• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PSR 1102802 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PSR 1102802 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Liring Kartika Sari, 2016

Eksplorasi Visual Seni Fotografi Abstrak Teknik Bulb Light Art Photography

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

EKSPLORASI VISUAL SENI FOTOGRAFI ABSTRAK

TEKNIK BULBLIGHT ART PHOTOGRAPHY

Liring Kartika Sari

Departemen Pendidikan Seni Rupa Universitas Pendidikan Indonesia

ABSTRAK

Pengalaman memotret yang menarik dan tidak terduga saat sedang berekreasi dan memotret dengan teknik Bulb membuat penulis terinspirasi untuk mengangkat salah satu jenis fotografi yang berkembang dalam masyarakat urban yaitu light art photography. Biasanya teknik Bulb ini dilakukan dengan proses pergerakan cahaya yang dilakukan secara sengaja untuk membentuk suatu tulisan atau gambar yang kemudian ditangkap oleh kamera dengan kecepatan rana yang sangat rendah atau Bulb, ataupun bisa juga hanya menangkap cahaya yang bergerak secara konstan seperti banyaknya lampu kendaraan yang sedang hilir mudik di suatu jalan. Tujuan penciptaan ini yaitu (1) Mengetahui dan mendeskripsikan pengembangan ide seni fotografi abstrak dengan teknik bulb (2) Analisis visual karya seni fotografi abstrak dengan teknik bulb. Karya light art photography dengan visualisasi abstrak ini menggunakan teknik dari pergerakan kamera dengan tetap menggunakan kecepatan rana kamera yang sangat rendah atau Bulb. Secara garis besar dalam perencanaan pembuatan karya light art

photography sebagai tugas akhir ini penulis menggunakan metode pencarian data sumber

informasi dan melakukan eksperimentasi melalui beberapa tahap yaitu berupa proses digital, mulai dari pencarian sumber cahaya yang menarik sebagai objek pemotretan, pencetakan foto ukuran 24R dan pengemasan dengan blok hitam kemudian siap untuk diapresiasi.

(2)

Liring Kartika Sari, 2016

Eksplorasi Visual Seni Fotografi Abstrak Teknik Bulb Light Art Photography

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

VISUAL EXPLORATION OF ABSTRACT PHOTOGRAPHY

IN BULB LIGHT ART PHOTOGRAPHY TECHNIQUE

Liring Kartika Sari

Art Education Departement Indonesia University of Education

ABSTRACT

The experiences in attractive and unpredictable photograph when doing

recreation and take photograph with bulb technique makes the author inspired of

Light Art Photography as one of photography types developed in the urban society.

The Bulb Technque is usually conducted by intentionally light movement process for

forming a word or an image, and then captured by the camera with very low shutter

speed or bulb, else, it is only captured moving light constantly, such as the lights of

moving vehicles in the street. 1) How to develop art of abstract photography ideas by

using bulb technique? (2) How does analyze the visualization of abstract photography

through bulb technique?. Light art photography artwork with an abstract

visualization using very low shutter speed camera movement. Generally, the planning

of making light art photography, the author uses data search resources method and

does experiment through several steps, i.e digital process, start from finding

interesting light sources as the objects, printing the image in 24R, and packaging with

black block, afterwards it is ready to be appreciated.

Referensi

Dokumen terkait

Dinas Kehutanan Provinsi memiliki kebijakan tentang Pengelolaan Daerah Aliran Sungai yang dilihat dari Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 10 Tahun

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, pencarian informasi yang dilakukan oleh calon pembeli ketika bertransaksi secara online tidak hanya informasi produk

Selain itu, jaringan epitel pada saluran pencernaan mengeluarkan berbagai macam enzim, jaringan epitel merupakan jaringan yang melapisi permukaan tubuh dan

Berdasarkan hasil penelitian juga menunjukkan bahwa pada lingkungan yang baik remaja banyak melakukan keterampilan sosial seperti teman-teman menasihati untuk tidak melakukan

dalam merancang kegiatan pembeajaran ini, seorang guru semestinya memahami karakteristik siswa, tujuan pembelajran, yang ingin dicapai atau kompetensi yang harus

Tampilan Permainan Kategori Nama Desa Pada Gambar 13 merupakan tampilan dari permaianan Word Game Scramble dengan salah satu kategori permainan Arti Nama Desa

This paper analyses a large number of factors related to the influence degree of urban waterlogging in depth, and constructs the Stack Autoencoder model to explore the

Dalam pemaparan ini, dalil eksistensialisme di atas “eksistensi mendahului esensi”akan dititik beratkan pada ihwal bagaimana individu mendefinisikan dirinya sendiri tanpa