• Tidak ada hasil yang ditemukan

6. RPP Kelas 7 2 Tenis Meja

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "6. RPP Kelas 7 2 Tenis Meja"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMP ………..

Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Olahraga Kelas / Semester : VII / 2

Materi Pokok : Permainan Bola Kecil / Tenis meja Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan ( 6 JP )

A. TujuanPembelajaran :

Setelah pelajaran selesai siswa dapat :

1. Menjelaskan gerak spesifik pukulan forehand dan backhand dalam permainan tenis meja dengan benar

2. Menjelaskan gerak spesifik pukulan smash dalam permainan tenis meja dengan benar

3. Melakukan gerak spesifik pukulan forehand dan backhand dalam permainan tenis meja

4. Mempraktekkan gerak spesifik pukulan smash dalam permainan tenis meja dengan benar

5. Menerapkan berbagai gerak spesifik pukulan forehand, backhand dan smash dalam permainan tenis meja dengan peraturan yang

dimodifikasi

B. KompetensiDasardanIndikatorPencapaianKompetensi

KI Kompetensi Dasar Indikator pencapaian Kompetensi 1. 3.2 Memahami konsep gerak

spesifik dalam berbagai permainan bola kecil sederhana dan atau tradisional

3.2.1 Menjelaskan gerak spesifik pukulan forehand dan backhand dalam permainan tenis meja 3.2.2 Menjelaskan gerak spesifik

pukulan smash dalam permainan tenis meja

4. 4.2 Mempraktikkan gerak spesifik dalam berbagai permainan bola kecil sederhana dan atau tradisional.

4.2.1. Melakukangerak spesifik pukulan forehand dan backhand dalam permainan tenis meja 4.2.2. Mempraktekkan pukulan

smash dalam permainan tenis meja

4.2.3. Menerapkan berbagai

gerakspesifikpukulan forehand, backhand dan smash

dalampermainantenismejadeng anperaturan yang dimodifikasi

C. Materi Pembelajaran :

Tema : Permainan bola kecil

(2)

1. Materi Pembelajaran Reguler

a. Gerakan spesifik pukulan forehand dan backhand o Pukulan forehand

o Pukulan backhand o Pukulan smash

o Permainan tenis meja yang dimodifikasi

Materi selengkapnya bisa dilihat di Buku Siswa Penjasorkes SMP Kelas VII Kemdikbud 2014

Hal : 83 - 88

2. Materi Pembelajaran Remedial

Pada dasarnya materi pembelajaran remedial adalah materi pembelajaran regular yang disederhanakan sehingga lebih mudah dipahami dan dilakukan serta diperuntukkan bagi peserta didik yang belum tuntas atau mencapai KKM. Misalnya: peraturan disederhanakan, modifikasi alat

3. Materi Pembelajaran Pengayaan

Materi pengayaan dikembangkan dari materi pembelajaran regular dengan meningkatkan faktor kesulitannya, misalnya ; faktor kesulitan dan peraturan serta strategi permainan tenis meja sesungguhnya.

D. MetodePembelajaran

Pendekatansaintifikdenganmetode - Demonstrasi

- Resiprokal - Penugasan

E. MediaPembelajaran Gambar

Meja untuk tenis meja Bet

Bola Net

F. Sumber Belajar

Rojidkk, 2014,. BukuSiswapendidikanJasmani, Olahraga, danKesehatan Kelas VIII , Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta (hal 83-88)

Muhajir, 2015,. BukuSiswapendidikanJasmani, Olahraga, danKesehatan , Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta (hal 94-104)

(http://teknikdasarbermaintenismeja.blogspot.co.id), di Unduh 23 maret 2016 jam 00.15 wib.

 (https://zhartawankoe.wordpress.com/tenis-meja-2/tenis-meja-untuk-pemula), diunduh 23 maret 2016 jam 01.00 wib.

Lembarkerjasiswa

(3)

 Berbaris, berdoa, presensi, apersepsidanpemanasan

1) Stretching, menarik otot leher, tangan , punggung, kaki secara berurutan dan dihitung 1 x 8 hitungan.

