• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peluang Usaha di Masa Pandemi dan Mengembangkan Kualitas Desain Logo kemasan Produk Pada Industri Rumahan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Peluang Usaha di Masa Pandemi dan Mengembangkan Kualitas Desain Logo kemasan Produk Pada Industri Rumahan"

Copied!
26
0
0

Teks penuh

(1)

PROPOSAL KEGIATAN

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Peluang Usaha di Masa Pandemi dan Mengembangkan Kualitas Desain Logo kemasan Produk Pada Industri Rumahan

TIM PELAKSANA:

Hayu Kartika ST, MT (Ketua)

NIDN 0320128702

Titia Izzati, S.Si, M.Sc

NIDN 0319108302

Bethriza Hanum, ST, MT NIDN 0401018207

BIDANG ILMU TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS MERCU BUANA

2020

(2)

i HALAMAN PENGESAHAN

1. a. Judul Proposal PPM : Peluang Usaha di Masa Pandemi dan Mengembangkan

Kualitas Desain Logo kemasan Produk Pada Industri Rumahan

b. Judul Penelitian Terdahulu : implementasi pdca untuk perbaikan kualitas kadar protein hewani pada produk obat tradisional

2. Ketua Pelaksana

a. Nama Lengkap : Hayu Kartika, S.T, M.T

b. NIDN : 0320128702

c. Jabatan Fungsional : Lektor

d. Fakultas/Program Studi Teknik/Teknik Industri

e. Nomor HP : 085719570031

f. Alamat surel (e-mail) hayu_kartika@yahoo.com

3. Anggota Tim Pengusul

a. Jumlah Anggota : Dosen 2 Orang

b. Nama Anggota I : Titia Izati, Ssi, Msc

c. Nama Anggota II : Bethriza Hanum, ST,MT

4. Mahasiswa

a. Jumlah Mahasiswa : Mahasiswa 2 orang

b. Nama Mahasiswa I : Ghina Rahmatika (Nim:41618210016)

c. Nama Mahasiswa II : Tiyara Mughni Homonggio Jonah (Nim: 41618210018) 5. Lokasi Kegiatan

a. Wilayah kegiatan (Desa/Kecamatan)

: Jati Kramat

b. Kabupaten/Kota : Bekasi

c. Propinsi : Jawa Barat

d. Jarakkelokasikegiatan (Km) : 8,5 Km

6. Luaran yang dihasilkan Logo Produk Mitra dan sertifikat Webinar

7. Jangka Waktu : 6 bulan

6. Biaya yang diperlukan

a. Sumber dari PPM UMB : Rp. 3.500.000,-

b. Sumber lain : Rp. -

c. Jumlah : Rp. 3.500.000.

Jakarta, 30 November 2020 Mengetahui,

Ketua Kelompok PkM Ketua Pelaksana,

(Dr. Zulfa Fitri Ikatrinasari, MT) (Hayu Kartika, S.T, M.T)

NIK: 113720381 NIK: 118870635

Menyetujui,

Dekan/Direktur Fakultas Kepala Pusat

Pengabdian Pada Masyarakat

(Dr.Ir. Mawardi Amin, MT) (Dr.Inge Hutagalung, M.Si)

NIK: 192670076 NIK : 113590380

(3)

ii DAFTAR ISI

Halaman Pengesahan ... i

Daftar Isi ... ii

Ringkasan Proposal ... iii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Analisis Situasi ... 1

1.2. Perumusan Masalah... 2

1.3. Tujuan Kegiatan ... 3

1.4. Batasan Masalah ... 3

1.5. Relevansi dengan Penelitian Terdahulu ... 3

BAB II SOLUSI DAN TARGET LUARAN ... 4

2.1. Solusi ... 4

2.2. Target Luaran ... 4

BAB III METODE PELAKSANAAN ... 5

3.1. Sifat dan Bentuk kegiatan ... 5

3.1.1. Khalayak Sasaran ... 5

3.1.2. Lokasi Pelaksanaan ... 5

3.2. Persiapan Pengabdian Masyarakat ... 5

3.3. Mekanisme EvaluasiKegiatan ... 5

BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ... 6

4.1. Anggaran Biaya Pengabdian Masyarakat... 6

4.2. Jadwal Kegiatan ... 6

DAFTAR PUSTAKA ... 7

LAMPIRAN-LAMPIRAN ... 8

Lampiran 1 : Biodata Ketua dan Anggota Pengusul ... 8

Lampiran 2 : Gambaran Iptek ... 21

Lampiran 3 : Peta Lokasi ... 22

(4)

