• Tidak ada hasil yang ditemukan

Rapat Anggota Tahunan tahun buku 2015

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Rapat Anggota Tahunan tahun buku 2015"

Copied!
27
0
0

Teks penuh

(1)

Rapat Anggota Tahunan tahun buku

2015

Kopkar Mitra Sejahtera

PT. Bridgestone Kalimantan Plantation

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PENGURUS

Bentok Darat, 26 Februari 2016

1/26

Kopkar

(2)

Daftar Isi :

1. Pendahuluan (Visi, misi dan Motto Koperasi)

2. Bidang Kelembagaan dan organisasi

Profile Koperasi

Struktur organisasi Koperasi

Keanggotaan

3. Bidang Administrasi

4. Bidang Permodalan dan Keuangan

Neraca

Laporan Rugi Laba

Perkembangan rugi laba Jan – Des 2015

5. Bidang Permodalan

Laporan perubahan Modal (Simpanan Pokok dan Wajib)

Laporan Simpanan Sukarela (Tabungan)

6. Bidang Usaha

Simpan Pinjam

Data Penghapusan piutang dan data piutang macet

Toko

9. Penutup

8. Kesimpulan

7.

Lain-lain

Perhitungan SHU

Bingkisan Hari Raya

Daftar Aset (harta Koperasi)

Kopkar

(3)

Kopkar Mitra Sejahtera

Visi :

Menjadi Koperasi yang unggul yang dapat memberikan manfaat kepada anggota dan

masyarakat

Misi :

Meningkatkan kesejahteraan anggota dengan memberikan manfaat yang besar

kepada anggota

Membantu anggota dalam memenuhi kebutuhan dengan pelayanan yang prima

Menjadi koperasi yang di kelola dengan sistem yang transparan, profesional dan

akuntabilitas

Moto :

Maju dan berkembang bersama

1) Pendahuluan - Visi, Misi dan Motto

(Hal – i)

3/26

Kopkar

(4)

1) Nama Koperasi : Mitra Sejahtera

2) Alamat : Desa Bentok Darat Kec. Bati-Bati Kab. Tanah Laut 70852 Kal Sel

3) Nomor Telepon : 0511. 4782746 / 4781187 / 0812.5371.0813

4) Web dan Email :,

5) Email :

6) Bidang Usaha : Simpan Pinjam Dan Usaha Toko

7) Akte Notaris : No. 07,tanggal 17 April 2015 oleh Aswadi, SH

8) Surat Keteragan domisili: No. 474.4/087/SKD – BI/X/2015

9) Badan Hukum : No. 08/BH/XIX.8/2015 Tanggal 26 Mei 2015

10) NPWP : No. 74.252.553.8 – 732.000

11) SIUP : No. 510/457/BP2T – PK/X/2015

12) SITU : No. 503/428.B-CV/BP2T- X/2015

Kopkar Mitra Sejahtera merupakan koperasi yang beranggotakan karyawan PT. Bridgestone Kalimantan

Plantation (BSKP), dalam menjalankan kegiatan kopkar sudah memiliki perijinan sesuai yang

dipersyaratkan oleh pemerintah, dan berikut kami sampaikan detail identitas sbb :

2-1) Bidang Kelembagaan dan Organisasi…1)

A) Profile Kopkar Mitra Sejahtera

Perijinan yang belum dimilki adalah Ijin usaha Simpan Pinjam; NIK dan QR code (program 2016)

(Hal – 2)

Kopkar

(5)

Kopkar Mitra Sejahtera

KOPERASI KARYAWAN "MITRA SEJAHTERA"

STRUKTUR ORGANISASI PERIODE 2015

B) Struktur Organisasi

Sesuai dengan saran Dinas Koperasi Tanah Laut pada saat kunjungan ke BSKP masa kerja pengawas

akan di tetapkan setiap tahun (rolling). Pengawas tahun 2016 akan dibahas dalam rapat pengurus

2-2) Bidang Kelembagaan dan Organisasi…2)

(Hal – 2)

5/26

Kopkar

(6)

C) Data keanggotaan koperasi

Keanggotaa koperasi bersifat sukarela, sampai dengan Des 2015 jumlah 588 orang atau sabanyak

11% karyawan BSKP tidak masuk dalam anggota (karyawan 658 orang)

