• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perlindungan Hak Cipta atas Penyewaan Buku Tanpa Izin Secara Komersial oleh Taman Bacaan Berdasarkan Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Hak Cipta.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perlindungan Hak Cipta atas Penyewaan Buku Tanpa Izin Secara Komersial oleh Taman Bacaan Berdasarkan Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Hak Cipta."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv

PERLINDUNGAN HAK CIPTA ATAS PENYEWAAN BUKU SECARA KOMERSIAL OLEH TAMAN BACAAN BERDASARKAN

UNDANG-UNDANG NOMOR 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA Muhammad Putro Ekoyono

110111100109

Karya cipta intelektual dalam bentuk buku merupakan suatu karya tulis yang dibuat oleh seorang penulis. Untuk mendapatkan keuntungan ekonomis dari karya tersebut, penulis menerbitkan buku ciptaannya untuk dijual kepada masyarakat. Umumnya penulis buku bekerja sama dengan penerbit untuk menerbitkan buku karya ciptanya dengan membuat akta perjanjian yang isinya mengatur tentang izin yang diberikan penulis buku kepada penerbit untuk penerbitkan buku dan sebagai gantinya penulis akan mendapatkan royalti dari keuntungan hasil penjualan buku-buku yang diterbitkan tersebut. Namun pada masa sekarang buku-buku tidak hanya dimanfaatkan oleh penulis dan penerbit untuk mendapatkan keuntungan, tetapi juga dimanfaatkan secara komersial oleh pihak-pihak lain meskipun tidak memiliki izin dari penulis atau penerbit. Salah satu bentuk usaha yang melakukan tindakan ekonomi atas buku selain penulis dan penerbit adalah pengusaha Taman Bacaan yang menyewakan buku. Yang menjadi permasalahan, Taman Bacaan tidak memiliki izin dari penulis ataupun penerbit buku untuk menyewakan buku-buku yang dimiliki oleh Taman Bacaan tersebut.

Skripsi ini akan membahas mengenai bagaimana perlindungan hukum penggunaan karya cipta buku untuk kegiatan penyewaan di Taman Bacaan dan tindakan hukum apa yang dapat dilakukan penulis sebagai pencipta dan penerbit sebagai pemegang hak cipta atas buku. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode pendekatan yuridis normatif, yaitu penelitian hukum yang mengutamakan penelitian kepustakaan yang menekankan pada tinjauan dari segi ilmu hukum khususnya Hukum Hak Kekayaan Intelektual tentang Hak Cipta dan bagaimana penerapannya dalam praktik.

Referensi

Dokumen terkait

Represi/ tekanan dalam proporsi berlebih terhadap hasrat, impuls, dan dorongan-dorongan instingtual adalah penyebab utama neurosis (Freud: 2006). Pada kutipan fragmen

Program komputer merupakan salah satu bentuk hak cipta yang diberikan perlindungan secara hukum berdasarkan Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak

1) Penataran dan pelatihan dengan tujuan memperluaskan wawasan profesi guru dan keilmuan para guru. 2) Program Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) yang dilaksanakan seminggu

Pengaruh arah serat terhadap nilai kriteria kegagalan Hill komposit dapat diketahui dengan memodelkan 20 lamina dengan sudut [+ θ] yang disusun secara berulang

Untuk penampang lingkaran ini sering digunakan untuk poros berputar ataupun konstruksi yang mengalami torsi. Untuk hal ini momen inersia yang digunakan dalam

berbagi sesuatu yang sudah dibicarakan bersama pasangannya masing-masing dengan seluruh kelas. Lebih efektif bagi dosen untuk berjalan mengelilingi ruangan, dari

Dengan demikian, dalam melakukan tindakan pemberdayaan bagi kaum miskin, pemerintah harus berkaca pada cara pemerintahan Allah sebagai penguasa tertinggi yang tidak membiarkan umat

Variabel Credit Risk (CR) atau yang biasa disebut dengan rasio Non Performing Financing (NPF), variabel ini memiliki nilai koefisien 0.0843 dengan nilai t-Stat