2) Lari pelan- pelan mengelilingi lapangan

3) Senam pemanasan, menggerakan otot leher, tangan , punggung, dan kaki secara berurutan dan dihitung 2 x 8 hitungan

 Memberikan motivasi, di mana dengan melakukan latihan tenis meja akan bermanfaat untuk mencapai prestasi sehingga bisa digunakan untuk bekal hidup

 Menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Inti

 Siswamengeluarkankantugas yang

telahdiberikan di pertemuansebelumnya,

yaitumencarigambartentangtehnikdasartenismejadariberbagaisumber

 Siswa menyimakinformasidenganmelihat,

mengamatigambartentangtehnikdasartenismejasesuaimateri ajar danperagaanmateritentanggerakspesifikdalampermainantenismeja (pukulan forehand, pukulan backhand danpukulan smash).

 Siswamembagidirikedalamkelompokdeng

ananggota 4-6 orang.Denganbantuan guru yang disesuaikandengantingkatkeaktifansiswadalampembelajaransebelumny a. Tiapkelompok di berinamasesuaidenganmateri (contohkelompokpukulan forehand, pukulan backhand

dankelompokpukulan smash). Di

dalamkelompokinisetiapsiswasecaraberulang-ulangmempraktikkangeraksesuaidengannamakelompoknya.

 Setiapanggotakelompokberkunjungkekelo

mpok lain untukmempelajaridan “mengajari” materidaridankekelompok lain setelahmendapatkan aba-aba dari guru.

 Setiapanggotakelompokkembalikekelomp

okmasing-masinguntukmempelajaridan “mengajari” materidaridankekelompoknyasendirisetelahmendapatkan aba-aba dari guru.

 Siswamenerimaumpanbaliksecara

individual maupunklasikaldari guru.

 Hasilbelajar siswa dinilai selama proses dan di akhir pembelajaran.

3. Penutup

 Guru melakukanevaluasiterhadap proses aktivitasberkenaandenganmateriaktivitas yang telahdiberikan.

 Guru

memberikanpenghargaankepadasiswa yang

(4)

 denganbaik, danmemberikantugas

remedial kepadasiswa yang

belummampumelakukanaktivitasgerakdenganbaik.

 Guru melakukantanya-jawabdengansiswa

yang berkenaandenganmateripembelajaran yang telahdiberikan.

 Melakukanpelemasan yang dipimpinoleh guru atauolehsalahseorangsiswa yang dianggapmampu, danmenjelaskankepadasiswatujuandanmanfaatmelakukanpelemasanset elahmelakukanaktivitasfisik/olahragayaitu agar dapatmelemaskanototdantubuhtetapbugar (segar).

 Memberikantugas-tugas yang

harusdikerjakanolehsiswadandikerjakan di

rumahdalambentukportofoliodandikumpulkanpadapertemuanberikutnya berkenaandenganmateriaktivitas yang telahdipelajari.

 Setelah melakukan aktivitas

pembelajaran seluruh siswa dan guru berdoa dan bersalaman.

H. Penilaian

1. Aspek Sikap Sosial (Lampiran 1) a.Teknik penilaian

Pengamatan oleh pendidik

No

b.Instrumen Penilaian sikap (jurnal)

Contoh Jurnal

Nama Sekolah : SMP IT Assa’idiyyah Mata Pelajaran : PJOK

Kelas/Semester : VII/2

Tahun Pelajaran : 2016/2017

(5)

t.

*) Keterangan diisi dengan sikap spiritual atau sikap sosial

Catatan:

 Fokus penguatan sikap menghargai teman, jujur dan kerjasama

 Jurnal dipergunakan untuk mencatat perilaku luar biasa (positif atau negatif) peserta didik

2. Aspek Pengetahuan

DAFTAR PERTANYAAN KOMPETENSI PENGETAHUAN TeknikPenilaian : Testertulis

BentukInstrume n

: Daftarpertanyaan

Kisi-kisi : 1.Menjelaskan gerak spesifik pukulan forehand 2.Menjelaskan gerak spesifik pukulan backhand 3.Menjelaskan gerak spesifik pukulan smash

Butir soal Pengetahuan

No Pertanyaan yang diajukan Skor 1-4

1. Jelaskan gerakan spesifik pukulan forehand permainan tenis meja

2. Jelaskan gerakan spesifik pukulan forehand dalam permainan tenis meja

3. Jelaskan gerak spesifik pukulan smash dalam permainan tenis meja

Jumlah

JumlahSkormaksimal : 12

Skorperolehan

Nilai :--- X 100 Skormaksimal

KunciJawaban:

No Jawaban Skore

1 a)posisi awal : berdiri sikap melangkah (kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang) menghadap meja tenismeja, badan condong ke

agak kekanan dengan sedikit memutar badan, Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak direndahkan dengan sikap rileks,

b)gerakan : tarik bat kesamping badan agak kebelakang, dengan kepala bat agak menghadap kelantai dan lengan agak kebawah. Pergelangan tangan diluruskan saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan

(6)

bat menggesek bagian belakang bola,

c) akhir gerakan : gerakan tangan mengikuti arah gerak bola, pandanganmengikuti arah gerak bola.