Dibandingkan dengan tahun 2014, jumlah anggota koperasi mengalami penurunan sebanyak 115 orang, hal tersebut dikarenakan terdapat TK yang pensiun, mengundurkan diri sedangkan kebijakan perusahaan tidak ada penembahan TK baru

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Ju

Perkembangan anggota 2010-2015

Grafik anggota Koperasi berdasarkan Dept. (Jan 2015)

85% 85%

Jumlah TK Jh Anggota Kop %

2-3) Bidang Kelembagaan dan Organisasi…3)

(Hal – 2)

Kopkar

(7)

Kopkar Mitra Sejahtera

3-1) Bidang Administrasi

No. Nama Buku/ Laporan Frekuensi pengerjaan Keterangan

1 Buku Daftar Anggota Koperasi Ada / Tidak

2 Buku Daftar Pengurus Koperasi Ada / Tidak

3 Buku Daftar Pengawas Koperasi Ada / Tidak

4 Buku Simpanan Anggota Ada / Tidak

5 Buku Daftar Manajer / Karyawan Koperasi Ada / Tidak

6 Buku Inventaris Koperasi Ada / Tidak

7 Buku Tamu Ada / Tidak

8 Buku Anjuran Pejabat Koperasi Ada / Tidak

9 Buku Anjuran Instansi Lain Ada / Tidak

10 Buku Saran – Saran Anggota Koperasi Ada / Tidak Melalui survey

11 Buku Catatan Pengawas Ada / Tidak

12 Buku Notulen dan Keputusan Rapat Anggota Ada / Tidak

13 Buku Notulen dan Keputusan Rapat Pengurus Ada / Tidak

14 Buku Notulen dan Keputusan Rapat Pengawas Ada / Tidak

15 Buku Catatan Kejadian Penting Ada / Tidak

16 Buku Agenda Ada / Tidak

16 buku yang di persyaratkan oleh Dinas Koperasi

Terdapat 16 buku yang dipersyaratkan oleh pemerintah, terdapat beberapa buku yang penerapan

nya pada tahun 2015 kurang konsisten, pada tahun 2016 akan ditingkatkan kembali

7/26

Kopkar

(8)

3-2) Bidang Administrasi

Dengan investasi 18 juta tingkat keakurasian data koperasi akan terjamin

Pada tahun 2015 Koperasi telah merealisasikan pembelian software KSP dari Armadillo dengan software tersebut tingkat keakurasian data yang dioleh di koperasi akan terjamin. Dan dari software tersebut dapat dihasilkan laporan keuangan (Neraca, laporan R/L dll)

Training oleh Armadillo kepada Pegawai,pengurus dan

pengawas

Kopkar

(9)

Kopkar Mitra Sejahtera

No. Nama Buku / Laporan Frekuensi pengerjaan

1 Buku Kas (Simpan Pinjam) Bulanan

2 Buku Kas (Toko) Bulanan

3 Buku Bank (BTN, BNI) Bulanan

4 Buku Penjualan (Toko – Snack) Bulanan

5 Buku Penjualan (Toko – Barang Souvenir) Bulanan

6 Buku Penjuala (Toko – Spare parts) Bulanan

7 Laporan Piutang (Toko) Bulanan

8 Laporan Piutang Simpan Pinjam Bulanan

9 Laporan persediaan Bulanan

10 Laporan permohonan / realisasi Pinjaman Bulanan

11 Buku Pembelian Barang (Toko – Souvenir) Kalau ada Pembelian

12 Buku Pembelian Barang (Toko – Warung) Kalau ada Pembelian

13 Buku / Kartu Simpanan Pokok/ Wajib (per anggota) Bulanan

14 Buku / Kartu Simpanan Sekarela / Tabungan (per anggota) Bulanan

15 Buku / kartu Pinjaman (per anggota) Bulanan

16 Laporan Stock take Barang dagangan Snack, Souvenir, Spare part sp motor Bulanan

17 Berita Acara pemeriksaan Kas Bulanan

Untuk keperluan sistem pembukuan dan demi kemudahan, kelancaran dan akuntabilitas koperasi kami juga melengkapi beberapa buku/laporan diantaranya

3-3) Bidang Administrasi

Buku tambahan untuk mendukung sisitem administrasi

9/26

Kopkar

(10)

