• Tidak ada hasil yang ditemukan

RANCANG BANGUN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TAMAN KANAK-KANAK MENGGUNAKAN METODE SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RANCANG BANGUN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TAMAN KANAK-KANAK MENGGUNAKAN METODE SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE SKRIPSI"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

RANCANG BANGUN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TAMAN KANAK-KANAK MENGGUNAKAN

METODE SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Komputer (S.Kom.)

Karel Kurnia 00000012945

PROGRAM STUDI INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA

TANGERANG

(2)

LEMBAR PENGESAHAN

RANCANG BANGUN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TAMAN KANAK-KANAK MENGGUNAKAN METODE SIMPLE MULTI

ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE Oleh

Nama : Karel Kurnia

NIM : 00000012945

Program Studi : Informatika

Fakultas : Teknik dan Informatika

Tangerang, 23 Juni 2020

Ketua Sidang Dosen Penguji

Eunike Endariahna Surbakti, S.Kom., M.T.I. Dr. Ir. P. M. Winarno, M.Kom.

Dosen Pembimbing

Nunik Afriliana, S.Kom., MMSI

Mengetahui,

Ketua Program Studi Informatika

(3)

PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT

Dengan ini saya:

Nama : Karel Kurnia

NIM : 00000012945

Program Studi : Informatika

Fakultas : Teknik dan Informatika

Menyatakan bahwa Skripsi yang berjudul “Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Taman Kanak-Kanak Menggunakan Metode Simple Multi Attribute Rating Technique” ini adalah karya ilmiah saya sendiri, bukan plagiat dari karya ilmiah yang ditulis oleh orang lain atau lembaga lain, dan semua karya ilmiah orang lain atau lembaga lain yang dirujuk dalam Skripsi ini telah disebutkan sumber kutipannya serta dicantumkan di Daftar Pustaka.

Jika di kemudian hari terbukti ditemukan kecurangan/penyimpangan baik dalam pelaksanaan Skripsi maupun dalam penulisan laporan Skripsi, saya bersedia menerima konsekuensi dinyatakan TIDAK LULUS untuk mata kuliah Skripsi yang telah saya tempuh.

Tangerang, 15 Juni 2020

Karel Kurnia

(4)

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai sivitas akademik Universitas Multimedia Nusantara, saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Karel Kurnia

NIM : 00000012945

Program Studi : Informatika

Fakultas : Teknik dan Informatika

Jenis Karya : Skripsi

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui dan memberikan izin kepada Universitas Multimedia Nusantara hak Bebas Royalti Non-eksklusif (Non- exclusive Royalty-Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul:

Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Taman Kanak- Kanak Menggunakan Metode Simple Multi Attribute Rating Technique beserta perangkat yang diperlukan.

Dengan Hak Bebas Royalti Non-ekslusif ini, pihak Universitas Multimedia Nusantara berhak menyimpan, mengalihmedia atau format-kan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan mendistribusi dan menampilkan atau mempublikasikan karya ilmiah saya di internet atau media lain untuk kepentingan akademis, tanpa perlu meminta izin dari saya maupun memberikan royalti kepada saya, selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis karya ilmiah tersebut.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Tangerang, 15 Juni 2020

Karel Kurnia

(5)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa dengan rahmat dan berkat yang diberikan oleh-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan pembuatan aplikasi Kindergarten Smart Match, laporan skripsi yang berjudul

“Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Taman Kanak-Kanak Menggunakan Metode Simple Multi Attribute Rating Technique” dengan baik dan tepat waktu.

Penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang bersedia membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi dan juga memberikan kritik dan saran dalam pembuatan laporan ini sehingga penulis mampu menyelesaikan laporan skripsi ini, terutama kepada:

1. Dr. Ninok Leksono, Rektor Universitas Multimedia Nusantara, yang memberi inspirasi bagi penulis untuk berprestasi,

2. Dr. Eng. Niki Prastomo, S.T., M.Sc., Dekan Fakultas Teknik dan Informatika Universitas Multimedia Nusantara,

3. Nunik Afriliana, S.Kom., M.M.S.I., Ketua Program Studi Informatika Universitas Multimedia Nusantara, yang menerima penulis dengan baik untuk berkonsultasi, yang membimbing pembuatan Skripsi dan yang telah mengajar penulis tata cara menulis karya ilmiah dengan benar.

4. Orang tua dan keluarga yang menjadi tempat bersandar dan memberikan dukungan penuh kepada penulis dalam pembuatan laporan.

