• Tidak ada hasil yang ditemukan

PANDUAN PEMBELIAN Tempat tidur anak

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PANDUAN PEMBELIAN Tempat tidur anak"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

Produk-produk yang tertera di sini mungkin saja tidak semuanya tersedia di toko. Silakan hubungi staff kami atau kunjungi www.IKEA.co.id untuk informasi lebih lanjut. Untuk informasi produk yang rinci, tersedia di label harga atau website. Semua unit memerlukan perakitan. IKEA Indonesia berhak untuk melakukan penyesuaian harga, mengoreksi kesalahan harga atau salah cetak sesuai dengan perubahan- perubahan yang berada di luar wewenang kami. IKEA Indonesia akan memastikan bahwa semua informasi yang tertera adalah benar saat dicetak.

Saatnya tidur!

Anak senang sekali berlarian, mencari hal baru dan bermain.

Itulah mengapa anak membutuhkan tempat yang aman saat beristirahat agar semua aktivitas dapat diproses olehnya.

Untuk anak seusia ini, mereka tidak lagi tidur di ranjang bayi dan terlalu besar jika harus tidur di tempat tidur orang dewasa.

Oleh karena itu, kami menyediakan tempat tidur dengan ukuran tepat agar mereka nyaman saat beristirahat.

Pilihlah sesuai kebutuhan dan selera

Pilihlah jenis tempat tidur terbaik yang cocok untuk anak.

Jika anak terbiasa jatuh dari tempat tidur, pilihlah tempat tidur yang lebih kecil dengan rel pengaman. Jika ingin tempat tidur yang bertambah panjang seiring dengan pertumbuhan anak, pilihlah tempat tidur yang dapat dipanjangkan. Jika ruangannya terbatas, pilihlah tempat tidur tinggi dengan ruang untuk sofa atau meja di bawahnya. Jika anak senang tidur dekat dengan lantai, dipan dengan tempat tidur tambahan atau ruang penyimpanan tambahan cocok untuknya. Kami juga memiliki tempat tidur tingkat yang dapat ditambahkan dengan tempat tidur tambahan, sehingga muat untuk 3 orang. Kesimpulannya, kami memiliki tempat tidur yang sesuai dengan semua kebutuhan dan selera Anda.

PANDUAN PEMBELIAN

KESELAMATAN

Semua produk anak kami telah diuji ketat dan dilakukan analisis risiko untuk memastikan bahwa produk kami memenuhi persyaratan di setiap negara di mana produk IKEA dijual.

Untuk menjaga keselamatan dan kenyamanan anak, kasur VYSSA ini mudah dibersihkan, memiliki sirkulasi udara yang baik dan keras. Ritsleting pada kasur aman untuk anak.

Tempat tidur anak

(2)

TEMPAT TIDUR YANG DAPAT DIPANJANGKAN 3-7 TAHUN

SUNDVIK tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Dapat dipanjangkan, sehingga dapat ditarik saat anak tumbuh besar.

Abu-abu/cokelat 102.516.82 Rp2.999.000

Putih 802.516.93 Rp2.999.000

TROGEN tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Dapat dipanjangkan, sehingga dapat ditarik saat anak tumbuh besar.

Abu-abu muda 902.802.61 Rp4.999.000 BUSUNGE tempat tidur yang dapat dipanjangkan

80×200 cm. Dapat dipanjangkan, sehingga dapat ditarik saat anak tumbuh besar. Palang kayu solid men- jadi penyangga yang kuat untuk tubuh.

Merah muda terang 302.290.15 Rp3.999.000 Biru muda 002.743.49 Rp3.999.000 MINNEN tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Dapat dipanjangkan, sehingga dapat ditarik saat anak tumbuh besar.

Hitam 303.042.36 Rp1.999.000

Putih 703.042.39 Rp1.999.000

TEMPAT TIDUR ANAK 3-7 TAHUN

KRITTER rangka tempat tidur dengan rel pengaman 70×160 cm.

Kayu solid, bahan alami tahan pakai.

Rel pengaman mencegah anak terjatuh dari tempat tidur.