2

a) posisi awal : melangkah, kaki kanan di depan dan kiri di belakang (memukul dengan tangan kanan), badan agak condong ke kanan. Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak direndahkan dengan sikap rileks,

b) gerakan: saat bola akan datangtarik bat ke samping melalui depan, badan ke arah belakang, kepala bat agak menghadap ke bawah dan pergelangan tangan lurus, saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan bat menggesek bagian belakang bola,

c) akhir gerakan: lengan lurus ke depan, berat badan pada kaki depan, dan pandangan mengikuti arah gerakan bola.

4

3

a) Sikap awal : sikap menyamping , bat disamping setinggi bahu, tubuh terliuk kesamping kanan, lengan lurus, berat badan pada kaki belakang b) gerakan: untuk memukul bola putaran belakang

bet diayun sedikit keatas, sedang putaran kedepan bet diayun lurus. Percepatan dari lengan harus kencang disertai putaran tubuh sambil melompat, pergelangan tangan dikuatkan.

c) Akhir gerakan: bet diayun sampai bahu, berat badan pada kaki kiri

4

Jumlah score maksimal 12 Keterangan:

Masing-masing opsi jawaban jika salah nilai 1, jika tidak dijawab nol

3. Aspek Ketrampilan

LEMBAR PENGAMATAN KOMPETENSI KETERAMPILAN TeknikPenilaian : TesPraktik

BentukInstrume n

: rating scale(denganlembarpengamatan)

Kisi-kisi : 1. Melakukangerak spesifik pukulan forehand 2. Melakukangerak spesifik pukulan backhand 3. Mempraktekkan tehnik pukulan smash

4. Melakukanpermainantenis mejadenganperaturan yang dimodifikasi.

Lembar Pengamatan

No Aspek yang dinilai KualitasGerakan

1 2 3

(7)

3 Pukulansmash 4 Bermaintenis

mejadenganmenggunakanperaturan yang dimodifikasi

Jumlah

JumlahSkormaksimal : 12

Skorperolehan

Nilai :--- X 100 Skormaksimal

Rubrik dan pensekoran N belakang) menghadap meja tenismeja, badan condong agak kekanan dengan sedikit memutar badan, Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak direndahkan dengan sikap rileks,

b)gerakan : tarik bat kesamping badan agak kebelakang, dengan kepala bat agak menghadap kelantai dan lengan agak kebawah. Pergelangan tangan diluruskan saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan bat menggesek bagian belakang bola,

c) akhir gerakan : gerakan tangan mengikuti arah gerak bola, pandangan mengikuti arah gerak bola

a)posisi awal : melangkah, kaki kanan di depan dan kiri di belakang (memukul dengan tangan kanan), badan agak condong ke

 Nilai 3 jika memenuhi semua kriteria

 Nilai 2 jika memenuhi 2 kriteria  Nilai 1 jika memenuhi 1 kriteria  Nilai 0 jika tidak memenuhi

semua kriteria

 Nilai 3 jika memenuhi semua kriteria

 Nilai 2 jika memenuhi 2 kriteria  Nilai 1 jika memenuhi 1 kriteria

(8)

4

kanan. Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak

direndahkan dengan sikap rileks,

b)gerakan: saat bola akan datang tarik bat ke samping melalui depan, badan ke arah belakang, kepala bat agak menghadap ke bawah dan pergelangan tangan lurus, saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan bat menggesek bagian belakang bola,

c)akhir gerakan: lengan lurus ke depan, berat badan pada kaki depan, dan pandangan mengikuti arah gerakan bola.

a) Sikap awal : sikap menyamping , bat disamping setinggi bahu, tubuh terliuk kesamping kanan, lengan lurus, berat badan pada kaki belakang b)gerakan: untuk memukul

bola putaran belakang bet diayun sedikit keatas, sedang putaran kedepan bet diayun lurus. Percepatan dari lengan harus kencang disertai putaran tubuh sambil melompat, pergelangan tangan dikuatkan.

c) Akhir gerakan: bet diayun sampai bahu, berat badan pada kaki kiri

a) bermain 2 lawan 2 menggunakan pukulan backhand. Pihak yang bolanya banyak mati diangap kalah. Lakukan 2-3

