• Tidak ada hasil yang ditemukan

Respons Pertumbuhan dan Produksi Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Terhadap Pemberian Pupuk Kandang Ayam dan Urine Sapi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Respons Pertumbuhan dan Produksi Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Terhadap Pemberian Pupuk Kandang Ayam dan Urine Sapi"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

FRANS J. A. SARAGIH : Respons Pertumbuhan dan Produksi Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) terhadap Pemberian Pupuk Kandang Ayam dan Urine Sapi, dibimbing oleh ROSITA SIPAYUNG dan FERRY EZRA T. SITEPU.

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan dosis pemberian pupuk kandang ayam dan urine sapi tertentu yang dapat meningkatkan pertumbuhan dan produksi bawang merah. Penelitian dilaksanakan di lahan percobaan Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan dengan ketinggian ± 25 meter di atas permukaan laut, pada bulan Mei hingga Agusutus 2015. Metode penelitian menggunakan rancangan acak kelompok faktorial dengan dua faktor yaitu pupuk

kandang ayam (tanpa pupuk kandang ayam, 1,9 Kg/plot, 2,9 Kg/plot dan 3,9 Kg/plot) dan pemberian urine sapi (tanpa urine sapi, 500 ml/plot, 600 ml/plot,

dan 700 ml/plot). Parameter yang diamati adalah tinggi tanaman, jumlah daun per rumpun, jumlah anakan per rumpun, diameter umbi per sampel, bobot basah umbi per sampel, bobot kering jual umbi per sampel, bobot basah umbi per plot, dan bobot kering jual umbi per plot.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian pupuk kandang ayam berpengaruh nyata terhadap parameter tinggi tanaman umur 3 - 7 MST, jumlah daun per rumpun 3 - 7 MST, jumlah anakan per rumpun 3 - 7 MST, diameter umbi per sampel, bobot basah umbi per sampel, bobot kering jual umbi per sampel, bobot basah umbi per plot, bobot kering jual umbi per plot. Pemberian urine sapi berpengaruh tidak nyata terhadap semua parameter pengamatan. Interaksi antara pemberian pupuk kandang dan urine sapi berpengaruh tidak nyata terhadap semua parameter pengamatan.

(2)

ABSTRACT

FRANS J. A. SARAGIH : Response in growth and production of

shallot (Allium ascalonicum L.) to application of chicken manure and cow urine,

guided by ROSITA SIPAYUNG and FERRY EZRA T. SITEPU.

This research has been conducted to obtain dose of chicken manure and cow urine which can improve the growth and production of the shallot. This research had been conducted at experimental field of Fakultas Pertanian USU in May-August 2015 using factorial randomized block design with two factors, dose of chicken manure (no chicken manure, 1,9 Kg/plot, 2,9 Kg/plot and 3,9 Kg/plot) and dose of cow urine (no cow urine, 500 ml/plot, 600 ml/plot, 700 ml/plot). Parameter observed were plant height, number of leaves per clump, number of tillers per clump, diameter of the bulbs per sample, wet bulb weight per sample, dry bulb weight per sample, wet bulb weight per plot, and dry bulb weight per plot.

The results showed that aplication of chicken manure significantly affected parameter plant height 3 - 7 MST, number of leaves per clump 3 - 7 MST, number of tillers per clump 3 - 7 MST, diameter of the bulbs per sample, wet bulb weight per sample, dry bulb weight per sample, wet bulb weight per plot, and dry bulb weight per plot. Aplication of cow urine not significantly affected on all parameters of observation. Interaction between aplication of chicken manure and cow urine not significantly affected on all parameters of observation.

Referensi

Dokumen terkait

Tunjangan Jabatan Fungsional Dokter Pendidik Klinis, yang selanjutnya disebut dengan Tunjangan Dokter Pendidik Klinis adalah tunjangan jabatan fungsional yang diberikan kepada

sempurna. 2) ASI termasuk kolostrum yang mengandung zat kekebalan tubuh, meliputi immunoglobulin, lactoferin, enzyme, macrofag, lymphosit, dan bifidus factor. Semua faktor

Berdasarkan hasil penelitian dan simpulan, maka penulis akan mengajukan beberapa saran sebagai berikut:.. 1) Untuk meningkatkan hasil free throw pemain ekstrakurikuler

Hal ini sesuai dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Mahmudah & Letariningsih (2014: 7) yang menyatakan bahwa apabila siswa yang memiliki kecerdasan

Formulir Pernyataan Menjual Saham tersebut bisa didapatkan pada Biro Administrasi Efek (BAE) yaitu PT Datindo Entrycom selama Periode Pernyataan Kehendak Untuk Menjual (22 Januari

Dalam artikel ini, penulis memaparkan beberapa langkah strategi pembelajaran yang dikaitkan dengan pengintegrasian nilai-nilai Islam yang dapat dilakukan dalam pembelajaran

Peraturan Daerah Kota Dumai Nomor 24 Tahun 2011 tentang Penyelenggaraan Terminal dan Retribusi Terminal, pada saat ditetapkan belum terdapat ketentuan tegas yang

mengajarkan kepada peserta didik supaya memiliki rasa kepedulian dengan sesama, selain itu anak-anak juga mau menyisihkan uangnya untuk diinfaqkan. Hampir setiap