iii RINGKASAN PROPOSAL

Masa pandemi saat ini begitu terasa dampaknya, salah satunya adanya pemutusan hubungan kerja (PHK), himpitan ekonomi semakin terasa, hidup hanya bertumpu dari uang tabungan tanpa adanya pemasukan. Melihat situasi demikian kami dari tim pengabdian Mercu Buana bekerjasama dengan Mitra untuk mengadakan pengabdian webinar untuk memotivasi dan membuka wawasan para ibu-ibu yang berdampak PHK, agar para masyarakat mampu menangkap peluang usaha rumahan ditengah pandemi ini. Sebenarnya banyak sekali peluang-peluang usaha ditengah pandemi ini dengan modal yang minimum sesuai dengan budget yang ada namun berdaya jual tinggi.Meskipun situasi sulit seperti ini percaya di dalamnya pasti ada kemudahan dan solusi. Selain itu dalam pengabdian ini, kami tim pengabdian Mercu Buana juga membantu mitra yang membuka usaha ini sejak April 2020 dan juga untuk masyarakat umum dalam pelatihan membuat logo dan kemasan yang menarik dengan biaya yang tidak terlalu mahal namun membuat hasil produk industri rumahan ini terlihat menarik. Diharapkan dengan adanya ilmu atau keterampilan ini, ibu-ibu dan masyarakat umumnya menjadi termotivasi dan membuka ide-ide baru untuk membuka usaha.Akhir kata teringat kata-kata bijak “Tidak ada satupun usaha yang sia-sia jika kita mau melakukannya dengan bersungguh-sunguh untuk tujuan yang di inginkan”.

(5)

1 BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Analisis Situasi

Di Masa Pandemi Covid-19 sekarang ini banyak sekali masyarakat yang terkena dampak dari pandemi Covid-19 salah satunya adalah banyaknya karyawan yang di rumahkan atau Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Menurut Mentri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah rincian jumlah pekerja per-20 april 2020, perusahaan formal yang dirumahkan adalah 1.304.777 dari 43.690 perusahaan. Sedangkan pekerja formal yang di PHK sebanyak 241.431 orang pekerja dari 41.235 perusahaan, sedangkan Sektor informal juga terpukul karena kehilangan 538.385 pekerja yang terdampak dari 31. 444 perusahaan atau UMKM (Biro Humas Kemnaker, 2020)

Namun, dibalik keresahan dan kesusahan masyarakat tersebut sebenarnya terdapat peluang usaha untuk para pekerja yang di PHK dan untuk para ibu-ibu yang membantu perekonomian dikeluarganya. Salah satu bentuk untuk melawan kondisi pandemi Covid-19 saat ini setiap orang diharapkan dapat menjaga imun tubuh yang kuat, banyak cara yang bisa dilakukan. Diantara namyaknya cara tersebut, salah satunya didapatkan dengan cara memakan makanan yang banyak mengandung Vitamin C atau meminum-minuman herbal asli ramuan indonesia. (dr. Allert Benedicto Ieuan Noya, 2020)

Selain potensi usaha yang ada, diperlukan juga adanya kualitas dari produk dan kemasan agar menarik konsumen untuk membeli dan mencoba produk tersebut. Produk yang baik adalah produk yang mampu menjaga kualitasnya dan melakukan peningkatan terus menerus pada produknya. (Kartika et al., 2018)

Pada Pengabdian masyarakat kali ini, Mitra yang kami ajak kerjasama merupakan salah satu pelaku mitra yang selama pandemi ini baru memulai usahanya dibidang makanan, dan melihat potensi usaha di masa pendemi serta baru memulai usaha rumahan sejak april 2020 salah satu kendalanya adalah pembuat logo dan kemasan yang masih seadanya, yang kami rasa masih kurang menarik konsumen. Produk yang disajikan berupa, puding dengan tinggi protein, creamy fruit biscuit, salad buah yang kaya akan Vitamin C karena pembuatannya sausnya pun menggunakan perasan jeruk tanpa mayo dan yogurt, pembuatan salad ini sangat ekonomis sekali namun menghasilkan rasa dan manfaat yang cukup besar.

Selain itu mitra kami ini juga membatu para ibu-ibu muda disekitarnya untuk ikut memulai usaha rumahan dikarenakan adanya kesulitan perekonomian. Kami dari tim pengabdian ingin ikut membantu mitra dan juga untuk khalayak dalam membuat kualitas produ

(6)

2 kemasan dan logo menjadi lebih menarik, serta memberikan wadah untuk membagikan pengalaman memulai peluang usaha di masa pandemi oleh Mitra melalui Webinar.

Gambar 1.1. logo awal industri rumahan

Gambar 1.2. Pengemasan produk

Pada Gambar 1.1 dan Gambar 1.2 diatas adalah Logo mitra awal yang masih sederhana dan kualitas kemasan yang masih kurang menarik. Melihat potensi tersebut kami dari tim Pengabdian bekerjasama dengan mitra ikut membantu mengajak untuk membuka usaha, dan membantu mitra juga dalam membuat logo dan membuat desain kemasan agar memberikan hasil yang lebih menarik

.

1.2 . Perumusan Masalah

Menurut penjabaran analisis dan uraian situasi diatas, permasalahan yang dihadapi adalah

(7)

3 1. Dikarenakan masa pandemi ini banyak khalayak umum yang kehilangan pekerjaannya dan mengalami kebingungan untuk memulai usaha atau menemukan pekerjaan yang baru.

2. Kurangya pengetahuan Mitra dan untuk khalayak umum yang belum memiliki pengalaman membuka usaha untuk dapat membuat kemasan produk yang baik.

1.3. Tujuan Kegiatan

1. Sarana pengetahuan dan memberikan pengalaman untuk memulai suatu usaha serta mampu melihat dan menangkap potensi peluang usaha dengan modal usaha yang dimiliki.

