• Tidak ada hasil yang ditemukan

STRATEGI MADRASAH DINIYAH DALAM PEMBINAAN AKHLAK SANTRI (Studi Multi Situs Di Madrasah Diniyah Mamba’ul Hikam Botoran Dan Madrasah Diniyah Mahir Ar-Riyadl Domasan) - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STRATEGI MADRASAH DINIYAH DALAM PEMBINAAN AKHLAK SANTRI (Studi Multi Situs Di Madrasah Diniyah Mamba’ul Hikam Botoran Dan Madrasah Diniyah Mahir Ar-Riyadl Domasan) - Institutional Repository of IAIN Tulungagung"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

126

BAB VI

PENUTUP

A.Kesimpulan

Kesimpulan yang dapat ditarik dari fokus penelitian, sesuai dengan yang ditemukan di lokasi penelitian adalah:

1. Perencaan Pembinaan Akhlak

Madrasah diniyah Mamba'ul Hikam dan madrasah diniyah Maher Ar-Riyadh mengadakan musyawarah tentang program dan kegiatan yang akan dilaksanakan selama satu tahun ke depan, apabila di tengah semester ada masalah langsung diadakan musyawarah dengan santai, sehingga masing-masing guru bebas mengutarakan masalah dan pendapatnya, serta menyampaikan tata tertib selama menjadi santri kepada santri dan wali.

2. Pelaksanaan Pembinaan Akhlak

Dua madrasah sama-sama menggunakan metode ceramah (pengajaran di kelas), guru sangat menjaga tingkah laku dan ucapan karena merupakan contoh figur, dan mewajibkan salam ketika bertemu dengan guru, perbedaanya jika di Mamba’ul Hikam wajib mencari pengganti jika berhalangan mengajar,

menugaskan guru khusus untuk mengecek kegiatan santri, dan panggilan orang tua jika santri tidak hadir lebih dari 50x sedangkan di Mahir Ar Riyadl ketika santri tidak hadir tanpa keterangan langsung menghubungi wali santri via hp,

▸ Baca selengkapnya: soal akhlak kelas 2 madrasah diniyah

(2)

127

serta mewajibkan santri memakai sarung dan songkok sebagai tindakan preventif.

3. Evaluasi guru dalam pembinaan akhlak

Proses evaluasi di madrasah diniyah Mamba'ul Hikam dan madrasah diniyah Mahir Ar-Riyadl dilaksanakan dengan rapat evaluasi yang diadakan pada setiap ahir semester, pemberian apresiasi maupun teguran secara langsung, kontrol pada saat jam pembelajaran dan pengadaan daftar hadir bagi guru. Dengan evaluasi itu diharakan akan diketahui kekuatan dan kelemahan dari setiap individu, sehingga bisa melakukan evaluasi.

B.Saran-saran

Berdasarkan temuan dan kesimpulan penelitian di atas, maka diajukan beberapa saran terutama kepada pihak yang terkait sebagai berikut :

1. Kepala Madrasah Diniyah:

a. Untuk mempertahankan mutu madrasah dengan menciptakan pendidikan dan pembelajaran yang efektif, disarankan supaya dalam segala kabijakan madrasah berbasis pada pemenuhan kebutuhan guru dan murid serta pengembangan madrasah menjadi lebih baik. Sehingga nantinya menghasilkan output bermutu yang dapat diterima oleh masyarakat secara luas.

(3)

128

Memaksimalkan segala yang ada walau dengan kesederhanaan. Karena bermutu itu tidak harus mewah.

2. Guru Madrasah Diniyah:

a. Guru lebih terampil mengelola kelas dan lebih kreatif dalam menggunakan berbagai macam metode pembelajaran dan memanfaatkan sarana dan prasarana yang tersedia dengan maksimal. Mendidik dengan kreatif akan menabbah daya tarik bagi murid sehingga anak lebih mudah menerima pelajaran. Penyampaian pelajaran agama apapun juga bisa menggunakan metode yang menyenangkan.

b. Guru lebih aktif dalam mengajar, karena untuk menjadi bermutu pembelajaran harus efektif terlebih dahulu, dan untuk efektif harus diawali dengan aktif.

c. Guru mengedepankan jiwa semangat dalam mengajar dan mendidik. Karena bisa jadi akan dihadapkan pada situasin yang kurang menguntungkan yang mengurangi semangat mengajar.

(4)

129

Referensi

Dokumen terkait

POKJA UNIT LAYANAN PENGADAAN ALAT LABORATORIUM PAKET 2 BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI PANGKALPINANG Komplek Perkantoran Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Jalan

Data yang diperoleh adalah data kuantitatif dan kualitatif.Dari hasil analisis metode pembelajaran Tanya Jawab (Questions Answer) memiliki dampak positif dalam meningkatkan

Definisi secara umum cold booting adalah merupakan proses menghidupkan komputer dari keadaan masih dingin, ini artinya komputer dinyalakan dari posisi masih mati, sehingga

Berdasarkan latar belakang tersebut agar kemampuan profesional guru dalam melaksanakan penelitian tindakan kelas dapat meningkat, maka penulis melaksanakan sebuah

HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR INSTANSI KEMENTERIAN BADAN USAHA MILIK NEGARA JABATAN : PENGELOLA DATA. JENIS FORMASI:

 Guru memberitahukan kegiatan belajar yang akan dikerjakan pada pertemuan berikutnya, yaitu peserta didik diminta membaca buku siswa atau sumber lain

Untuk menganalisis tingkat keberhasilan atau persentase keberhasilan tindakan setelah dilakukan kegiatan kerja nyata Kepala Sekolah sekolah maka dilakukan dengan

( 3) Jika Nilai Perolehan Objek Pajak sebagaimana dimaksud pada ayat ( 2) huruf a sampai dengan huruf n tidak diketahui atau lebih rendah daripada NJOP yang