 Nilai 3 jika memenuhi semua kriteria

 Nilai 2 jika memenuhi 2 kriteria  Nilai 1 jika memenuhi 1 kriteria  Nilai 0 jika tidak memenuhi semua

criteria

 Nilai 3 jika selalu menang  Nilai 2 jika 2 kali menang  Nilai 1 jika 1 kali menang

(9)

menit bergantian

b) bermain 2 lawan 2 menggunakan pukulan backhand. Pihak yang bolanya banyak mati dianggap kalah. Lakukan 2-3 menit bergantian

c) bermain 2 lawan 2 menggunakan pukulan forehand dan backhand. Pihak yang bolanya banyak mati dianggap kalah. Lakukan 2-3 menit bergantian

Tabel Pedoman Penilaian Pengetahuan dan Keterampilan

RENTANG SKOR NILAI KUALITATIF 86 - 100 Sangat Baik (SB)

71 - 85 Baik (B) 56 - 70 Cukup (C)

≤ 55 Kurang (K)

Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial

JURNAL

PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL DAN SOSIAL (KI 1 DAN KI 2)

No Tangg al

Nama peserta

didik

Catatan perilaku

Butir

sikap Ket.*)

Tanda tanga

n

Tindak lanjut 1.

2. 3. 4 ds

t.

*) Keterangan diisi dengan sikap spiritual atau sikap sosial

Catatan:

 Fokus penguatan sikap menghargai teman, jujur dan kerjasama

(10)

Perilaku yang dinilai

Cek Lis (√) Amatba

ik Baik Sedang

Kuran g 1. Kerja sama

2. Keaktifan

3. Menghargai Teman Skormaksimal = 12

Amatbaik : 4

Baik : 3

Sedang : 2 Kurang : 1

Penilaian Pengetahuan

DAFTAR PERTANYAAN KOMPETENSI PENGETAHUAN TeknikPenilaian : Testertulis

BentukInstrume n

: Daftarpertanyaan

Kisi-kisi : 1.Menjelaskan gerak spesifik pukulan forehand 2.Menjelaskan gerak spesifik pukulan backhand 3.Menjelaskan gerak spesifik pukulan smash

Butir soal Pengetahuan

No Pertanyaan yang diajukan Skor 1-4

1. Jelaskan gerakan spesifik pukulan forehand permainan tenis meja

2. Jelaskan gerakan spesifik pukulan forehand dalam permainan tenis meja

3. Jelaskan gerak spesifik pukulan smash dalam permainan tenis meja

Jumlah

JumlahSkormaksimal : 12

Skorperolehan

Nilai :--- X 100 Skormaksimal

KunciJawaban:

No Jawaban Skore

1 d)posisi awal : berdiri sikap melangkah (kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang) menghadap meja tenismeja, badan condong ke

(11)

agak kekanan dengan sedikit memutar badan, Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak direndahkan dengan sikap rileks,

e)gerakan : tarik bat kesamping badan agak kebelakang, dengan kepala bat agak menghadap kelantai dan lengan agak kebawah. Pergelangan tangan diluruskan saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan bat menggesek bagian belakang bola,

f) akhir gerakan : gerakan tangan mengikuti arah gerak bola, pandangan mengikuti arah gerak bola.

2

d) posisi awal : melangkah, kaki kanan di depan dan kiri di belakang (memukul dengan tangan kanan), badan agak condong ke kanan. Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak direndahkan dengan sikap rileks,

e) gerakan: saat bola akan datang tarik bat ke samping melalui depan, badan ke arah belakang, kepala bat agak menghadap ke bawah dan pergelangan tangan lurus, saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan bat menggesek bagian belakang bola,

f) akhir gerakan: lengan lurus ke depan, berat badan pada kaki depan, dan pandangan mengikuti arah gerakan bola.