No

ASET KEWAJIBAN DAN EKUITAS

ASET LANCAR KEWAJIBAN LANCAR

01.1101 Kas 6,811,325.13 02.1101 Tabungan 79,932,911.00

01.1102 Kas Toko 1,038,150.00 02.1102 Simpanan Berjangka

-01.1103 Bank BNI 49,073,923.00 02.1103 Simpanan Karyawan

-01.1104 Bank BTN 15,363,267.00 02.1104 Beban YMH dibayar

-01.1201 Piutang Simpan Pinjam 1,406,787,250.83 02.1105 Simpanan sukarela dari SHU 61,304,835.89

01.1202 Piutang Toko 27,829,500.00 02.1199 Hutang lain-lain

-01.1203 Beban Bayar Dimuka

-01.1204 Penyusutan Piutang Tak tertagih (3,446,100.00) 01.1205 Pendapatan yang masih harus dibayar (8.56)

01.1299 Piutang Lain-Lain

-01.1301 Persediaan 65,445,730.00

Jumlah Aset Lancar 1,568,903,037.40 Jumlah Kewajiban Lancar 141,237,746.89

ASET TETAP EKUITAS/MODAL

01.2101 Tanah - 03.1101 Simpanan Pokok 29,550,000.00

01.2102 Bangunan - 03.1102 Simpanan Wajib 1,019,120,000.00

01.2103 Ak Penyusutan Bangunan - 03.1103 Donasi

-01.2104 Kendaraan - 03.1104 CAD Tujuan Resiko

-01.2105 Ak Penyusutan Kendaraan - 03.1105 Modal Penyertaan

-01.2106 Inventaris Kantor 78,673,700.00 03.1106 Dana Peng Usaha dan Cadangan 233,373,557.16 01.2107 Ak Penyusutan Inventaris Kantor (26,098,535.42) 03.1107 SHU Tahun Berjalan 198,196,896.55

Jumlah Aset Tetap 52,575,164.58 Jumlah Ekuitas 1,480,240,453.71

TOTAL ASET 1,621,478,201.98 TOTAL KEWAJIBAN DAN EKUITAS 1,621,478,201.98

4-1) Bidang Keuangan

A) Neraca

Neraca per 31 Desember 2015

(Hal – 7)

Kopkar

(11)

Kopkar Mitra Sejahtera Group No .

perk Perkiraan Total

P

04.1101 Pendapatan Jasa SP 461,727,467.62 04.1102 Pendapatan Provisi -04.1103 Pendapatan Administrasi 1,155,000.00 04.1104 Pendapatan Toko 206,743,750.00 04.1105 Pendapatan kerjasama pihak ke-3 4,500,000.00 04.1199 Pendapatan Lain-lain 127,192.75 TOTAL PENDAPATAN 674,253,410.37 HPP 05.1101 HPP 189,160,195.00

BI

06.1101 Jasa/ Bunga Simpanan 3,214,336.00 06.1102 Jasa/ Bunga Bank 533,585.00 06.1103 Jasa/ Bunga Simpanan Lain-lain -06.1104 Jasa/ Bunga Simpanan Berjangka -06.1105 Jasa/ Bunga Simpanan Khusus -06.1106 Biaya Penyusutan Piutang tak tertagih 7,013,300.00 06.1107 Biaya Asuransi

-06.1108 Biaya Audit

-06.1109 Biaya Pajak

-06.1110 Biaya Penyustan Inventaris 14,264,787.00 06.1199 Biaya Keuangan Lain-Lain

-B

i 06.2101 Biaya Rapat Pengurus06.2102 Biaya Rapat Anggota 3,143,500.00

-06.2103 Biaya Perjalanan Dinas 6,060,000.00 06.2104 Biaya Diklat 7,778,800.00 06.2105 Honorarium Pengurus 24,800,000.00 06.2106 Biaya Pembinaan -06.2106 Bingkisan Hari Raya 105,355,000.00 06.2199 Biaya Organisasi Lain-lain 1,775,000.00

B

06.3101 Gaji Karyawan 67,622,540.00 06.3102 Tunjangan 22,419,167.00 06.3103 Komsumi 975,000.00 06.3104 Biaya Transportasi Dinas 604,500.00 06.3105 Biaya Pendidikan 3,655,000.00 06.3106 Tunjangan kesehatan -06.3199 Biaya Karyawan Lain-lain 2,092,300.00