Pine 201.675.41 Rp1.499.000

Putih 801.675.43 Rp1.499.000

SNIGLAR rangka tempat tidur dengan rel pengaman 70×160 cm.

Kayu solid, bahan alami tahan pakai.

Rel pengaman mencegah anak terjatuh dari tempat tidur.

Kayu beech 701.676.71 Rp999.000 ÖVRE rangka tempat tidur 70×160 cm.

Kayu solid, bahan alami tahan pakai.

Putih 101.890.20 Rp2.499.000

TEMPAT TIDUR 8-12 TAHUN

FLAXA rangka tempat tidur

dengan kepala tempat tidur. 90×200 cm.

Ruang di bawah tempat tidur dapat digunakan sebagai penyimpanan. Untuk solusi tidur tambahan, Anda dapat mengombinasikan rangka tempat tidur ini dengan tempat tidur bawah FLAXA.

Putih 402.479.57 Rp2.499.000

FLAXA rangka tempat tidur dengan penyimpanan 90×200 cm. Ruang di bawah tempat tidur dapat digu- nakan sebagai penyimpanan.

Putih 602.479.61 Rp2.999.000

KURA tempat tidur yang dapat dibalikkan 90×200 cm.

Tempat tidur yang dibalik dengan cepat berubah men- jadi tempat tidur rendah ke tempat tidur tinggi..

Putih/kayu pinus 402.538.11 Rp4.999.000

STUVA tempat tidur tinggi

dengan meja dan penyimpanan 90×200 cm.

Dengan tempat tidur tinggi ini, Anda mendapatkan meja, lemari pakaian dan unit rak terbuka. Meja dapat dirakit secara paralel atau tegak lurus dengan tempat tidur sesuai kebutuhan. Jika meja dirakit tegak lurus dengan tempat tidur, Anda dapat menjangkau lemari pakaian dari kedua sisi. Untuk mengurangi risiko terpeleset, tangga memiliki lapisan anti slip. Mudah menyembunyikan stopkontak dan kabel agar tidak berantakan namun masih dapat dijangkau. Baca lebih lanjut tentang tempat tidur tinggi STUVA dengan meja dan penyimpanan pada panduan pembelian STUVA.

Putih 602.701.50 Rp10.449.000

SVÄRTA rangka tempat tidur tingkat 90×200 cm.

Keuntungan: Solusi tepat untuk ruang yang terbatas.

Tangga terpasang di sisi kanan atau kiri tempat tidur.

(3)

SPRING MATTRESSES KASUR BUSA

VYSSA VACKERT. Ketebalan: 10 cm. Biru.

Bahan: Kantong pegas dan sarung velour. VYSSA VINKA. Ketebalan: 10 cm. Biru.

Bahan: Pegas bonell dan sarung jersey.

VYSSA SKÖNT. Ketebalan: 10 cm. Putih.

Bahan: Busa ketahanan tinggi dan sarung jersey.

VYSSA SNOSA. Ketebalan: 8 cm. Putih.

Bahan: Busa poliuretena dan sarung katun/poliester.

VYSSA SLAPPNA. Ketebalan: 5 cm. Putih.

Bahan: Busa poliuretena dan sarung non tenun

1. Pilih bahan

Pilih kasur berbahan pegas atau busa. Semua bahan aman digunakan dan higienis, serta kedua sisi kasur dapat digu- nakan untuk tidur sehingga membuat kasur awet.

Jika Anda bingung memilih, berikut penjelasan mengenai bahan kasur.

Pegas: Kasur pegas VYSSA terbuat dari kantong pegas atau pegas Bonell. Konstruksi pegas memungkinkan udara bersirkulasi sehingga suhu tetap nyaman saat tidur.

Busa: Semua kasur busa VYSSA menggunakan poliuretena berkualitas atau busa ketahanan tinggi. Bahannya tahan lama dan menyangga tubuh anak sehingga meringankan tekanan membantu pertumbuhan anak, serta suhu tetap baik saat tidur. Kedua sisi kasur busa dapat digunakan sehingga kasur awet.

Sarung: Semua sarung VYSSA dapat dilepas dan dicuci di mesin cuci. Sarung ini juga memiliki sirkulasi udara yang baik. Semua sarung lembut dan aman untuk kulit anak.

