• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Pengaruh Jalan ke Bandara Kuala Namo Terhadap Pengembangan Wilayah di Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Pengaruh Jalan ke Bandara Kuala Namo Terhadap Pengembangan Wilayah di Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

MUKCHIN MISWAINI, NIM 107003013, Analisis Pengaruh Jalan ke Bandara Kuala Namo terhadap Pengembangan Wilayah di Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang, dengan Komisi Pembimbing: Prof.Dr.Ir. A. Rahim Matondang, MSIE (Ketua) dan Ir. Supriadi, MS (Anggota).

Tujuan utama penelitian ini adalah untuk menganalisis dampak pembangunan jalan ke Bandara Kuala Namo terhadap aksesibilitas penduduk, harga lahan, alih fungsi lahan di Kecamatan Pantai Labu, serta menganalisis pengaruh pembangunan jalan ke Bandara Kuala Namo terhadap pendapatan masyarakat di Kecamatan Pantai Labu.

Metode penelitian yang digunakan adalah uji beda rata-rata dan analisis regresi linear berganda. Data yang digunakan adalah data primer dengan menyebarkan kuesioner kepada 96 orang responden dan wawancara langsung dengan masyarakat serta data sekunder dari BPS dan Bappeda Kabupaten Deli Serdang, serta Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Deli Serdang.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembangunan jalan ke Bandara Kuala Namo berpengaruh tidak signifikan terhadap aksesibilitas masyarakat di Kecamatan Pantai Labu, tetapi berdampak positif dan signifikan terhadap peningkatan harga lahan dan peningkatan pendapatan masyarakat di Kecamatan Pantai Labu. Aksesibilitas penduduk, harga lahan dan alih fungsi lahan secara simultan dan parsial berpengaruh signifikan terhadap pendapatan masyarakat di Kecamatan Pantai Labu

Kata kunci: pembangunan jalan, aksesibilitas, harga lahan, alih fungsi lahan, pengembangan wilayah.

(2)

ABSTRACT

MUKCIN MISWAINI, Student Registration Number 107003013, The Analysis of the Influence of Kuala Namu Airport Road on the Regional Development in Pantai Labu Subdistrict, Deli Serdang District under the supervision of Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE (Chair) and Ir. Supriadi, MS (Member).

The main purpose of this study was to analyze the impact of Kuala Namu Airport Road Development to the accessibility of residents, land price, conversion of land function in Pantai Labu Subdistrict, and to analyze the influence of Kuala Namu Airport Road Development on the income of the local community of Pantai Labu Subdistrict.

The data for this study were primary data obtained through distributing questionnaires to 96 respondents and doing direct interviews with local community and secondary data obtained from Deli Serdang Central Bureau of Statistics, Deli Serdang Regional Planning and Development Board, and Deli Serdang District Public Work Service.

The result of this study showed that the construction of Kuala Namu Airport Road did not have significant influence on the accessibility of community living in Pantai Labu Subdistrict, but it brought a positive and significant impact to the increase of land price and the income of the community living in Pantai Labu Subdistrict. The accessibility of residents, land price, conversion of land function had significant influence on the income of the community living in Pantai Labu Subdistrict.

Keywords: Road Construction, Accessibility, Land price, Conversion of land Function, Regional Development

Referensi

Dokumen terkait

(1) Phar-Mor harus mengumpulkan bukti yang menunjukkan bahwa Coopers & Lybrand melakukan penipuan dan kerjasama dengan manajemen untuk merekayasa Laporan Audit dengan

Kendali pengelolaan Daerah Irigasi (DI) yang diterapkan saat ini adalah dengan memantau nilai perbandingan antara kebutuhan dan pasokan air, dalam bentuk faktor Ki.

Rancang bangun mesin ball mill ini berfungsi untuk menghancurkan dan memperhalus pasir silica bekas inti, dengan cara pasir silika yang berada pada drum mesin ball mill akan

ketidaknyamanan dalam hal jarak perjalanan tidak menjadi suatu pertimbangan, sedangkan untuk β adalah positif, nilai ini merupakan biaya perjalanan rata-rata di wilayah

Hаl ini dilаkukаn dengаn melibаtkаn seluruh potensi nаsionаl dаn pаrtisipаsi mаsyаrаkаt yаng аdа di sekitаr dаerаh tujuаn wisаtа melаlui kаmpаnye

[r]

Pada gambar diatas merupakan salah satu karakteristik dari SD Negeri Purworejo I, dimana setiap hari rabu peserta didik kelas IV, V dan VI melakukan sholat Dhuha

telah dipelajari untuk mendapatkan sistem daur bahan bakar yang paling layak untuk pengembangan PLTN yang berkelanjutan di Indonesia.Ukuran yang digunakan untuk menilai