B

l 06.4101 Biaya Alat Tulis 6,474,931.00

06.4102 Biaya Listrik

-06.4103 Biaya Telephone 470,000.00

06.4104 Biaya Air

-06.4105 Biaya Intenrnet 1,538,000.00 06.4106 Biaya Pengiriman 323,000.00 06.4199 Biaya Operasioan Lain-lain 6,783,572.82 TOTAL BIAYA 286,896,318.82

SHU 198,196,896.55

Group Perkiraan Jumlah (Rp)

P

Pend. Jasa SP 461,727,467.62

Pend. Provisi

-Pend. Administrasi 1,155,000.00

Pend. Toko 206,743,750.00

Pend. kerjasama pihak ke-3 4,500,000.00

Pendapatan Lain-lain 127,192.75

Total pendapatan 674,253,410.37

HPP 189,160,195.00

B

IAY

A

Biaya Keuangan 25,026,008.00

Biaya Organisasi 148,912,300.00

Biaya Karyawan 97,368,507.00

Biaya Operasional 15,589,503.82

Total Biaya 286,896,318.82

SHU 198,196,896.55

B) Laporan Rugi /Laba

Laporan Rugi /Laba per 31 Desember 2015

Keuntungan koperasi periode tahun 2015 sebesar

Rp 198 juta

4-2) Bidang Keuangan

(Hal – 11)

11/26

Kopkar

(12)

24.22

Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec

N

ilai

(Rp

000)

C) Perkembangan Rugi /Laba Jan-Des 2015

Perkembangan Keungutungan koperasi perbulanya fluktuatif .

Bulan Oct-Des 2015 terdapat kenaikan keungutungan yang berasal dari penjualan Spare parts dan

Listrik

Pada bulan May dan Juni 2015 koperasi mengalami kerugian dikarenakan pada bulan tersebut ada pembelian bingkisan

hari raya

4-3) Bidang Keuangan

Kenaikan keuntungan dari penjualan Spare parts dan

Listrik

Kopkar

(13)

Kopkar Mitra Sejahtera

5-1) Bidang Permodalan

A) Permodalan (Simp. Pokok, wajib dan dana cadangan)

20

2010 2011 2012 2013 2014 2015

N

ila

iRp

Jumlah simpanan wajib 2010-2015 (per anggota Rp 000)

item Simpanan Pokok Simpanan Wajib Hibah/

Dinasi Dana Cadangan

Modal penyertaan

SHU tahun

lalu Total

Saldo awal 33,850,000.00 789,835,000.00 - 233,598,557.16 - - 1,057,283,557.16

Penambahan 300,000.00 363,740,000.00 - ) 79.278.758.40 - 443.318.758,40

Pengurangan 4,600,000.00 134,455,000.00 - 225,000.00 - - 139,280,000.00

Saldo akhir 29,550,000.00 1,019,120,000.00 - 312.652.315,56 - - 1.361.322.315,56

Laporan perubahan Modal per 31 Desember 2015

Dana Cadangan yang berasal dari SHU tahun 2015

-2010 2011 2012 2013 2014 2015

N

ila

i R

p

Jumlah Simpanan Wajib 2010-2015 (Rp)

Simp. wajib Simp. Wajib akumulasi

Simpanan wajib anggota pada tahun 2016 tidak mengalami perubahan Rp 60.000/ anggota dan

jumlah simpanan wajib s/d Desember 2015 sebesar Rp.

1.019.120.000,-(Hal – 15)

13/26

Kopkar

(14)

B) Simpanan Sukarela (Tabungan)

2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016

Jum

Jumlah uang Jumlah penabung

Target anggota yang menabung pada tahun 2016 meningkat secara drastis sebagai dampak dari

kebijakan koperasi dimana anggota yang mengajukan

pinjaman akan dipotong sebesar 1% untuk

disimpan dalam simpanan sukarela

Uang

Konsep Pinjaman th. 2015 Konsep Pinjaman th. 2016

Upaya untuk peningkatan Simpanan Sukarela

5-2) Bidang Permodalan

Jumlah penabung pada tahun 2016 akan meningkat seiring dengan kebijakan

tentang Pinjaman

(Hal – 45)

Kopkar

(15)