2. Kenali kebutuhan anak Ukuran

Apakah Anda membeli kasur untuk tempat tidur anak atau tempat tidur yang dapat dipanjangkan? Semua kasur VYSSA tersedia dalam kedua ukuran tersebut.

Karena tempat tidur yang dapat dipanjangkan “tumbuh”

bersama anak dalam tiga langkah, kasur tersedia dalam tiga ukuran, cukup tambahkan bagian saat akan meman- jangkan tempat tidur.

• Waktu: Berapa tahun kira-kira anak memakai kasur?

Jika Anda ingin menggunakan kasur yang sama dari sejak membeli baru hingga anak tumbuh besar, maka kasur yang lebih tebal dan tahan lama akan memberikan penyangga yang baik pada tubuh anak saat tumbuh.

• Sirkulasi udara: Semua kasur anak VYSSA memiliki sirkulasi udara yang baik berkat bahan seperti busa karton, konstruksi kantong pegas.

• Meringankan tekanan: Semua kasur VYSSA meringankan tekanan karena terbuat dari bahan seperti kantong pegas, busa berketahanan tinggi.

3. Pilih kasur

Pada halaman selanjutnya, terdapat semua kasur anak kami, lengkap dengan detail informasinya.

CARA MEMILIH KASUR

(4)

KASUR UNTUK TEMPAT TIDUR YANG DAPAT DIPANJANGKAN 3-7 TAHUN

VYSSA SKÖNT kasur untuk tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Busa dingin yang meringankan tekanan memberikan kenyamanan pada anak. Kasur yang sangat tahan lama ini dapat digunakan dalam jangka waktu panjang. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkun- gan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung jersey dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Putih 601.674.50 Rp1.299.000

VYSSA SLAPPNA kasur untuk tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkungan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru.

Putih 602.134.52 Rp599.000

VYSSA SNOSA kasur untuk tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Dua permukaan berbeda yang nyaman. Permukaannya merin- gankan tekanan dan memiliki sirkulasi udara yang baik daripada permukaan datar. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkungan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Putih 702.132.58 Rp999.000

VYSSA VACKERT kasur untuk tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Kasur kantong pegas memberikan penahan yang sesuai dengan tubuh anak yang terus berkembang. Konstruksi pegas membuat udara mengalir bebas, menciptakan sirkulasi udara yang baik dan iklim tidur yang menguntungkan. Kotak busa pelindung dan feltpad digunakan untuk menam- bah kenyamanan dan tahan lama. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkungan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung velour dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Putih 901.674.58 Rp1.799.000

VYSSA VINKA kasur untuk tempat tidur yang dapat dipanjangkan 80×200 cm. Pegas bonell menciptakan kenyamanan dan memiliki sirkulasi udara yang sangat baik. Kasur tahan lama ini dapat digunakan dalam jangka waktu panjang. Kotak busa pelindung dan feltpad digunakan untuk menam- bah kenyamanan dan tahan lama. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkungan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung jersey dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Putih 101.674.57 Rp1.299.000

(5)

KASUR TEMPAT TIDUR ANAK 3-7 TAHUN

VYSSA SKÖNT kasur tempat tidur anak 70×160 cm.

Busa dingin yang meringankan tekanan memberikan kenyamanan pada anak. Kasur yang sangat tahan lama ini dapat digunakan dalam jangka waktu panjang. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkungan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung jersey dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Putih 801.664.02 Rp999.000

VYSSA SLAPPNA kasur tempat tidur anak 70×160 cm.

Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkungan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru.

Putih 202.134.49 Rp499.000

VYSSA SNOSA kasur tempat tidur anak 70×160 cm.

Dua permukaan berbeda yang nyaman. Permukaannya meringankan tekanan dan memiliki sirkulasi udara yang baik daripada permukaan datar. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkungan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Putih 802.132.53 Rp699.000

VYSSA VACKERT kasur tempat tidur anak 70×160 cm.

Kasur kantong pegas memberikan penahan yang sesuai dengan tubuh anak yang terus berkembang. Konstruksi pegas membuat udara mengalir bebas, menciptakan sirkulasi udara yang baik dan iklim tidur yang menguntungkan.

