• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROPOSAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PROPOSAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

PROPOSAL

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

SOSIALISASI SISTEM PENGGUNAAN FINANCIAL TECHNOLOGY PADA UMKM KECAMATAN KEMBANGAN

TIM PELAKSANA :

Diah Iskandar., SE.,M.Si (Ketua) NIDN: 0305046804 Hasian Purba, SE., M.Ak., BKP. (Anggota) NIDN : 0305017701

BIDANG ILMU AKUNTANSI UNIVERSITAS MERCU BUANA

2020

(2)

HALAMAN PENGESAHAN

1. a. Judul Pengabdian : Sosialisasi Sistem Penggunaan Financial Technology pada UMKM Kecamatan Kembangan

b. Judul Penelitian Terdahulu : Sistem Penggunaan Financial Technology (Fintech) Ditinjau Dari Persepsi Masyarakat: Sikap, Minat, Motivasi, Pengalaman & Harapan.

2. Ketua Pelaksana

a. Nama Lengkap : Diah Iskandar.,SE.,M.Si b. NIDN :

0305046804

c. Jabatan Fungsional : Lektor d. Program Studi : D3 Akuntansi e. Nomor HP : 082113310047

f. Alamat surel (e-mail) : diah.iskandar@mercubuana.ac.id 3. Anggota TimPelaksana Dosen:

a. Jumlah Anggota : 1 Orang

b. Nama/NIDN Anggota I :

Hasian Purba, SE., M.Ak. / 0305017701 c.

Nama/NIDN

Anggota II :

4. Anggota Tim Pelaksana Mahasiswa:

a. Jumlah Mahasiswa : 2 Orang

b. Nama/NIM Mahasiswa I : Bunga Mutiara B/43218010113 c. Nama/NIM Mahasiswa II : Muhammad Hadeed Q/ 43218010100 5. Lokasi Kegiatan

a. Wilayah kegiatan : Kelurahan MeruyaUtara

b. Kabupaten/Kota : Kecamatan Kembangan/ Jakarta Barat c. Propinsi : DKI Jakarta

d. Jarak ke lokasi kegiatan (Km) : 5 KM

6. Nama Mitra : Kecamatan Kembangan/ Jakarta Barat 7. Luaran yang dihasilkan :- Artikel Media Masa

- Peningkatan Pengetahuan penggunaan Financial Technologi 8. Jangka Waktu : Nopember 2020 - Pebruari 2021

9. Biaya yang diperlukan :

a. Sumber dari P2M - UMB : Rp. 4.000.000,- b. Sumber Dari Mitra (Inkind) : Rp..1.000.000,-

Mengetahui,

Jakarta, 28 Nopember 2020 Ketua Kelompok PKM Ketua Pelaksana,

(Nurul Hidayah ,SE.,Ak,.M.Si.,CA) (Diah Iskandar.,SE.,M.Si) NIP/NIK : 195690168 NIP/NIK : 193680107

Menyetujui,

Dekan/Direktur Fakultas Kepala Pusat Pengabdian Masyarakat

(Dr. Harnovinsah.,SE.Ak. M.Si.,CA) (Dr. Inge Hutagalung,M.Si) NIP/NIK : 1 12670353 NIP/NIK : 1 13590380

(3)

DAFTAR ISI

Halaman Pengesahan ... i

Daftar Isi ... ii

Ringkasan Proposal... iii

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Analisis Situasi ... 1

1.2. Perumusan Masalah ... 3

1.3. Tujuan Kegiatan ... 3

1.4. Manfaat Kegiatan ... 3

BAB II SOLUSI DAN TARGET LUARAN ……….. 4

BAB III METODE PELAKSANAAN 3.1. Tempat Dan Waktu... 5

3.2. Khalayak Sasaran... 5

3.3. Jenis Kegiatan ………. 5

3.4. Tehnik Kegiatan………. 5

BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN 4.1. Rincian Biaya... 6

4.2. Jadwal Kegiatan... 6 DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Biodata

(4)

RINGKASAN PROPOSAL

Teknologi Finansial dalam peraturan Bank Indonesia Nomor 19/12/PBI/2017 merupakan penggunaan teknologi sistem keuangan yang menghasilkan produk, layanan, teknologi, dan/atau model bisnis baru serta dapat berdampak pada stabilitas moneter, stabilitas sistem keuangan, efesiensi, kelancaran, kemananan dan keandalan sistem pembayaran.