2. Memberikan keterampilan dan pengetahuan kepada mitra dan khalayak umum untuk dapat membuat kemasan produk dengani kualitas desain kemasan yang baik agar lebih menarik sehingga dapat meningkatkan daya jual

1.4. Batasan Masalah

Penyelesaian masalah pada Mitra hanya dibatasi kepada perbaikan bentuk kemasan dan membatu dalam pembuatan logo Mitra yang baru, serta tim pengabdian juga memberikan pengetahuan mengenai desain kemasan kepada khalayak umum. Disamping itu Mitra juga ikut melakukan sharing session dalam pengalaman memulai dan melihat potensi usaha dimasa pandemi Covid-19

1.5. Relevansi dengan Penelitian Terdahulu

Pada Penelitian Kartika (2018) kualitas terhadap kemasan harus diperhatikan, dimana perbaikan harus terus ditingkatkan, sehingga dapat mencapai hasil yang maksimal Zero Defect, dengan kata lain dalam industry kualitas dikenal dengan capaian Six Sigma. Hal ini dimaksudkan agar menarik para konsumen untuk membeli produk tersebut.

(8)

4 BAB II

SOLUSI DAN TARGET LUARAN 2.1. Solusi

Dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini yang akan dilakukan secara webinar maka diharapkan akan memberikan solusi terhadap permasalahan diatas diantaranya adalah sebagai berikut:

1. Bekerjasama dengan mitra untuk memberi pengalaman kepada khalayak umum untuk dapat melihat potensi usaha dimasa pandemi Covid-19 dengan biaya yang kita miliki 2. Membangun semangat khalayak umum untuk berwirausaha, dalam menghadapi masa

pandemi.

3. Tim pengabdian membantu mitra dalam membuat kemasan yang lebih baik dan membantu dalam membuat logo untuk mitra agar lebih menarik sehingga dapat meningkatkan nilai jual produk mitra.

4. Tim pengabdian juga memberikan ilmu kepada khalayak umum untuk membuat tampilan kemasan produk terlihat lebih baik

2.2. Target Luaran

Setelah mengikuti kegiatan yang disusun oleh tim pengabdian, diharapkan para peserta Mampu mencoba untuk memulai membuat usaha industri rumahan dengan modal yang ada, Pengetahuan dalam melihat potensi usaha yang ada, serta semangat dan tekad berwirausaha dan Membuat kemasan produk dan logo untuk Mitra

Tabel 2.1.Rencana Target Capaian Luaran

No Jenis Luaran Indikator

Capaian

1 Publikasi ilmiah pada jurnal ber ISSN /prosiding Draft

2 Publikasi pada media masa (cetak/online/repocitory PT) Tidak Ada 3 Peningkatan daya saing (peningkatan kualitas, kuantitas, serta nilai

tambah barang, jasa, diversifikasi produk, atau sumber daya lainnya) Besar Peningkatan 4 Peningkatan penerapan iptek di masyarakat (mekanisasi, IT, dan

manajemen) 4) Produk

5 Perbaikan tata nilai masyarakat (seni budaya, sosial, politik, keamanan,

ketentraman, pendidikan, kesehatan) Ada

6 Publikasi di jurnal internasional 1) Tidak ada

7 Jasa, rekayasa sosial, metode atau sistem, produk/barang Tidak ada

8 Inovasi baru TTG 5) Tidak Ada

9 Hak kekayaan intelektual (Paten, Paten sederhana, Hak Cipta, Merek dagang, Rahasia dagang, Desain Produk Industri, Perlindungan Varietas Tanaman, Perlindungan Desain Topografi Sirkuit Terpadu)

Tidak Ada

10 Bukuber ISBN Tidak ada

(9)

5 BAB III

METODE PELAKSANAAN

3.1 Sifat dan Bentuk Kegiatan

Sifat dan bentuk kegiatan yang dilakukan adalah berupa Webinar sharing session memulai usaha dan melihat potensi usaha untuk khalayak umum oleh mitra pelaku industri rumahan dimasa pandemi Covid-19, dan pemberian materi dan praktik oleh tim pengabdian masyarakat untuk membuat desain kemasan dan logo yang menarik untuk produk yang akan dijual.

3.1.1. Khalayak Sasaran

Ibu rumah tangga disekitar industri rumahan mitra, Kecamatan Jati Asih, Kota bekasi serta khalayak umum yang ingin mengikuti kegiatan webinar ini.

3.1.2 Lokasi Pelaksanaan:

Pelaksanaan kegiatan akan dilaksanakan melalui media Daring (dalam Jaringan) via Google Meet.

3.2. Persiapan Pengabdian Masyarakat

Adapun beberapa persiapan yang dilakukan yaitu menyediakan beberapa komponen dan Perlengkapan yang dibutuhkan dalam pengabdian masyarakat adalah sebagai berikut:

Pembuatan poster pengabdian, dan Google form pendaftaran

Pembuatan Group WA Webinar

Koneksi Internet

Laptop

Modul Materi

Install Aplikasi Google Meet

3.3. Mekanisme Evaluasi Kegiatan

1. Evaluasi kegiatan dengan melihat seberapa banyak para peserta yang mendaftar dan mengikuti kegiatan ini.

2. Pemberian dan penerapan hasil untuk mitra berupa foto desain produk kemasan dan logo produk yang dibuat oleh tim pengabdian

(10)

6 BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya Pengabdian Masyarakat

Dibawah ini merupakan anggaran biaya yang diusulkan untuk pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat seperti yang ditunjukkan pada Tabel 4.1