Kotak busa pelindung dan feltpad digunakan untuk menambah kenyamanan dan tahan lama. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkun- gan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung velour dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Biru 101.664.10 Rp1.499.000

VYSSA VINKA kasur tempat tidur anak 70×160 cm.

Pegas bonell menciptakan kenyamanan dan memiliki sirkulasi udara yang san- gat baik. Kasur tahan lama ini dapat digunakan dalam jangka waktu panjang.

Kotak busa pelindung dan feltpad digunakan untuk menambah kenyamanan dan tahan lama. Sarung dapat dicuci dengan mesin cuci agar terjaga lingkun- gan tidur yang higienis bagi anak. Kedua sisi kasur dapat digunakan sehingga kasur awet dan terlihat seperti baru. Sarung jersey dapat bernapas, lembut dan aman untuk kulit anak.

Biru 301.664.09 Rp999.000

KASUR TEMPAT TIDUR 8-12 TAHUN

MOSHULT kasur busa. Putih. Dapatkan penyangga tubuh yang nyaman dengan kasur busa ketahanan tinggi. Kasur berukuran 90x200 ini cocok untuk anak. Kasur ini juga memiliki ritsleting yang aman bagi anak tanpa mekanisme tarik yang menyembunyikan bagian kecil dan mencegah anak membukanya.

Mudah dibersihkan karena Anda dapat mencuci sarung dengan mesin cuci.

Mudah dibawa karena berupa kemasan gulung. Ketebalan: 10 cm.

80×200 cm 902.723.36 Rp999.000

90×200 cm 102.723.40 Rp1.299.000

MALFORS kasur busa. Putih. Dapatkan penyangga tubuh yang nyaman dengan kasur busa ketahanan tinggi. Kasur berukuran 90x200 ini cocok untuk anak. Kasur ini juga memiliki ritsleting yang aman bagi anak tanpa mekanisme tarik yang menyembunyikan bagian kecil dan mencegah anak membukanya. Mudah dibersihkan karena Anda dapat mencuci sarung dengan mesin cuci. Ketebalan: 12 cm.

80×200 cm 802.722.85 Rp1.499.000

90×200 cm 202.722.88 Rp1.799.000

(6)

Ikuti saran di bawah ini saat memilih quilt dan bantal untuk anak:

1. Isian quilt dan bantal buatan

yang mudah dirawat dan cepat dikeringkan.

Isian quilt dan bantal buatan mudah dirawat daripada yang alami, karena dapat dicuci dengan mesin cuci pada suhu 60° C, serta dikeringkan dengan cepat. Ini adalah pilihan yang baik bagi anak dengan alergi tungau dan debu rumah.

2. Quilt dengan bahan dingin untuk tidur yang nyaman.

Kami memiliki quilt dengan kualitas berbeda agar sesuai dengan kebutuhan dan budget Anda. Tingkat kehangatan yang berbeda memudahkan Anda mengganti quilt sesuai dengan musim. Quilt dengan bahan dingin dianjurkan untuk anak yang suhu tubuhnya sering hangat daripada orang dewasa. Apapun pilihan Anda, produk kami dide- sain untuk memberikan kenyamanan terbaik pada anak.

3. Bantal empuk untuk penyangga tubuh.

Kami menawarkan bantal versi empuk dan keras.

Anak kecil lebih nyaman menggunakan bantal empuk.

Untuk anak yang sudah besar, pilihlah bantal sesuai dengan keinginan mereka. Anda dapat memilih bantal untuk bayi di Dunia Anak IKEA.

Tambahkan pelindung bantal untuk menjaga kebersihan dan kesegaran bantal sehingga awet.

4. Pelindung agar produk tahan lama

Tambahkan pelindung pada kasur anak untuk menjaga kesegarannya sehingga kasur tetap awet. Pelindung kasur GÖKÄRT anti air dan mencegah cairan meresap dalam kasur.

CARA MEMILIH QUILT DAN BANTAL

KETERANGAN SIMBOL TINGKAT KENYAMANAN QUILT DAN BANTAL

Simbol di bawah ini digunakan untuk menunjukkan fitur kenyamanan produk kami.