(6)

Semoga Skripsi ini dapat bermanfaat, baik sebagai sumber informasi maupun sumber inspirasi, bagi para pembaca.

Tangerang, 15 Juni 2020

Karel Kurnia

(7)

RANCANG BANGUN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TAMAN KANAK-KANAK MENGGUNAKAN

METODE SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE

ABSTRAK

Memilih taman kanak-kanak yang tepat merupakan hal yang sangat penting, karena taman kanak-kanak yang dipilih dapat mempengaruhi pendidikan dan masa depan seorang anak. Orang tua memiliki berbagai pertimbangan dalam pemilihan taman kanak-kanak yang sesuai dengan kriteria namun tidak memiliki informasi yang cukup. Menurut hasil survei kepada orang tua di Citra Raya, 77,3%

berpendapat bahwa mereka kesulitan dalam memilih dan menentukan taman kanak- kanak yang sesuai dan 90.9% berpendapat bahwa diperlukan suatu aplikasi untuk membantu dalam memilih dan menentukan taman kanak-kanak. Kindergarten Smart Match dibuat untuk membantu orang tua dalam memilih taman kanak-kanak yang sesuai. Proses pemilihan taman kanak-kanak dibuat dengan menggunakan metode Simple Multi Attribute Rating Technique untuk mendapatkan rekomendasi atas taman kanak-kanak yang sesuai dengan pilihan pengguna. Setelah melakukan evaluasi kepada pengguna aplikasi dengan menggunakan metode End User Computing Satisfaction, dari hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi Kindergarten Smart Match berhasil dirancang dan dibangun karena sudah berhasil menampilkan rekomendasi taman kanak-kanak dan didapatkan hasil evaluasi sebesar 81,64% yang menunjukkan bahwa pengguna merasa sangat puas terhadap aplikasi.

Kata Kunci: Citra Raya, Kindergarten Smart Match , Simple Multi Attribute Rating Technique, Taman Kanak-Kanak

(8)

DESIGN AND CREATING DECISION SUPPORT SYSTEM OF KINDERGARTEN USING SIMPLE MULTI ATTRIBUTE

RATING TECHNIQUE METHOD

ABSTRACT

Choosing the right kindergarten is very important, because the chosen kindergarten can affect a child's education and future. Parents have various considerations in choosing kindergarten that matches the criteria but does not have enough information. According to the results of a survey of parents in Citra Raya, 77.3% thought that they had difficulty in choosing and determining an appropriate kindergarten and 90.9% thought that an application was needed to assist in selecting and determining a kindergarten. Kindergarten Smart Match is created to help parents choose the right kindergarten. The process of selecting kindergarten is made using the Simple Multi Attribute Rating Technique method to get recommendations for kindergartens that are in accordance with the user's choice. After evaluating the application users using the End User Computing Satisfaction method, the results of the study showed that the Kindergarten Smart Match application was successfully designed and built because it successfully displayed the kindergarten recommendations and obtained an evaluation result of 81.64% which indicated that the user felt very satisfied with the application.

Keywords: Citra Raya, Kindergarten, Kindergarten Smart Match, Simple Multi Attribute Rating Technique

(9)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ……….………. i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT ...iii

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS ... iv

KATA PENGANTAR ... v

ABSTRAK ... vii

ABSTRACT ... viii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR RUMUS ... xiv

BAB I ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 3

1.3 Batasan Masalah ... 4

1.4 Tujuan Penelitian ... 4

1.5 Manfaat Penelitian ... 4

1.6 Sistematika Penulisan ... 5

BAB II ... 5

2.1 Taman Kanak-Kanak ... 5

2.2 Sistem Pendukung Keputusan ... 6

2.3 Pemodelan Sistem Pendukung Keputusan ... 6

2.4 Simple Multi Attribute Rating Technique ... 7

2.5 Perhitungan Simple Multi Attribute Rating Technique ... 8

2.6 End User Computing Satisfaction ... 16

2.7 Analisis End User Computing Satisfaction ... 17

BAB III... 21

3.1 Metodologi Penelitian ... 21

3.2 Perancangan Aplikasi ... 22

3.2.1 Flowchart ... 23

3.2.2 Struktur Tabel ... 37

3.2.3 Database Schema... 39

3.2.4 Rancangan Tampilan Antarmuka ... 40

3.2.5 Use Case Diagram ... 51

3.2.6 Data Flow Diagram ... 52

BAB IV ... 55

4.1 Spesifikasi Perangkat ... 55

4.1.1 Spesifikasi Software ... 55

4.1.2 Spesifikasi Hardware ... 55

4.2 Implementasi Aplikasi ... 56

4.2.1 Implementasi Algoritma ... 56

4.2.2 Pengujian Aplikasi ... 59

(10)