4

3

d) Sikap awal : sikap menyamping , bat disamping setinggi bahu, tubuh terliuk kesamping kanan, lengan lurus, berat badan pada kaki belakang e) gerakan: untuk memukul bola putaran belakang

bet diayun sedikit keatas, sedang putaran kedepan bet diayun lurus. Percepatan dari lengan harus kencang disertai putaran tubuh sambil melompat, pergelangan tangan dikuatkan.

f) Akhir gerakan: bet diayun sampai bahu, berat badan pada kaki kiri

4

Jumlah score maksimal 12 Keterangan:

Masing-masing opsi jawaban jika salah nilai 1, jika tidak dijawab nol

Penilaian Ketrampilan

LEMBAR PENGAMATAN KOMPETENSI KETERAMPILAN TeknikPenilaian : TesPraktik

BentukInstrume n

: rating scale(denganlembarpengamatan)

(12)

3. Mempraktekkantehnikpukulan smash

4. Melakukanpermainantenismejadenganperatur an yang dimodifikasi.

Lembar Pengamatan

No Aspek yang dinilai KualitasGerakan

1 2 3

1 Pukulan l forehand 2 Pukulan backhand 3 Pukulansmash 4 Bermaintenis

mejadenganmenggunakanperaturan yang dimodifikasi

Jumlah

JumlahSkormaksimal : 12

Skorperolehan

Nilai :--- X 100 Skormaksimal

Rubrik dan pensekoran N

o

(13)

1

2

3

a) posisi awal : berdiri sikap melangkah (kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang) menghadap meja tenismeja, badan condong agak kekanan dengan sedikit memutar badan, Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak direndahkan dengan sikap rileks,

b) gerakan : tarik bat kesamping badan agak kebelakang, dengan kepala bat agak menghadap kelantai dan lengan agak kebawah. Pergelangan tangan diluruskan saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan bat menggesek bagian belakang bola,

c) akhir gerakan : gerakan tangan mengikuti arah gerak bola, pandangan mengikuti arah gerak bola

a) posisi awal :

melangkah, kaki kanan di depan dan kiri di belakang (memukul dengan tangan kanan), badan agak condong ke kanan. Pandangan tertuju pada arah datangnya bola, Kedua lutut agak direndahkan dengan sikap rileks, b) gerakan: saat bola

akan datang tarik bat ke samping melalui depan, badan ke arah belakang, kepala bat agak menghadap ke bawah dan pergelangan tangan lurus, saat bola memantul meja dan melambung, pukul bola dengan ayunan penuh dan

 Nilai 3 jika memenuhi

 Nilai 0 jika tidak memenuhi semua kriteria

(14)

NO NAMA

PENILAIAN PROSES JUMLAH

SKOR Jenis Pukulan

Fore hand

Back

Hand Smash

Bermain modifikasi

3 2 1 3 2 1 3 2 1 3 2 1

1 2 3 4 5

Nilaiakhirsiswa :

Nilaipengetahuan : darinilaihasil/produk

Nilaiketrampilan : dariketrampila proses +ketrampilanhasil/produk 2

Mengetahui Kepala Sekolah,

...

NIP

... Guru Mata Pelajaran

...

Gambar

Tabel Pedoman Penilaian Pengetahuan dan Keterampilan

Referensi

Dokumen terkait

Cara melakukan gerakan ini adalah dengan berdiri kedua kaki rapat, kemudian tekuk lutut kanan ke atas, luruskan ke depan, dan kaki kiri sebagai tumpuan.. Lakukan

melangkah kaki kiri kanan tidak silang ke kiri dan pada hitungan ke dua diikuti kaki kiri di belakang kaki kanan pada hitungan ketiga langkah kaki kanan silang ke kiri dan

Sudrajat Prawirasaputra (2000: 24). 1) Berdiri pada kedua kaki menghadap kearah datangnya bola, 2) berdiri pada satu kaki, pada kaki kiri atau kanan, 3) Bila berdiri pada

 Berdiri dengan sikap melangkah, satu kaki di depan dan kaki lainnya di belakang, kaki yang depan berada di samping bola dan sekaligus sebagai kaki tumpu..  Badan berdiri agak

Jave Long  Kedua kaki bergerak ditempat dengan posisi kaki kanan di ingset ke depan, kedua tangan di tekuk di samping kiri kanan.  Kaki kanan disilangkan di

ngileg , piles kiri, ulap-ulap kanan, mengangkat kaki kanan, kaki kiri maju, menghadap ke kanan, tangan kiri mentang ke depan diikuti dengan gerakan mendak dan badan diputar

Gerakan menyentuhkan bola kaki ke depan, kanan atau kiri dengan sedikit menekuk lutut tumpu, berat badan berada pada kaki tumpu. Sentuhkan bola kaki kanan ke depan

Hit 1,5: buka kaki kanan selebar 1,5 lebar bahu, condongkan badan kekanan, kaki kanan ditekuk, kaki kiri lurus, rentangkan kedua lengan diagonal dari depan dada (lengan