Keras

Bantal dengan isian lebih untuk Anda yang senang tidur dengan bantal keras.

Empuk

Bantal dengan sedikit isian untuk Anda yang senang tidur dengan bantal empuk.

Dingin

Quilt dingin dan tipis dengan sedikit isian untuk Anda yang sering merasa panas.

Hangat

Quilt hangat dengan isian lebih banyak untuk Anda yang tidak merasa panas atau dingin.

Sangat hangat

Quilt sangat tebal dan hangat dengan isian yang sangat banyak untuk Anda yang sering merasa kedinginan di malam hari

(7)

QUILT DAN BANTAL

Quilt dan bantal yang disarankan untuk tempat tidur anak usia 3-7 tahun dan 8-12 tahun.

HAMPDÅN bantal

Petunjuk perawatan

• Kain poliester/katun bagian luar mudah dirawat karena dapat dikeringkan dengan cepat.

• Pilihan tepat bagi Anda yang alergi dengan tun- gau dan debu rumah karena dapat dicuci dengan mesin cuci pada suhu 60°C, suhu yang mampu membasmi tungau dan debu rumah.

• Thread count: 186.

• Dapat dilengkapi dengan pelindung bantal yang melindungi bantal dari noda dan kotoran.

Bahan

Isian: 100% poliester Kain: 65% poliester, 35% katun

Empuk

Bantal dengan sedikit isian untuk Anda yang senang tidur dengan bantal empuk.

Berat isian (50×80 cm) 600 g

50×80 cm 502.697.36 Rp149.000

Keras

Bantal dengan isian lebih untuk Anda yang senang tidur dengan bantal keras.

Berat isian (50×80 cm) 810 g

50×80 cm 202.697.33 Rp199.000

GRUSBLAD quilt

Petunjuk perawatan

• Kain poliester/katun bagian luar mudah dirawat karena dapat dikeringkan dengan cepat.

• Pilihan tepat bagi Anda yang alergi dengan tungau debu rumah karena dapat dicuci dengan mesin cuci pada suhu 60°C, suhu yang mampu membasmi tungau dan debu rumah.

• Thread count: 186.

Bahan

Isian: 100% poliester Kain: 65% poliester, 35% katun

Dingin

Quilt dingin dan tipis dengan sedikit isian untuk Anda yang sering merasa panas.

Berat isian (150×200 cm) 450 g

150×200 cm 402.717.06 Rp299.000

Hangat

Quilt hangat dengan isian lebih banyak untuk Anda yang tidak merasa panas atau dingin.

Berat isian (150×200 cm) 840 g

150×200 cm 002.717.51 Rp399.000

GÖKÄRT pelindung kasur

Petunjuk perawatan

• Anda dapat menjaga agar kasur tetap awet dengan pelindung kasur yang melindungi noda dan kotoran.

• Kasur tetap kering karena permukaan anti air mencegah cairan meresap ke dalam kasur.

• Muat untuk kasur dengan ketinggian maks. 30 cm, karena pelindung kasur menggunakan karet.

• Pilihan tepat bagi Anda yang alergi dengan tungau debu rumah karena dapat dicuci dengan mesin cuci pada suhu 60°C, suhu yang mampu membasmi tungau dan debu rumah.

Bahan

Bagian atas: 80% katun, 20% poliester Lapisan permukaan: Poliuretena

Bagian samping: 55% katun, 45% poliester 90×200 cm 602.812.19 Rp199.000

(8)

PELENGKAP

FLAXA kepala tempat tidur/

kompartemen penyimpanan.

Headboard with open shelves and a hidden pull-out storage unit with castors.

Putih 762.479.65 Rp2.000.000

FLAXA bagian bawah tempat tidur.

Bagian bawah tempat tidur ini menciptakan tempat tidur tambahan di bawah rangka tempat tidur FLAXA dengan kepala tempat tidur. Mudah ditarik dan didorong berkat roda dan gagang.

Putih 902.479.69 Rp2.000.000

KURA tenda tempat tidur.