Penyelenggara teknologi finansial yakni meliputi sistem pembayaran, pendukung pasar, manajemen investasi dan manajemen resiko, pinjaman, pembiayaan dan penyedia modal, dan jasa finansial lainnya.

Metode pembayaran elektronik, utamanya pembayaran menggunakan smartphone secara signifikan meningkatkan efisiensi pembayaran dibandingkan dengan metode pembayaran konvensial. FINTECH PAYMENT dilakukan secara online sehingga tidak menyita banyak waktu dan dapat mengurangi biaya transaksi. Layanan FinTech FINTECH PAYMENT memungkinkan konsumen, penjual, dan pihak lain yang terkait untuk mendapatkan informasi dan melakukan kegiatan pembayaran secara cepat, mudah,

tanpa batasan waktu dan tempat.

(5)

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Analisis Situasi

Teknologi Finansial dalam peraturan Bank Indonesia Nomor

19/12/PBI/2017 merupakan penggunaan teknologi sistem keuangan yang menghasilkan produk, layanan, teknologi, dan/atau model bisnis baru serta dapat berdampak pada stabilitas moneter, stabilitas sistem keuangan, efesiensi, kelancaran, kemananan dan keandalan sistem pembayaran. Penyelenggara teknologi finansial yakni meliputi sistem pembayaran, pendukung pasar, manajemen investasi dan manajemen resiko, pinjaman, pembiayaan dan penyedia modal, dan jasa finansial lainnya. Fintech bukan merupakan layanan yang diberikan oleh perbankan melainkan model bisnis baru yang saat ini sangat membantu kebutuhan masyarakat. Jasa-jasa yang diberikan oleh perusahaan penyelenggara fintech membantu masyarakat dalam melaksanakan transaksi keuangan tanpa memiliki rekening seperti yang ada pada perbankan pada umumnya. Sehingga masyarakat tidak perlu menggunakan identitas pribadi dalam melaksanakan transaksi keuangan. Meskipun fintech bukan merupakan lembaga keuangan seperti perbankan namun fintech tetap diatur oleh Bank Indonesia agar konsumen atau masyarakat dapat terlindungi. Oleh karena itu perusahaan penyelenggara fintech wajib mendaftarkan perusahaannya pada Bank Indonesia ataupun Otoritas Jasa Keuangan.

Perkembangan penggunaan internet sejak 1990 sebagai alat bertukar informasi telah membuka banyak peluang baru dalam operasional bisnis. Internet memampukan pertukaran informasi tanpa bergantung pada tempat dan waktu dengan beberapa aplikasi seperti e-mail, e-shop, e-procurement, crowd sourcing, e-marketplace, dan lain sebagainya. Tabel 1.1 menunjukkan pertumbuhan pengguna internet di Asia dibandingkan pengguna diseluruh dunia pada periode 2011 hingga 2017. Data pada tabel 1.1 menunjukkan bahwa pertumbuhan jumlah pengguna internet di Asia lebih

besar dibandingkan belahan dunia lainnya.

(6)

2

Salah satu fintech yang sudah dinikmati oleh masyarakat yakni perusahaan starup berupa ojek online yang pembayarannya berupa go-pay maupun grab-pay. Jasa pembayaran yang dikenal dengan paytren, ovo, dll. Dilihat dari perkembangan data bahwa semakin banyak fintech yang hadir di Indonesia dan dapat dinikmati langsung oleh berbagai lapisan masyarakat. Dengan berbagai kemudahan-kemudahan penggunanannya, masyarakat tanpa menyadari telah menggunakan fintech dalam transaksi keuangannya.