4.2.4 Pembahasan Metode End User Computing Satisfaction ... 74

BAB V ... 80

5.1 Simpulan ... 80

5.2 Saran ... 80

DAFTAR PUSTAKA ... 81

LAMPIRAN ... 83

(11)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Kriteria akreditasi taman kanak-kanak ... 10

Tabel 2.2 Kriteria jumlah ruang kelas taman kanak-kanak ... 10

Tabel 2.3 Kriteria luas sekolah taman kanak-kanak ... 10

Tabel 2.4 Kriteria adanya taman bermain ... 10

Tabel 2.5 Kriteria batas tampung siswa per kelas ... 10

Tabel 2.6 Kriteria jumlah pengajar per kelas ... 11

Tabel 2.7 Skala tingkat kepuasan pengguna ... 18

Tabel 2.8 Rancangan kuesioner ... 18

Tabel 2.9 Rancangan kuesioner (lanjutan) ... 19

Tabel 2.10 Variabel isi ... 75

Tabel 2.11 Variabel akurasi... 76

Tabel 2.12 Variabel format ... 76

Tabel 2.13 Variabel kemudahan ... 77

Tabel 2.14 Variabel waktu ... 77

Tabel 3.1 users ... 38

Tabel 3.2 kriteriatk ... 38

Tabel 3.3 datatk ... 39

Tabel 4.1 Pengujian aplikasi - Data pengguna ... 59

Tabel 4.2 Pengujian aplikasi - Nilai data taman kanak-kanak ... 60

(12)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Flowchart - Login ... 23

Gambar 3.2 Flowchart - Signup ... 24

Gambar 3.3 Flowchart - Admin ... 25

Gambar 3.4 Flowchart - Edit TK ... 26

Gambar 3.5 Flowchart - User ... 27

Gambar 3.6 Flowchart - Edit Bobot Kriteria ... 28

Gambar 3.7 Flowchart – Sistem Pendukung Keputusan... 29

Gambar 3.8 Flowchart - Hitung Data User ... 30

Gambar 3.9 Flowchart - Proses Normalisasi ... 31

Gambar 3.10 Flowchart - Proses Nilai Max Min ... 32

Gambar 3.11 Flowchart - Proses Nilai Akhir User... 33

Gambar 3.12 Flowchart - Hitung Data Taman Kanak-Kanak... 34

Gambar 3.13 Flowchart - Proses Nilai Akhir TK ... 35

Gambar 3.14 Flowchart - Proses Menghitung Nilai Selisih ... 36

Gambar 3.15 Flowchart - Proses Mengurutkan Nilai TK baru ... 37

Gambar 3.16 Database Schema ... 40

Gambar 3.17 Desain Antarmuka - Log In ... 41

Gambar 3.18 Desain Antarmuka - Sign Up Sebagai Admin/User ... 41

Gambar 3.19 Desain Antarmuka - Sign Up Admin ... 42

Gambar 3.20 Desain Antarmuka - Sign Up User ... 42

Gambar 3.21 Desain Antarmuka - Admin HOME ... 43

Gambar 3.22 Desain Antarmuka - User HOME... 44

Gambar 3.23 Desain Antarmuka - Admin Data Taman Kanak-Kanak ... 44

Gambar 3.24 Desain Antarmuka - User Data Taman Kanak-Kanak ... 45

Gambar 3.25 Desain Antarmuka - Admin Data Kriteria ... 46

Gambar 3.26 Desain Antarmuka - User Data Kriteria ... 46

Gambar 3.27 Desain Antarmuka - User Edit Bobot User ... 47

Gambar 3.28 Desain Antarmuka - Admin Edit Taman Kanak-Kanak ... 48

Gambar 3.29 Desain Antarmuka - Admin About Developer ... 48

Gambar 3.30 Desain Antarmuka - User About Developer ... 49

Gambar 3.31 Desain Antarmuka - User Pemilihan Taman Kanak Kanak ... 50

Gambar 3.32 Desain Antarmuka - User Ranking ... 50

Gambar 3.33 Use Case Diagram ... 51

Gambar 3.34 Diagram Konteks ... 52

Gambar 3.35 DFD Level 1 ... 53

Gambar 3.36 DFD Level 2 ... 54

Gambar 4.1 Menghitung Normalisasi ... 56

Gambar 4.2 Menghitung Nilai Utility User ... 57

Gambar 4.3 Menghitung Nilai Akhir User... 57

Gambar 4.4 Menghitung Nilai Utility TK... 57

Gambar 4.5 Menghitung Nilai Hasil TK ... 57

Gambar 4.6 Menghitung Nilai Akhir TK ... 58

(13)