Tabel 4.1. Anggaran Biaya Pengabdian

No Komponen Biaya Yang Diusulkan

(Rp)

1 Honorarium Instruktur None

2 Kuota Internet untuk Komunikasi, Persiapan acara dan Webinar

1.200.000

3 Print Sticker hasil logo 120.000

4 Pembuatan pamflet Webinar 80.000

5 Pembuatan produk Kemasan dan Stempel Mitra

400.000

6 Pembuatan Sertifikat 400.000

7 Survei Lokasi Mitra 1.000.000

8 Pembuatan Laporan 300.000

Jumlah 3.500.000

4.2 Jadwal Kegiatan

Adapun susunan jadwal kegiatan pengabdian masyarakat yang akan dijalankan selama beberapa bulan kedepan adalah sebagai berikut:

Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan Pengabdian

No Kegiatan Bulan

Nov’20 Des’20 Jan’21 Feb’21 Mar’21 Apr’21 1 Persiapan, Pengajuan

dan Revisi proposal 2 Persiapan Webinar 3 Pelaksanaan Webinar 4 Bimbingan Khusus

Pelatihan kepada Mitra pembuatan kemasan dan logo

5 Evaluasi Pelaksanaan 6 Penyusunan Laporan

(11)

7 DAFTAR PUSTAKA

Biro Humas Kemnaker. (2020). Menaker: Badai Pasti Berlalu, Panggil Kembali Pekerja yang ter-PHK Nanti. Kementrian Ketenaga Kerjaan Republik Indonesia.

https://www.kemnaker.go.id/news/detail/menaker-badai-pasti-berlalu-panggil-kembali- pekerja-yang-ter-phk-nanti

dr. Allert Benedicto Ieuan Noya. (2020). Berbagai Cara Meningkatkan Imunitas Tubuh Agar Tidak Mudah Sakit. Alodokter. https://www.alodokter.com/berbagai-cara- meningkatkan-imunitas-tubuh-agar-tidak-mudah-sakit

Kartika, H., Bakti, C. S., & Purwanti, S. (2018). Quality Improvement of Herbal Sachet in filling Powder Machine Using Six Sigma Method. IOP Conference Series:

Materials Science and Engineering, 453(1). https://doi.org/10.1088/1757- 899X/453/1/012038

(12)

8 Lampiran 1: Biodata Ketua dan Anggota Pelaksana

A. BIODATA KETUA PELAKSANA 1. Identitas Diri

1 NamaLengkap (dengangelar) Hayu Kartika, ST, MT

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Jabatan Fungsional Lektor 4 NIP/NIK/Identitas lainnya 612870420

5 NIDN 0320128702

6 Tempat dan TanggalLahir Jakarta, 20 Desember 1987

7 E-mail hayu_kartika@yahoo.com

9 NomorTelepon/HP 085719570031

10 Alamat Kantor Univ. Mercu Buana 11 NomorTelepon/Faks

12 LulusanyangTelah Dihasilkan S-1 =12 orang; S-2 =…orang; S-3 =… orang

13. Mata Kuliah yg Diampu

1. Kewirausahaan 2. Analisis Biaya

3. Perancangan dan Pengembangan Produk 4. Manajemen Mutu dan ISO

5. Pengendalian dan Penjaminan Kualitas 2. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2 S-3

Nama Perguruan Tinggi Univ. mercu Buana Univ. mercu Buana

Bidang Ilmu Teknik Industri Magister Teknik Industri

Tahun Masuk-Lulus 2005-2009 2009-2011

JudulSkripsi/Tesis/Disertasi Analisa kualitas dalam mengurangi produk reject padaproses produksi di pt.

mandom indonesia tbk

Analisa Pengaruh Sikap Kerja 5S dan Faktor Penghambat

Penerapan 5S

Terhadap Efektivitas kerja Departemen

Produksi di

Perusahaan Sepatu

Nama Pembimbing/Promotor 1. Ir. Muhammad Kholil MT 2. Nurul Diena

Novania, ST

Ir. Hardianto Iridiastadi, MSIE., PH.D

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 TahunTerakhir (Bukan Skripsi, Tesis,maupun Disertasi)

(13)

9

No. Tahun Judul Riset Pendanaan

Sumber* Jml (Juta Rp) 1 2012 Pengendalian Proses Produksi untuk

meminimasi cacat produksi di PT.X

Universitas Mercu Buana

3,5

2 2015 Analisa Kualitas Layanan dan Kepuasan Pelanggan pada Jaringan Gas Bumi Rumah Tangga

Universitas Mercu Buana

3,5

3 2016 Perbaikan Kualitas dengan Menggunakan Gugus kendali Mutu

Universitas Mercu Buana

3,5

4 2017 Perbaikan Lingkungan Kerja UKM dengan metode penerapan 5S dan Konsep PDCA

Universitas Mercu Buana

5

5 2017 Penilaian Kepuasan pelayanan Perpustakaan di SMP IP Yakin dengan Metode Sevice Quality

Universitas Mercu Buana

5

6 2019 Analisa perbaikan kualitas produk jamu serbuk dari cemaranmikroba menggunakan metode PDCA dengan pendekatan QCC

Universitas Mercu Buana

5,3

7 2020 Implementasi pdca untuk perbaikan kualitas kadar protein hewani pada produk obat tradisional

Universitas Mercu Buana

10

* Tuliskan sumber pendanaanbaik dari skema penelitian DIKTI maupun darisumber lainnya.