Sehingga menimbulkan persepsi masyarakat terhadap penggunaan fintech.

Rizal & Dinda (2018) Metode pembayaran elektronik, utamanya pembayaran menggunakan smartphone secara signifikan meningkatkan efisiensi pembayaran dibandingkan dengan metode pembayaran konvensial. fintech payment dilakukan secara online sehingga tidak menyita banyak waktu dan dapat mengurangi biaya transaksi. Layanan FinTech fintech payment memungkinkan konsumen, penjual, dan pihak lain yang terkait untuk mendapatkan informasi dan melakukan kegiatan pembayaran secara cepat, mudah, tanpa batasan waktu dan tempat. Operator jaringan telepon menjadi pionir dalam layanan fintech payment di Indonesia. Telkomsel merupakan pionir layanan fintech payment dengan peluncuran T-Cash pada tahun 2007.

Lalu diikuti oleh Indosat dengan peluncuran Dompetku tahun 2008 dan XL Tunai tahun 2012. Layanan fintech payment biasanya digunakan untuk telecom top-up, utilities bill payment, dan remittance services. Tidak hanya operator jaringan telepon yang menyediakan layanan m- payment, terdapat Go-Pay, jenius, OVO, Sakuku, dan lain sebagainya yang menyediakan layanan tersebut

Auditia & Trianggoro (2018) Berkembangnya konsep financial technology dan produk e- payment di Indonesia melebihi prediksi perusahaan penyedia. Kecenderungan masyarakat Indonesia untuk ingin mengenal dan mengetahui suatu produk baru pada dasarnya mempermudah perusahaan dalam mengembangkan dan mengenalkan produknya. Dari hasil penelitian, dapat dilihat bahwa intensi masyarakat Indonesia terhadap produk financial technology cukup tinggi. Dari sisi UKM atau merchant dan sisi pelanggan memperoleh banyak sekali keuntungan. Keberlangsungan dan perkembangan produk ini didukung dengan sumber daya dan kompetensi perusahaan

yang ditunjukkan dengan nyata.

(7)

3

Aspek lingkungan sekitar juga mempengaruhi eksistensi produk.

1.2. Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, kecendrungan masyarakat untuk ingin mengenal e- payment cukup tinggi sebagian masyarakat sudah paham cara penggunaan financial technology (fintech) dengan cashless payment tetapi masih banyak yang belum paham cara menggunakan fintech. Maka dalam pengabdian masyarakat ini kami tim pengabdian masyarakat Universitas Mercu Buana melakukan sosialisasi Sistem Penggunaan Financial Technology (Fintech) pengguna Cashless Payment secara efektif dan efisien pada masyarakat Kelurahan Meruya Utara.

Adapun permasalahan mitra dari analisis situasi di atas sebagai berikut:

a. Masyarakat masih banyak yang belum paham penggunaan financial technologi secara efektif.

b. Bagaimana penggunaan financial technologi secara efisien 1.3. Tujuan Kegiatan

a. Memberikan pemahaman sistem penggunaan financial technologi.

b. memberikan pengetahuan tentang sistem penggunaan financial technologi secara efektif dan efisien.

1.4. Manfaat Kegiatan

Pengabdian kepada masyarakat diharapkan dapat memberikan kontribusi berupa informasi kepada masyarakat tentang pemahaman sistem penggunaan financial technologi. Serta pengetahuan sistem penggunaan financial technologi yang lebih efektif

dan efisien.

