• Tidak ada hasil yang ditemukan

TUGAS DAN PERANAN PRODUSER DALAM PROGRAM.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TUGAS DAN PERANAN PRODUSER DALAM PROGRAM."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

Muti Resikiwati Sutanto. 210103100007.

Tugas dan Peranan Produser

Dalam Program

MarMor (Mara Morning)

di Radio 106.7 MARA FM

, di bawah

bimbingan Efi Fadilah S.Sos., M.Pd., pada Program Diploma III PAKT,

Subprogram Studi Penyiaran, Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran

Jatinangor.

Tujuan pengamatan untuk mengetahui tugas dan peranan produser pada

proses pra produksi, proses produksi, dan proses pasca produksi pada program

MarMor (Mara Morning)

radio

Mara

106,7

FM serta kendala yang dihadapi

produser

Metode pendekatan yang digunakan adalah metode deskriptif dan teknik

pengumpulan data berupa observasi, studi kepustakaan serta wawancara langsung

dengan Produser, Penyiar, dan Operator program

MarMor (Mara Morning)

.

Hasil pengamatan ini menunjukkan bahwa tugas dan peranan produser

MarMor (Mara Morning)

mencakup kegiatan pada pra produksi, yaitu persiapan

komponen siaran, penyusunan naskah dan membangun kerjasama dengan penyiar,

operator dan narasumber. Tahap produksi, yaitu memantau kelancaran acara mulai

dari awal hingga program berakhir, memantau

sms,

telepon, dan

mention twitter

yang masuk, serta pada pasca produksi yaitu evaluasi. Kendala yang dihadapi

berasal dari masalah teknis dan non teknis.

(2)

ii

ABSTRACT

Muti Resikiwati Sutanto. 210103100007.

“Producer’s Job and Role Of

MarMor (Mara Morning) on Mara Radio 106,7 FM”, under the guidance of Efi

Fadilah S.Sos., M.Pd., at Diploma III PAKT Program. Major in Brodacsating

Subprogram, Communication Faculty, Padjadjaran University.

The purposes of this observation are to identify the job and the role of the

producer producer of pre production, production, and post production at MarMor

(Mara Morning) program, and some problems that acquired by the Producer of

MarMor (Mara Morning) at Mara Radio 106,7 FM.

The implemented method is using description method, with data collection

technique, such as observation, literature study, and interview with Producer,

Announcer and Operator.

The result of this observation shows that producer role of

MarMor

(Mara Morning)

have to through pre-production, completing all the broadcast

component. Production process, when producer monitoring the on air program

from the beginning until the end of the program, choosing the right messages,

calls and twitter mentions, and post-production, which is evaluation. The main

obstacle in this whole process comes from technical and non technical aspects.

Referensi

Dokumen terkait

Rata-rata nilai yang didapatkan dari hasil pengolahan data keberhasilan faktor-faktor yang berpengaruh terhadap manajemen persediaan adalah sebagai berikut :

Uji coba algoritma pada kasus Bulan Juli 2013 seharusnya dapat menjadi masukan bagi perusahaan akan pentingnya ketersediaan kendaraan angkut yang mencukupi dalam

201324618 UMI MUZAETUN Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi Universitas Negeri Yogyakarta Universitas Pendidikan Indonesia. 201324626 WIRAWAN CAHYO N Pendidikan

Karakteristik informasi tersebut memberikan jaminan yang memadai bagi investor dan pemakai laporan keuangan lainnya, sehingga laporan keuangan perusahaan

[r]

Untuk judul karya ilmiah d an judul bab:  Times new roman  ukuran 14 pt atau  Arial ukuran 13 pt. Untuk nama lembaga / se kolah / perguruan

Tujuan dari penelitian ini adalah membangun sebuah komponen perangkat lunak penunjang yang dapat membantu pemahaman mahasiswa dalam mempelajari konsep bagaimana IR system

Hasil penelitian menyimpulkan bahwa tradisi perjodohan dengan kriteria Kafa<’ah harta dan nasab boleh saja dilakukan selama itu bertujuan untuk