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 TahunTerakhir No. Tahun JudulPengabdianKepadaMasyarakat Pendanaan

Sumber* Jml (Juta 1 2016 Pelatihan Pembuatan Aksesoris Bross dari Rp)

Kain Perca

UMB 3,5

2 2017 Pelatihan solidworks bagi lulusan sma untuk meningkatkan kemampuan dalam bidang desain

UMB 3,5

3 2018 Identifikasi dan reduksi waste pada aktivitas produksi pada industri rumah tangga di kembangan utara

UMB 3,5

4 2019 Identifikasi kebutuhan konsumen dan

pengenalan proses qfd untuk membantu proses pengembangan produk pada masyarakat industri menengah di kranggan

UMB 3,5

Dst.

* Tuliskan sumber pendanaan baik dari skema pengabdian kepada masyarakat DIKTI

(14)

10 maupun dari sumber lainnya.

E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir

No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/

Nomor/Tahun

1 Analisa Strategi Bisnis Proses Perusahaan Telekomunikasi

PASTI Vol VI/ edisi 2/

April 2013 2 Analisis Pengendalian Kualitas Produk CPE

Film dengan metode SPC di PT. MSI

JITI- UNTAR Vol 1 / No.1 / Februari 2013 3 Analisis Kualitas Layanan dan Kepuasan

Pelanggan Pada Jaringan Gas Bumi Rumah Tangga

JITI- UNTAR Vol 3 / No.3 / Oktober 2015 4 Perbaikan Kualitas dengan Menggunakan

Gugus kendali Mutu

JITKOM Vol 1/No 1/

Januari 2017 5 Analisa Pengendalian Kualitas Produk

Versaboard dengan Menggunakan Metode Fault Tree Analysis (FTA) dan Metode Failure

Mode and Effect Analysis (FMEA)

Jurnal Teknokris

Vol 13/No 2/

10 Desember 2018 6 Analysis of Quality Improvement of Herbal

Medicine Products from Microbial Contaminants Using the PDCA Method with

the QCC Approach

International Journal of Science and

Research (IJSR)

Volume 8 Issue 9, September

2019

F.Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)dalam 5 TahunTerakhir No Nama Pertemuan Ilmiah /

Seminar

Judul Artikel Ilmiah Waktu dan tempat 1 Seminar nasional SNPTI

2012

Analisa produksi pada kaleng Mauritius pada departemen printing perusahaan perkalengan Indonesia dengan menggunakan metode SPC

28 April 2012 Univ. Mercu Buana

2 Seminar nasional industrial services

Upaya perbaikan kualitas vaksin hewan dengan menggunakan metode six sigma di PT.

Vaksindp Satwa Nusantara

8-9 okt 2013 The Royale Krakatau Hotel Cilegon-Banten

Indonesia 3 International Conferance

on Design, Engineering and Computer Sciences (ICDECS 2018)

Quality Improvement of Herbal Sachet in Filling Powder Machine Using Six Sigma Method

9 Agustus 2018 Js Luwansa Hotel Jakarta, Indonesia

G. Karya Buku dalam 5 Tahun Terakhir

No Judul Buku Tahun Jumlah

Halaman

Penerbit

(15)

11 H. Perolehan HKI dalam 5–10 Tahun Terakhir

No. Judul/Tema HKI Tahun Jenis NomorP/ID

I. Pengalaman Merumuskan Kebijakan Publik/Rekayasa Sosial Lainnya dalam 5Tahun Terakhir

No. Judul/Tema/Jenis Rekayasa Sosial Lainnya yangTelah Diterapkan

Tahun Tempat Penerapan

Respon Masyarakat

J. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusilainnya)

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Pelaksanaan Program Pengabdian Kepada Masyarakat Internal.

Jakarta, 30 November 2020 Ketua Pelaksana,

, (Hayu Kartika, ST, MT)

NIDN 0320128702

(16)

12 B. BIODATA ANGGOTA PELAKSANA 1

IDENTITAS DIRI

1. Nama Lengkap : TITIA IZZATI, S.Si, M.Sc

2. Jenis Kelamin : Perempuan

3. JabatanFungsional/Golongan : Asisten Ahli / III 4. NIP/NIK/Identitas lainnya : 197580938

5. NIDN : 0319108302

6. Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta, 19 Oktober 1983

7. E-mail : tizzati@gmail.com dan titia.izzati@mercubuana.ac.id 8. Nomor Telepon/Hp : +6281285974293

9. Alamat Rumah : Jl. Amal No. 50 B Rt. 07 / Rw. 7,

Kelurahan Lubang buaya – Kecamatan Cipayung Jakarta Timur 13810

10. Alamat Kantor : Jl. Meruya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11650 11. Nomor Telepon/Faks : 021 5840 816 ( Hunting), ext: 2751; F : 021 5840 015 12. Lulusan yang Telah Dihasilkan : 2 (dua) orang