(8)

BAB II

SOLUSI DAN TARGET LUARAN

Target: Berdasarkan analisis situasi bahwa masih ada sebagian masyarakat yang belum memahami penggunaan financial technologi maka kami tim pengabdian masyarakat Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mercu Buana memberikan pemahaman arti penggunaan Financial Technology (Fintech). Memberikan pemahaman mengenai proses penggunaan Financial Technology (Fintech) Pengguna Cashless Payment secara efektif. Serta memberikan Penggunaan Financial Technology (Fintech) Pengguna Cashless Payment secara efisien kepada UMKM disekitar kelurahan MeruyaUtara.

Target Luaran: Setelah mengikuti pelatihan Sistem Penggunaan Financial Technology (Fintech) peserta memperoleh pemahaman dan pengetahuan tentang system penggunaan financial technologi secara efektif dan efisien .

Tabel 2.1

No Jenis Luaran Indikator Capaian

1 Publikasi ilmiah di jurnal ber ISSN/prosiding √ 2 Publikasi pada media masa (cetak/elektronik)

3 Peningkatan daya saing (peningkatan kualitas, Kuantitas serta nilai tambah barang , jasa, diversifikasi produk atau sumber daya lainnya.

4 Peningkatan penerapan IPTEK dimasyarakat (mekanisme, IT, manajemen)

√ 5 Perbaikan tata nilai masyarakat (seni budaya,

sosial, politik, keamanan, ketentraman,pendidikan dan kesehatan)

6 Publikasi jurnal Internasional 7 Jasa rekayasa sosial

8 Inovasi baru TTG

9 Hak kekayaan intelektual 10 Buku ber ISBN

Rencana Target Capaian Luaran

(9)

BAB III

METODE PELAKSANAAN

3.1. Tempat dan waktu

Pengabdian Kepada Masyarakat akan dilaksanakan secara daring (vicon) pada UMKM disekitar Kelurahan Meruya Utara Jakarta Barat, DKI Jakarta.

3.2. Khalayak Sasaran

Sasaran dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah masyarakat yang memiliki usaha di sekitar wilayah Kelurahan Meruya Utara . alasan dipilihnya UMKM adalah saat ini kita sedang dilanda pandemic Covid19, maka berdampak terhadap ekonomi masyarakat secara umum serta proses jual dan beli dari UMKM secara khusus. Maka dengan diselenggarakan pelatihan penggunaan Financial Technology (Fintech) Pengguna Cashless Payment secara efektif dan efisien dapat memberikan pengetahuan kepada masyarakat dalam menjalankan usaha. Sasaran strategis dalam pengabdian masyarakat ini sejumlah 50 orang.

3.3. Jenis Kegiatan

Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan dengan cara memberikan sosialisasi sistem penggunaan financial technologi secra efektif dan efisien, serta praktek penggunaan hand phone.

3.4. Tehnik Kegiatan

Kegiatan Pelaksanaan Program Kemitraan Masyarakat terbagi menjadi tiga tahap yaitu persiapan, pelaksanaan dan tahap monitoring. Berikut adalah rincian tiap tahap kegiatang:

a. Memberikan pemahaman pentingnya arti Penggunaan Financil Technology (Fintech).

b. Memberikan pemahaman mengenai proses penggunaan Financial Technology (Fintech) Pengguna Cashless Payment secara efektif.

c. Memberikan Penggunaan Financial Technology (Fintech) Pengguna Cashless

Payment secara efisien.

(10)

5

(11)
(12)

BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1. Rincian Anggaran Biaya Dana UMB

No KOMPONEN BIAYA YANG DIUSULKAN (Rp)

1. Honorarium Instruktur None

2. Pulsa menghubungi pihak

kelurahan Rp. 250.000,-

3. Pembuatan proposal Rp 250.000,- 4. Pulsa untuk mahasiswa

pendamping Rp. 300.000,-

5. Beban pulsa peserta saat Daring Rp. 1.500.000,- 6. Pembuatan sertifikat, plakat dan

dokumentasi Rp. 1.250.000,-

7. Pembuatan laporan Rp. 450.000,-

TOTAL Rp. 4.000.000,-

4.2. Rincian Biaya Dana Mitra (Inkind)

No KOMPONEN BIAYA YANG DIUSULKAN (Rp)

1. Honorarium Instruktur None

2. Beban pulsa kelurahan

menghubungi peserta Rp. 1.000.000,- 3.