Muat dengan tempat tidur rendah atau tinggi. Kanopi tempat tidur memberikan privasi dan menciptakan kesan ruangan dalam ruangan. Ingat! Hanya sesuai dengan tempat tidur KURA yang dapat dibalikkan.

Toska 002.966.00 Rp500.000

Merah muda 903.112.29 Rp500.000

LÖVA kanopi tempat tidur.

Dapat dipasang di dinding di atas tempat tidur, sandaran lengan kursi dll. Menghalau cahaya sehingga tercipta suasana teduh tanpa harus gelap. Untuk alasan keselamatan, kanopi tempat tidur memiliki pengencang yang membuka dengan mudah.

Hijau 601.693.31 Rp199.000

MYSIG kanopi tempat tidur.

Kanopi tempat tidur memberikan privasi dan menciptakan kesan ruangan dalam ruangan.

Dapat juga digantung di dinding pada ketinggian rendah untuk membuat tempat yang nyaman bagi anak saat duduk dan bermain atau membaca.

Lipat secara datar ke dinding saat tidak digunakan.

Biru muda 602.038.15 Rp199.000

SULTAN LADE.

70×160 cm 601.676.95 Rp300.000

SULTAN LURÖY.

17 palang dari kayu birch layer glued yang dapat disesuaikan dengan berat badan dan membuat kasur bertambah empuk.

80×200 cm 002.787.24 Rp300.000 90×200 cm 801.631.73 Rp400.000

SVÄRTA daun meja.

Solusi ruang untuk bekerja dan belajar, diletakkan di bawah tempat tidur tinggi SVÄRTA.

Warna perak 002.498.97 Rp1.000.000

SVÄRTA bagian bawah tempat tidur.

Bagian bawah tempat tidur ini menciptakan ruang tidur tambahan di bawah dipan dan tempat tidur tingkat SVÄRTA.

Warna perak 702.479.89 Rp1.300.000

VIKARE rel pengaman.

Dengan melengkapi sisi tempat tidur menggunakan rel pengaman, Anda dapat mengurangi risiko anak terjatuh dari tempat tidur. Mudah dipasang dan dilepas; tidak meninggalkan bekas goresan di sisi tempat tidur. Muat dengan tempat tidur dan ranjang bayi.

501.676.72 Rp200.000

ÖVRE bed can.

Kanopi tempat tidur memberikan privasi dan mencip- takan kesan ruangan dalam ruangan. Mudah dipasang dan dilepas; tidak meninggalkan bekas goresan di sisi tempat tidur. Mudah dibersihkan; dapat dicuci di mesin cuci. Ingat! Hanya muat dengan rangka tempat tidur ÖVRE.

Putih 902.557.37 Rp300.000

Referensi

Dokumen terkait

21.1 Anda mesti menyelesaikan semua aduan, tuntutan dan pertikaian secara langsung dengan Pedagang yang Dibenarkan atau Rangkai Niaga Tunai yang Dibenarkan, dan

Term frequency tf t,d dari term t dalam dokumen d didefniskan sebagai jumlah kemunculan term t pada dokumen d.  Seperti halnya binary,

Walau bagaimanapun tukang sembelih boleh mendapatkan daging korban sama seperti orang lain, sama ada dari bahagian pemberian hadiah atau sedekah yang

Dalam organisasi pelayanan keperawatan ada beberapa bentuk kegiatan pengarahan yang didalamnya terdapat aplikasi komunikasi, antara lain : Operan adalah mengoperkan

Komunitas Kretek juga melakukan perlawan terhadap FCTC, dengan mempertahankan kretek sebagai cagar budaya Indonesia.Hal terakhir yang dilakukan Komunitas Kretek dalam

Mesin, peralatan serta semua fasilitas yang ada di perusahaan baik itu merupakan teknologi ataupun non teknologi merupakan faktor yang menjadi penentu perusahaan

SERTIFIKAT Legalitas Kayu NOMOR : LASER/LK-IUPHHK-HKm/66 Diberikan Kepada : KELOMPOK TANI DESA LUBUK KEBUN Jenis Serti ikasi : Kelompok Alamat : Desa Lubuk Kebun, Kecamatan

[r]