13. Mata Kuliah yang Diampu : Kimia & Ilmu Pengetahuan Lingkungan, Matematika Teknik;dan Fisika Teknik

A. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2 S-3

Nama Perguruan Tinggi Universitas Negeri

Jakarta Universiti Sains Malaysia

Bidang Ilmu Kimia Kimia

Tahun Masuk – Lulus 2001-2005 2010-2013

Judul

Skripsi/Tesis/Disertasi

Sintesis Dietanolamida dari Metil Ester C-12 Minyak Inti Sawit

First Principle

Computational StudyOn The Hyperfine Interactions And

Dynamics Of Muonium In Tetraphenyltin Nama

Pembimbing/Promotor

1. ZulmanelisDarwis, M.Si 2. Zulkifli, M.Si

1. Assoc. Prof. Dr. Shukri Sulaiman 2. Assoc. Prof. Dr.

Mohamad Ismail Muhamad Ibrahim B. Pengalaman Penelitian dalam 5 Tahun Terakhir

No Tahun Judul Penelitian Pendanaan

Sumber* Jumlah (Juta Rupiah) 1. 2017 Analisis Pengaruh Keasaman Air

Ledeng Terhadap Potensi Hantaran Listriknya Di Daerah Padat

Penduduk Dan Daerah Indutri

Penelitian Internal Univsitas Mercu Buana

3.500.000

(17)

13 Kabupaten Bekasi

2. 2014 Penelitian Pendidikan Indonesia Penelitian Mandiri C. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyasrakat dalam 5 Tahun Terakhir

No Tahun Judul Pengabdian Masyarakat Pelaksanaan

Waktu Tempat

1. 2018

Pelatihan Pengolahan Penggunaan Kembali Limbah Kertas Di Lingkungan Universitas Mercu

Buana Kampus D

April Kranggan

2. 2018

Pemasangan Antena Wajan Bersama Pemuda Sungkem Di

Desa Cijambe

Januari Subang

3. 2018

Pelatihan Pengolahan Penggunaan Kembali Limbah Plastik Bersama Pemuda Sungkem Di

Desa Cijambe

Januari Subang

2017 Pelatihan Pembuatan Es Krim

Dengan Metode Yang Sederhana Januari Bekasi 2017 Kunjungan Industri Ke Pt. Yakult Oktober Sukabumi

4. 2016

Pelatihan Pengolahan Penggunaan Kembali Limbah Kertas Bersama Pemuda Sungkem Di

Desa Cijambe

Juli Subang

5. 2016

Penataan Instalasi Listrik Rumah Tangga Bersama Pemuda Sungkem Di

Desa Cijambe

Juli Subang

6. 2015 Kunjungan Industri Ke Asahimas

Chemical Maret Cilegon

7. 2014 Kunjungan Industri Ke Pocari Sweat Oktober Sukabumi 8. 2013 Kunjungan Industri Ke Pengolahan

Plastik PT.Mayestik Oktober Bekasi

D. Publikasi Artikel Ilmiah dalam 5 Tahun Terakhir

No Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomor/Tahun

1. Supplier Selection on Rendement Rate of Patchouli Leaf

Scopus:

International Journal of Engineering

&Technology

7 (3.7) 2018

2. The Factors Influences of pH or Scopus: April 2018

(18)

14 Acidity Level in The Urban Area Advance In Natural

And Applied Science

3.

An Initial Study Of The Pollution Of Water In Industrial Area Surrounding Coastal Zoneof North Jakarta, Indonesia

Thomson Reuther:

Science International

30 (2) 2018

4.

Analysis Of Water Quality To Industrial And Residential Development Area In Bogor, West Java, Indonesia (A Case

Study)

Thomson Reuther:

Science International

30 (1) 2018

5.

Analytical Report On Water Quality Of Residential And Industrial Area Of East Jakarta,

Jakarta, Indonesia

Thomson Reuther:

Science International

30 (1) 2018

6.

Exhaust Emission Analysis on Motorcycle with Fuel and Gasoline Mixture of H2O Electrolysis

World Chemical Engineering

Journal

1 (4) 2017

7.

An Initial Study of the Water Pollution Analysis at Residential,

Office Building and Industrial Area’s in Bogor

World Chemical Engineering

Journal

1 (4) 2017

8.

Water Quality Analysis Of Residential And Industrial Areas

In Bogor, West Java, Indonesia

Thomson Reuther:

Science International

29 (3) 2017

9.

Analysis of Safe-T-Score by Health and Safety at Work

(HSW)

Scopus:

Advanced Science Letters

22 (7) 2017

10.

An Initial Study Of The Air Pollution Through Rainwater In An Industrial Area Of Cikarang, West Java, Indonesia (A Case

Study)

Thomson Reuther:

Science International

28 (4) 2016

11.

An Initial Study Of Laundry Industrial Effects To The Water

Pollution In East Jakarta

IOSR Journal of Environmental

Science, Toxicology and Food Technology

10 (9) 2016

12.

An Initial Study Of Industrial Area’s Effects For The Air Pollution Through Rainwater In

IOSR Journal of Mechanical and Civil Engineering

13 (4) 2016

(19)

15 East Jakarta

13.

An Initial Study Of Laundry Industrial Effects To The Water

Pollution In Bekasi

IOSR Journal in Business and Management (IOSR-JBM)

18 (8) 2016

14.

An Initial Study Of The Air Pollution Through Rainwater In

An Industrial Area Of Bekasi

World Chemical Engineering

Journal

1 (2) 2016

15. An Education Profile Of Indonesian Youth In 2009-2013

Thomson Reuther:

Science International

27 (2) 2015

16.