Kopkar Mitra Sejahtera

Jul 2015 Agt 2015 Sept 2015 Okt 2015 Nov 2015 Des 2015 Jan 2016 Dana yang tersedia 231,850,000 250,150,000 220,150,000 260,150,000 242,150,000 197,000,000 216,500,000 Pemohon 415,160,000 386,000,000 587,000,000 448,700,000 386,250,000 369,850,000 278,500,000 Selisih +/- (183,310,000) (135,850,000) (366,850,000) (188,550,000) (144,100,000) (172,850,000) (62,000,000)

(600,000,000)

6-1) Bidang Usaha

A) Usaha Simpan Pinjam

Pokok

Jasa

Total

1,405,471,865

398,947,833

1,804,372,475

1) Saldo piutang anggota per 31 Des 2015

Jumlah anggota yang melakukan pinjaman per 31 Des 2015 = 423 orang atau 72% dari total anggota

2) Perbandingan realisasi pinjaman antara 2014 v.s 2015

Tahun 2014 Tahun 2015

Nilai Jumlah Nilai Jumlah

2,161,499,750 748 2,638,830,000 615

3) Perbandingan permohonan dan Realisasi pinjaman semester 2 th 2015 dan Jan 2016

(Dana yang tersedia dan jumlah pengajuan pinjaman oleh anggota sebanding)

(Hal – 36)

15/26

Kopkar

(16)

53%

Jul 2015 Agt 2015 Sept 2015 Okt 2015 Nov 2015 Des 2015 Jan 2016

Persentasi realisasi Pinjaman

Pemohon Realisasi %

Karena dana yang dimilki oleh koperasi terbatas maka realisasi pinjaman akan diberikan ke

anggota berdasarkan tgl pengajuan (pengajuan yang terlebih dulu akan diprioritaskan, jika dana

tidak mencukupi maka pengajuan yang akhir akan dimasukan bulan ke berikutnya)

6-1) Bidang Usaha

Kopkar

(17)

Kopkar Mitra Sejahtera

No. Kode Empl Nama P/L Kepesert

aan Posisi Divisi

Nilai Penghapusan

(Rp)

Alasan Penghapusan

1 201-105 Baco Eriansyah L Jun-07 Regular Sub Divisi B

365,000

Terjadi selisih perhitungan antara Peminjam dengan Koperasi

2 203-046 Matnari L Mar-07 Regular Sub Divisi A

1,250,500

Berhenti dan masih meninggalkan hutang

3 211-003 Abdi L Oct-11 Office Monthly Clerk Factory

332,200

Berhenti dan masih meninggalkan hutang

4 201-097 Sunardi L Mar-07 Office Monthly Mandor D

986,500

Berhenti dan masih meninggalkan hutang

5 200-094 Nia P Sep-07 Regular Sub Divisi F

633,000

Berhenti dan masih meninggalkan hutang

Total

3,567,200

Data penghapusan Piutang periode Jan – Des 2015

Catatan :

1) Pada periode Jan-Des 2015 koperasi telah menghapuskan piutang atas nama 5 orang tenaga kerja yang

berhenti dan masih meningalkan hutang. Jumlah penghapusan piutang sebesar Rp

3.567.200,-2) Setiap bulan koperasi akan menganggarkan sebesar 1% dari realisasi pinjaman untuk disisihkan sebagai

piutang tak tertagih (pembukuan D=Penyisihan piutang tak tertagih K=Biaya penyusutan piutang tak tertagih)

Peraturan tentang pinjaman diberlakukan untuk meminimalisir kerugian yang disebabkan oleh TK

berhenti dan masih meningalkan hutang.

6-2) Bidang Usaha

B) Penghapusan Piutang tahun 2015

(Hal – 36)

17/26

Kopkar

(18)

No. Kode

Karyawan Nama L/P

Kepesert aan (Bln/Thn)

Posisi Divisi Kemandora n

Pot. Pertama

Saldo Pinjaman Angsuran (Bln)

Pokok Jasa Total

Mas a Pinj

Ke- Sisa

1 213-003 Vincentius Tnopo L Feb/13 Regular Sub Divisi C John Sep/14 591,522 300,000 889,188 12 18 -6

2 214-044 Wahyuni L Apr/14 Regular Sub Divisi D Joko A.F Nov/14 3,000,000 1,935,000 4,933,000 18 16 2

