• Tidak ada hasil yang ditemukan

Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Pengaruh Interaksi Jenis Kelamin Mahasiswa-Dosen Dalam Pencapaian Hasil Belajar Matakuliah Kuantitatif dan Kualitatif Di Jurusan Pendidikan Ekonomi FE UNY

Abstrak.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh interaksi jenis kelamin antara mahasiswa dan dosen terhadap pencapaian hasil belajar dikaitkan dengan latarbelakang social mahasiswanya. Selain itu juga melihat bagaimana perbedeaan antara matakuliah kuntitatif atau kualitatif.

Penelitian ini menggunakan metode ekonometrika dengan model tobit. Data yang dipakai adalah memakai data cross section dari mahasiswa yang mengikuti matakuliah

kuantitatif dan kualitatif. Data diperoleh dengan memakai hasil survey dari kuesioner yang disebarkan kepada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta Jurusan Pendidikan Ekonomi.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar dari kelas dengan jenis kelamin yang berbeda antara dosen dan mahasiswa berbeda (lebih rendah) daripada ketika dosen-mahasiswa dengan jenis kelamin yang sama. Penelitian ini menemukan bahwa jumlah buku yang dimiliki berpengaruh negative terhadap hasil belajar. Kemampuan internal mahasiswa (IPK) berpengaruh positif. Semakin ideal perlakuan yang dirasakan maka semakin rendah hasil belajar. Mahasiswa dengan jenis kelamin perempuan terbukti berbeda (lebih unggul) dengan mahasiswa laki-laki untuk matakuliah kuantitatif. Cita-cita terhadap pekerjaan yang mempunyai tingkat kebebasan yang lebih tinggi berpengaruh negative terhadap hasil belajar mahasiswa dalam matakuliah kuantitatif. Ini bias terjadi mahasiswa yang mempunyai cita-cita dengan level tinggi tidak begitu kuat dalam matakuliah kuantitatif. Perlunya penelitian lebih jauh mengingat ditemukannya bukti adanya gap gender dalam hasil belajar antara PBM dengan dosen-mahasiswa yang berbeda jenis kelamin dengan dosen-mahasiswa yang berbeda jenis kelamin dengan dosen-mahasiswa yang sama jenis kelaminnya.

Referensi

Dokumen terkait

Penclitian ini bertujuan untuk mengetahui marga-marga fitoplankton apa saja yang dapat ditemukan di kolam SL TPN se-Kotatif Jember dan untuk mengetahui adanya

Data Keuangan Pajak sesuai dokumen penawaran yaitu : NPWP, SPT Tahun 2013, Pajak Bulanan PPh pasal 25 atau pasal 21 / pasal 23 atau PPN bulan Maret, April dan Mei 2014 , atau

[r]

Mahasiswa program terminasi Fakultas Kedokteran UNISSULA adalah mahasiswa yang masa studinya tinggal satu (1) semester, untuk bisa membantu mahasiswa terminasi agar dapat

IMPLEMENTASI ALGORITMA CAMELLIA DENGAN KUNCI 128 BIT PADA ENKRIPSI DAN DEKRIPSI ISI PESAN ELCTRONIC MAIL (EMAIL).. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

kegiatan pengabdian dan penyuluhan yang dilakukan pada tenun songket Winda adalah memberikan pembinaan tentang pengembangan dari hasil kain songket yang

Studi pemilihan TPA Sampah Regional Provinsi Bengkulu diawali dengan penentuan kriteria pemilihan lokasi TPA sampah berdasarkan SNI 19-3241-1994 tentang Tata Cara

Pada penelitian sebelumnya telah diketahui bahwa basis data yang ada memiliki kelemahan dan telah disolusikan dalam bentuk arsitektur baru yang terpadu dan memiliki