Stainless Steel AISI 304 pipe's Inhibition in the Seawater Environment Using NaNO2

Scopus:

International Journal of Applied

Engineering Research

10 (89) 2015

17.

Factors That Affect Learning Difficulties Of Subjects Related To Economics For The First Year

Senior High School In The Boarding Schools, Padang Panjang–West Sumatera

Science

International 27 (2) 2014

18. Structural Of The Muoniated Tetraphenyltin

Canadian International Juornal o Science

and Technology

1 (2) 2014

19.

Enhancing The Productivity And Multifunctionality Of Open Space Using Simple Techniques

In Green Buildings.

Thomson Reuther:

Science International

26 (2) 2014

E. Pemakalah Seminar Ilmiah dalam 5 Tahun Terakhir No Nama Pertemuan

Ilmiah/Seminar

Judul Artikel ILmiah

Waktu dan Tempat 1. International Conference on

Design, Engineering and Computer Sciences (ICDECS 2018)

Further Study Of Ground Water Quality In

Industrial Area Of Bekasi And Residential Area Of Depok, West Java, Indonesia

9 Agustus 2018 Jakarta, Indonesia

(20)

16 2. International Conference on

Design, Engineering and Computer Sciences (ICDECS 2018)

Analysis Of Groundwater Quality In An Industrial Location At MM2100 And A Residential

Location At Cibuntu, West Java, Indonesia

9 Agustus 2018 Jakarta, Indonesia

3.. 5th International Conference on Innovation Engineering and Management (ICIEM 2018)

Supplier Selection on Rendement Rate of Patchouli Leaf

29-30 Desember 2017 Bandung, Indonesia

4. 4th 2017 International Conference on Applied

Chemistry and Biology (ICACB) 2017

The Factors Influences of pH or Acidity Level in The Urban Area

29-30 Desember 2017 Bandung, Indonesia

5. 2015 International Conference on Engineering Management and Industrial Technolog (ICEMIT 2015)

'Analysis of Safe-T- Score by Health and Safety At Work (HSW)

8-10 Desember 2015 Medan, Indonesia

6. International Conference on Chemistry, Physics and Mathematics (ICCPM2015)

Stainless Steel AISI 304 pipe's

Inhibition in the Seawater environment Using NaNO2.

30-1 Oktober 2015 Cebu, Filipina

7. Advances in Computer Science, Engineering, and Architecture (ICCEA 2015)

Structural of The Muoniated Tetraphenyltin

19-20 November 2014

Vancouver, Canada F. KaryaBukudalam 5 Tahun Terakhir

No. Judul Buku Penyelenggara Tahun

1. Fisikadan Praktikumku Buku Panduan Praktikum Kimia SederhanaBagiMahasiswwa Teknik

Industri

PustakaMandiri, Jakarta-Indonesia

2018

2. Indonesian Youth Development Index A Reference Book of the Study of Indonesian Youth Development Index in

the Dimension of Education

LAP Lambert Publishing, Singapura-

Singapura

2018

(21)

17

&Archipelagic Version 3. Kimia dan Praktikumku

Buku Panduan Praktikum Kimia Sederhana Bagi Mahasiswwa Teknik

Mesin

PustakaMandiri, Jakarta-Indonesia

2017

4. Kimia dan Praktikumku Buku Panduan Praktikum Kimia Sederhana Bagi Mahasiswwa Teknik

Industri

PustakaMandiri, Jakarta-Indonesia

2017

5. INDEKS PEMBANGUNAN

KEPEMUDAAN INDONESIA Buku Referensi dalam Kajian Indeks Pembangunan Kepemudaan Indonesia Pada Dimensi Pendidikan dan Wawasan

Nusantara

Deepublish, Yogyakarta-Indonesia

2017

6. INDEKS PEMBANGUNAN

KEPEMUDAAN INDONESIA Buku Referensi dalam Kajian Indeks Pembangunan Kepemudaan Indonesia

Deepublish, Yogyakarta-Indonesia

2016

G. Perolehan HKI dalam 5 Tahun Terakhir

No. Judul/Tema HKI Tahun Jenis Nomor P/ID

1.

2.

dst.

H. Pengalaman Merumuskan Kebijakan Publik/Rekayasa Sosial Lainnya dalam 5 Tahun Terakhir

No.

Judul/ Tema/Jenis Rekayasa Sosial Lainnya Yang Telah

Diterapkan

Tahun Tempat Penerapan

Respon Masyarakat 1.

2.

dst.

I. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun

1. The Best Presenter IPN Education Group 2017

2.

dst.

(22)

18 Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak- sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Usulan Pengabdian Masyarakat.

