan asap cair dapat memakai bahan baku berbagai macam jenis kayu, bongkol kelapa sawit, tempurung kelapa, sekam, ampas atau serbuk gergaji

Sehingga diharapkan asap cair yang diperoleh dari proses pirolisis limbah tempurung kelapa dapat digunakan sebagai alternatif koagulan lateks pada pengolahan slab yang memiliki

Judul Skripsi : Uji Efektivitas Asap Cair Hasil Pirolisis Tempurung Kelapa Terhadap Pertumbuhan Penyakit Gugur Daun Karet Collectotrichum Collectotrichum gloeosporioides Penz..