3 212-019 Ahmad Maulana L Sep/12 Regular Sub Divisi D Maint. Dec/14 1,028,670 900,000 1,927,337 18 15 3

4 214-004 Muslhadi L Apr/14 Regular Sub Divisi D Jamhari Feb/15 503,333 350,000 852,666 12 13 -1

5 214-043 Misdanom L Apr/14 Regular Sub Divisi D Jamhari May/15 609,333 80,000 689,333 6 10 -4

6 196-034 M. Mulyana L Jun/07 Safety Staff Jun/15 2,158,018 680,000 2,838,018 10 9 1

7 214-010 Agus Irawan L Apr/14 Regular Sub Divisi D Jamhari Jun/15 2,753,333 800,000 3,553,333 12 9 3

8 213-058 Lalu Junaidi L Jul/13 Regular Sub Divisi D Jamhari Jun/15 750,816 1,100,000 1,850,816 18 9 9

9 213-083 Nasrullah L Oct/13 Regular Sub Divisi F Azmi Aug/15 4,432,316 1,440,000 5,872,316 15 7 8

15,827,341 7,585,000 23,406,008

Uraian Posisi : Reguler Posisi : Bulanan

Lamanya (Bulan) <12 12-23 24-35 ≥36 <12 12-23 24-35 ≥36

Besaran Pinjaman 2,000,000 4,000,000 6,000,000 10,000,000 2,000,000 6,000,000 10,000,000 20,000,000

Simpanan sukarela 1% 1%

Jaminan kartu Jamsostek kartu Jamsostek

Daftar pinjaman yang bermasalah

6-3) Bidang Usaha

C) Piutang bermasalah

Peraturan tentang Pinjaman (1 Jan 2016)

(Hal – 36)

Kopkar

(19)

Kopkar Mitra Sejahtera

D) Usaha Toko

No.

Unit usaha

Jumlah item

barang

Nilai persediaan 31

Des 2015

Keterangan

1.

Snack

114 item

4.327.430,-2.

Souvenir (baju, kaos, tas dll)

83 item

38.018.300,-3.

Spare Parts sepeda motor

92 item

21.355.250,-

Mulai kegiatan bln Juli 2015

4.

Peralatan Listrik

19 item

1.764.750,-

Mulai kegiatan bln Okt 2015

Total

308 item

65.465.730,- Setiap item barang dilengkapi dengan kartu stock untuk mengetahui posisi barang dari waktu ke wakatu

 Pada setiap awal bulan dilakukan stock take semua barang yang ada dikoperasi dengan mencocokan antara

catatan dan pisik barang

Data jumlah item barang dan nilai persediaan per 31 Des 2015

Pada tahun 2016 koperasi akan akan memulai menjual barang keperluan sehari-hari (sembako) –

JIKA DALAM RAT ANGGOTA SETUJU

6-4) Bidang Usaha

(Hal – 37- 43)

(Hal – 37)

(Hal – 39)

(Hal – 41)

(Hal – 43)

19/26

Kopkar

(20)

7-1) Lain-Lain

A) Perhitungan Sisa Hasil Usaha (SHU)

No. Penjelasan %

1. Jasa anggota Untuk di bagikan ke anggota 40,0

2. Cadangan usaha Untuk dana pengembangan usaha koperasi 40,0

3. Pengurus Sebagai jasa pengurus 5,0

4. Karyawan Sebagai jasa karyawan 5,0

5. Pendidikan Untuk meningkatkan kopetensi karyawan dan pengurus 5,0

6. Pengembangan daerah kerja

Untuk membiaya dana pengembangan usaha koperasi (studi kelayakan usaha) 2,5

7. Sosial Diberikan kepada keluarga anggota jika ada keluarga anggota yang meninggal dunia

2,5

Total 100,0

Pembangian SHU berdasarkan AD/ART pasal 39

Salinan AD/ART (SHU)

(Hal – 58)

Kopkar

(21)

Kopkar Mitra Sejahtera

No.