Jakarta, 30 November 2020

Titia Izzati, S.Si, M.Sc

(23)

19 C. BIODATA ANGGOTA PELAKSANA 2

I. IDENTITAS DIRI

1 Nama Lengkap (dengan gelar) Bethriza Hanum, ST, MT

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli

4 NIP/NIK/Identitas lainnya 197580588/ 115820470

5 NIDN 0401018207

6 Tempat dan Tanggal Lahir Lampung, 1 Januari 1982

7 E-mail b3thriza@gmail.com

8 Nomor Telepon/HP 082311539090

9 Alamat Kantor Universitas Mercu Buana, Jl. Raya Kranggan No. 06Jatisampurna, Bekasi 10 Nomor Telepon/Faks Kantor 021-8449635

11 Lulusan yang Telah Dihasilkan Belum Ada

12. MataKuliahyangDiampu

1. Statistik

2. Riset Operasional

3. Perencanaan dan Aplikasi Sistem Teknik Industri 2

4. Supply Chain Management B. RiwayatPendidikan

S-1 S-2 S-3

Nama Perguruan Tinggi

Universitas Pasundan

Intitut Teknologi Bandung Bidang Ilmu Teknik Industri Supply Chain

Management

Tahun Lulus 2005 2011

Judul Skripsi/Tesis/Dise

rtasi

Pemasaran produk susu KPBS dengan

menggunakan Metode SWOT

Pemilihan Supplier Minyak Atsiri

Nilam Garut Nama

Pembimbing/Pro motor

Ir. Wahyu Katon Dr. Andi Cakravastia Arisaputra Raja C. Pengalaman Penelitian dalam 5 Tahun Terakhir No. Tahun Judul Penelitian

Pendanaan

Sumber Jml

(JutaRp) 1 2011 Perencanaan Produksi Kain Rayon Polister

di Departemen D/F PT. Megatex STTB 3 2 2011 Analisa Terhadap Gangguan pada Saluran

Transmisi serta Teknik Pendektesiannya STTB 3 D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat 5 Tahun Terakhir

No. Tahun Judul Pengabdian Masyarakat Pendanaan

Sumber Jml

(24)

20 (JutaRp)

1 2015

Pelatihan Analisis Penyimpangan Mutu Produk Akhir Menggunakan

Total Quality Management Tools

Pusat Pengabdian Masyarakat

UMB

3,5

E. Publikasi Artikel Ilmiah dalam Jurnal 5 Tahun Terakhir No

. JudulArtikelIlmiah NamaJurnal Volume/ Nomor/Tahun

F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 TahunTerakhir No Nama Pertemuan

Ilmiah / Seminar

Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat SNTMI AnalisaMetodeSupply

Chain Management dan AnalisaPeningkatan Nilai

Tambah Pada Industri Pertambangan di Kementerian ESDM

Malang, 12 Februari 2015

G. Peserta Seminar/Pelatihan dalam 5 tahun terakhir

No Nama & Tema Seminar/Pelatihan Waktu & Tempat 1 Career Coaching USA & Indonesia

Perspective

6 juni 2015, Universitas Mercubuana Kranggan J. Penghargaan dalam 10 tahunTerakhir (dari pemerintah, asosiasi

atauinstitusi lainnya)

No. Jenis Penghargaan Institusi

Pemberi Pengharg

aan

Tahun

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Usulan Penelitian Internal.

Jakarta, 30 November 2020

(Bethriza Hanum,ST.,MT)

(25)

21 Lampiran 2 : Gambaran Iptek

Pelatihan ini dilakukan dengan pelaksanaan Webinar menggunakan google meet, materi pelatihan berupa motivasi dan melihat membuka peluang usaha, dengan pembicara Mitra PPM sendiri sebagai salah satu pelaku industri yang membuka usaha ditengah pandemi, nara sumber selain pelaku juga industri rumahan Kiyummy. Selain itu, merupakan salah satu kepala di bagian di Inkubator Bisnis Universitas Al Azhar Indonesia (UAI)

Selain itu Tim PPM juga menyampaikan materi mengenai pembuatan logo mengenai cara membuat kemasan logo produk dengan Canva, agar kualitas kemasan produk menjadi menarik dan lebih berkualitas dalam pengemasannnya.

(26)

22 Lampiran 3.

PETA LOKASI MITRA

Gambar Lokasi Universitas Mercu Buana dengan Mitra

Gambar

Gambar 1.2. Pengemasan produk
Tabel 2.1.Rencana Target Capaian Luaran
Tabel 4.1. Anggaran Biaya Pengabdian
Gambar Lokasi Universitas Mercu Buana dengan Mitra

Referensi

Dokumen terkait

Dengan adanya PKM ini, membantu usaha mitra agar memiliki papan nama usaha yang dapat dilihat semua masyarakat, kami juga membantu mitra dalam menambahkan stiker logo

Pada kegiatan pengabdian ini kami akan membantu remaja desa dalam mengembangkan potensi yang mereka punya untuk mendapatkan peluang pekerjaan dalam bidang desain

Gelombang yang menjalar melalui suatu rintangan, sebagian dari energi gelombang akan dihancurkan melalui proses gesekan, turbulensi dan gelombang pecah, dan sisanya akan

Maka dalam pengabdian masyarakat ini kami tim pengabdian masyarakat Universitas Mercu Buana melakukan sosialisasi Sistem Penggunaan Financial Technology (Fintech) pengguna

Webinar ini juga diadakan sebagai salah bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat dari civitas akademika Universitas Mercu Buana dalam mengedukasi masyarakat tentang

Maka dalam pengabdian masyarakat ini kami tim pengabdian masyarakat Universitas Mercu Buana melakukan literasi manajemen keuangan dan investasi saham melalui

Dengan demikian, tujuan dari pengabdian ini untuk memberikan pembinaan peluang usaha kerajinan dalam meningkatkan industri rumah tangga kepada masyarakat, memberikan

Maka dalam pengabdian masyarakat ini kami tim pengabdian masyarakat Universitas Mercu Buana melakukan sosialisasi Sistem Penggunaan Financial Technology (Fintech)