TOTAL Rp. 1.000.000,-

4.3. Jadwal Kegiatan

NO KEGIATAN NOP DES JAN-PEB TEMPAT

1 Pengajuan proposal UMB

2 Kontak Kelurahan Meruya Utara 3 Persiapan

Pelaksanaan Daring

4 Palaksanaan Daring

5 Pembuatan Laporan UMB

(13)

DAFTAR PUSTAKA

Al-Qirim, N.A.Y., (2003), E-Commerce in the Aerial Mapping Industry: A New Zealand Case Study. Journal of Systems & Information Technology,

7(1/2), pp.67–92.

Asia Internet Usage Stats Facebook abd Population Statistics. (2017), Retrieved from http://www.internetworldstats.com/stats3.htm

Bruggink, D., & Mouilleron, E., (2016). Interview Success Factor for the deployment o financial technology: An Interview with Eric Mouilleron, Journal of Payments Strategy

& Systems 10(4), 396-400.

Kuan, K.K.Y. & Chau, P.Y.K., (2001), A perception-based model for EDI adoption in small businesses using a technology–organization– environment framework.http://linkinghub.elsevier.com/retrieve/pii/S0378720601000738.

Mukherjee, J. (2015). Mobile Money Adopion in India : Evidence from early adopters of technology. Vilakshan, XIMB Journal of Management, 12(2), 95-118. Retrieved from

Pearson, J. M., & Grandon, E. E. (2005). An Empirical Study of Factors That Influence E-Commerce Adoption / Non-Adoption in Small and Medium Sized Businesses.

Journal of Internet Commerce, 4(4), 1–21. doi:10.1300/J179v04n04

(14)

Lampiran.

Biodata Ketua Pengabdian

I. Identitas Diri

1 Nama Lengkap (dengan gelar) Diah Iskandar, SE.,M.Si

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Jabatan Fungsional Lektor

4 NIP / NIK/ Identitas lainnya 193680107

5 NIDN 0305046804

6 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 5 April 1968

7 E-mail diah.iskandar@mercubuana.ac.id

8 Nomor Telepon / HP 082113310047

9 Alamat Kantor Universitas Mercu Buana

Jl. Meruya Selatan,

Kembangan, Jakarta Barat 11650

10 Nomor Telepon / Faks 021 5840816 / 5871312 11 Lulusan yang Telah Dihasilkan S1 = 12 orang / tahun

Mata Kuliah Yg Diampu a. Pengantar Akuntansi 12

b. Akuntansi Biaya c. Akuntansi Manajemen d. Sistem Informasi Akuntansi

II. Riwayat Pendidikan

S1 S2 S3

Nama Perguruan Tinggi

Univ. Mercu Buana

Univ. Trisakti -

Bidang Ilmu Akuntansi Akuntansi

Tahun Masuk-Lulus 1987 - 1992 2002 – 2007 Judul

Skripsi/Tesis/Disertasi

Analisis Sistem Informasi Akuntansi Atas

Pemberian Kredit Pada

Bank DKI

Pengaruh Dewan Komisaris Independen Dan

Komite Audit Terhadap Kualitas Laba Nama

Pembimbing/Promoto r

Drs. Slamet, Ak Prof.Dr. Sofyan Syafri

Harahap, Ak

(15)

III. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir (Bukan Skripsi, Tesis maupun disertasi)

N o

Tahun Judul Penelitian Pendanaan

Sumber Jml(JtRp) 1 2016 Analisis Pengaruh

Kinerja

Lingkungan , Kinerja

Fundamental dan Faktor Makro Terhadap Nilai Perusahaan Pada Emiten Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2011-

2014.