Pembagian

Persentase

Nilai

1

Dana untuk Jasa anggota (Untuk Jasa Simpanan)

20.0%

39,639,379.20

2

Dana untuk Jasa anggota (Untuk Jasa Pinjaman)

20.0%

39,639,379.20

3

Dana Pengembangan usaha dan cadangan

40.0%

79,278,758.40

4

Dana Pengurus

5.0%

9,909,844.80

5

Dana Karyawan

5.0%

9,909,844.80

6

Dana Pendidikan

5.0%

9,909,844.80

7

Dana Pembangunan daerah kerja

2.5%

4,954,922.40

8

Dana Sosial

2.5%

4,954,922.40

Total

100%

198,196,896.00

SHU yang sudah dibagikan ke anggota dapar diambil Cash maupun ditabungkan untuk digabungkan

dengan SHU periode tahun lalu

Catatan :

1) Dana cadangan usaha per 31 Desember 2015 sebesar :

Dana cadangan periode sebelumnya

233,373,557.16

Dana cadangan periode tahun buku 2015

79,278,758.40

Total

312,652,315.56

(dana milik koperasi)

Pembangian SHU per 31 Desember 2015 (sesuai AD/ART ps. 39) sbb :

2) Rata-rata SHU periode tahun 2015 = Rp

134.000,-3) SHU terbesar

Rp 424.000,- (atas nama Hasan Basri – Mandor II/F)

7-2) Lain-Lain

(Hal – 58)

21/26

Kopkar

(22)

B) Bingkisan Hari Raya

2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016

B

Bingkisan Hari raya 2009-2015

Nilai Bingkisan Bingkisan/ org

Est. th 2016 koperasi akan mengalokasikan dana sebesar Rp 112 juta untuk pembelian bingkisan

hari raya. Masing-masing anggota akan mendapatkan Rp 187.000,- atau naik 25% dibanding tahun

2015

7-3) Lain-Lain

Pembagian bingkisan hari raya

Kopkar

(23)

Kopkar Mitra Sejahtera

C) Aset

Nilai aset Penyusutan

th.2014

Penyusutan th 2015

Penyusutan s/d 31 Des 2015

Nilai buku per 31 Des 2015 78.673.700,- 11.833.750,- 14.264.785,- 26.098.535,-

52.575.165,-Nilai aset disusutkan setiap bulan dan ini masuk dalam pos biaya /mengurangi keuntungan

Daftar aset per 31 Desember 2015

Summary Daftar aset per 31 Desember 2015

7-4) Lain-Lain

(Hal – 44)

23/26

Kopkar

(24)

1. Jika dibandingkan dengan periode sebelumnya jumlah anggota koperasi mengalami penurunan, ini

disebabkan oleh karyawan yang mengundurkan diri dan atau pension sementara pada tahun 2015

perusahaan (BSKP) tidak ada penambahan tenaga kerja baru

2. Bidang usaha Simpan pinjam berjalan dengan baik, walaupun terkadang terjadi beberapa peminjam yang

tidak bisa di realisasikan secara penuh sesuai dengan pengajuan karena keterbatasan dana yang di miliki

oleh Koperasi.

3. Bidang usaha Toko juga berjalan dengan lancar walupun saat ini baru bergerak di bidang penyediaan

beberapa keperluan anggota seperti Jaket, Tas, Kaos dan beberapa jenis makanan ringan/ snack. Pada

triwulan 3 th 2015 sudah dibuka toko yang melayani suku cadang sepeda motor.

4. Dengan sumber daya manusia (SDM) yang di miliki oleh Koperasi, Koperasi siap untuk membuka jenis

usaha yang baru (penyediaan sembako) sesuai dengan keinginan anggota akan tetapi untuk saat ini perlu

tempat yang representative untuk menjalankan usaha tersebut (rencana tahun 2016)

5. Untuk meningkatkan tingkat keakurasian data, pada tahun buku ini (2015) koperasi telah membeli

program Koperasi Simpan Pinjam dari Armadillo – Malang.

6. Dengan program tersebut tingkat keakurasian data yang di miliki koperasi sangat terjamin dan dengan

program tersebut bisa dihasilkan laporan keuangan yang sangat berguna untuk melihat perkembangan

koperasi dari waktu-waktu, sehingga memudahkan untuk mengambil keputusa-keputusan yang strategis

demi kemajuan koperasi

8-1) Kesimpulan

Kopkar

(25)

Kopkar Mitra Sejahtera

7. Dengan program tersebut tingkat keakurasian data yang di miliki koperasi sangat terjamin dan dengan

program tersebut bisa dihasilkan laporan keuangan yang sangat berguna untuk melihat perkembangan

koperasi dari waktu-waktu, sehingga memudahkan untuk mengambil keputusa-keputusan yang strategis

demi kemajuan koperasi

8. Laporan keuangan untuk tahun 2015 disajikan secara wajar terdiri dari : Neraca, Perhitungan Hasil

Usaha, Laporan Perubahan Modal, Arus Kas, Catatan Atas Laporan Keuangan dan Analis Ratio.

