• Tidak ada hasil yang ditemukan

T MTK 1207120 abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "T MTK 1207120 abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

J U N A I D A H , 2015

MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN, KOMUNIKASI DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMP MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

iv

ABSTRAK

JUNAIDAH (2014) : Meningkatkan Kemampuan Pemahaman, Komunikasi,

dan Disposisi Matematis Siswa melalui Pendekatan Kontekstual

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya kemampuan pemahaman, komunikasi, dan disposisi matematis siswa. Namun yang terjadi di lapangan kemampuan pemahaman, komunikasi, dan disposisi masih rendah. Berdasarkan hasil penelitian sebelumnya disimpulkan bahwa pembelajaran dengan pendekatan kontekstual dapat meningkatkan kemampuan pemahaman, komunikasi, dan disposisi matematis siswa. Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen

dengan bentuk desain Non-equivalent Control Group Design. Populasi dalam

penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII pada salah satu SMP di kota

Lembang. Sampel penelitian ditentukan menggunakan purposive sampling.

Sampel terdiri dari dua kelas yaitu kelas eksperimen yang memperoleh pembelajaran dengan pendekatan kontekstual, dan kelas kontrol yang mendapatkan pembelajaran ekspositori yang disesuaikan dengan buku panduan Guru Kurikulum 2013. Instrumen yang digunakan berupa soal tes kemampuan pemahaman dan komunikasi serta skala sikap disposisi siswa. Temuan penelitian ini adalah: (1) Pencapaian dan peningkatan kemampuan pemahaman matematis siswa yang memperoleh pembelajaran dengan pendekatan kontekstual lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran biasa baik secara keseluruhan maupun secara KAM. (2) Pencapaian dan peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran dengan pendekatan kontekstual lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran biasa baik secara keseluruhan maupun secara KAM. (3) Tidak terdapat interaksi antara pembelajaran dan KAM (tinggi, sedang, rendah) terhadap pencapaian kemampuan pemahaman matematis siswa. (4) Tidak terdapat interaksi antara pembelajaran dan KAM (tinggi, sedang, rendah) terhadap pencapaian kemampuan komunikasi matematis siswa. (5) Tidak terdapat perbedaan disposisi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran dengan pendekatan kontekstual dan pembelajaran biasa.

(2)

J U N A I D A H , 2015

MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN, KOMUNIKASI DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMP MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

v

ABSTRACT

JUNAIDAH (2014) : Improve the Understanding, Communication, and

Disposition Student Mathematics Ability by Contextual Approach

This research is motivated by the importance of the ability of students’ understanding, communication, and mathematical disposition. However, the ability of students’ understanding, communication, and mathematical disposition is lack in reality. Based on the previous research, learning with contextual

approach can improve the ability of students’ understanding, communication, and

mathematical disposition. This study is a quasi-experimental design with non-equivalent forms of the Control Group Design with eighth grade students at one junior high school in the town of Lembang. The research sample is determined by using purposive sampling which consists of two classes namely experimental classes that is taught by contextual learning approach, and control class that is taught by expository in accordance with guidebooks of curriculum 2013. The instruments are test about understanding and communication ability and the disposition of student attitude scale. The results of this study are (1) the

achievement and enhancement of students’ ability in understanding of

mathematics by using contextual is better than regular learning in whole or KAM;

(2) the achievement and enhancement of students’ ability in communication of

mathematics by using contextual is better than regular learning in towards the achievement of the students’ ability in understanding of mathematics. (4) There is no interaction between learning and KAM (high, medium, low) towards the

achievement of the students’ ability in communication skills. (5) There is no

difference in mathematical disposition of students who are taught by using contextual approach and regular learning.

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini telah berhasil melakukan subkloning gen araA (1512 bp) yang mengkode enzim L-AI ke dalam plasmid pRHA (4177 bp) sebagai vektor ekspresi (Gambar 7a), pada ujung

Pada tahap ini, penulis mencari dan mengumpulkan sumber tertulis yang berhubungan dengan kebijakan pangan yang pernah diterapkan pada masa Orde Baru, baik berupa

Status kebersihan gigi dan mulut dengan status karies gigi (kajian pada murid kelompok usia 12 tahun di SD Negeri Kota Bukittinggi).. Fujita H, Asakura K,

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Kepala Badan Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil

PENGEMBANGAN PROGRAM PELATIHAN BATIK BERBASIS KEARIFAN LOKAL BAGI REMAJA D I INDUSTRI BATIK CIMAHI1. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

Menyikapi permasalahan yang timbul dalam pendidikan matematika sekolah seperti yang telah diuraikan di atas, penulis tertarik untuk melakukan penelitian terkait

Penulisan ilmiah ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pentingnya suatu pemasaran guna meningkatkan hasil dari penjualan suatu produk barang yang diproduksi oleh perusahaan,

Alat ini juga telah dilengkapi dengan pembatas yang dapat membatasi pengunjung yang yang masuk ke dalam ruangan tersebut dengan menggunkan program dan sebagai indicator adalah