UMB 6.000.000

2. 2016 Analisis PRAKTEK PELAPORAN INISIATIF (GRI) BERBASIS

PENGUNGKAPAN LINGKUNGAN GLOBAL : DITINJAU DARI PENGARUH

ATRIBUT TATA KELOLA PERUSAHAAN

(Studi Empiris Pada Perusahaan High Profile yang Terdaftar di Bursa

Efek Indonesia Tahun 2009 - 2013)

UMB 6.000.000

2 2014 Pengaruh Kompetensi Akuntan Intern, Komitmen manajer pada organisasi dan penerapan SPIterhadap kualitas pelaporan keuangan Daerah(survai pada Kabupaten Bogor, Kota Bogor, Kota Bekasi dan Kota Tangerang) Tahun 1

Hibah Bersaing DIKTI

64.110.00 0

3 2015 Pengaruh Kompetensi Akuntan Intern, Komitmen manajer pada organisasi dan penerapan SPIterhadap kualitas pelaporan keuangan Daerah(survai pada Kabupaten Bogor, Kota Bogor, Kota Bekasi dan Kota Tangerang dan Provinsi DKI) Tahun 2

Hibah Bersaing DIKTI

54.000.00 0

4 2019 Sistem Penggunaan Financial Technology (Fintech) Ditinjau Dari Persepsi Masyarakat : Sikap, Minat, Motivasi, Pengalaman & Harapan

UMB 5.500.000

(16)

No Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyarakat Pendanaan

Sumber Jml(Jt Rp) 1 2019 Pelatihan Dan Sosialisasi Penanaman Hidroponik

Dengan Sederhana Dan Biaya Murah Bagi Warga Di Lingkungan Kelurahan Meruya Utara.

UMB 3.500.000

2 2018 Pelatihan Pembukuan Sederhana (Software) Akuntansi Bagi Usaha Mikro Dan Kecil (Umkm)

Di Wilayah Kelurahan Kembangan Utara Jakarta

Barat

UMB 3.500.000

3 2016 Pelatihan Pengembangan Kewirausahaan UKM di RW 01 Kelurahan Kebun Jeruk Jakarta Barat

UMB 3,500.000

4 2013 Pelatihan kewirausahaan mendaur ulang botol

air mineral bekas menjadi produk yang mempuntai nilai tambah (bros) Dalam Peningkatan Taraf Hidup Masyarakat Di RW 02,

05 Kelurahan Meruya Selatan

P2M Univ.

Mercu Buana

3.500.000

5 2012 Pelatihan Pemberdayaan Masyarakat Dalam Peningkatan Taraf Hidup Masyarakat Di RW 04, 08 Kelurahan Meruya Selatan

P2M Univ.

Mercu Buana

3.500.000

6 2011 Pelatihan Aplikasi Pengisian SPT Orang Pribadi Untuk Guru-guru SMK Manggala Ciledug

P2M Univ.

Mercu Buana

3.500.000

7 2009 Pelatihan Akuntansi Dasar an Software

Akuntansi Bagi Usaha Mikro Dan Kecil Di Kecamatan Kembangan Jakbar

Penerapan Ipteks

7.500.000

8 2014 Pelatihan Pemberdayaan Masyarakat Dalam Peningkatan Taraf Hidup Masyarakat Di RW 04, 08 Kelurahan Meruya Selatan

P2M Univ.

Mercu Buana

3.500.000

9 2015 Pelatihan mendisain sistem informasi akuntansi atas pembelian pada perusahaan UMKM di

P2M Univ.

Mercu Buana

3.500.000

IV. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat Dalam 5 Tahun Terakhir

(17)

Sresngseng Jakarta Barat.

V. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal Dalam 5 Tahun Terakhir

No .

Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomor/Tahu n

1 Analisis Pengaruh Kinerja Lingkungan , Kinerja Fundamental dan Faktor Makro Terhadap Nilai Perusahaan Pada Emiten Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2011-

2014.”

Research Journal of Finance and

Accounting

ISSN, Vol: 8; 2016

2 Analisis PRAKTEK PELAPORAN INISIATIF

(GRI) BERBASIS PENGUNGKAPAN LINGKUNGAN GLOBAL :

DITINJAU DARI PENGARUH ATRIBUT

TATA KELOLA PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan High Profile Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009 -

2013)

Academicians Research Center

Dalam Proses

3 Pengaruh EPS, PER, DPS, ROI Dan PBV Terhadap Harga Saham Perusahaan LQ 45 Di BEI

Profita Edisi V Agustus 2012

4 Pengaruh CAR, LDR, NPL, Dan BOPO Terhadap Saham

Pada Perusahaan

Perbankan Di BEI

Profita Edisi IV April 2012

5 Pengaruh Persepsi Wajib Pajak Orang Pribadi Atas Penyampaian SPT Tahunan Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak

Profita Edisi III Desember 2010

VI. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) Dalam 5 Tahun Terakhir

(18)

No .

Nama Pertemuan lmiah / Seminar

Judul Artikel Ilmiah

Waktu dan Tempat

1 Kolokium Dan Seminar Nasional Program Magister Sain Dan Doktoral FEB UGM

Pengaruh Produk Domestik

Regional Bruto, Kepadatan Penduduk Dan Investasi Pemerintah Terhadap Pendapatan Asli Daerah

Yogyakarta (UGM), 2010

Semua Data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya, untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan pengabdian pada masyarakat .

Jakarta, 28 Nopember 2020 ( Diah Iskandar.,SE.,M.Si)

(19)

Biodata Anggota Pengabdian

I. IDENTITAS DIRI

1 Nama Lengkap (dengan gelar)

Hasian Purba, SE., M.Ak., BKP.

2 Jenis Kelamin Laki-Laki

3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli

4 NIP/NIK/Identitas lainnya 616770078

5 NIDN 0305017701

6 Tempat dan Tanggal Lahir Jumaramba, 05 Januari 1977

7 E-mail rocket.han@yahoo.co.id

9 NomorTelepon/HP 0813 8211 2127

1 0

Alamat Kantor Jl. SMU 57 No.34 Rt.005/006 Kedoya Utara, Jakarta Barat

1 1

Nomor Telepon/Faks 021-

1 2

Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1 =… orang; S-2 =…orang; S-3 =… orang

13. Mata Kuliah yg Diampu

1. Perpajakan

2. Akuntansi Perpajakan 3. Komputer Akuntansi 4. Praktikum Perpajakan

5. Praktikum Pengantar Akuntansi 6. Aplikasi Komputar

7. Penganggaran Perusahaan 8. Behaveoral Corporate Finance 9. Manajemen Investasi

10. Praktik Kerja Industri

II. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2

Nama Perguruan Tinggi Universitas Satyagama Universitas Mercu Buana

Bidang Ilmu Akuntansi Akuntansi

Tahun Masuk-Lulus 2000-2004 2012- 2015

Judul

Skripsi/Tesis/Disertasi

Analisa sistem informasi akuntansi atas penjualan kredit pada PT. GT Petrochem industry. Tbk.

Analisa Pemahaman, Kepatuhan dan Sanksi Perpajakan Terhadap Peraturan Pemerintah Nomor 46

Tahun 2013 Tentang Pelaksanaan

Pajak UMKM.

Nama DR. Kori, M.Si DR. Harnovinsah, SE, Ak. M.Si

(20)

Pembimbing/Promotor

(21)

III. Pengalaman Riset Dalam 5 Tahun Terakhir (Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)

N o .