9. SHU tahun 2015 secara keseluruhan berjumlah Rp 198.196.896 dan dibagikan untuk anggota ini

sebesar Rp 79.278.758 atau sebesar 40% dari total SHU sesuai dengan AD/ART.

10. Sebagimana tahun-tahun sebelumnya bahwa koperasi pada tahun ini kembali membagikan bingkisan

hari raya dengan nilai bingkisan± Rp 155.000/ anggota.

11. Pengurus melaksanan fungsi dan tugasnya untuk menkontrol dan menjalankan roda koperasi, mamun

demikian untuk kedepanya diharapkan semua pengurus harus terlibat dengan aktif.

12. Pengawas melaksanakan tugasnya dengan baik yaitu melaksanakan pengawasan terhadap kinerja

koperasi dan memberikan saran-saran perbaikan.

8-2) Kesimpulan

25/26

Kopkar

(26)

Demikian pertanggung jawaban Pengurus ini kami susun sesuai dengan apa yang telah kami laksanakan

selama tahun buku 2015 . Kami atas nama pengurus mengucapkan terima kasih atas dukungan semua

pihak hingga RAT ini dapat dilaksanakan. Selanjutnya kami mohon kepada yang hadir untuk memberikan

usul, kritik dan saran demi perkembangan Kopkar Mitra Sejahtera yang akan datang.

Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa melimpahkan rahmat, taufik dan hidayahNya kepada kita

sekalian. Amiiin.

9) Penutup

Johari Adi P. Santo Giatmi

Ketua Koperasi Sekertaris Koperasi Bendahara Koperasi

Bentok Darat, 31 Desember 2015 Pengurus Koperasi

Koperasi Karyawan Mitra Sejahtera

Kopkar

(27)

Kopkar Mitra Sejahtera

KOPERASI KARYAWAN “MITRA SEJEHTERA”

PT. Bridgestone Kalimantan Plantation

Ds. Bentok Darat, Kec. Bati-Bati, Kab. Tanah Laut 70852

Kalimantan Selatan, Telp. 0812.5371.0813

E-mail :kopkarms01@gmail.com

website

Terima kasih

Kopkar

Gambar

Grafik anggota Koperasi berdasarkan Dept. (Jan 2015)Kopkar Mitra Sejahtera

Referensi

Dokumen terkait

itu sebelum mendirikan bangunan harus ada kejelasan status tanah yang bersangkutan. Artinya, pemilik bangunan tersebut harus memiliki surat-surat yang bersangkutan dengan

Dari hasil wawancara dan observasi dengan orang tua yang memiliki anak putus sekolah beserta anak yang putus sekolah di Desa Semata Kecamatan Tangaran Kabupaten Sambas,

Novel-novel komponen sastera dalarn bahasa Melayu ialah novel yang digunakan untuk dijadikan bacaan wajib untuk pelajar-pelajar tingkatan 1 hingga tingkatan 5 dilaksanakan

Penelitian ini digunakan untuk mengetahui pengaruh variabel independen yang terdiri dari struktur modal dan likuiditas terhadap variabel dependen yaitu profitabilitas pada

Hal ini dikarenakan semakin tinggi work family conflict yang dirasakan karyawan maka berpotensi timbulnya tingkat stres kerja karyawan, sedangkan penelitian yang dilakukan

Berdasarkan hal tersebut dibuat suatu sistem kontrol menggunakan mikrokontroller Arduino untuk mengatur suhu, kelembaban, cahaya, dan penyiraman tanaman di dalam greenhouse

Hasil uji evaluasi sifat alir menyatakan bahwa semua formula memnuhi syarat sifat alir yaitu untuk formula 1 sebesar 1,635g/s lalu formula 2 sebesar 1,9g/s dan untuk formula 3

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 10 sekolah dasar di Kota Medan tersebut telah melakukan berbagai upaya dalam pengelolaan lingkungan untuk memenuhi indikator yang