Gambar 4.7 Menghitung Nilai Selisih ... 58

Gambar 4.8 Mengurutkan Data ... 58

Gambar 4.9 Pengujian Aplikasi - Matriks A ... 61

Gambar 4.10 Pengujian Aplikasi - Normalisasi ... 62

Gambar 4.11 Pengujian Aplikasi - Nilai Utility Kriteria 1-3 ... 63

Gambar 4.12 Pengujian Apikasi - Nilai Utility Kriteria 4-6 ... 63

Gambar 4.13 Pengujian Aplikasi - Nilai Utility Pengguna ... 63

Gambar 4.14 Pengujian Aplikasi - Perhitungan Nilai S Pada Data Taman Kanak- Kanak ... 64

Gambar 4.15 Pengujian Aplikasi - Perhitungan Nilai S Pada Data Pengguna ... 64

Gambar 4.16 Pengujian Aplikasi - Perhitungan Nilai Selisih ... 65

Gambar 4.17 Pengujian Aplikasi - Ranking ... 66

Gambar 4.18 Tampilan Antarmuka - Log In ... 67

Gambar 4.19 Tampilan Antarmuka – Sign Up Sebagai Admin / User ... 67

Gambar 4.20 Tampilan Antarmuka - Sign Up User ... 68

Gambar 4.21 Tampilan Antarmuka - Sign Up Admin ... 68

Gambar 4.22 Tampilan Antarmuka - HOME ... 69

Gambar 4.23 Tampilan Antarmuka - Data Taman Kanak-Kanak ... 69

Gambar 4.24 Tampilan Antarmuka – (Admin) Data Kriteria ... 70

Gambar 4.25 Tampilan Antarmuka – (User) Data Kriteria ... 70

Gambar 4.26 Tampilan Antarmuka - (User) Edit Bobot ... 71

Gambar 4.27 Tampilan Antarmuka - (Admin) Edit Taman Kanak-Kanak ... 72

Gambar 4.28 Tampilan Antarmuka - About Developer ... 72

Gambar 4.29 Tampilan Antarmuka - (User) Pemilihan Taman Kanak-Kanak ... 73

Gambar 4.30 Tampilan Antarmuka - (User) Rekomendasi ... 73

Gambar 4.31 Tampilan Antarmuka - (User) Ranking ... 74

(14)

DAFTAR RUMUS

Rumus 2.1 – Model Simple Multi Attribute Rating Technique ... 8

Rumus 2.2 – Normalisasi ... 12

Rumus 2.3 – Nilai Utility Kriteria Keuntungan ... 13

Rumus 2.4 – Nilai Utility Kriteria Kerugian ... 13

Rumus 2.5 – Nilai Hasil Akhir ... 16

Rumus 2.6 – Skor Ideal ... 19

Rumus 2.7 – Persentase ... 19

Referensi

Dokumen terkait

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN ANALISIS KELAYAKAN KREDIT MENGGUNAKAN METODE FUZZY DAN SMART (SIMPLE MULTI-ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE).. ( Studi kasus di Koperasi Baitul Makmur

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Supplier Bahan Bangunan Menggunakan Metode SMART ( Simple Multi Attribute Rating

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Supplier Bahan Bangunan Menggunakan Metode SMART ( Simple Multi Attribute Rating

Metode Simple Multi Atribute Rating Technique (SMART) merupakan metode yang dalam penerapannya mempertimbangkan beberapa kriteria dan alternatif yang mampu

Dalam pengembangan sistem ini, metode yang dipakai untuk mengambil sebuah keputusan adalah metode Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART). Metode SMART merupakan

KESIMPULAN Penggunaan metode Simple Multi Attribute Rating Technique SMART dalam seleksi penerima Bantuan Pangan Istimewa BPI sangat membantu pihak pengguna dalam menentukan keputusan

2020 ‘Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Kelayakan Pemberian Pinjaman Koperasi Berbasis Web Menggunakan Algoritma Smart Simple Multi Attribute Rating Technique’, Jurnal It, 112, Pp..

viii SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN PUPUK PRODUKSI KELAPA SAWIT DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE SMART ABSTRAK Kebutuhan dunia akan minyak