Tah

un

Judul Penelitian

Pendanaan

Sumb er*

Jml (Juta Rp) 1 20

16

Pengaru persepsi kemudahan dan persepsi kegunaan e-filing atas penerapan system e-filing terhadap kepatuhan wajib pajak.

- -

2 20 17

Pengaruh Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Agresivitas Pajak dan Kepemilikan Keluarga Sebagai Variabel Pemoderasi (Studi Empris Pada Perusahaan Non Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2015).

UMB 4.00 0

3 20 18

Pengaruh Tax Amnesty, Ketegasan Sanksi Pajak dan Sosialisasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus pada Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Kramatjati)

UMB 4.00 0

4 20 18

Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR), Likuiditas, dan Manajemen Laba Terhadap Agresivitas Pajak (Studi Empiris Pada Perusahaan Non Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2015).

UMB 4.00 0

5 20 19

Pengaruh Penerapan Sistem E-Filing Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dengan Pemahaman Internet Sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus pada Wajib Pajak Pribadi di KPP Pratama Jakarta Kramatjati)

UMB 4.20 0

6 20 19

Pengaruh Gender dan Tingkat Pendidikan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Kasus

pada Wajib Pajak Pribadi di KPP Pratama Tangerang Timur)

UMB 4.20 0

7

IV. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir

No .

Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendanaan

Sumber* Jml (Juta Rp) 1 2017 Sosialisasi Kebijakan Perpajakan Pasca Tax Amnesty

Bagi

Guru-Guru Akuntansi se-SMK di Wilayah Tangerang.

UMB 3.500

2 2018 Pelatihan Pengelolaan dan Manajemen Keuangan UMKM di Lingkungan Masyarakat Kelurahan Rawa Buaya Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat

UMB 3.500

3 2019

SOSIALISASI PERPAJAKAN, SANKSI PERPAJAKAN, PENGETAHUAN PAJAK DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK DI KELURAHAN KEMBANGAN UTARA.

UMB 3.500

(22)

Dst .

V. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 TahunTerakhir

No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/ Nomor/Tahun

1 2

VI.Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir

No

Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar

Judul Artikel Ilmiah

Waktu dan Tempat

1 2 Dst

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidak- sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Jakarta, 28 Nopember 2020 Pengusul,

( Hasian Purba, SE., M.Ak., BKP.) NIDN. 0305017701

Referensi

Dokumen terkait

Luaran yang akan dihasilkan dalam program pengabdian masyarakat ini adalah Ibu- ibu PKK Kelurahan Joglo – Jakarta Barat, mendapatkan ilmu berkaitan dengan jiwa berwirausaha melalui

Maka dalam pengabdian masyarakat ini kami tim pengabdian masyarakat Universitas Mercu Buana melakukan literasi manajemen keuangan dan investasi saham melalui

Selain itu dalam pengabdian ini, kami tim pengabdian Mercu Buana juga membantu mitra yang membuka usaha ini sejak April 2020 dan juga untuk masyarakat umum dalam

Webinar ini juga diadakan sebagai salah bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat dari civitas akademika Universitas Mercu Buana dalam mengedukasi masyarakat tentang

Maka dalam pengabdian masyarakat ini kami tim pengabdian masyarakat Universitas Mercu Buana melakukan literasi manajemen keuangan dan investasi saham melalui

Oleh karena itu, dalam rangka meningkatkan kualitas dan kenyamanan proses pembelajaran di sekolah-sekolah di Kabupaten Bogor, kami memandang perlu untuk melakukan sosialisasi dan

Masalah alam PPM ini muncul setelah dilakukan Initial Focus Discusion Group (FGD) dengan beberapa pelaku Industri Kecil dan menengah (IKM), karyawan, staf, leader dan

Maka dalam pengabdian masyarakat ini kami tim pengabdian masyarakat Universitas Mercu Buana melakukan sosialisasi Sistem Penggunaan Financial Technology (Fintech)